HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

53
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG EFEK SAMPING JAMU DENGAN PERILAKU MENGKONSUMSI JAMU DI DESA KERINJING KECAMATAN DUKUN KABUPATEN MAGELANG JAWA TENGAH KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Madya Kebidanan STIKES Achmad Yani Yogyakarta Disusun Oleh : SUYATMI 1309050 PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEBIDANAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA 2013

Transcript of HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Page 1: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG EFEK

SAMPING JAMU DENGAN PERILAKU MENGKONSUMSI JAMU

DI DESA KERINJING KECAMATAN DUKUN

KABUPATEN MAGELANG

JAWA TENGAH

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Madya Kebidanan

STIKES Achmad Yani Yogyakarta

Disusun Oleh :

SUYATMI

1309050

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEBIDANAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

JENDERAL ACHMAD YANI

YOGYAKARTA

2013

Page 2: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG EFEK

SAMPING JAMU DENGAN PERILAKU MENGKONSUMSI JAMU

DI DESA KERINJING KECAMATAN DUKUN

KABUPATEN MAGELANG

JAWA TENGAH

KARYA TULIS ILMIAH

Telah Memenuhi Persyaratan dan Disetujui untuk Mengikuti Ujian Karya Tulis

Ilmiah Program Studi Kebidanan Jenjang Diploma III Sekolah Tinggi Ilmu

Kesehatan Jenderal Achmad Yani

Yogyakarta

Disusun Oleh :

SUYATMI

1309050

Tanggal :

Pembimbing I :

Endah Puji A, S.SiT., M.Kes

Pembimbing II :

Ari Sulistyawati, S.SiT., M.Kes.

Page 3: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

iii

HALAMAN PENGESAHAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG EFEK

SAMPING JAMU DENGAN PERILAKU MENGKONSUMSI JAMU

DI DESA KERINJING KECAMATAN DUKUN

KABUPATEN MAGELANG

JAWA TENGAH

Disusun Oleh :

SUYATMI

1309050

Telah Dipertahankan Di Depan Dewan Penguji Dan Diterima Sebagai Salah Satu

Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Ahli Madya Kebidanan

Di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani

Yogyakarta

Tanggal : ………..

PENGUJI PEMBIMBING I PEMBIMBING II

Ekawati S.SiT., M.Kes. Endah Puji A, S.SiT., M.Kes Ari Sulistyawati, S.SiT., M.Kes

Mengesahkan,

Ketua Proram Studi Diploma III Kebidanan

STIKES A. Yani Yogyakarta

Tyasning Yuni A, S.ST, M. Kes

Page 4: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

iv

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan dalam tesis ini tidak terdapat karya tulis yang pernah

diajukan untuk memperoleh gelar Diploma III di suatu sekolah tinggi ilmu

kesehatan dan sepanjang saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah

ditulis atau diterbitkan orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah

ini dan disebutkan dalam daftar pustaka

Yogyakarta, 26 Februari 2013

Penulis

Suyatmi

Page 5: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

v

MOTTO

“Bersama kesulitan ada kemudahan, dan bersama kesukaran ada kelapangan”

(Q.S. Al Insyirah : 6)

“ Syukuri apa yang ada hidup adalah anugrah, tetap jalani hidup ini melakukan

yang terbaik...”(D’masive)

“Berjalan terus, melangkah ke depan, berarti bergerak menuju kesempurnaan.

Berjalan terus dan jangan takut pada onak dan duri atau tajamnya batu-batu

kehidupan” (Kahlil Gibran)

“ Lord knows, dream are hard to follow

But don’t let anyone tear them away

Hold on there will be tomorrow

In time you’ll find the way

And then a hero comes along

With the strength to carry on

And you know you can survive

So when you feel like hope is gone

Look inside you and be strong

And you’ll finally see the truth

That a hero lies in you” (Mariah Carey)

Page 6: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

vi

PERSEMBAHAN

sebuah karya kecil yang sengaja aku bingkai dan aku persembahkan untuk orang-

orang yang menyayangiku.....

