Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

download Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

of 3

Transcript of Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

  • 7/25/2019 Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

    1/3

    Mengenal Lebih Dekat Hipotensi

    Ortostatik

    June 14, 2012admin_lakesma2,029 Comments

    Pernah melihat seseorang yang butuh waktu sangat lama untuk sekedar bangun dari tempat

    tidurnya karena takut akan ambruk lagi ketika tiba-tiba berdiri !tau ternyata kamu sendiri

    yang seperti itu Pernah mendengar kata Orthostatic hypotension

    Orthostatic hypotension "hipotensi ortostatik#hipotensi postural$, terdiri dari dua kata, yaitu

    orthostatic yang berarti postur tubuh saat berdiri dan hypotensionyang berarti tekanan darah

    rendah% !rtinya, ini adalah keadaan dimana ter&adi penurunan darah yang tiba-tiba saat

    perubahan posisi dari duduk men&adi berdiri% 'ekanan darah pasien saat posisi biasa dapat

    normal atau &uga sedikit turun%

    (etika seseorang berdiri, gra)itasi menyebabkan darah berkumpul di kaki% Penurunan

    tekanan darah disebabkan hanya sedikit darah yang kembali ke &antung untuk dipompa%

    *ormalnya, terdapat suatu sel khusus "barore+eptor$ di dekat &antung dan arteri yang

    mendeteksi penurunan tekanan darah ini sehingga akan merangsang &antung untuk beker&a

    lebih +epat dan memompa darah lebih banyak, serta mengaktikan sistem sara yang

    membuat pembuluh darah berkontraksi "menyempit$ sehingga bisa menstabilkan tekanan

    darah% *amun, pada pasien dengan orthostatic hypotensionter&adi gangguan pada sel khusus

    ini% Penyakit ini bisa disebabkan oleh beberapa hal, antara lain

    Dehidrasi% Penyebab dehidrasi &uga sangat banyak, misalnya demam, muntah,

    konsumsi +airan yang tidak +ukup, diare berat, dan akti)itas yang menyebabkan

    berkeringat terlalu banyak%

    Gangguan pada jantung, misalnya bradikardi "rekuensi nadi ./0 kali#menit$,

    gangguan pada katup &antung, serangan &antung, atau gagal &antung%

    Diabetesyang tidak terkontrol "karena dehidrasi akibat poliuria$

    Gangguan pada sistem saraf, misalnya pada pasien denganParkinsons Disease

    http://lakesma.ub.ac.id/2012/06/mengenal-lebih-dekat-hipotensi-ortostatik/http://lakesma.ub.ac.id/author/admin_lakesma/http://lakesma.ub.ac.id/author/admin_lakesma/http://lakesma.ub.ac.id/2012/06/mengenal-lebih-dekat-hipotensi-ortostatik/#commentshttp://lakesma.ub.ac.id/2012/06/mengenal-lebih-dekat-hipotensi-ortostatik/#commentshttp://lakesma.ub.ac.id/author/admin_lakesma/http://lakesma.ub.ac.id/2012/06/mengenal-lebih-dekat-hipotensi-ortostatik/#commentshttp://lakesma.ub.ac.id/2012/06/mengenal-lebih-dekat-hipotensi-ortostatik/
  • 7/25/2019 Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

    2/3

    ntuk mengetahui diagnosis pasti dari penyakit ini, tentu sa&a pasien harus ke dokter% i sana

    akan dilakukan serangkaian tes untuk membuktikan penyakit ini% iagnosis ditegakkan ketika

    tekanan darah menurun hingga 2#10 mm3g ketika ter&adi perubahan posisi dari berbaring

    men&adi berdiri% Pasien sering merasa pusing seperti berputar dan kepala terasa berat%

    (eluhan ini akan mun+ul dengan segera dan akan hilang dalam beberapa detik% e&ala lain

    yang mungkin mun+ul antara lain pandangan kabur, lemas, pingsan, perasaan bingung, danmual% !da beberapa aktor yang membuat seseorang men&adi lebih rentan terserang penyakit

    ini, antara lain

    sia / tahun ke atas

    Pasien yang mengalami hipertensi dan mengonsumsi obat penurun tekanan darah

    seperti diuretik

    Penyakit-penyakit tertentu sepertiParkinsons Diseasedan penyakit &antung

    'erkena panas yang terlalu lama sehingga menyebabkan berkeringat berlebihan dan

    dehidrasi

    Bed restterlalu lama karena kondisi tertentu

    (ehamilan

    5eberapa langkah mudah untuk menghindari serangan orthostatic hypotensionseperti

    6engonsumsi lebih banyak garam "namun ini tentu sa&a harus didiskusikan terlebih

    dahulu dengan dokter untuk men+egah resiko timbulnya hipertensi$

    (onsumsi +airan yang +ukup untuk men+egah dehidrasi

    7lahraga

    Jika kamu men&atuhkan sesuatu, biasakanlah untuk mengambilnya dengan +ara duduk

    dan bertumpu pada kedua lutut

    unakan sto+king yang ketat untuk membantu memompa darah yang berasal dari

    kaki kembali ke &antung

    (etika akan bangun dari tempat tidur, &angan langsung berdiri% 'arik napas dalam-

    dalam dahulu lalu berdirilah pelan-pelan

    Jika saat berdiri merasa ge&ala-ge&ala seperti yang sudah disebutkan di atas, silangkan

    kaki membentuk posisi kaki seperti gunting atau letakkan kaki di tepian kursi untuk

    membantu mendorong darah kembali ke &antung

    3al yang paling penting adalah ketika rekuensi serangan men&adi semakin sering, segera

    temuilah dokter karena hal ini bisa menandakan ada masalah yang lebih serius%

  • 7/25/2019 Mengenal Lebih Dekat Hipotensi Ortostatik

    3/3

    8eerensi

    http##www%ninds%nih%go)#disorders#orthostati+_hypotension#orthostati+_hypotension%htm

    http##www%mayo+lini+%+om#health#orthostati+-hypotension#0099:

    http##www%di;;iness-and-balan+e%+om#disorders#medi+al#orthostati+%html

    http://www.facebook.com/l.php?u=http%3A%2F%2Fwww.ninds.nih.gov%2Fdisorders%2Forthostatic_hypotension%2Forthostatic_hypotension.htm&h=uAQGvmCPnhttp://www.mayoclinic.com/health/orthostatic-hypotension/DS00997http://www.dizziness-and-balance.com/disorders/medical/orthostatic.htmlhttp://www.facebook.com/l.php?u=http%3A%2F%2Fwww.ninds.nih.gov%2Fdisorders%2Forthostatic_hypotension%2Forthostatic_hypotension.htm&h=uAQGvmCPnhttp://www.mayoclinic.com/health/orthostatic-hypotension/DS00997http://www.dizziness-and-balance.com/disorders/medical/orthostatic.html