RANGKUMAN FISIKA KELAS VIII KTSP 1 LB CAHAYA DAN OPTIK.

13
C A H AYA (OPTIK GEOMETRIK) 1. Cahaya memiliki sifat-sifat : dapat dipantulkan (refleksi), dapat dibiaskan (Refraksi), dapat dipadukan ( interferensi), dapat diuraikan (dispersi), dapat dikutubkan (polarisasi), dan merambat dalam ruang hampa dengan kecepatan 3 x 10 8 m/s. 2. Sumbar cahaya adalah benda-benda yang dapat memancarkan gelombang cahaya. Benda-benda ini terdiri atas sumber cahaya alamiah contoh matahari dan bintang dan sumber cahaya buatan contoh nyala lilin, lampu pijar dll. 3. Benda gelap adalah benda yang tidak berpijar. Benda gelap terdiri dari benda tak tembus cahaya, benda bening, dan benda tembus cahaya. 4. Benda tak tembus cahaya adalah benda yang tidak dapat meneruskan cahaya, seperti dinding, bumi, bulan, dan batu. 5. Benda bening adalah benda yang dapat meneruskan cahaya, seperti : kaca bening, air jernih, dan udara. 6. Benda tembus cahaya adalah benda yang dapat meneruskan sebagian cahaya, seperti kertas buram, air keruh, dan plastik buram. 7. Bayang-bayang terbentuk karena cahaya merambat lurus dan tidak menembus benda. Bayang-bayang ada 2 macam, yaitu : umbra (Bayang-bayang gelap) dan penumbra (bayang-bayang kabur). PEMANTULAN CAHAYA 8. Sifat pemantulan cahaya telah diselidiki oleh Willebord Snellius (1591-1626). Hukum pemantulan cahaya (Snellus) berbunyi : a. Sinar datang, Sinar pantul, dan garis normal selalu terletak pada satu bidang pantul. b. Sudut datang (i) sama dengan sudut pantul (r) 9. Pemantulan Cahaya ada dua jenis, yaitu pemantulan baur (difus) dan pemantulan teratur. Pemantulan baur adalah pemantulan cahaya yang tidak teratur disebabkan cahaya jatuh pada benda yang permukaannya kasar. Pemantulan teratur adalah pemantulan cahaya yang teratur disebabkan cahaya jatuh pada benda yang permukaaannya sangat halus. 10. Benda dapat terlihat oleh mata karena ada cahaya dari benda atau yang dipantulkan benda itu yang sampai ke mata. 11. Berkas cahaya/sinar ada 3 macam yaitu : a. Berkas cahaya/sinar sejajar b. Berkas cahaya/sinar memancar (divergen) c. Berkas sinar/cahaya menumpul (konvergen) BAYANGAN NYATA DAN BAYANGAN MAYA/SEMU 12. Bayangan nyata adalah bayangan yang terjadi karena perpotongan sinar-sinar pantul. Bayangan nyata tak dapat dilihat oleh mata, tetapi dapat ditangkap oleh layar (tembok,lantai, dan sebagainya) contoh : bayangan benda yang terkena sinar matahari. 13. Bayangan maya/semu adalah bayangan yang terjadi karena perpotongan perpanjangan sinar-sinar pantul. Bayangan maya dapat dilihat langsung oleh mata, tetapi tidak dapat ditangkap oleh layar. Contoh : gambar benda di cermin datar. Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/2012 1 Pemantulan Baur/Difus Pemantulan Teratur a. Sinar Sejaja r b. Sinar Memancar (divergen) c. Sinar Mengumpul ir Garis Normal Sinar datang Sina r Pant ul Cermin Datar

Transcript of RANGKUMAN FISIKA KELAS VIII KTSP 1 LB CAHAYA DAN OPTIK.

C A H AYA (OPTIK GEOMETRIK)1. Cahaya memiliki sifat-sifat : dapat dipantulkan (refleksi), dapat dibiaskan

(Refraksi), dapat dipadukan ( interferensi), dapat diuraikan (dispersi), dapatdikutubkan (polarisasi), dan merambat dalam ruang hampa dengan kecepatan 3 x 108

m/s.2. Sumbar cahaya adalah benda-benda yang dapat memancarkan gelombang cahaya.

Benda-benda ini terdiri atas sumber cahaya alamiah contoh matahari dan bintangdan sumber cahaya buatan contoh nyala lilin, lampu pijar dll.

3. Benda gelap adalah benda yang tidak berpijar. Benda gelap terdiri dari bendatak tembus cahaya, benda bening, dan benda tembus cahaya.

