FADLIAH BAYI

24
ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI “ D ” DENGAN BCB / SMK / PBK D I P U S K E S M A S C A M B A TANGGAL 20 FEBRUARI 2012 No.register :- Tanggal MRS : 20 februari 2012, jam 22:30 wita Tanggal lahir : 20 februari 2012, jam 00:20 wita Tanggal pengkajian : 21 februari 2012, jam 09.30 wita Nama pengkaji : FADLIAH LANGKAH I IDENTIFIKASI DAN ANALISA DATA DASAR A. Identitas bayi Nama : By “ D “ Tanggal lahir / jam : 20 februari 2012, jam 00:20 wita Anak ke : III Jenis kelamin : Perempuan B. Identitas orang tua Nama : Ny “ D “ / Tn “ N “ Umur : 39 thn / 38 thn Nikah : 1 x / 13 tahun Suku : bugis / bugis Agama : islam / islam Pendidikan : SMP / SMA Pekerjaan : IRT / Petani

Transcript of FADLIAH BAYI

ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI “ D ”

DENGAN BCB / SMK / PBK

D I P U S K E S M A S C A M B A

TANGGAL 20 FEBRUARI 2012

No.register : -

Tanggal MRS : 20 februari 2012, jam 22:30 wita

Tanggal lahir : 20 februari 2012, jam 00:20 wita

Tanggal pengkajian : 21 februari 2012, jam 09.30 wita

Nama pengkaji : FADLIAH

LANGKAH I IDENTIFIKASI DAN ANALISA DATA DASAR

A. Identitas bayi

Nama : By “ D “

Tanggal lahir / jam : 20 februari 2012, jam 00:20

wita

Anak ke : III

Jenis kelamin : Perempuan

B. Identitas orang tua

Nama : Ny “ D “ / Tn “ N “

Umur : 39 thn / 38 thn

Nikah : 1 x / 13 tahun

Suku : bugis / bugis

Agama : islam / islam

Pendidikan : SMP / SMA

Pekerjaan : IRT / Petani

Alamat : bontotangnga

C. Data biologis

1.Riwayat kehamilan sekarang

a.GIII PII AO

b.Hpht tanggal 13 mei 2011

c.Htp tanggal 20 februari 2012

d.Pemeriksaan kehamilan sebanyak 6x di bidan

e.Imunisasi TT sebanyak 2x selama hamil

TT1 tanggal 12 september 2011

TT2 tanggal 13 oktober 2011

2.Riwayat persalinan

a. Umur kehamilan 40 minggu 2 hari

b. Persalinan di tolong oleh bidan

c. Ibu bersalin normal

d. Perlangsungan persalinan :

- KALA I

Perlangsungan kala I dimulai jam 20.00 wita lamanya

± 4 jam

- KALA II

Perlangsungan kala II berlangsung selama 1 jam dari

jam 23:20 wita sampai 00:20 pembukaan lengkap 10 cm

pada jam 00:20 bayi lahir spontan langsung menangis

dengan jenis kelamin perempuan BBL 2700, PBL 49

cm,apgar score 8/10

- KALA III

Lamanya ± 5 menit ,plasenta lahir lengkap pada jam

00:25 wita ,perdarahan ± 100 cc.

- KALA IV

Kontraksi uterus baik , teraba keras dan bundar TFU

setinggi pusat

3.Riwayat bayi baru lahir

a. Bayi lahir tanggal 20 februari 2012 jam 00:20 wita

b. Keadaan bayi segera setelah lahir langsung menangis

c. Bayi lahir dengan jenis kelamin perempuan

d. Apgar score 8/10

N

O

TANDA

1 Appreance

( warna

kulit)

Biru,

Pucat

Tubuh merah

muda,ekstre

mitas biru

Seluruh

tubuh

merah

muda

1 2

2 Pulse

(Frekuensi

jantung)

Tidak ada < 100

x/menit

>100x/

menit

2 2

3 Grimace Tidak ada Meringis Reaksi 1 2

( refleks) respon melawan4 Activity

(Tonus otot)

Lemas Sedikit

gerakan

ekstremitas

Bergerak

aktif

2 2

5 Respiration

(pernafasan)