- Allah SWT –

Alahamdulillah.... rasa syukur dan terima kasihku kepadaMu yang telah

memberikan kehidupan di setiap langkahku....

- Bapakku tercinta, Dayat dan Ibuku tercinta, Siti Julaeha –

Yang telah memberikkan kasih sayang, cinta dan ketulusan. Setiap senyummu

adalah semangat bagiku, setiap katamu adalah petuah, setiap peringatanmu adalah

cinta kasih dan setiap harapanmu adalah doa....

- Suamiku Tercinta, Damas Riyan Kusuma –

Yank selalu membimbingku menjadi istri yang baik, yang selalu menasehatiku

saat aku salah. Terimakasih sayang atas doa dan semangat yang kau berikkan

padaku, love you for a thousand years.

- Ayah mertuaku, Heni Astanto dan Ibu mertuaku, Darmiyatun –

Terimakasih bapak, ibu yang selalu mendoakan ku yang selalu memberikkan

semangat dalam perjalanan ini.

- Buat adikku Endang, Erna, Andrea, Anggit, Nita, Vivi, Kiki dan Ponakan

tercinta Azahra

Yang selalu memberiku inspirasi dan semangat dalam hidupku......

- Ibu Endah dan Ibu Ari –

Terima kasih.... dengan penuh kesabaran dan keikhlasan membimbing dan

memberikan nasehat serta memberikan ilmu yang tiada tara kepadaku....

- Kepada sahaba-sahabat tersayang –

Lintang, Sapta, Nisrina, Inna, Aka, Pakdhe, Om, Paklek pokoknya kalian is the

best. Buat Echa, Ney wah makasih kita bersama-sama berjuang muach....

Temen-temen kelas A angkatan 2009 Midwifery semangat....berjuang!!!

Love n miss u all

Page 7: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulilah puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat, taufik, dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya

Tulis Ilmiah dengan judul “Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Trimester III

Tentang Efek Samping Jamu Dengan Perilaku Mengkonsumsi Jamu Di Desa

Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah” yang disusun

untuk memenuhi salah satu tugas akhir pendidikan Diploma III Kebidanan di

STIKES Achmad Yani Yogyakarta.

Karya tulis ini tidak akan selesai dengan baik tanpa bantuan dari berbagai

pihak, oleh karena itu dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan

terima kasih kepada semua pihak yang telah ikhlas memberikan bantuan, antara

lain kepada yang terhormat :

1. dr. Edy Purwoko,Sp.B selaku Ketua STIKES Achmad Yani Yogyakarta.

2. Tyasning Yuni A, S.ST., M.Kes, selaku Ketua Program Studi Kebidanan

STIKES Achmad Yani Yogyakarta.

3. Endah Puji A, S.SiT.,M.Kes, sebagai pembimbing I dalam penyusunan Karya

Tulis Ilmiah ini.

4. Ari Sulistyawati, S.SiT., M.Kes, sebagai pembimbing II dalam penyusunan

Karya Tulis Ilmiah ini.

5. Ekawati S.SiT.,M.Kes., selaku penguji Karya Tulis Ilmiah dan banyak

memberikan saran-saran perbaikan pada penulis dalam penyusunan Karya

Tulis Ilmiah ini.

6. Seluruh staff Pengajar Jurusan Kebidanan STIKES Achmad Yani Yogyakarta.

7. Bapak, Ibu, kakak, dan adik tercinta yang telah banyak memberikan dukungan

moril dan materil selama penulis menyelesaikan pendidikan serta memberikan

teladan dalam segi kehidupan.

8. Teman-teman dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan kebaikan kepada semuanya, sebagai

imbalan atas segala amal kebaikan dan bantuannya. Akhirnya besar harapan

penulis semoga karya tulis ilmiah ini berguna bagi semua.