4. Benda tak tembus cahaya adalah benda yang tidak dapat meneruskan cahaya,seperti dinding, bumi, bulan, dan batu.

5. Benda bening adalah benda yang dapat meneruskan cahaya, seperti : kaca bening,air jernih, dan udara.

6. Benda tembus cahaya adalah benda yang dapat meneruskan sebagian cahaya,seperti kertas buram, air keruh, dan plastik buram.

7. Bayang-bayang terbentuk karena cahaya merambat lurus dan tidak menembus benda.Bayang-bayang ada 2 macam, yaitu : umbra (Bayang-bayang gelap) dan penumbra(bayang-bayang kabur).

PEMANTULAN CAHAYA8.Sifat pemantulan cahaya telah diselidiki oleh Willebord

Snellius (1591-1626). Hukum pemantulan cahaya (Snellus)berbunyi :a. Sinar datang, Sinar pantul, dan garis normal selalu

terletak pada satu bidang pantul.b. Sudut datang (i) sama dengan sudut pantul (r)

9. Pemantulan Cahaya ada dua jenis, yaitu pemantulan baur (difus) dan pemantulanteratur. Pemantulan baur adalah pemantulan cahaya yang tidak teratur disebabkancahaya jatuh pada benda yang permukaannya kasar. Pemantulan teratur adalahpemantulan cahaya yang teratur disebabkan cahaya jatuh pada benda yangpermukaaannya sangat halus.

10. Benda dapat terlihat oleh mata karena ada cahaya dari benda atau yangdipantulkan benda itu yang sampai ke mata.

11. Berkas cahaya/sinar ada 3 macam yaitu : a. Berkas cahaya/sinar sejajarb. Berkas cahaya/sinar memancar (divergen)c. Berkas sinar/cahaya menumpul (konvergen)

BAYANGAN NYATA DAN BAYANGAN MAYA/SEMU12. Bayangan nyata adalah bayangan yang terjadi karena perpotongan sinar-sinar

pantul. Bayangan nyata tak dapat dilihat oleh mata, tetapi dapat ditangkap olehlayar (tembok,lantai, dan sebagainya) contoh : bayangan benda yang terkena sinarmatahari.

13. Bayangan maya/semu adalah bayangan yang terjadi karena perpotonganperpanjangan sinar-sinar pantul. Bayangan maya dapat dilihat langsung oleh mata,tetapi tidak dapat ditangkap oleh layar. Contoh : gambar benda di cermin datar.

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20121

Pemantulan Baur/Difus

Pemantulan Teratur

a. Sinar Sejaja

r

b. SinarMemancar(divergen)

c. SinarMengumpul(konvergen)

i r

Garis Normal

Sinar datang

Sinar

Pantul

Cermin Datar

CERMIN14. Cermin adalah benda yang permukaannya mengkilap serta bersifat memantulkan

cahaya dan dapat membentuk bayangan. 15. Cermin ada 2 macam Yaitu : cermin datar dan cermin lengkung. Cermin lengkung

ada 2 yaitu : Cermin cembung dan cermin cekung.

CERMIN DATAR16. Cermin datar adalah cermin yang permukaannya rata.17. Sifat-sifat Cermin Datar, Yaitu :

1. Jarak bayangan ke cermin (Si) sama dengan jarak benda ke cermin 2. Tinggi bayangan yang terbentuk (hi) sama dengan tinggi bendanya3. Posisi bayangan sama dengan posisi bendanya4. Bayangan bersifat maya, karena bayangan terdapat dibelakang cermin.5. Jarak bayangan selalu diberi tanda negatif (-)6. Bayangan selalu bertukar sisi dengan bendanya

CERMIN CEKUNG18. Cermin cekung adalah cermin lengkung yang permukaannya melengkung ke dalam dan

dapat memantulkan cahaya19. Cermin cekung bersifat konvergen (mengumpulkan cahaya/sinar). Apabila berkas

sinar sejajar dijatuhkan pada permukaan cermin cekung, maka sinar-sinar pantulnyaakan berpotongan pada satu titik yang disebut titik api/titik fokus(F).