Tidak ada Perlahan

atau tidak

teratur

Menangis

kuat

2 2

Jumlah 8 1

0

4.Riwayat pemenuhan kebutuhan dasar

a.Nutrisi cairan

1.Nutrisi didapatkan dari ASI

2.Bayi sudah disusui oleh ibunya

3.Kemampuan mengisap bayi baik

b.Eliminasi

1.Selama pengkajian BAK 1 x warna kuning jernih

2.Selama pengkajian BAB 1 x warna kehitaman,

konsistensi lunak

c.Personal hygiene

1.Bayi tampak bersih

2.Rambut tampak bersih

3.Bayi dimandikan setelah 6 jam kemudian

4.Popok bayi diganti tiap kali basah dan BAB

5.Mata, telinga dan hidung tidak ada secret

d.Istirahat

1.Ibu mengatakan bayi banyak tidur

2.Bayi terbangun jika popok basah dan bayi lapar

D. Riwayat Psikososial, Ekonomi, dan spiritual orang tua

a.Orang tua senang dengan kelahiran bayinya dan berharap

untuk memenuhi kebutuhan bayinya

b.Kedua orang tuanya berharap agar nutrisi bayinya dapat

terpenuh dengan ASI

c.Kedua orang tua selalu berdoa untuk kesehatan bayinya

d.Biaya perawatan di tanggung oleh suami dan sebagian oleh

pemerintah (jampersal)

E. Pemeriksaan fisik

a.Pemeriksaan umum

Pengukuran antropometri

1. BBL : 2700 gram

2. PBL : 49 cm

3. Lingkar kepala : 34 cm

4. Lingkar dada : 35 cm

5. Lingkar perut: 30 cm

6. Afgar Score : 8/10

b.Tanda-tanda vital

1. Denyut Jantung :120 x/i

2. Pernafasan :40 x/i

3. Suhu :36.5 oC

c.Inspeksi dan palpasi

1. Kepala

a)Rambut hitam

b)Tiadak terdapat caput sucsedeneum (benjolan yang

berisi cairan

c)Tidak terdapat chepalhematoma (benjolan yang berisi

darah )

2. Wajah

Tidak pucat dan tidak ada odema

3. Mata

a) Simetris kiri dan kanan

b) Mata tampak bersih

c) Konjungtiva merah muda

d) Sclera berwarna putih

4. Hidung

a) Simetris kiri dan kanan

b) Tidak terdapat polip

c) Tidak terdapat secret

5. Mulut dan bibir

a) Reflek hisap baik ,bibir merah dan basah

b) Mulut tampak bersih, langit-langit tidak ada

kelainan

6. Telinga

a) Simetris kiri dan kanan

b) Tidak ada serumen pada telinga

7. Leher

a) Tidak ada pembengkakan dan nyeri tekan

b) Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid dan vena

jungularis

8. Dada

a) Gerakan dada mengikuti getaran pernafasan

b) Simetris kiri dan kanan

c) Puting susu terbentuk dan benjolan

d) Lingkar dada 34 cm

9. Perut

a) Tali pusat terbungkus dengan kain gaas steril dan

tampak basah

b) Tidak ada benjolan

c) Lingkar perut 30 cm

10.Kulit

Tampak bersih dan berwarna kemerahan, tanda lahir dan

terdapat lanungo

11.Punggung dan bokong

Tidak ada benjolan pada punggung

12.Genetalia dan anus

a) Labia mayora menutupi labia minora

b) Ada lubang anus

13.Ekstremitas atas

a) Simetris kiri dan kanan

b) Pergerakan baik

c) Jari-jari lengkap

d) Tonus otot baik

14.Ekstremitas bawah

a) Simetris kiri dan kanan

b) Pergerakan baik

c) Jari-jari lengkap

d) Tonus otot baik

15.Pemeriksaan refleks

a) Rooting refleks,sucking refleks, dan swallowing

refleks (+)

b) Refleks tonic neck (+)

c) Refleks morrow (+)

d) Refleks babynsky (+)