Yogyakarta, 26 Februari 2013

Penulis

Suyami

Page 8: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

viii

DAFTAR ISI

JUDUL.............................................................................................................. i

LEMBAR PERSETUJUAN............................................................................. ii

LEMBAR PENGESAHAN.............................................................................. iii

PERNYATAAN ............................................................................................... iv

MOTTO ........................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ............................................................................................ vi

KATA PENGANTAR...................................................................................... vii

DAFTAR ISI..................................................................................................... viii

DAFTAR TABEL.............................................................................................. x

DAFTAR GAMBAR......................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xii

INTISARI ......................................................................................................... xiii

ABSTRAK ....................................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................... 3

C.Tujuan Penelitian .............................................................................. 3

D.Manfaat ............................................................................................ 3

E.Keaslian Penelitian ........................................................................... 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A.Landasan Teori ................................................................................. 5

1. Ibu Hamil………………………………………………………. 5

2. Pengetahuan……………………………………………………. 7

3. Perilaku Manusia………………………………………………. 14

4. Tradisi Dan Budaya …………………………………………… 14

5. Jamu…………………………………………………………… 15

B.Kerangka Teori ................................................................................. 16

C.Kerangka Konsep…………………………………………………. 20

D.Hipotesis ........................................................................................... 20

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ................................................................................ 21

B. Lokasi Dan Waktu Penelian ........................................................... 21

C. Populasi, Sampel Dan Teknik Sampling Penelitian ........................ 21

D. Variabel Penelitian .......................................................................... 22

E. Definisi Operasional ……………… ............................................... 23

F. Instrumet Penelitian ........................................................................ 24

Page 9: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

ix

G. Pengolahan Data .............................................................................. 26

H. Analisis Data Dan Model Statistik ………………………………. 27

I. Rencana Jalannya Penelitian …………………………………….. 29

j. Etika Penelitian ................................................................................ 29

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Daerah Penelitian ............................................... 32

B. Hasil Penelitian ............................................................................... 32

C. Pembahasan ..................................................................................... 36

D. Keterbatasan Penelitian .................................................................. 38

BAB V KESIMPULAN dan SARAN

A. Kesimpulan ................................................................................... 39

B. Saran .............................................................................................. 39

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 10: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

x

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1.

Tabel 3.1.

Keaslian Penelitian …………………………………………

Defininisi Operasional ………………………………………

4

23

Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Umur ......................................................................................... 33

Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Pendidikan ................................................................................ 33

Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Pekerjaan ................................................................................... . 33

Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Pengetahuan Tentang Efek

Jamu .......................................................................................... 34

Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Konsumsi Jamu .................. 34

Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Hubungan Pengetahuan Ibu

Hamil Trimester III tentang Efek Samping Jamu dengan

Perilaku Mengkonsumsi Jamu .................................................. 35

Tabel 4.7 Hasil Uji Chi Square Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil

Trimester III tentang Efek Samping Jamu dengan Perilaku

Mengkonsumsi Jamu Di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun

Kabupaten Magelang Jawa Tengah .......................................... 35

Page 11: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori Penelitian…………………………………….

Gambar 2.2 Kerangka Konsep Penelitian………………………………….

19

20

Page 12: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Jadwal Penelitian

Lampiran 2. Kuesioner Penelitian

Lampiran 3. Hasil Uji Validitas

Lampiran 4. Hasil Uji Reliabilitas

Lampiran 5. Master Tabel

Lampiran 6. Surat Ijin Penelitian

Lampiran 7. Lembar Konsultasi Karya Tulis Ilmiah

Page 13: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Motto

“Bersama kesulitan ada kemudahan, dan bersama kesukaran ada kelapangan”

(Q.S. Al Insyirah : 6)

“ Syukuri apa yang ada hidup adalah anugrah, tetap jalani hidup ini melakukan yang

terbaik...”(D’masive)

“Berjalan terus, melangkah ke depan, berarti bergerak menuju kesempurnaan. Berjalan terus

dan jangan takut pada onak dan duri atau tajamnya batu-batu kehidupan” (Kahlil Gibran)

“ Lord knows, dream are hard to follow

But don’t let anyone tear them away

Hold on there will be tomorrow

In time you’ll find the way

And then a hero comes along

With the strength to carry on

And you know you can survive

So when you feel like hope is gone

Look inside you and be strong

And you’ll finally see the truth

That a hero lies in you” (Mariah Carey)

Page 14: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Persembahan

sebuah karya kecil yang sengaja aku bingkai dan aku persembahkan untuk orang- orang yang

menyayangiku.....