Bagian-bagian cermin cekung :

20. Sinar –sinar istimewa pada cermin cekung :a. Sinar datang yang sejajar dengan sumbu utama akan dipantulkan melalui

titik fokus

b. Sinar datang yang melalui titik fokus akan dipantulkan sejajar dengansumbu utama

c. Sinar datang yang melalui titik pusat kelengkungan (M) akan dipantulkanmelalui titik itu juga

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20122

R IR IIR III

R IV

f

Keterangan :SU = Sumbu UtamaO = Titik potong permukaan cermin dan sumbuutamaF = Titik Fokus/titik api f = Jarak titik fokus (F=2M)M = Titik pusat kelengkungan R I = Ruang I R II = Ruang II

21. Rumus pembentukan bayangan pada cermin cekung :

Keterangan :So = Jarak benda ke cerminSi = Jarak bayangan ke cerminf = Titik FokusR = Jari-jari kelengkungan cermin

Sedangkan untuk pembesaran bayangannya digunakan rumus :Keterangan :M = PembesaranSo = Jarak benda ke cerminSi = Jarak bayangan ke cerminho = Tinggi benda hi = Tinggi bayangan

Rumus Cepat :a. Menentukan jarak fokus (f) :

f =

b. Menentukan Jarak Bayangan (Si):

Si =

c. Menentukan Jarak Benda (So):

So =

22. Aturan letak pembangunan ruang untuk letak benda dan bayangan pada cermincekung adalah :

Sifat-sifat bayangannya adalah :a. Jika benda di Ruang I, maka :

- Bayangan di Ruang IV- Bayangan Bersifat maya, tegak dan diperbesar

b. Jika benda di Ruang II, maka :- Bayangan di Ruang III- Bayangan bersifat nyata, terbalik, dan diperbesar

c. Jika benda di Ruang III, maka :- Bayangan di Ruang II - Bayangan bersifat nyata, terbalik dan diperkecil

Contoh : 1. Suatu benda yang tingginya 4 cm diletakkan di depan cermin

cekung pada jarak 6 cm jika bayangan yang terbentuk berjarak 30 cm,tentukanlah : a. Jarak fokus b. Tinggi Bayangan c. Pembesaran bayangan d. sifatbayangan

JawabDiketahui: ho = 4 cm So = 6 cm Si = 30 cmDitanyakan :

a. Jarak Titik Fokus (f)

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/2012

hohi

SoSiM

3

atau

Ruang benda + Ruang bayangan = 5

Jadi jarak fokusnya 5 cmb. Tinggi bayangan (hi)

6 hi = 120

c. Pembesaran Bayangan

d. Sifat bayangannya : Nyata di depancermin , terbalik dan diperbesar

MENENTUKAN SIFAT BAYANGAN DENGAN PENGHITUNGAN :23. Untuk menentukan sifat-sifat bayangan dengan penghitungan dipakai aturan :

a. Jika Si bernilai positif, maka bayangannya bersifat nyata, dan terbalik di depan cermin

b. Jika Si bernilai negatif maka bayangannya bersifat maya dan tegak di belakang cermin

c. Jika pembesaran (M) nilainya lebih besar dari satu, maka sifat bayangannya diperbesar

d. Jika pembesaran (M) nilainya satu atau lebih kecil dari satu (pecahan),maka sifat bayangannya diperkecil

MANFAAT CERMIN CEKUNG24. Cermin cekung biasanya dimanfaatkan untuk mengumpulkan sinar-sinar pantul

(konvergen) misalnya pada lampu senter diberi reflektok, juga pada peralatanlaboratorim, misalnya pada mikroskop yang berfungsi untuk mendapatkan cahayauntuk menerangi preparatnya.CERMIN CEMBUNG

25. Cermin cembung adalah cermin lengkung yang bagian luarnya mengkilap dan dapatmemantulkan cahaya. Cermin cembung bersifat menyebarkan sinar-sinar pantul(divergen).

26. Bayangan pada cermin cembung selalu bersifat maya, tegak di belakang cermin dandiperkecil

27. Cermin cembung dipergunakan untuk kaca spion motor atau mobil dimana bayanganbenda pada kaca spion menjadi lebih kecil dari benda sebenarnya sehingga daerahpandang ke belakang kendaraan menjadi lebih luas.

28. Sinar-sinar istimewa pada cermin cembung :a. Sinar datang yang sejajar dengan sumbu utama akan

dipantulkan seolah-olah datang dari titik fokusb. Sinar datang yang menuju titik fokus akan

dipantulkan sejajar dengan sumbu utamac. Sinar datang yang menuju titik pusat kelengkungan

akan dipantulkan seolah-olah berasal dari titik pusat kelengkungan cermin.

