Kehamilan Ektopik Terganggu

download Kehamilan Ektopik Terganggu

of 15

description

KEHAMILAN EKTOPIK TERGANGGU

Transcript of Kehamilan Ektopik Terganggu

Kehamilan Ektopik Terganggu (KET)

Kehamilan Ektopik Terganggu(KET)Kehamilan ektopik adalah suatu kehamilan di mana sel telur yang dibuahi berimplantasi dan tumbuh di luar endometrium kavum uteri.Kehamilan ektopik dapat mengalami abortus atau ruptur pada dinding tuba dan peristiwa ini disebut sebagai kehamilan ektopik terganggu.Lokasi dan sublokasiJumlah (persentase)Tuba Fallopi :-ampulla tuba-isthmus tuba-interstitial tuba

Kehamilan ektopik servikal

Kehamilan ovarial

Kehamilan abdominal

Kehamilan interstisial98 %-93 %-4 %-2 %

0,1 %

0,5 %

0,03 %

0,01 %Epidemiologi153 kehamilan ektopik diantara 4.007 persalinan ATAU 1/26 persalinan85-90% kasus kehamilan ektopik didapatkan pada multigravidaberumur antara 20-40 tahun dengan umur rata-rata 30 tahun

EtiologiDasarnya disebabkan oleh segala hal yang menghambat perjalanan zigot menuju kavum uteriFaktor mekanis :riwayat operasi tuba, salpingitis, perlekatan tuba akibat operasi non-ginekologis seperti apendektomi, salpingitis isthmica nodosum (penonjolan-penonjolan kecil ke dalam lumen tuba yang menyerupai divertikula), dan AKDRFaktor fungsional :perubahan motilitas tuba yang berhubungan dengan faktor hormonal dan defek fase luteal

Faktor ResikoFaktor riwayat kehamilan ektopik sebelumnyaFaktor penggunaan kontrasepsi spiral dan pil progesteronFaktor kerusakan dari saluran tubaFaktor uterusFaktor ovumPATOGENESISOvum yang telah dibuahi di tubakolumnerhasil konsepsi berimplantasi pada ujung atau sisi jonjot endosalping

interkolumnerBERNIDASIPerkembangan hasil konsepsi selanjutnya dibatasi oleh kurangnya vaskularisasi

hasil konsepsi mati secara dinidireabsorbsihasil konsepsi bernidasi antar 2 jonjot endosalpingtempat nidasi tertutup maka hasil konsepsi dipisahkan dari lumen tuba oleh lapisan jaringan

pembentukan desidua di tuba tidak sempurnavili korialis menembus endosalping dan masuk ke dalam lapisan otot-otot tuba dengan merusak jaringan dan pembuluh darah

GAMBARAN KLINIKnyeri abdomenNyeri yang diakibatkan ruptur tuba berintensitas tinggi dan terjadi secara tiba-tibaNyeri akibat abortus tuba tidak sehebat nyeri akibat ruptur tuba, dan tidak terus-menerus.keterlambatan menstruasiperdarahan per vaginamSebagian penderita tidak mengeluhkan keterlambatan haid karena kematian janin terjadi sebelum haid berikutnya

DIAGNOSISAnamnesisHaid biasanya terlambat untuk beberapa waktu dan kadang-kadang terdapat gejala subjektif kehamilan muda. Nyeri perut bagian bawah, nyeri bahu, tenesmus. Perdarahan pervaginam terjadi setelah nyeri perut bagian bawah.

2.Pemeriksaan Umumpenderita tampak kesakitan dan pucat, pada perdarahan dalam rongga perut tanda-tanda syok dapat ditemukan.

3.Pemeriksaan GinekologiTanda-tanda kehamilan muda mungkin ditemukan. Pergerakan serviks menyebabkan nyeri. Bila uterus diraba, maka akan teraba sedikit membesar dan kadang-kadang teraba tumor di samping uterus dengan batas yang sukar ditentukan. Kavum douglasi menonjol dan nyeri raba menunjukkan adanya hematokel retrouterina.Suhu kadang naik sehingga menyulitkan perbedaan dengan infeksi pelvik.

4.Pemeriksaan Laboratorium dan PenunjangHemoglobin, hematokrit, dan hitung leukositGonadotropin korionik (hCG Urin)-hCG serumKuldosentesisUltrasonografiLaparoskopiLaparatomiPENATALAKSANAANlokasi kehamilan dan tampilan kliniskehamilan ektopik yang belum terganggu dari kehamilan ektopik terganggu

Penatalaksanaan EkspektasiPenatalaksanaan Medis-Methotrexate-Actinomycin-Larutan Glukosa HiperosmolarPenatalaksanaan Bedah-Salpingostomi-Salpingotomi-Salpingektomi-Evakuasi Fimbrae dan FimbraektomiPROGNOSISIbu yang pernah mengalami kehamilan ektopik terganggu, mempunyai resiko 10% untuk terjadinya kehamilan ektopik terganggu berulang. Ibu yang sudah mengalami kehamilan ektopik terganggu sebanyak dua kali terdapat kemungkinan 50% mengalami kehamilan ektopik terganggu berulang .