- Allah SWT –

Alahamdulillah.... rasa syukur dan terima kasihku kepadaMu yang telah memberikan

kehidupan di setiap langkahku....

- Bapakku tercinta, Dayat dan Ibuku tercinta, Siti Julaeha –

Yang telah memberikkan kasih sayang, cinta dan ketulusan. Setiap senyummu adalah

semangat bagiku, setiap katamu adalah petuah, setiap peringatanmu adalah cinta kasih dan

setiap harapanmu adalah doa....

- Suamiku Tercinta, Damas Riyan Kusuma –

Yank selalu membimbingku menjadi istri yang baik, yang selalu menasehatiku saat aku salah.

Terimakasih sayang atas doa dan semangat yang kau berikkan padaku, love you for a

thousand years.

- Ayah mertuaku, Heni Astanto dan Ibu mertuaku, Darmiyatun –

Terimakasih bapak, ibu yang selalu mendoakan ku yang selalu memberikkan semangat dalam

perjalanan ini.

- Buat adikku Endang, Erna, Andrea, Anggit, Nita, Vivi, Kiki dan Ponakan tercinta

Azahra

Yang selalu memberiku inspirasi dan semangat dalam hidupku......

- Ibu Endah dan Ibu Ari –

Terima kasih.... dengan penuh kesabaran dan keikhlasan membimbing dan memberikan

nasehat serta memberikan ilmu yang tiada tara kepadaku....

- Kepada sahaba-sahabat tersayang –

Lintang, Sapta, Nisrina, Inna, Aka, Pakdhe, Om, Paklek pokoknya kalian is the best. Buat

Echa, Ney wah makasih kita bersama-sama berjuang muach....

Temen-temen kelas A angkatan 2009 Midwifery semangat....berjuang!!!

Love n miss u all

Page 15: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

xiii

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG EFEK

SAMPING JAMU DENGAN PERILAKU MENGKONSUMSI JAMU

DI DESA KERINJING KECAMATAN DUKUN

KABUPATEN MAGELANG

JAWA TENGAH

INTISARI

Suyatmi1, Endah Puji Astuti

2, Ari Sulistyawati

3

Latar Belakang

: Jamu adalah ramuan turun-temurun dari nenek moyang.

Jamu yang dikonsumsi ibu hamil trimester III adalah jamu cabe peuyang.

Kandungan jamu cabe peuyang adalah cabe jamu, lempuyang, adas, pulosari,

kunir, kedawung, keningar, asam kawak. Efek samping mengkomsumsi jamu

pada ibu hamil trimester III adalah menghambat proses persalinan, ketuban

keruh, hyper trophic pyloric stenosis, bayi asfiksi. Kehamilan pada trimester

III adalah umur kehamilan 7 bulan hingga kehamilan 9 bulan. Berdasarkan

studi pendahuluan di Desa Kerinjing dari 10 ibu hamil trimester III terdapat 5

ibu hamil yang mengkomsumsi jamu.

Tujuan : Untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III

tentang efek samping jamu dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa

Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

Metode Penelitian : Jenis penelitian yang digunakan adalah survey analitik

yaitu melihat tanpa perilaku sengaja untuk menimbulkan / membangkitkan

suatu gejala keadaan. Penelitian ini menggunakan cross sectional model

pendekatan yang menggunakan satu kali mengumpulkan data dilakukan

dengan cepat. Teknik sampling dengan total sampling adalah penentuan

sampel dengan mengambil keseluruhan populasi.