29. Rumus pembentukan bayangan pada cermin cembung :Keterangan :So = Jarak benda ke cerminSi = Jarak bayangan ke cerminf = Titik FokusR = Jari-jari kelengkungancermin

Sedangkan untuk pembesaran bayangannya digunakan rumus :Keterangan :M = PembesaranSo = Jarak benda ke cerminSi = Jarak bayangan ke cerminho = Tinggi benda hi = Tinggi bayangan

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/2012

hohi

SoSiM

4

atau

c

O MF

a b

5 cm

Contoh : Suatu benda yang tingginya 5 cm diletakkan di depan cermin cembung padajarak 10 cm jika titik fokusnya 15 cm, tentukanlah : a. Jarak bayangan b. Tinggi Bayanganc. Pembesaran bayangan d. Sifat bayanganJawabDiketahui: ho = 4 cm So = 6 cm Si = 30 cmDitanyakan :

a. Jarak Titik Fokus (f)

Jadi jarak bayangannya 6 cmb. Tinggi bayangan (hi)

=

10 hi = 30

c. Pembesaran Bayangan

Sifat bayangannya : maya dibelakang cermin , tegak dandiperkecil

Latihan 1. Sebuah benda tingginya 4 cm berada 30 cm di depan lensa cembung yang

berjarak fokus 20 cm. Jarak bayangannya tentukan :a. Jarak bayangan b. Tinggi Bayangan c. Pembesaran bayangan d. sifatbayangan

2. Cermin cembung dengan jarak fokus 10 cm. Sebuah benda ditempatkan 10cm di depan cermin, tentukan a. Jarak bayangan b. Tinggi Bayangan c. Pembesaran bayangan d. sifatbayanganPEMBIASAN CAHAYA

30. Pembiasan (refraksi) cahaya adalah pembelokan arah rambat cahaya. Pembiasancahaya disebabkan medium (zat Perantara) yang dilalui cahaya berbeda kerapatamoptiknya yang menyebabkan kecepatan cahaya pada medium itu berbeda pula.Contoh : Cahaya dari udara ke kaca, dari air ke kaca, dari udara ke air, dan sebagainya kelihatan bengkok/membelok.

31. Alat yang digunakan untuk menyelidiki pembiasan cahaya adalah cakra optik.32. Hukum Snellius pada pembiasan Cahaya menyatakan :

a. Sinar datang, garis normal, dan sinar bias terletak pada satubidang datar

b. Sinar datang dari medium kurang rapat ke medium yang rapatdibiaskan mendekati garis normal

c. Sinar datang dari medium rapat ke medium yang kurang rapatdibiaskan menjahui garis normal

d. Sinar datang yang tegak lurus dengan bidang batas tidakdibiaskan, melainkan diteruskan.

INDEKS BIAS

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20125

Sinar

Garis Normal

Medium yang optiknya

kurang rapati

rMedium yang optiknya rapat

Sinar Bias

Sinar Datang

r = Sudut Bias

i = Sudut Datang

Medium yang

optiknya rapat

rMedium yang optiknya kurang rapat

Sinar Datang

r = Sudut Bias

i = Sudut Datang

Garis Normal

i

33. Indeks bias mutlak adalah perbandingan antara cepat rambat cahaya dalam ruanghampa dan cepat rambat cahaya dalam medium lain. Indeks bias medium yang rapatitu lebih besar dari indeks bias medium yang kurang rapat. Sebaliknya indeksbias medium kurang rapat itu lebih kecil dari indeks bias medium yang rapat.Indeks Bias mutlak dirumuskan :

nm = Indeks Bias Mutlakc = Cepat rambat cahaya dalam ruang hampa, yaitu 3 x 108 m/scm = Cepat rambat cahaya dalam satu medium

Contoh : 1. Seberkas cahaya merambat dari udara ke dalam air. Bila diketahui indeks bias

udara (n udara ) 1,00 , dan indeks bias aiar (n air ) 1,33, dan cepat rambatcahaya dalam ruang hampa (c) 3 x 108 m/s. tentukan kecepatan rambat cahayadalam udara dan dalam air !PenyelesaianDiketahui : n udara = 1,00

N air = 1,33C = 3 x 108 m/s

Ditanya : a. C udara ? b. C air ?

a.

= 3 x 108 m/s

b.

= 2,3 x 108 m/s

PEMBIASAN PADA PRISMA34. Prisma adalah benda bening yang dibatasi oleh dua bidang permukaan yang

bersudut. Besarnya sudut antara kedua permukaan itu disebut sudut pembias ().35. Apabila seberkas cahaya masuk pada salah satu permukaan prisma maka cahaya

tersebut akan dibiaskan dari permukaan prisma yang lain.36. Sudut deviasi adalah sudut yang diperoleh dari perpanjangan sinar datang dan

sinar bias yang keluar dari prisma. Besarnya sudut Deviasi berubah-ubahbergantung pada sudut datang (i). Sudut deviasi dirumuskan :D = I + r1 -