LANGKAH II IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH AKTUAL

Diagnosa : BCB / SMK

Ds : Hpht tanggal 13 mei 2011

Ibu melahirkan tanggal 20 februari 2012 jam 00:20 wita

Do : Htp tanggal 20 februari 2012

a. Gestasi 40 minggu 2 hari

b. BBL : 2700 gram

c. PBL : 49 cm

d. Lingkar kepala : 34 cm

e. Lingkar dada : 31 cm

f. Lingkar perut: 30 cm

g. Tanda-tanda vital

Frekuensi jantung : 120 x/menit

Pernapasan : 40 x/menit

Suhu : 36,50C

h. Apgar score : 8/10

N

O

TANDA

1 Appreance

( warna

kulit)

Biru,

Pucat

Tubuh merah

muda,ekstre

mitas biru

Seluruh

tubuh

merah

muda

1 2

2 Pulse

(Frekuensi

jantung)

Tidak ada < 100

x/menit

>100x/

menit

2 2

3 Grimace

( refleks)

Tidak ada

respon

Meringis Reaksi

melawan

1 2

4 Activity

(Tonus otot)

Lemas Sedikit

gerakan

ekstremitas

Bergerak

aktif

2 2

5 Respiration

(pernafasan)

Tidak ada Perlahan

atau tidak

teratur

Menangis

kuat

2 2

Jumlah 8 1

0Analisa dan interpretasi data

1. Bayi baru lahir normal dengan cukup bulan adalah bayi

yang lahir dari kehamilan 37-42 minggu dengan BBL

2500-4000 gram(Obstetri fisiologi 2006)

2. Keadaan umum bayi normal setelah lahir dengan menilai

tanda-tanda vital bayi dalam batas normal :

- Frekuensi jantung 120-160x/menit,

- pernapasan 40-60x/menit

- suhu 36,50C-37,50C

(Ilmu kebidanan ,sarwono,2006,hal.125)

3. Bayi lahir pada triwulan ke 3 antara 37-42 minggu dan

organ-organ tubuh sudah terbentuk sempurna.

( ilmu kebidanan sarwono prawirohardjo,2006 hal 125)

LANGKAH III IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH POTENSIAL

Diagnosa :potensial terjadinya infeksi tali pusat

Ds : Bayi lahir tanggal 20 februari 2012 jam 00:20 wita

Do :

a.Tali pusat masih basah dan belum putus

b.Tampak pembuluh darah pada tali pusat yang

terpotong

c.Tali pusat terbungkus kain kasa steril

Analisa dan interpretasi data

1. Adanya jaringan dari pembuluh darah yang terbuka

dan dalam keadaan basah dan lembab merupakan

media perkembangan mikroorganisme sehingga dapat

terjadi infeksi.

( obstetri fisiologi, delfi luban 2006 hal 265)

2. Adanya luka pemotongan tali pusat merupakan salah

satu tempat masuknya mikroorganisme secara cepat

menyebabkan infeksi. Bayi baru lahir sangat

rentang terhadap gerakan infeksi. Hal ini di

sebabkan oleh zat-zat kekebalan tubuh belum

terbentuk sempurna.

( ilmu kebidanan Dr.Hanifa widjaksantu 2000 hal 25)

LANGKAH IV TINDAKAN SEGERA / KOLABORASI

Tidak ada data yang menunjang untuk melakukan tindakan

segera/kolaborasi.

LANGKAH V RENCANA TINDAKAN

a. Diagnosa : BCB / SMK

Potensial terjadinya infeksi tali pusat

b. Tujuan :

Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan dari dalam

uterus

Tidak terjadi infeksi tali pusat

Berat badan bayi bertambah

c. Kriteria :

1. Tanda-tanda vital dalam batas normal

Frekuensi jantung : 120-160x/menit

Pernapasan : 40-60x/menit

Suhu : 36,5-37,50C

2. Tidak ada tanda-tanda infeksi tali pusat seperti

bengkak,merah,panas dan bernanah

3. Bayi mendapat cukup ASI dan kuat menghisap

d. Rencana tindakan

Tanggal 20 februari jam 09:30 wita

1. Pertahankan suhu tubuh bayi

Rasional : Dengan menjaga suhu tubuh bayi agar

tetap hangat, maka dapat mencegah terjadinya

hipotermi, dimana hipotermi merupakan suatu

tanda bahaya karena dapat menyebabkan terjadinya

perubahan metabolisme tubuh yang akan berakhir

dengan kegagalan fungsi jantung, paru-paru dan

kematian

2. Observasi tanda-tanda vital

Rasional : tanda-tanda vital merupakan salah satu

indikator untuk mengetahui keadaan bayi dan

dapat mendeteksi dini adanya kelainan pada bayi.