Hasil : Hasil penelitian adalah hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III

tentang efek samping masih kurang ada 38,2 % dan hasil dari perilaku

mengkonsumsi jamu sebanyak 52,9 % atau sebanyak 18 responden. Dari hasil

uji analisis Chie-square , diperoleh nilai Chie-square , diperoleh

nilai 0,000 < 0,05 .

Kesimpulan: Terdapat hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III tentang

efek samping jamu dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing

Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah

Kata kunci : Pengetahuan, Perilaku Mengkonsumsi Jamu

1

Mahasiswa STIKES A Yani 2 Dosen Pembimbing I

3 Dosen Pembimbing II

Page 16: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

xiv

RELATIONS PREGNANT MOTHERS IN THE THIRD SEMESTER OBUT THE

SIDE EFFECTS OF HERBS WITH THE CONSUMING BEHAVIOR HERBS

ABSTRACT

Suyatmi1, Endah Puji A

2, Ari Sulistyawati

3

Background: Medicinal herbs are passed down from our ancestors. Jamu is

consumed third trimester pregnant women is herbal peuyang chili. The

content of medicinal herbs chilli peuyang is, lempuyang, fennel, pulosari,

turmeric, kedawung, keningar, kawak acid. The side effects of consuming

herbal third trimester pregnant women is to inhibit labor, amniotic murky,

hyper trophic pyloric stenosis, baby asphyxiation. III trimester of pregnancy

is a gestational age 7 months to 9 months of pregnancy. Based on a

preliminary study of 10 village Kerinjing third trimester pregnant women

there are 5 women who consume herbs. .

Purpose of research: to analyze the relationship of pregnant mothers

knowledge in the third smester about the side effects jamu with the

behavior consuming jamu in krinjing village.

Rsearch methods: types of research used is analytic survey. That is to see

without deliberately treatment to raises a symtomatic condition. The research

using cross sectional. A model approach that uses a one-time gathering of

data was done quickly. The sampling technique is sampling by taking the

whole population.

Research results: The results of the study is the relationship of third

trimester maternal knowledge about the side effects is still lacking was 38,2%

and the result of the behavior of consuming herbs as much as 52.9% or 18

respondents. From the analysis of the test results-square Chie, Chie-square

values obtained, the value of (p_value)) 0.04 <0.05

Conclusion: there is a knowledge relations pregnant mothers in the third

semester obut the side effects of jamu with the consuming behavior jamu.

Keywords: Knowledge, Herb Consuming Behavior

1

Mahasiswa STIKES A Yani 2 Dosen Pembimbing I

3 Dosen Pembimbing II

Page 17: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

1

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Rencana untuk mewujudkan kesehatan masyarakat Indonesia seperti yang

tertuang dalam pembangunan di bidang kesehatan, salah satunya adalah dengan

mencegah berbagai penyakit yang kemungkinan diderita oleh bayi baru lahir

untuk menekan angka kematian bayi. Angka kematian bayi di Indonesia pada

tahun 2008 adalah 27/1000 kelahiran hidup, dan angka kematian bayi di Propinsi

Jawa Tengah adalah 34/1000 kelahiran hidup atau sebanyak 10,62/1000 bayi

meninggal sedangkan target Nasional tahun 2011 hingga Juni, baru ada 80 anak.

Untuk angka kematian balita ada 10 balita atau 0,48/1000 kelahiran hidup pada

tahun 2009. Sementara hingga Juni, angka kematian balita baru dilaporkan 15

balita yang meninggal (Dinkes Magelang, 2010).

Perilaku adalah respon seseorang terhadap rangsangan dari luar subyek

dan memiliki dua macam bentuk respon, yaitu Bentuk pasif (respon internal)

terjadi dalam diri manusia dan tidak dapat diamati secara langsung oleh orang

lain,seperti pikiran, tanggapan, sikap batin, dan pengetahuan. Perilaku seperti ini

masih terselubung (cover behavior). Bentuk aktif adalah respon yang secara

langsung dapat diobservasi, perilaku ini sudah merupakan tindakan nyata (over

behavior).