LENSA37. Lensa adalah benda bening yang dibatasi oleh dua bidang yang dua-duanya

lengkung atau salah satunya adalah bid ang datar.38. Berdasarkan bentuk permukaannya lensa dibedakan menjadi :

a. Lensa cembung dua (bikonveks)b. Lensa cembung datar (plankonveks)c. Lensa cembung cekung (konveks konkaf)d. Lensa cekung dua (bikonkaf)

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/2012

m

m

ccn

6

e. Lensa cekung datar (plankonkaf)f. Lensa cembung cekung (kankaf konveks)

LENSA CEMBUNG39. Lensa cembung adalah lensa yang bagian tengahnya lebih tebal daripada bagian

tepinya dan bersifat konvergen (mengumpulkan cahaya)40. Bila seberkas sinar sejajar sumbu utama menuju lensa cembung maka akan

dibuaskan melalu satu titik yang disebut titik api utama (titik fokus)41. Sinar-sinar istimewa lensa cembung :

a. Sinar datang yang sejajar dengan sumbu utama dibiaskan melaluititik fokus utama (F2).

b. Sinar datang yang melalui titik fokus (F1) dibiaskan sejajardengan sumbu utama.

c. Sinar datang yang melalui pusat optik lensa tidak dibiaskanmelainkan diteruskan.

42. Pembentukan bayangan pada lensa cembung :a. Pembentukan berada di F1, bayangan tidak terjadi.b. Benda berada diantara F1 dan 2F1, bayangan terbentuk di atas 2F2

sifatnya nyata, terbalik, dan diperbesar.c. Benda berada di F1 dan O, bayangan di atas 2F1 sifatnya, maya

tegak, dan diperbesar.d. Banda berada tepat di 2F1, maka bayangan terbentuk tepat di 2F2

sifatnya nyata, terbalik, dan sama besar.e. Benda berada di atas 2 F1 maka bayangannya akan berada di antara

F2 dan 2F2 sifatnya nyata, terbalik, dan diperkecil.Lensa Cekung43. Lensa cekung adalah lensa yang bagian tengahnya lebih tipis daripada bagian

tepinya dan bersifat menyebarkan berkas cahaya (divergen).44. Sinar-sinar istimewa lensa cekung :

a. Sinar datang yang sejajar dengan sumbu utama keluar dari lensaseolah-olah berasal dari titik fokus utama (F2)

b. Sinar datang yang menuju titik fokus utama F1 dibiaskan sejajardengan sumbu utama.

c. Sinar datang yang melalui pusat optik lensa tidak dibiaskanmelainkan diteruskan.

45. Pembentukan bayangan pada Lensa Cekung :a. Benda di antara F1 dan O, maka bayangan terbentuk di atas 2F1

sifatnya maya, tegak, diperkecil.

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20127

b. Benda diantara F1 dan 2F1, maka bayangan diatas 2F2 sifatbayangannya maya, tegak, diperkecil.

c. Benda di F1, maka bayangan terbentuk di atas 2F1 sifatnya maya,tegak, diperkecil.

d. Benda di 2F1 maka bayangan terbentuk di atas 2f2 sifatnya maya,tegak diperkecil.

46. Pada Lensa berlaku juga Rumus sebagaimana pada cermin.DISPERSI CAHAYA47. Cahaya Polikromatik adalah cahaya yang terdiri dari bermacam-macam warna.

Contohnya cahaya putih. Chaya Monokromatik adalah cahaya yang hanya memilikisatu panjang gelombang saja (Tidak dapat terurai menjadi cahaya lain ) Contoh :sinar Merah, Sinar jingga, Sinar Kuning, Sinar hijau, Sinar biru, dan sinarUngu.

48. Dispersi cahaya adalah penguraian cahaya polikromatik menjadi cahayamonokromatik.

49. Dispersi Cahaya Pada Prisma

ALAT OPTIK1. Alat optik adalah alat yang menggunakan lensa dan cermin yang

memanfaatkan sifat cahaya yang dapat dipantulkan dan dibiaskan yang dimanfaatkanuntuk melihat.

2. Alat optik ada 2 macam, yaitu alat optik alamiyah yaitu mata, dan alatoptik buatan seperti kaca mata, kamera, lup/lensa pembesar, mikroskop,teleskop/teropong, periskop, episkop, diaskop, dan sebagainya.

