Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan /...

15
Benchmarking & Performance Management KONTRAK PERKULIAHAN Jurusan Teknik Industri Universitas Trunojoyo Madura Semester genap 2011

Transcript of Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan /...

Page 1: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Benchmarking &Performance Management

KONTRAK PERKULIAHANJurusan Teknik Industri

Universitas Trunojoyo MaduraSemester genap 2011

Page 2: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Tujuan PerkuliahanSetelah mengikuti perkuliahan minggu pertama ini mahasiswadiharapkan akan mampu :

KONTRAK PERKULIAHAN• Mahasiswa mengerti ruang lingkup dan materi yang diajarkan di

perkuliahan• Mahasiswa mengetahui jadwal tentatif materi perkuliahan• Mahasiswa memahami sistem evaluasi perkuliahan dan sistem

pengajaran• Mahasiswa memahami beberapa tugas khusus, deadline

pengumpulan dan standar perkuliahan• Mahasiswa mengetahui buku referensi yang digunakan dalam

perkuliahan

Page 3: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Outline

• Kontrak perkuliahan– Jadwal Tentatif– Sistem perkuliahan– Sistem evaluasi perkuliahan– Lebih rinci dengan tugas– Text Book

Page 4: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Kontrak perkuliahan

• Jadwal tentatif perkuliahan• Sistem pembelajar• Sistem evaluasi hasil pembelajaran• Gambaran lebih detail tentang tugas-tugas khusus beserta deadline

pengumpulan tugas• Standar kualitas yang diharapkan / contoh essay yang baik• Buku referensi• Link internet yang digunakan

Page 5: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Jadwal Perkuliahan Tentatif PRA UTSMinggu

keTanggal Materi Evaluasi Referensi

1 04/03/2011 Pengantar Benchmarking & PMKontrak Perkuliahan

2 11/03/2011 Metode-metode BM

3 18/03/2011 Persiapan internal proses BM PengumpulanTugas essay I

4 25/03/2011 Implementasi BM

5 01/04/2011 BM dengan DEA PengumpulanTugas analis I

6 08/04/2011 BM dengan SFA Workshop dikelas

7 15/04/2011 Presentasi Tugas PRA UTSPengumpulanTugas besar PraUTS

8 29/04/2011 UTS

Page 6: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Kontrak Perkuliahan

Mingguke Tanggal Materi Evaluasi Referensi

9 06/05/2011 Pengantar penggunaan R-environment dalam BM

10 13/05/2011 BM & Six Sigma

11 20/05/2011 Pengantar PerformanceManagement

12 27/05/2011 Metode-metodePerformance Management

13 03/06/2011 Metode-MetodePerformance Management

14 10/06/2011 Aplikasi PerformanceManagement

15 17/06/2011 Presentasi Tugas Pra UAS

16 UAS

Jadwal Perkuliahan Tentatif PRA UAS

Page 7: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Sistem Pembelajaran• Perkuliahan dapat berbentuk ceramah, diskusi kelas, analisa studi kasus

dan presentasi mahasiswa.• Materi perkuliahan akan disediakan via blog saya

(kuliahmughni.wordpress.com) dan dapat didownload pada tiap hari Rabusetelah pukul 12 siang.

• Sewaktu perkuliahan untuk minggu yang bersangkutan dilaksanakan,printout materi harap dibawa dengan format handout 3 slides.

• Jika mahasiswa tidak membawa printout, maka mahasiswa tidakdiperbolehkan mengikuti perkuliahan.

• Mahasiswa diharapkan datang tepat waktu di ruang kuliah RKB C R. 203atau R. 47

• Toleransi keterlambatan bagi dosen & mahasiswa adalah 30 menit– Dosen terlambat > 30 mahasiswa boleh pulang– Mahasiswa terlambat > 30 tidak boleh mengikuti kuliah– Jika jumlah mahasiswa datang sebelum 10.00 sudah mencapai 4 orang kuliah

akan dimulai.

Page 8: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Sistem Evaluasi• Diskusi & pekerjaan kelas 5%• Tugas essay minggu 3 (750 kata) 5%• Tugas analisa minggu 5 5%• Tugas Besar Pra UTS 15%• UTS 20%• Tugas essay minggu 10 (750 kata) 5%• Tugas analisa minggu 12 5%• Tugas Besar 20%• UAS 20%

Page 9: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Lebih detail tentang tugas• Umum

– Seluruh tugas merupakan karya ilmiah dan oleh karenanya harus ditulis denganmempergunakan kaidah ilmiah yang memadai.

– Pergunakan teknik pengacuan APA (APA referencing system) yang panduannya dapatdidownload di blog saya.

