Status Ujian Mata

7
STATUS ILMU PENYAKIT MATA Nama : Andria Olivia NIM : 0961050179 Tanggal ujian : 15 Februari 2014 Penguji : Prof. Dr. dr. H.H.B. Mailangkay Sp.M I. IDENTITAS PASIEN Nama : Tn. Bambang Umur : 60 tahun Alamat : Cawang Pendidikan Terakhir : S1 Pekerjaan : Pensiun Guru Agama : Islam II. ANAMNESIS Anamnesa dilakukan pada tanggal 27 Mei 2014 Keluhan utama : Penglihatan berkurang pada mata kiri Keluhan tambahan : Melihat seperti kabut Perjalanan penyakit :

description

mata

Transcript of Status Ujian Mata

STATUS ILMU PENYAKIT MATA

Nama

: Andria OliviaNIM

: 0961050179Tanggal ujian

: 15 Februari 2014Penguji

: Prof. Dr. dr. H.H.B. Mailangkay Sp.MI. IDENTITAS PASIENNama

: Tn. BambangUmur

: 60 tahun

Alamat

: CawangPendidikan Terakhir: S1Pekerjaan

: Pensiun GuruAgama

: IslamII. ANAMNESISAnamnesa dilakukan pada tanggal 27 Mei 2014Keluhan utama : Penglihatan berkurang pada mata kiriKeluhan tambahan: Melihat seperti kabutPerjalanan penyakit :

Pasien datang ke Poli Mata RS UKI dengan keluhan penglihatan berkurang pada mata sebelah kiri sejak 7 bulan yang lalu. Sepenuturan pasien, penglihatan mata kiri semakin buram, perlahan-lahan, semakin lama semakin tidak bisa melihat. Keluhan dirasakan pada kedua mata, namun lebih terasa pada mata kiri. Sejak 7 bulan smrs, pasien merasa seperti melihat kabut pada mata kiri. Keluhan lain seperti penglihatan ganda, mata merah, nyeri pada mata, kotoran mata berlebih disangkal oleh pasien. Selama ini pasien sudah berobat ke puskesmas dan dikatakan sebagai katarak, dan dianjurkan untuk operasi, namun pasien menolak. Pengobatan medis dan alternative lain disangkal.

Riwayat Penyakit Dahulu:

Keluhan ini baru pertama kali dialami oleh pasien. Pasien menyangkal dahulu pernah mengalami penyakit mata. Riwayat DM (+) sejak 3 tahun yang lalu dan tidak terkontrol. Hipertensi (+) sejak 3 tahun yang lalu dan terkontrol baik. Riwayat memakai kacamata jauh disangkal. Riwayat trauma disangkal. Riwayat konsumsi obat-obatan dalam jangka panjang.Riwayat Penyakit Keluarga:

Diakui pasien, bahwa kedua saudaranya memiliki keluhan yang sama dan sudah dioperasi.III. STATUS GENERALISKeadaan umum: BaikKesadaran

: ComposmentisPenyakit / gejala klinik yang ada hubungannya dengan keluhan :

Asma disangkal, DM (+), Hipertensi (+)IV. STATUS OFTALMOLOGI

A. Pemeriksaan UmumParameterODOS

Keadaan sekitar mataTenangTenang

Keadaan mata umumnyaTenangTenang

Kedudukan bola mataSimetrisSimetris

Gerakan bola mataNormalNormal

Konfrontasi Normal

Sulit dinilai

Tekanan bola mataNormal/palpasiNormal/palpasi

B. Pemeriksaan SistematikParameterODOS

Acies visus

Sebelum koreksi:3/601/300

Pinhole--

SupersiliaNormal,

Madarosis (-)Normal,

Madarosis (-)

SiliaNormal,

Madarosis (-),

Trikhiasis (-)Normal,

Madarosis (-),

Trikhiasis (-)

Palpebra

Superior/inferiorEdema (-),

Ektropion (-),

Entropion(-),

Ulkus (-), Krusta (-)Edema (-), Ektropion (-), Entropion(-),

Ulkus (-), Krusta (-)

Konjungtiva TarsalisSuperior/inferiorHiperemis (-),

Papilar(-),

Hipertrofi Folikel (-)Hiperemis (-),

Papilar(-),

Hipertrofi Folikel (-)

Konjungtiva ForniksSuperior/inferiorHiperemis (-)Hiperemis (-)

Konjungtiva Bulbiinjeksisiliar (-),

pinguekula (-),

pterigium (-)injeksisiliar (-),

pinguekula (-),

pterigium (-)

Kornea Kejernihan:

Infiltrat:

Ulkus: Sikatrik NeovaskularisasiJernihNegatifNegatif

Negatif

Negatif

Jernih

NegatifNegatifNegatifNegatif

Sklera Jernih

Pendarahan (-)

Sikatriks (-)Jernih

Pendarahan (-)

Sikatriks (-)

Bilik Mata DepanDalam ,Hipopion negative,

hifema negatifDalam ,Hipopion negative,

hifema negatif

IrisRadier,

warna coklat,

sinekia(-)Radier,

warna coklat,

sinekia (-)

PupilBulat,refleks cahaya langsung (+),refleks cahaya tidak langsung (+).

Bulat,refleks cahaya langsung (+),refleks cahaya tidak langsung (+).

Lensa

Jernih: Kekeruhan: Tes bayangan Tidak jernihKeruh Positif

Tidak jernihKeruhnegatif

Refleks FundusPositifPositif

FunduskopiSulit dinilaiSulit dinilai

V. RESUMEPasien datang ke Poli Mata RS UKI dengan keluhan penglihatan berkurang pada mata sebelah kiri sejak 7 bulan yang lalu. Sepenuturan pasien, penglihatan mata kiri semakin buram, perlahan-lahan, semakin lama semakin tidak bisa melihat. Keluhan dirasakan pada kedua mata, namun lebih terasa pada mata kiri. Sejak 7 bulan smrs, pasien merasa seperti melihat kabut pada mata kiri. Riwayat DM dan hipertensi diakui sejak 3 tahun yang lalu dan terkontrol baik.Dari pemeriksaan oftalmologi: Visus (OD) 3/60, visus (OS) 1/300, lensa OD keruh, shadow test (+), lensa OS keruh, shadow test (-). VI. DIAGNOSIS KLINIKKatarak senilis mature OSKatarak Senilis immature ODVII. DIAGNOSIS BANDING Retinopati DM ODS Retinopati hipertensi ODS Age-Related Macular Degeneration ODSVIII. PENGOBATAN/TINDAKANTujuan terapi adalah pengankatan lensa dan penanaman lensa intraocular pada mata kanan dan pencegahan progresivitas katarak pada mata kiri.Medikamentosa : Catharlent eye drop 2 dd gtt I OD

Non-medikamentosa : Jangan menggosok-gosok mata, baik mata kanan maupun mata kiri.Pembedahan :

Pro ECCE dan implantasi Intra Ocular Lense OSIX. PEMERIKSAAN ANJURAN

Retinoskopi ODSX. PROGNOSISODOS

Ad vitam Ad BonamAd Bonam

Ad sanationumAd BonamAd Bonam

Ad fungsionumDubia ad BonamDubia ad Bonam

XI. KOMPLIKASI

1. Glaukoma akut tipe fakolitik OS2. Glaukoma akut tipe fakomorfik OD