MATA3. Bagian-bagian mata :

e. Kornea ; bagian terluar bola mata. Korneamerupakan bagian lapisan tipis yang bening dandapat tembus cahaya.

f. Aqueous Humor ; cairan yang terdapat dibelakang kornea. Aqueous Humor berfungsi untukmembiaskan cahaya yang masuk ke dalam mata

g. Lensa Mata ; lensa yang terbuat dari bahanbening, berserat, dan elastis. Berfungsimengatur pembiasan yang disebabkan oleh cairanaqueus humor di depan lensa. Lensa mataberfungsi sebagai lensa cembung yaitu pembentukbayangan yang bersifat nyata, terbalik dandiperkecil.

h. Iris ; selaput di depan lensa mata yangmembentuk celah lingkaran. Iris berfungsimengatur banyak sedikitnya cahaya yang bolehmasuk melalui pupil. Iris juga berfungsimemberi warna pada mata.

i. Pupil; celah lingkaran yang dibentuk iris. Pupil berfungsi untuk mengatur banyaktidaknya cahaya yang masuk ke bola mata. Apabila cahaya yang masuk ke matasangat kuat, pupil akan menyempit. Sehingga cahaya yang masuk ke bola mata lebihsedikit. Apabila cahaya yang masuk ke mata redup, maka pupil akan melebarsehingga cahaya yang masuk lebih banyak.

j. Retina atau selaput jala ; berfungsi sebagai layar penangkap bayangan.k. Bintik kuning ; bagian pada retina yang sangat peka terhadap cahaya. Agar

bayangan jelas, bayangan harus terbentuk di retina tepat di bintik kuning.l. Saraf optik; saraf yang menghubungkan bintik kuning dengan otak sehingga sinyal-

sinyal bayangan dari bintik kuning sampai ke otak. Selanjutnya otak akanmenerjemahkannya.

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20128

Aqueous Humor

Retina

Kornea PupilLensa Mata

IrisVitreous Humor

Saraf Mata

Otot Penggerak Bola Mata

MerahJinggaKuningHijauBiruUngu

4. Daya akomodasi mata adalah kemampuan mata untuk mengubah kecembungan lensa matabaik menebal atau menipis supaya menghasilkan bayangan tepat pada retina.

5. Mata dapat melihat benda dengan jelas apabila benda berada dalam jangkauanpenglihatan, yaitu antara titik dekat mata ( punctum proximum/PP ) dan titikjauh mata ( Punctum Remotum/PR ). Titik dekat mata normal rata-rata adalah 25cm. sedangkat titik terjauh mata normal adalah tidak terhingga (~)

CACAT MATA6. Cacat mata dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu : Miopi ( rabun jauh),

Hipermetropi (rabun dekat ) dan presbiopi ( mata Tua )MIOPI

(RABUN JAUH)HIPERMETROPI(RABUN DEKAT)

PRESBIOPI(MATA TUA)

a. PP = 25 cm, PR < ~b. Bayangan jatuh di

depan retina padabenda jauh

c. Jenis kacamata :lensa cekung (-)

P = -

a. PP > 25 cm, PR = ~b. Bayangan jatuh di

belakang lensa

c. Jenis kaca mata :Lensa cembung (+)

P = 4 -

Sn = titik dekat

a. PP > 25 cm, PR <~

b. Tergantungobyek/benda jauhatau dekat

c. Jenis kacamata :bifocal

Melihat jauh : Lensaatas (-) melihatdekat : lensa bawah (+)

KAMERAKamera (alat memotret) adalah alat untuk menghasilkan foto. Kamera yang sederhanadisebut kamera obskura. Persamaan kamera dengan mata antara lain : menggunakanlensa cembung, celah diafragma berfungsi sama dengan isir, film, tempat film samadengan bintik kuning pada mata. Bayangan yang dihasilkan kamera bersifat Nyata,terbalik, dan diperkecil

LUPLup adalah alat optik yang berfungsi mengamati benda kecil agar tampak besar danjelas dengan menggunakan lensa cembung. Bayangan yang dihasilkan lup bersifat Maya,Tegak dan DiperbesarPembesaran pada lup :

M = (tak berakomodasi )

M = (berakomodasi maksimum)

M = pembesaran, Sn = Jarak baca normal ( 25 cm ) f = jarak fokus

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/20129

MIKROSKOPMikroskop adalah alat optik untuk melihat benda-benda yang sangatkecil agar tampak lebih besar dan jelas. Mikroskop terdiri dari dua lensa cembung : lensa okuler (dekat mata) dan lensa objektif (dekat benda). Fokus obejektif lebih kecil dari fokus okuler.Lensa Objektif menghasilkan bayangan nyata terbalik, diperbesar. Bayangan ini sekaligus manjadi benda bagi lensa okuler.Sifat Bayangan Akhir pada mikroskop adalah Maya, terbalik dan diperbesar. Persamaan dalam mikroskop sama dengan persamaan pada lensa cembung, karena lensa objektif dan okuler merupakan lensa cembung. Sedang perbesaran mikroskop sama dengan perkalian dari perbesaran lensa objektif dan okuler.