3. Beri intake ( ASI )yang adekuat sesering mungkin

Rasional : Isapan bayi dapat merangsang pengeluaran

ASI dan membantu mempercepat proses involusio

uteri. ASI merupakan zat gizi yang

cukup,seimbang sesuai dengan sistem pencernaan

bayi.

4. Timbang berat bayi setiap hari

Rasional : berat badan bayi merupakan indikator

untuk mengetahui pertumbuhan bayi dan

peningkatan berat badan bayi menunjukkan asupan

kebutuhan nutrisi terpenuhi.

5. Rawat tali pusat setiap hari

Rasional : perawatan tali pusat yang benar dapat

mencegah terjadinya infeksi dan mempercepat

proses pengeringan dan putusnya tali pusat.

6. Beritahu ibu tanda-tanda infeksi tali pusat

Rasional : agar ibu mengetahui sedini mungkin

adanya tanda-tanda infeksi tali pusat

7. Anjurkan pada ibu untuk menjaga personal hygiene bayi

Rasional : memandikan dan mengganti popok bayi

setiap kali basah akan membuat bayi merasa aman

dan nyaman.

8. Jelaskan pada ibu tentang pentingnya menjaga kebersihan

tali pusat

Rasional : agar ibu dapat merawat tali pusat

bayinya sendiri dan menjaga kebersihan tali

pusat dapat mencegah terjadinya perkembangan

kuman yang dapat menimbulkan infeksi tali pusat

9. Berikan healt education tentang imunisasi

Rasional : dengan pemahaman akan pentingnya

imunisasi pada bayi, maka orang tua akan

berupaya untuk memenuhi kebutuhan imunisasi

secara lengkap sebagai upaya untuk meningkatkan

kekebalan tubuh bayi terhadap penyakit tertentu.

LANGKAH VI IMPLEMENTASI

Tanggal 21 februari 2012 jam 09:300 wita

1. Mempertahankan suhu tubuh badan bayi

- suhu tubuh bayi tetap atau dapat di pertahankan dengan

cara dibedong kain bersih dan kering sehingga tetap

hangat.

2. Mengobservasi tanda-tanda vital

- Frekuensi jantung : 120 x/menit

- Pernapasan : 40 x/menit

- Suhu : 36,50C

3. Memberi intake ( ASI )yang adekuat sesering mungkin

- Ibu bersedia memberi ASI eksklusif pada bayinya secara

on demand

4. Menimbang berat bayi setiap hari

- BB : 2700 gram PB : 49 cm

5. merawat tali pusat setiap hari

- tali pusat di bungkus kain kasa steril

6. memberitahu ibu tanda-tanda infeksi tali pusat

- Ibu mengetahui tanda-tanda infeksi tali pusat seperti

merah, bengkak, panas, bernanah dan bau

7. menganjurkan pada ibu untuk menjaga personal hygiene bayi

- Ibu bersedia menjaga agar bayi tetap bersih dan merasa

nyaman

8. menjelaskan pada ibu tentang pentingnya menjaga kebersihan

talipusat

- ibu mengerti tentang pentingnya kebersihan tali pusat

9. Berikan healt education tentang imunisasi

- Imunisasi merupakan usaha untuk memberikan kekebakan

tubuh pada bayi atau anak terhadap penyakit tertentu.

Imunisasi memberikan proteksi terhadap penyakit

infeksi spesifik.

