Farmako II Alat Dan Bahan

Post on 11-Nov-2015

227 views 8 download

description

farmakologi

Transcript of Farmako II Alat Dan Bahan

Alat dan Bahan1. Alata. Tabung reaksi dan rak tabungb. Pipet tetesc. Pipet ukurd. Beker glasse. Lampu spiritusf. Klem atau pegangan tabung reaksig. Spuit

2. Bahana. KI 0,3 gram dalam kapsulb. Larutan KI 1 %c. Larutan NaNO2 10%d. Larutan H2SO4 dilutuse. Larutan amilum 1%f. Akuadesg. Air putih untuk minum3. ProbandusMahasiswa yang memenuhi syarat sebagai probandus1. Tidak ada riwayat penyakit hati2. Tidak ada riwayat penyakit ginjal3. Tidak ada riwayat penyakit lambung4. Tidak ada riwayat alergi terhadap yodium

Rencana Kerja1. Sesaat sebelum meminum obat KI, probandus diminta untuk mengosongkan kandung kemih dan mengumpulkan salivanya. Kemudian diambil urin sebanyak 5 ml dan saliva sebanyak 2 ml (sebagai kontrol)2.Sesudah itu probandus diminumkan obat (KI 0,3 gram yang telah dimasukkan ke dalam kapsul dengan air putih 200 ml. Setiap interval waktu 15 menit untuk urin dan 10 menit untuk saliva diambil sampel urin dan saliva sampai 45 menit setelahnya, dengan demikian ada 4 kali pengambilan saliva dan 3 kali pengambilan urin3. Urin dan saliva kontrol maupun sampel yang didapat dari percobaan ditetapan kadar yodiumnya secara kalorimetri semi kuantitatif4. Reaksi yang dikerjakan :a. +Amati perubahan warna yang terjadi

KI 1% (1 ml) Amilum 1% (1 ml)

b.

+ +` +

KI 1% (1 ml) NaNO2 10% H2SO4 dilutus Amilum 1% (2-3 tetes) (2-3 tetes) (1 tetes)

Amati perubahan warna yang terjadi

c. + + +

Urin (1 ml) NaNO2 10% H2SO4 dilutus Amilum 1% (2-3 tetes) (2-3 tetes) (1 tetes)

Amati perubahan warna yang terjadi

d.

+ + +

Saliva (1 ml) NaNO2 10% H2SO4 dilutus Amilum 1% (2-3 tetes) (2-3 tetes) (1 tetes)

Amati perubahan warna yang terjadi