MDD tanpa psikotik

3
Jiwa Bina raport awal Tok tok Selamat siang pak, saya dr muda anggi yang bertugas hari ini. Silahkan duduk pak Benar dgn pak amin 45 th yang bertempat tinggal di tomang. Baik bapak hari ini akan berbincang-bincang untuk mengetahui keluhan bapak dan mencari solusinya bersama. Perbincangan ini bersifat rahasia antara bapak dan saya yang tahu. Nanti saya perlu mencatat hal-hal yang penting, saya harap bapak mengijinkan. Apakah bapak sdh mengerti ? RPS Ada yang bisa saya bantu ? Sdh berapa lama ? Bisa bpk ceritakan awal kejadiannya ? Gangguan tidurnya sulit memulai tidur atau sulit mempertahankan tidur? Ada gangguan makan ? penurunan nafsu makan ? mempengaruhi berat badan ? Apakah bapak akhir-akhir ini merasa sedih berlebihan? apa bapak juga merasa cepat lelah ? Apakah bapak juga mengalami malas beraktivitas ? kehilangan minat jg ga pa? dalam pekerjaan kehilangan fokus ? Apakah bapak merasa bersalah atas kejadian ini ? Jadi bapak selama ini bapak sering menyendiri ? Apakah bapak pernah merasa ingin mengakhiri kehidupan? Dalam kesenderian itu apa bapak mendengar suara-suara yang tdk didengar oleh org lain ? suaranya menyuruh atau membicarakan bapak ? Apakah bapak pernah melihat pulpen berubah menjadi ular ? Apakah bapak merasa diri bapak berubah ? Apakha bapak merasa lingkungan berubah ? RPD Apakah bapak pernah seperti ini sebelumnya ? Apakah sebelum ini bapak pernah merasa senang berlebihan? Apakah sebelum ini bapak pernah merasa sedih berlebihan ?

description

Major depression disorder

Transcript of MDD tanpa psikotik

Jiwa

Bina raport awalTok tokSelamat siang pak, saya dr muda anggi yang bertugas hari ini. Silahkan duduk pak Benar dgn pak amin 45 th yang bertempat tinggal di tomang.Baik bapak hari ini akan berbincang-bincang untuk mengetahui keluhan bapak dan mencari solusinya bersama.Perbincangan ini bersifat rahasia antara bapak dan saya yang tahu. Nanti saya perlu mencatat hal-hal yang penting, saya harap bapak mengijinkan.Apakah bapak sdh mengerti ?RPSAda yang bisa saya bantu ?Sdh berapa lama ? Bisa bpk ceritakan awal kejadiannya ?Gangguan tidurnya sulit memulai tidur atau sulit mempertahankan tidur?Ada gangguan makan ? penurunan nafsu makan ? mempengaruhi berat badan ?Apakah bapak akhir-akhir ini merasa sedih berlebihan?apa bapak juga merasa cepat lelah ? Apakah bapak juga mengalami malas beraktivitas ? kehilangan minat jg ga pa? dalam pekerjaan kehilangan fokus ?Apakah bapak merasa bersalah atas kejadian ini ?Jadi bapak selama ini bapak sering menyendiri ? Apakah bapak pernah merasa ingin mengakhiri kehidupan?Dalam kesenderian itu apa bapak mendengar suara-suara yang tdk didengar oleh org lain ? suaranya menyuruh atau membicarakan bapak ?Apakah bapak pernah melihat pulpen berubah menjadi ular ?Apakah bapak merasa diri bapak berubah ?Apakha bapak merasa lingkungan berubah ?

RPDApakah bapak pernah seperti ini sebelumnya ?Apakah sebelum ini bapak pernah merasa senang berlebihan?Apakah sebelum ini bapak pernah merasa sedih berlebihan ?

R. gangguan medis :Apakah bapak bpk pernah dirawat di rs karena penyakit tifus ?Apakah bpk pernah di rawat di rs krn penyakit darah tinggi ? kencing manis ?Apakah bpk pernah mengalami trauma kepala ?

R. penggunaan zat psikologi (NAPZA)Apakah bpk mengkonsumsi kopi ? brp kali sehari ?Apakah bpk merokok ?Apakah bpk mengkonsumsi minum yang menganduung alkohol ? pil bk ? pil koplo?

Bapak bagaimana hubungannya dengan tetangga akhir2 ini apakah masih bertegur sapa ?Bagaimana persaan bpk akhir-akhir ini ?Menurut bapak keluhan bapak ini krn bapak terus memikirkan kejadian itu ya pak ?

STATUS MENTAL Selamat siang dok, saya akan mempresentasikan status mental dari bapak amin usia 45 th pada hari sabtu tanggal 7 maret 2015 jam .Deskripsi umum, Penampilan tampak memakai kaca mata, rapi bersih sesuai usia, ekspresi wajah murung. Kesadran, kesadaran neurologis kompos mentis, kesadaran psikologis TERGANGGU, kesadaran sosial tidak terganggu.Pembicaraan cukup lantang spontan.Perilaku dan aktivitas psikomotor pasien dapat duduk tenang dan tampak sedikit gelisah (sesuai yang terlihat). Sikap terhadap pemeriksa cukup kooperatif.Mood hypotim, afek stabil, pengendalian cukup, echt, empati dapat dirabarasakan, dalam, skala diferensiasi sempit, keserasian serasi.Tidak terdapat Gangguan persepsi.Fungsi intelektual intelegensi dan kemampuan informasi tidak terganggu/sesuai tingkat pendidikan. Daya ingat dan konsentrasi TERGANGGU.Proses pikir, arus pikir, produktivitas cukup, kontinuitas koheren, tidak ada hendaya berbahasa. Isi pikir terdapat preokupasi, tidak terdapat waham.Daya nilai, sosial tidak terganggu, uji daya nilai tdk terganggu, penilaian realita tidak terganggu.Tilikan derajat 4Taraf dapat dipercaya dapat dipercaya.

Sudah dok terima kasih.

Baik pak, saya mendiagnosis bapak mengalami major depresi disorder tanpa gejala psikotik , dan memikirkan kemungkinan lainnya bipolar episode kini depresi.Saya akan memberikan farmakoterapi antidepresan, amytriptilin dgn dosis 25 mg 3xsehari. Utuk mengurangi gejala gangguan tidur bapak dan perasaan sedih bapak. Efek samping nya mengantuk dan susah buang air besar, mulut kering

Saya mengerti bahwa masalah anak bapak ini menjadi musibah utk keluarga bapak, Yang penting kan anak bapak sudah keluar, jgn terlalu dipikirkan lg ya pak. Semoga dengan kejadian ini bapak bisa menjadi lebih dekat lagi dengan anak bapak.

Baik pak perbincangan kita hari ini sudah selesai, tadi cerita bahwa bpk mengalami gangguan tidur sejak 2 minggu yang lalu. Ada yang ingin ditanyakan ?Sekali lagi perbincangan kita bersifat rahasia hny bpk dan saya yg tahu. Mohon datang 2 minggu lagi, terima kasih, mari saya antar keluar