Budaya adalah tradisi yang terjadi secara turun temurun dari nenek

moyang. Berbagai aspek kelompok masyarakat di berbagai tempat yang menitik

beratkan perhatian mereka terhadap aspek kultural dari kehamilan dan kelahiran

ini menganggap kedua peristiwa itu sebagai tahap-tahapan kehidupan yang harus

di jalani di dunia. Pada saat lahirnya, bayi dianggap berpindah pada kandungan

ibu ke dunia untuk menjalankan kehidupan baru sebagai manusia. Begitu pula ibu

memulai tahapan baru dlam kehidupannya sebagai orang tua. Untuk menjalankan

peran barunya sebagai seorang ibu. Masa kehamilan dan kelahiran juga diangap

sebagai masa krisis yang berbahaya, baik bagi janin atau bayi, ibunya. Karena itu

bayi masih di kandungan ibunya hingga sesudah kelahiranya (Swasono, 2011).

Page 18: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

2

Setiap kebudayaan memiliki kepercayaan mengenai berbagai macam

ramuan atau bahan obat-obatan yang dapat digunakan pada saat wanita hamil

telah merasakan akan saat bersalin. Umumnya bahan obat-obatan itu terdiri

ramuan-ramuan yang diracik dari berbagai jenis tumbuh-tumbuhan, seperti daun-

daunan, akar-akaran atau bahan-bahan lainya yang diyakini berkhasiat sebagai

penguat tubuh atau pelancar proses persalinan (Swasono, 2011).

Jamu adalah ramuan atau obat-obatan yang turun temurun dari nenek

moyang. Pada masyarakat jawa adalah salah satu contoh berpegang teguh pada

tradisi ini. Untuk kesehatan ibu hamil mengkomsusi jamu untuk mempelancar

saat persalinan nanti dan calon cabang bayi dalam keadaan sehat. Macam-Macam

JamuJamu cabe peuyang Jamu cabe peuyang adalah jamu yang berbahan dasar

cabe jawa dan peuyang. Jamu cabe peuyang sebagian besar penjual jamu sebagai

jamu pegal linu. Komposisi jamu cabe peuyang : cabe peuyang (cabe jamu),

rimpang (lempuyang), adas, pulosari, kunir, kedawung, keningar, asam kawak.

Untuk pemanis gula jawa yang dicampur dengan gula pasir dan sedikit garam.

Cara pembuatannya : bahan-bahan yang sudah disiapkan, kemudian dicampurkan

dan tumbuk halus, setelah halus kemudian diseduh dengan air matang dan saring

ke dalaam gelas, diminum setiap hari (Swasono, 2011).

Efek samping jamu untuk ibu hamil adalah menghambat persalinan, bayi

asfiksia, Hypertrophic pyloric stenosis, ketuban keruh (Swasono, 2011).

Berdasarkan studi pendahuluan pada tanggal 6 Februari 2012 yang

dilakukan di Desa Kerinjing, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang, Jawa

Tengah. Terhadap 10 ibu hamil Trimester III, didapatkan hasil 5 ibu hamil

mengkonsumsi jamu karena ibu hamil masih menjalani tradisi dari nenek moyang

atau turun temurun dan 5 ibu hamil tidak megkonsumsi, sedangkan untuk

pengetahuan tentang jamu semua ibu (10 ibu) tidak tahu tentang efek samping

mengkonsumsi jamu. Dikarenakan ibu hamil trimester III masih kurangnya

pendidikan.

Berdasarkan dari data diatas maka penulis tertarik melakukan penelitian

tentang hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III tentang efek samping jamu

Page 19: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

3

dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun,

Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian dalam latar belakang di atas, maka perumusan masalah

dalam penelitian diatas adalah adakah hubungan pengetahuan ibu hamil trimester

III tentang efek samping jamu dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa

Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah?