– Jika ditemukan adanya unsur plagiarisme dan atau kolusi maka akan diberikan sanksiakademik bahkan administratif yang tegas.

– Semua tugas harus dikumpulkan tepat waktu sesuai dengan jadwal dan diberi coverseperti yang disediakan.

– Keterlambatan pengumpulan tugas akan dikenai sanksi yang terkait dengan nilai tugasyang bersangkutan.

– Tugas diprint one sided (satu sisi) di kertas A4 boleh bekas/baru (disarankan yg bekas)dengan huruf times new roman 12 dan spasi 1 ½

– Ikuti kaidah penyampulan tugas serta kewajiban untuk memiliki copy sesuai denganaturan yang ada di sampul tugas.

– Semua tugas akan diberikan feedback / penilaian / komentar balik oleh dosen dandiberikan pada minggu berikutnya.

– Akan ada sesi konsultasi untuk tugas besar pra UTS dan pra UAS dengan jadwal yangakan ditentukan kemudian

Page 10: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Lebih detail tentang tugas• Tugas essay– Essay dibuat secara ringkas, logis dan ilmiah dengan batas maksimum 750

kata.– Kelebihan atau kekurangan kata yang ekstrim akan dikenai penalti.– Essay harus bersifat argumentatif dan kritis.– Alur essay harus mudah dicerna / mengalir dan mempergunakan kaidah

bahasa indonesia yang baik dan benar.– Harus ada daftar pustaka.

• Minggu 3– Buat essay dengan topik mengapa BM & PM penting untuk dipelajari oleh

orang Teknik Industri

• Minggu 10– Buat essay dengan topik manfaat benchmarking dan PM untuk industri kecil

dan menengah di Bangkalan serta kendala implementasi (proyeksi feasibletidaknya implementasi six sigma).

Page 11: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Lebih detail tentang tugas• Tugas Analisa– Merupakan bentuk tugas berupa analisis suatu studi kasus

terpilih atau perusahaan nyata untuk topik tertentu dalammanajemen inovasi.

• Tugas analisa minggu 5– Mahasiswa diminta untuk melakukan identifikasi & analisa

persiapan internal dan implementasi study BM dari sebuahstudi kasus yang akan disediakan.

• Tugas analisa minggu 12– Mahasiswa akan diminta untuk melakukan identifikasi

faktor-faktor sukses/gagal dari sistem manajemen kinerjadari perusahaan studi kasus yang akan disediakan

Page 12: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Lebih detail tentang tugas• Tugas besar PRA UTS/UAS– Merupakan tugas besar yang bersifat berkelanjutan untuk nantinya menjadi

penelitian BM dan PM (dilaporkan dalam format jurnal – diusahakandipublikasikan)

• PRA UTS– Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang

penerapan DEA / SFA dalam benchmarking / performance management.– Minimal menggunakan referensi dari 4 jurnal metodologis. Tambahan 3 jurnal

obyek penelitian untuk UKM sangat diharapkan.– Dilaksanakan secara perorangan.

• PRA UAS– Merupakan tugas besar untuk membuat sebuah penelitian BM sesuai dengan

literatur review yang dilakukan pada tugas besar pra UTS.– Dilaksanakan secara berkelompok (masing-masing kelompok sejumlah 3

orang) pada industri Batik / jamu / pengolahan ikan.

Page 13: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Text Book

The Benchmarking Book : A How-to-Guide to BestPractice for Managers and Practitioners

Tim Stapenhurst

Copyright © 2009 Elsevier Ltd. All rights reserved

Benchmarking with DEA, SFA, and R

Peter Bogetoft & Lars Otto

Springer, New York Dordrecht Heidelberg London2011

Page 14: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Text BookAmstrong’s Handbook of Performance Management4th EditionAn evidence-based guide to delivering high performance

Michael Amstrong

www.koganpage.com, 2009

Performance ManagementIntegrating Strategy, Execution, Methodologies, Risk and Analysis

Gary Cokins

John Willey & Son Inc., 2009

Page 15: Benchmarking & Performance Management · PDF file• Standar kualitas yang diharapkan / contoh ... –Merupakan tugas besar untuk membuat literatur review jurnal tentang penerapan

Text Book Pendamping

Corporate Performance Management:how to build a better organization through measurement-drivenstrategic alignment

David Wade & Ronald Decardo

Butterworth Heinemann, 2001

CPMCPM

Strategic Benchmarking Reloaded with Six Sigma:Improving your company’s Performance Using GlobalBest Practices

Gregory H. Watson

John Willey & Son, 2007