Parkinson

13
PARKINSON’S DISEASE dr.Usman G Rangkuti SpS

description

n

Transcript of Parkinson

  • PARKINSONS DISEASE

    dr.Usman G Rangkuti SpS

  • Penyakit Parkinson :adalah bag dari Parkinsonism yg scr patologis ditandai o/ degenerasi ganglia basalis tu di substansia nigra pars kompakta yg disertai adanya inklusi sitoplasmik eosinofilik ( Lewy bodies ) yg mybb k(-) dopamine. Parkinsonism adalah sindroma yg ditandai tremor istirahat, rigiditas, bradikinesia dan hilangnya reflek postural akibat penurunan kadar dopamin krn berbagai sbb.

  • ETIOLOGI :IDIOPATIK

    BEBERAPA FAKTOR RESIKO :USIA : meningkat pd usia lanjut ; jarang < 30 th.RAS : lebih sering kulit putih dp asia dan afrika. GENETIK LINGKUNGAN : - toksin : mptp - penggunaan herbisida da pestisida - infeksiCEDERA KRANIOSEREBRAL STRES EMOSIONAL

  • PATOFISIOLOGIterjadi karena penurunan kadar dopamin akibat kematian neuron di pars kompakta substansia nigra sebesar 40- 50 % yang disertai adanya inklusi sitoplasmik eosinofilik ( Lewy bodys ), akibat multifaktorial

  • PATOGENESIS

    MPTP (1-methyl-4-phenyl-1,2,3,6-tetrahydropyridine)Neurotoksin (pupuk dan obat pestisida)MPDP (1-methyl-1,6 phenyl piridineNeuron DapaminergikMitokondria meningkatATP depletion content meningkatRadrikal bebas meningkatOksidasi tergangguSel-sel rusakMerusak substansia (pupuk dan obat pestisidaMPDPTidak aktif MAO-B (monoaminoaksidase B

  • KLASIFIKASIPrimer atau idiopatik = Paralis agitans - Penyakit Parkinson - Juvenile ParkinsonismSekunder atau simtomatik Sebab diketahui. - infeksi dan pasca infeksi - pasca ensefalitis; slow virus - toksin ( MPTP, CO, Mn, Mg, Sianid, Etanol, Metanol - Obat; neuroleptik, antiemetik,reserpin, - Vaskuler : multi infark serebral - Trauma kranioserebral - lain2 : hipoparatiroid, hipotiroid, tu.otak,

  • 3. Parkinsonism Plus ( Multiple system degeneration )Progresi supranuklear palsiAtropi multi systemDegenerasi ganglionik kortikobasal Sindrom demensiaHidrosefalus tekanan normalKelainan herediter

  • KLINIS PENYAKIT PARKINSON TRIAS :1. Tremor 2. Akinesia 3. Rigiditas 1. Tremor : - saat istirahat - meningkat saat emosi - menghilang saat tidur - menghilang saat kerja - tangan-jari menghitung uang - kaki dan mulut

  • Akinesia/Bradikinesia : - sulit memulai gerakan - sulit berhenti - lamban a. Wajah : - muka topeng - tidak ada ekspresi - kedipan mata jarang b. Jalan : - langkah kecil - lambaian (-) - sulit memutar balik c. bicara : - monoton, lamban - tanpa lagu suara

  • 3. Rigiditas - hipertoni pada seluruh gerakan - Cogwheel phenomenon (peningkatan tonus otot agonis dan antagonis ) 4. Gx motorik lain : - disartrie, micrographia, pernafasan ireguler/dangkal, - blepharospasmus

    5. Gx Vegetatif :- seborrhoe, perspirasi, hipersalivasi

    6. Gx mental :- bradyphrenia, dementia, ggn afektif, halusinasi

  • PENATALAKSANAAN:

    - UMUM (SUPPORTTIVE ) : = Pendidikan = Penunjang = Latihan fisik = Nutrisi

  • MEDIKAMENTOSAAntagonis NMDA : Amantadin 100 300mg / hrAnti kholinergik ; TrihexyphenidilDopaminergik : - levodopa + carbidova ( Madopar ) 3x 100mgDopamin agonis : - bromokriptin dimulai 2,5 mg/hari dinaikkan sp 40-45 mg perhari tergantung respon - Selegiline (inhibitor MAO B) : dosis 10 mg/hari

  • REHABILITASI MEDIKTujuan : Memperbaiki kualitas hidup serta mengatasi masalah2 :Abnormalitas gerakankecenderungan postur tubuh yg salahgejala otonomgx perawatan diriperubahan psikologik