- Lima imunisasi lengkap :

Vaksin BCG untuk membuat kekebalan aktif terhadap

penyakit tuberkulosis

Vaksin poliomielitis untuk mendapatkan kekebalan

terhadap penyakit poliomielibis. Vaksin polio 4x

dengan interval minimal 1 bulan dengan dosis 2

tetes

Vaksin hepatitis B untuk mencegah terjadinya

infeksi hepatitis B

Vaksin DPT untuk memberikan kekebalan aktif yang

bersamaan terhadap penyakit difteri,pertusis dan

tetanus. Pemberian 3x pada umur 2-11 bulan

Campak untuk mendapatkan kekebalan terhadap

penyakit tampak.

Pemberian 1x pada umur 9-11 bulan.

Ibu mengerti dan bersedia membawa bayinya intuk

imunisasi.

LANGKAH VII EVALUASI

Tanggal 21 februari 2012 jam 09.20 wita

1. Bayi dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan dari

intra uteri ke ekstra uteri. Bayi dibedong dengan kain

bersih dan kering sehingga bayi tetap hangat

2. Tanda-tanda vital dalam batas normal

Frekuensi jantung : 120-160x/menit

Pernapasan : 40-60x/menit

Suhu : 36,5-37,50C

3. Bayi sudah di susui

BB 2700 gram PB 49 cm

4. Tali pusat di bungkus kain Gaas steril

Tidak terdapat tanda-tanda infeksi tali pusat

5. Ibu bersedia menjaga agar bayi tetap bersih dan merasa

nyaman

6. Ibu mengerti tentang pentingnya kebersihan tali pusat

7. Ibu mengerti dan bersedia membawa bayinya untuk di

imunisasi

PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR

PADA BAYI “D” DENGAN BCB/SMK / SPONTAN

D I P U S K E S M A S C A M B A

TANGGAL 20 FEBRUARI 2012

No.register : -

Tanggal MRS : 20 februari 2012, jam 22.30 wita

Tanggal lahir : 20 februari 2012, jam 22:30 wita

Tanggal pengkajian : 20 februari 2012, jam 00:20 wita

Nama pengkaji : FADLIAH

IDENTITAS BAYI

Nama : By “ D “

Tanggal lahir / jam : 20 februari 2012, jam 00:20 wita

Anak ke : III

Jenis kelamin : Perempuan

IDENTITAS ORANG TUA

Nama : Ny “ D “ / Tn “ N “

Umur : 39 thn / 38 thn

Nikah : 1 x / 13 tahun

Suku : Bugis / Bugis

Agama : Islam / Islam

Pendidikan : SMP / SMA

Pekerjaan : IRT / Petani

Alamat : bontotangnga

DATA SUBJEKTIF ( S )

1. Hpht tanggal 13 mei 2011

2. Ibu melahirkan tanggal 20 februari 2012, jam 00:20 wita

3. Kunjungan ANC sebanyak 9x di puskesmas camba

4. Ibu menyatakan ini kehamilan yang ketiga dan tidak pernah

abortus

5. Ibu menyatakan usia kehamilanya 40 minggu 2 hari

DATA OBJEKTIF ( O )

1. Htp tanggal 20 februari 2012

2. Bayi lahir tanggal 20 februari 2012, jam 00:20 wita, jenis

kelamin perempuan,

3. Pengukuran antropometri

BBL : 2700 gram

PBL : 49 cm

Lingkar kepala : 34 cm

Lingkar dada : 35 cm

Lingkar perut: 30 cm

4. Gestasi 40 minggu 5 hari

5. Tali pusat terbungkus kain gaas steril tampak masih basah

6. Apgar score 8/10

N

O

TANDA

1 Appreance

( warna

kulit)

Biru,

Pucat

Tubuh merah

muda,ekstre

mitas biru

Seluruh

tubuh

merah

muda

1 2

2 Pulse

(Frekuensi

jantung)

Tidak ada < 100

x/menit

>100x/

menit

2 2

3 Grimace

( refleks)

Tidak ada

respon

Meringis Reaksi

melawan

1 2

4 Activity

(Tonus otot)

Lemas Sedikit

gerakan

ekstremitas

Bergerak

aktif

2 2

5 Respiration

(pernafasan)

