Skenario Trauma Tumpul Abdomen

download Skenario Trauma Tumpul Abdomen

of 8

description

ddddddd

Transcript of Skenario Trauma Tumpul Abdomen

KASUS Trauma Tumpul Abdomen

KASUSTrauma Tumpul Abdomen

Pembimbing :Dr. Kukuh Basuki Rachmad, Sp.BTKV

Disusun Oleh :Yossey Pratiwi

SkenarioPerempuan 35 tahun dilahirkan ke RS setelah 10 hari yang lalu tertumbuk diantara mobil dan truk yang mundur. Menurut pasien perut tergencet antara bumper. Pasien tampak sesak dan kesakitan, pucat. Tekanan darah 90/60 mmHg, nadi 108 x/menit, nafas 24 x/menit.Diagnosis atau diagnosis bandingRuptur limpa Trauma hepatobuler Trauma usus halus

Hipokondrium kananEpigastriumHipokondrium kiriLobus kanan dari heparKantung empeduSebagian dari duodenumFleksura hepatik dari kolonSebagian dari ginjal kananKelenjar suprarenal kananPilorus gasterDuodenumPankreasSebagian dari heparLambungLimpaBagian kaudal dari pankreasFleksura lienalis dari kolonKutub atas dari ginjal kiriKelenjar suprarenal kiriLumbal kananUmbilikalLumbal kiriKolon asendensBagian bawah dari ginjal kananSebagian daru duodenum dan jejunumOmentumMesenteriumBagian bawah dari duodenumJejunum dan ileumKolon desendensBagian bawah dari ginjal kiriSebagian jejunum dan ileumInguinal kananHipogastriumInguinal kiriSekumApendiksBagian akhir dari ileumUreter kananIleum Kandung kemihUterus (pada kehamilan)Kolon sigmoidUreter kiriOvarium kiriRuptur LimpaRuptur limpa merupakan kondisi rusaknya limpa akibat suatu dampak trauma.Limpa merupakan organ yang paling sering mengalami cedera pada trauma tumpul abdomen pada semua golongan usia (25% dari seluruh trauma tumpul setiap tahunnya).EtiologiTrauma tajamTrauma IatrogenikTrauma spontanTrauma tumpulRuptur limpa yang lambat dapat terjadi dalam jangka waktu beberapa hari sampai beberapa minggu setelah trauma. Pada separuh masa laten ini kurang dari 7 hari. Hal ini karena adanya tamponade sementara pada laserasi kecil, atau adanya hematom subkapsuler yang membesar secara lambat dan kemudian pecah.

Limpa merupakan organ yang paling sering terluka pada trauma tumpul abdomen atau trauma thoraks kiri bawah. Keadaan ini mungkin disertai kerusakan usus halus, hati, dan pankreas. Penyebab utamanya adalah cedera langsung atau langsung karena kecelakaan lalu lintas, terjatuh dari tempat tinggi, pada olahraga luncur dan olahraga kontak seperti judo, karate dan silat.

6Macam-macam trauma limpa

Manifestasi klinis (syok, anemia) dan lokal di perut (cairan bebas, rangsangan peritoneum).(syok) hipovolemik