BAYI BERAT LAHIR RENDAH

26
BAYI BERAT LAHIR RENDAH ISRA FIRMANSYAH

Transcript of BAYI BERAT LAHIR RENDAH

BAYI BERAT LAHIR RENDAH

ISRA FIRMANSYAH

Bayi berat lahir rendah (BBLR)

Bayi yang lahir dengan berat lahir < 2500 gram tanpa memandang masa kehamilan.

Berat lahir adalah berat bayi yang ditimbang dalam 1 jam setelah lahir

Untuk keperluan bidan di desa berat lahir diterima dalam 24 jam pertama setelah lahir

MENGENAL BBLR

Penyebab BBLR amat kompleks.

BBLR dapat disebabkan oleh

kehamilan kurang bulan,

bayi kecil untuk masa kehamilan

atau kombinasi keduanya.

MENGENAL BBLR

Bayi kurang bulan adalah bayi yang lahir sebelum umur kehamilan 37 minggu.

Sebagian bayi kurang bulan belum siap hidup di luar kandungan dan mendapatkan kesulitan untuk mulai bernapas, menghisap, melawan infeksi dan menjaga tubuhnya agar tetap hangat.

MENGENAL BBLR

Bayi Kecil Masa kehamilan (KMK) adalah bayi yang tidak tumbuh dengan baik di dalam kandungan selama kehamilan.

Tiga kelompok bayi KMK : KMK lebih bulan

KMK cukup bulan

KMK kurang bulan.

Bayi KMK cukup bulan kebanyakan mampu bernapas dan menghisap dengan baik.

BAYI BERAT LAHIR RENDAH

Bayi Cukup Bulan

Bayi Kurang Bulan

Bayi Lebih Bulan

MENGENAL BBLR

Faktor-faktor yang berhubungan dengan BBLR (1):

Umur ibu < 20 tahun atau > 35 tahun

Jarak kehamilan < 1 tahun

Ibu dengan keadaan:

--- Mempunyai BBLR sebelumnya

--- Melakukan pekerjaan fisik beberapa jam tanpa istirahat

--- Sangat miskin

--- Kurang gizi

--- Perokok, pengguna obat terlarang, alkohol

MENGENAL BBLR

Faktor-faktor yang berhubungan dengan BBLR (2):

Ibu hamil dengan:

--- Anemia berat.

--- Pre eklampsia atau hipertensi

--- Infeksi selama kehamilan

--- Kehamilan ganda

Bayi dengan:

--- Cacat bawaan

--- Infeksi selama dalam kandungan

MENGENAL BBLR

MASALAH-MASALAH BBLR

Asfiksia

Gangguan napas

Hipotermi

Hipoglikemi

Masalah pemberian ASI

Infeksi

Ikterus

Masalah perdarahan

MENGENAL BBLRTanda-tanda Bayi Kurang Bulan

Kulit tipis dan mengkilap

Tulang rawan telinga sangat lunak

Lanugo banyak terutama pada punggung

Jaringan payudara belum terlihat jelas

Perempuan : labia mayora belum menutupi labia minora

Laki-laki : skrotum belum banyak lipatan, testis ?

Rajah telapak kaki < 1/3 bagian atau belum terbentuk

Kadang disertai dengan pernapasan tidak teratur

Aktifitas dan tangisanya lemah

Menghisap dan menelan tidak efektif / lemah

MENGENAL BBLRTanda-tanda Bayi KMK

Umur janin dapat cukup, dapat kurang atau lebih bulan tetapi beratnya kurang dari 2500 gram

Gerakannya cukup aktif, tangis cukup kuat

Kulit keriput, lemak bawah kulit tipis

Bila kurang bulan jaringan payudara kecil, puting kecil. Bila cukup bulan payudara dan puting SMK

Bayi perempuan bila cukup bulan labia mayora menutupi labia minora

Bayi laki-laki testis mungkin telah turun

Rajah telapak kaki mungkin lebih dari 1/3 bagian

Mengisap cukup kuat

BBLR

Kecil untuk Masa Kehamilan

28 weeks” gestation :little cartilago, pliable

36 weeks to term gestation : firm ear, well-formed margin

Payudara28 weeks’ gestation :No breast tissue, areola barely visible

32 weeks’ gestation :visible areola, little breast tissue

36 weeks gestation :well-defined areola, breast nodule

Genitalia - Male

28 weeks’ gestation :testis high in scrotum

36 weeks to term gestation : testis well descended, increased scrotal pigmentation

Foot sole creases

32 weeks’ gestation :creases in anterior one third

36 weeks’ to term gestation : creases over the majority of the sole

1. 17

TEMUAN

Anamnesis Pemeriksaan P. penunjang diagnosis

Terpapar

suhu rendah

< 2 hari

Lemah, < aktif

Malas minum,

Kulit teraba dingin

Kulit mengeras

kemerahan

Frek. jantung < 100 X

Napas pelan dan dalam

Suhu < 36,5 0 C Hipotermi

Lahir - hari ke 3

ibu DM

Kejang, tremor, letargi

atau tidak sadar

GDS < 45 mg/dL

(2.6 mmol/L)

Hipoglikemia

Lahir - hari ke 3

> 3 minggu.