C. Tujuan penelitian

1. Tujuan Umum

Menganalisis hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III tentang efek

samping jamu dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing

Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

2. Tujuan Khusus

a. Diketahuinya tingkat pengetahuan ibu hamil trimester III tentang efek

samping mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing.

b. Diketahuinya perilaku mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing, Kecamatan

Dukun, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

D. Manfaat Penelitian

1. Manfaat Teoritis

Hasil penelitian ini dapat menambah wacana ilmu pengetahuan khususnya

dalam ilmu kebidanan hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III tentang

efek samping dengan perilaku mengkonsumsi jamu.

2. Manfaat Praktis

a. Bagi Mahasiwa Stikes A. Yani

Hasil penelitian ini diharapkan sebagai bahan masukan untuk

meningkatkan pengetahuan dan wawasan tentang hubungan pengetahuan

Page 20: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

4

ibu hamil trimester III tentang efek samping dengan perilaku mengkonsumsi

jamu.

b. Bagi Peneliti Selanjutnya

Hasil penelitian ini diharapkan sebagai bahan masukan serta referensi

pustaka peneliti selanjutnya

c. Bagi Bidan di Puskesmas Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa

Tengah

Hasil penelitian ini diharapkan sebagai masukan dan informasi dalam

meningkatkan kewaspadaan dalam melakukan pertolongan persalinan

sehingga lebih optimal dalam pelayanannya.

E. Keaslian Penelitian

Tabel 1.1 Keaslian Penelitian

No Peneliti, Tahun, Judul Metode Hasil

1. Neny Elvita Ayu, 2008,

Hubungan Faktor Intrauteri

dan Faktor Umur Kehamilan

dengan Kejadian Asfiksi

pada Neonatus di Rumah

Sakit Daerah Mattaher

Jambi.

Desain case control,

deskriptif. Teknik

pengambilan sampel

purposive sampling.

Uji analisis data chi

square.

Hasil penelitian terjadinya bayi

baru lahir mengalami asfiksia

yang masih kekurangan alat

untuk mengatasi kejadian asfiksi

dan penyuluhan betapa

pentingnya tentang ANC.

2. Elisa Eka Rukmana, 2011,

Gambaran Faktor Penyebab

Ketuban Keruh pada Ibu

Bersalin di Rumah Sakit

Bhati Rahayu Surabaya

Deskritif, teknik

sampel. purposive

sampling, uji analisis

diskriptif prosentase.

faktor dominan penyebab

ketuban keruh adalah kehamilan

lebih bula atau post date.

3. Afiliasi, 2006, Herbal

Medicine Use During

pregnancy in a Group of

Australia Women

Deskritif, kuesioner,

analisis stratifikasi

dan regresi, teknik

pengambilan sampel

accidental sampling,

uji analisis uji F dan

uji T.

ibu hamil masih relative tinggi

mengkomsumsi suplemen herbal.

Sebagai tenaga kesehatan

seharusnya menyadari tentang

suplemen herbal yang masih

digunakan oleh ibu hamil dan

tidak tentang potensi manfaatnya

dan bahayanya

Page 21: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

32

BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Gambaran Umum Daerah Penelitian

Penelitian ini dilakukan di Desa Kerinjing, Kecamatan Dukun,

Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Memiliki luas Wilayah 612 Hektar,

Desa Kerinjing terdiri 10 dusun yaitu Dusun Ngaglik, Dusun Dadapan,

Dusun Semen, Dusun Krajan, Dusun Tempel, Dusun Trono, Dusun

Pugeran Dusu Ngrayem, Dusun Gendelan, Dusun Kepil. Desa Kerinjing

disebelah utara berbatasan dengan Desa Paten, disebelah barat berbatasan

dengan Desa Paten, disebelah timur berbatasan dengan Sungai Senowo

dan disebelah selatan berbatasan dengan Desa Mangunsoko. Jumlah

penduduk 2.125 jiwa, jumlah perempuan 1.048 jiwa dan jumlah laki-laki

1.077 jiwa. Penduduk kerinjing umunnya bekerja sebagai petani, tambang

pasir dan berternak 80%, dan 20 % bekerja sebagai pegawai Negeri dan

wiraswasta.