Tidak ada Perlahan

atau tidak

teratur

Menangis

kuat

2 2

Jumlah 8 1

0

7. Pemeriksaann tanda-tanda vital

Frekuensi jantung : 120 x/i

Pernafasan :40 x/i

Suhu :36.50C

8. Pemeriksaan fisik :

Pemeriksaan umum

Pengukuran antropometri

BBL : 2700 gram

PBL : 49 cm

Lingkar kepala : 34 cm

Lingkar dada: 35 cm

Lingkar perut : 30 cm

Apgar score : 8/10

Tanda-tanda vital :

Frekuensi jantung : 1120 x/i

Pernafasan :40 x/i

Suhu :36.50C

Inspeksi dan palpasi

1. Kepala

a.Rambut hitam

b.Tiadak terdapat caput sucsedeneum (benjolan yang

berisi cairan

c.Tidak terdapat chepalhematoma (benjolan yang

berisi darah )

2. Wajah

Tidak pucat dan tidak ada odema

3. Mata

a.Simetris kiri dan kanan

b.Mata tampak bersih

c.Konjungtiva merah muda

d.Sclera berwarna putih

4. Hidung

a.Simetris kiri dan kanan

b.Tidak terdapat polipc.Tidak terdapat secret

5. Mulut dan bibira.Reflek hisap baik ,bibir merah dan basahb.Mulut tampak bersih, langit-langit tidak ada

kelainan6. Telinga

a.Simetris kiri dan kananb.Tidak ada serumen pada telinga

7. Leher a.Tidak ada pembengkakan dan nyeri tekanb.Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid dan vena

jungularis 8. Dada

a.Gerakan dada mengikuti getaran pernafasanb.Simetris kiri dan kanan

c.Puting susu terbentuk dan benjoland.Lingkar dada 34 cm

9. Perut a.Tali pusat terbungkus dengan kain gaas steril dan

tampak basahb.Tidak ada benjolanc.Lingkar perut 30 cm

10.Kulit Tampak bersih dan berwarna kemerahan, tanda lahirdan terdapat lanungo

11.Punggung dan bokongTidak ada benjolan pada punggung

12.Genetalia dan anusLabia mayora menutupi labia minoraAda lubang anus

13.Ekstremitas atasa.Simetris kiri dan kananb.Pergerakan baik c.Jari-jari lengkapd.Tonus otot baik

14.Ekstremitas bawaha.Simetris kiri dan kananb.Pergerakan baikc.Jari-jari lengkapd.Tonus otot baik

15.Pemeriksaan refleks

a.Rooting refleks,sucking refleks, dan swallowingrefleks (+)

b.Refleks tonic neck (+)c.Refleks morrow (+)d.Refleks babynsky (+)

ASSESMENT

BCB/SMK/Antisipasi terjadinya infeksi tali pusat

PLANNING

Tanggal 21 februari 2012 jam 09:30

1. mempertahankan suhu tubuh bayi dengan memberikan

pakaian lengkap, bayi dibedong dengan sarung bersih dan

kering, bayi dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan

dan intra uterin ke ekstra uteri.

Bayi tidak mengalami gangguan suhu tubuh

2. Mengobservasi tanda-tanda vital

Frekuensi jantung : 120 x/i

Pernafasan : 40 x/i

Suhu : 36.50C

3. Memberikan intake ( ASI) yang adekuat

ibu bersedia memberikan ASI esklusif pada bayinya secara on

demand

4. Meninbang berat badab bayi

BB : 2700 gram

PB : 49 cm

5. Melakukan perawatan tali pusat

tali pusat terbungkus kain kasa steril

6. Memberi tahu ibu tanda-tanda infeksi tali pusat

tidak ada tanda-tanda infeksi tali pusat seperti

merah,bengkak,panas,bernanah, dan berbau

7. Menjelaskan pada ibu tentang pentingnya menjaga kebersihan

tali pusat

ibu mengerti tentang pentingnya kebersihan tali pusat

8. Menganjurkan kepada ibu untuk menjaga personal hygiene bayi

ibu bersedia menjaga agar bayi tetap bersih dan merasa

nyaman.

9. Memberikan health education tentang imunisasi

ibu mengerti dan bersedia membawa bayinya untuk imunisasi.