Keterangan :M = Pembesaran MikroskopM ob = Pembesaran Lensa ObjektifM ok = Pembesaran Lensa Okuler

Panjang mikroskop merupakan jumlah jarak bayangan lensa objektif dengan jarak benda lensa okuler. Secara matematis panjang mikroskop dirumuskan sebagai berikut :

Keterangan: d : panjang mikroskop (m atau cm) s' ob : jarak bayangan lensa objektif (m atau cm) s' ok : jarak bayangan lensa okuler (m atau cm)

Contoh Soal1. Perbesaran mikroskop 20 kali. Jika perbesaran lensa okuler 4 kali, tentukan

perbesaran lensa objektif ( M ob ) !Penyelesaian:

Diketahui: M = 20 M ok = 4 Ditanyakan: Mob = . . .?

2. Sebuah mikroskop mempunyai lensa objektif dengan fokus 5 cm dan lensa okuler dengan fokus 8 cm. Jika benda terletak pada jarak 8 cm dari lensa objektif dan panjang mikroskop 18 cm, tentukan perbesaran mikroskop ! Penyelesaian: Diketahui:

Teleskop (Teropong)Teropong adalah alat optik yang digunakan untuk mengamati benda-benda Teropong yang letaknya jauh agar tampak lebih dekat dan lebih jelas. Teropong juga sering disebut teleskop. Teleskop pertama kali ditemukan oleh Galileo Galilei. Teropong ada dua macam, yaitu teropong bintang dan teropong bumi.Teropong bintang digunakan untuk mengamati benda-benda angkasa, sedangkan teropong bumi digunakan untuk mengamati benda-benda di bumi yang letaknya jauh dari pengamat. a. Teropong bintang

Teropong bintang sederhana terdiri atas dua buah lensa cembung yang berfungsi sebagai lensa objektif dan lensa okuler. Pengamatan benda-benda angkasa dengan menggunakan teropong bintang dilakukan dengan mata tidak berakomodasi.Bayangan yang terbentuk pada teropong bintang bersifat nyata, terbalik, dan diperkecil. Perbesaran pada teropong bintang dapat ditentukan dengan menggunakan persamaan berikut.

Sedangkan panjang teropong bintang dapat dicari dengan rumus

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/201210

M

M ob x M ok

b. Teropong Bumi Teropong bumi sering disebut sebagai teropong yojana atau teropong medan. Teropong bumi terdiri atas tiga buah lensa cembung, yaitu lensa objektif, lensa okuler, dan lensa pembalik. Perhatikan proses pembentukan bayangan pada teropongbumi berikut ini

Bayangan yang terbentuk pada teropong bumi bersifat nyata, tegak, dan diperkecil. Bayangan benda pada teropong bumi bersifat tegak karena adanya lensapembalik yang berfungsi membalik bayangan dari lensa objektif. Panjang teropong bumi dapat dihitung dengan menggunakan rumus berikut.

PeriskopPeriskop merupakan teropong yang digunakan pada kapal selam. Periskopberfungsi untuk melihat permukaan laut tanpa memunculkan badan kapal selam. Perhatikan gambar di samping !Sebuah periskop terdiri atas dua buah lensa cembung sebagai lensa objektif dan lensa okuler serta dua buah prisma siku-siku sama kaki. Ketika seberkas cahaya mengenai lensa objektif, cahaya tersebut akan diteruskan menuju prismasiku-siku pertama. Prisma siku-siku pertama akan memantulkan berkas cahaya tersebut menuju ke prisma siku-siku kedua. Berkas cahaya yang menembus prisma siku-siku kedua akan diteruskan ke lensa okuler.

UJI KOMPETENSI1. Berikut yang bukan merupakan sifat cahaya adalah ....

a. memerlukan medium untuk merambat c. dapat dibiaskanb. dapat dipantulkan d. termasuk gelombang

elektromagnetik2. Bayangan yang dibentuk oleh cermin datar bersifat ....

a. nyata, terbalik, dan diperkecil c. maya, tegak, dan sama besar

b. nyata, sama besar, dan tegak d. nyata, terbalik, dan diperbesar

3. Sebuah benda diletakkan 8 cm di depan lensa cembung yang memiliki jarak fokus 12 cm. Letak bayangan adalah ...a. 24 cm di depan lensa c. 48 cm di depan lensab. 24 cm di belakang lensad. D. 48 cm di belakang

lensa4. Cahaya dapat mengalami pembiasan apabila cahaya itu melalui medium yang

berbeda .....a. Kerapatan optiknya b. Warnanya c. Permukaannya d. Arah rambatnya

5. Sebuah benda diletakkan 30 cm di depan cermin cekung yang jarak fokusnya 20 cm. Bayangannya terletak pada jarak .....

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/201211

a. 12 cm di depan cermin c. 60 cm di depan cerminb. 12 cm di belakang cermin d. 60 cm di depan cermin