Riwayat Maternal

Kulit , konjungtiva

berwarna kuning

Pucat

Ikterus

Penilaian Klinik

1. 18

TEMUAN

Anamnesis Pemeriksaan P.Penunjang Diagnosis

Tidak berhasil

menyusui

Malas / tidak mau

Sejak lahir

Bayi kelihatan bugar Kenaikan berat bayi kurang

20 gram/hari selama 3 hari

Masalah

pemberian

minum

Ibu demam

KPD

Persalinan tindakan

Asfiksia

Malas minum

Hiper/ hipotermi

letargi/kurang aktip

Gangguan napas

Ikterus

Sklerema/skleredema

Kejang

Laboratorium darah :

Lekosit

trombosit

Darah tepi

Infeksi / Sepsis

Bayi KMK /> bulan

+ mekonium

Riwayat asfiksia

+ Tali pusat berwarna

kuning kehijauan

Pemeriksaan radiologi

(Jika ada fasilitas)

SAM

Penilaian Klinik Komplikasi BBLR

1. 19

Manajemen Umum Stabilisasi suhu, Jaga jalan napas

Nilai segera kondisi bayi

Kelola kondisi spesifik / komplikasinya

Bayi 1750 – 2500 grm

Bayi Sehat

Menerima ASI cukup

Timbang bayi setiap hari,

BB 1750 - 2500 g penurunan < 10%.

Bila beratnya naik 20 g/hari 3 hari

timbang bayi 2 kali seminggu.

Jika tidak Masalah kenaikan BB tidak adekuat

1. 20

Bayi Sakit

+ Gangguan napas, minum,

kejang rujuk.

Bila perlu cairan IV 24 jam I

Berikan cairan IV dan ASI

menurut umur

Bayi <1750 gram rujuk

1. 21

Hari ke

Berat1 2 3 4 5+

> 1500 g 60 80 100 120 150

< 1500 g 80 100 120 140 150

PemberianU m u r (hari)

1 2 3 4 5 6 7

Kecepatan cairan IV (mL/jam atau

tetes mikro/menit)

Jumlah ASI setiap 3 jam (mL/kali)

5

0

4

6

3

14

2

22

0

30

0

35

0

38

Jumlah cairan IV dan ASI untuk bayi sakit 1750 - 2500 g

Jumlah cairan rumatan yang dibutuhkan bayi (mL/kg)

1. 22

Pemantauan

↑ berat badan & pemberian minum

- Berat lahir tercapai 14 hari

Peningkatan BB 20-35 g/hari

- Bila ASI penuh, > 7 hari

- Tingkatkan ASI 20 cc/KgBB/hr

180 – 200 cc/KgBB/hr

- Kenaikan BB tdk adekuat masalah

Tanda kecukupan asi

Pemulangan penderita

CARA PETUNJUK PENGGUNAAN

Kontak kulit - Untuk semua bayi

- Apabila cara lain tidak mungkin dilakukan

KMC - BB < 2500 g,

- Tidak sakit berat .

Pemancar panas - Untuk bayi sakit / BB ≥ 1500 g

- Untuk pemeriksaan bayi, tindakan, atau hipotermi

Lampu

penghangat

- Bila tidak tersedia pemancar panas ,

Inkubator - BB < 1500 g

- bayi sakit berat

Boks penghangat - Bila tidak tersedia inkubator,

Penghangat

Ruanganan

- Untuk merawat bayi dengan berat < 2500 g

- Tidak untuk bayi sakit berat

CARA MENGHANGATKAN BAYI

Berat bayi Suhu inkubator (oC) menurut umura

35 oC 34 oC 33 oC 32 oC

< 1500 g 1-10 hari 11 hari – 3 minggu

3-5 minggu > 5 minggu

1500-2000 g

1-10 hari 11 hari–4 minggu

> 4 minggu

2100-2500 g

1-2 hari 3 hari-3 minggu

> 3 minggu

> 2500 g 1-2 hari > 2 hari

PENGATURAN SUHU INKUBATOR