6. Benda gelap yang meneruskan hampir semua cahaya yang diterimanya adalah ....a. Benda tembus cahaya c. Benda Licinb. Benda Kusam d. Benda Bening

7. Berikut ini macam-macam berkas cahaya, kecuali ....a. Divergen b. Baur c. Konvergen d. Sejajar

8. Bayangan sebuah benda terletak 24 cm di depan sebuah cermin cekung. Jika fokus cermin itu 6 cm, maka jarak benda ke cermin tersebut adalah ....a. 8 cm b. 12 cm c. 24 cm d. 48 cm

9. Mata disebut alat optik karena ....a. memiliki lensa c. menggunakan kacamatab. memiliki saraf d. memiliki otot1. Di bawah ini adalah bermacam-macam cacat mata, kecuali ….

a. miopi c. emetropib. hipermetropi d. mata tua

2. Kacamata berlensa cekung dapat menolong penderita cacat mata….a. rabun dekat c. rabun senjab. rabun jauh d. mata tua

3. Alat optik yang digunakan untuk melihat benda-benda yang sangat keciladalah ….a. mikroskop c. kamerab. teropong d. OHP

4. Cacat mata presbiopi disebabkan oleh keadaan lensa mata yang tidakdapat . . .a. Meneba c. menebal dan menipislb. Menipis d. melebar dan menyempit

5. Jika kita ingin memotret suatu obyek dari jarak jauh, kita menggunakankamera . . .a. Berlensa sudut lebar c. berlensa yang dapat mencakup

semua obyekb. Berlensa tele d. berlensa cekung

6. Bagian kamera yang berfungsi untuk mengatur masuknya cahayadisebut . . .a. Plat film b. diafragma c. shutter d.

lensa7. Alasan mengapa lensa negative digunakan pada kaca mata penderita rabun

jauh adalah . . .a. Bersifat menyebarkan sinarb. Bersifat membentuk bayangan nyatac. Bersifat membantu penglihatand. Bersifat memperjelas benda.

8. Berikut ini merupakan persamaan antara mata dan kamera, kecuali . . .a. Sifat bayangan yang terbentukb. Adanya layar untuk menangkap bayanganc. Adanya pengaturan jumlah cahaya yang masukd. Kemampuan perubahan jarak focus lensa

9. Sifat bayangan akhir yang dibentuk oleh mikroskop dibandingkan denganbendanya adalah . . .a. Maya, terbalik, diperbesar c. nyata, terbalik,

diperbesarb. Maya, tegak, diperbesar d. nyata, tegak, diperbesar

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/201212

10. Alat optic yang digunakan untuk melihat benda yang terletakdiangkasa adalah . . .a. Mikroskop c. teropong bumib. Teropong bintang d. periskop

11. Alat optic yang digunakan untuk melihat benda yang terletak dipermukaan bumi adalah . . .a. Mikroskop c. teropong bumib. Teropong bintang d. periskop

12. Teropong yang sering digunakan di kapal selam adalah . . .a. Mikroskop c. teropong bumib. Teropong bintang d. periskop

13. Fungsi prisma siku-siku pada periskop adalah . . .a. Pembentuk bayangan nyatab. Pembentuk bayangan yang diperbesarc. Pembelok cahaya dan pembalik bayangand. Pembalik bayangan dengan pemantulan sempurna

A. Jawablah dengan singkat dan tepat !1. Jelaskan apa yang dimaksud daya akomodasi mata!2. Terangkan apa yang dimaksud :

a. punctum proximumb. punctum remotum

3. Terangkan di mana letak bayangan pada mata rabun dekat! Bagaimana cara menolongnya?

4. Terangkan dimana letak bayangan pada mata rabun jauh! Bagaimana cara menolongnya?

5. Bagaimana cara menolong orang presbiopi?6. Gambarlah bagian-bagian kamera!7. Bandingkan prinsip kerja kamera dengan mata!8. Sebutkan 5 macam produk teknologi yang memanfaatkan prinsip

cahaya?9. Apa guna mikroskop?10. Teropong sederhana dapat dibuat dengan lensa apa?

Rangkuman Fisika Kelas VIII MTs. Agama Islam Mertapada 2011/201213