Di Desa Kerinjing memiliki fasilitas kesehatan seperti Posyandu

Balita dan Senam Lansia. Di Desa Kerinjing ada satu bidan desa, disana

menfasilitasi ibu hamil, Imunisasi, Kesehatan balita, KB dan pemeriksaan

kesehatan. Bidan bekerja sama dengan Puskesmas Kecamatan Dukun

menfasilitasi untuk mengadakan penyuluhan kesehatan tentang Imunisasi,

ANC, Efek Samping Jamu dan KB untuk masyarakat setempat. Masih

banyak ibu hamil yang mengkomsumsi jamu dikarenakan oleh faktor

budaya atau tradisi yang turun-temurun dari nenek moyang yang

dipercayai untuk memperlancar saat proses persalinan. Sebagian besar

penduduk di sana tingkat pendidikkan masih kurang.

2. Karakteristik Responden

Karakteristik responden pada penelitian ini dikelompokkan

berdasarkan umur.

Page 22: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

33

a. Karakteristik Responden Berdasarkan Karakteristik Umur

Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Umur

No. Umur N %

1. 20 - 35 Tahun 29 85.3

2. 19Tahun atau 36 Tahun 5 14.7

Jumlah 34 100,0

Sumber : Data Primer diolah (2013)

Berdasarkan Tabel 4.1 diatas, dapat diketahui bahwa sebagian

besar responden merupakan ibu dengan umur 20 - 35 tahun, yaitu ada

29 responden (85,3%).

b. Karakteristik Responden Berdasarkan Karakteristik Pendidikan

Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Pendidikan

No. Pendidikan N %

1. SD 5 14.7

2. SMP 8 23.5

3. SMA 18 52.9

4. Perguruan Tinggi 3 8.8

Jumlah 34 100,0

Sumber : Data Primer diolah (2013)

Berdasarkan Tabel 4.2. diatas, dapat diketahui bahwa sebagian

besar responden merupakan ibu dengan pendidikan terakhir SMA, yaitu

ada 18 responden (52,9%) dan sebagian kecil responden merupakan

siswa dengan pendidikan terakhir Perguruan Tinggi, yaitu ada 3

responden (8,8%).

c. Karakteristik Responden Berdasarkan Karakteristik Pekerjaan

Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Berdasarkan

Pekerjaan

No. Pekerjaan n %

1. IRT 13 38.2

2. Pegawai Swasta 4 11.8

3. Buruh 9 26.5

4. PNS 5 14.7

5. Wiraswasta 3 8.8

Jumlah 34 100,0

Sumber : Data Primer diolah (2013)

Page 23: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

34

Berdasarkan Tabel 4.3. diatas, dapat diketahui bahwa sebagian

besar responden merupakan ibu rumah tangga, yaitu ada 13 responden

dengan (38,2)% dan sebagian kecil responden merupakan ibu dengan

pekerjaan wiraswasta, yaitu ada 3 responden (8,8%).

3. Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Pengetahuan Tentang Efek

Samping Jamu

No Pengetahuan tentang Efek Samping Jamu n %

1. Baik 9 26.5

2. Cukup 12 35,3

3. Kurang 13 38.2

Jumlah 34 100,0

Sumber : Data Primer diolah (2013)

Berdasarkan Tabel 4.4. dapat diketahui bahwa sebagian besar

responden merupakan ibu dengan tingkat pengetahuan tentang efek

samping jamu kurang, yaitu ada 13 responden (38,2%) dan sebagian

kecil responden merupakan ibu dengan pengetahuan tentang efek

samping jamu baik, yaitu ada 9 responden (26,5%).

4. Konsumsi Jamu

Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Konsumsi Jamu

No Komsumsi Jamu N %

1. Tidak mengkonsumsi 16 47.1

2. Mengkonsumsi 18 52.9

Jumlah 34 100,0

Sumber : Data Primer diolah (2013)

Berdasarkan Tabel 4.5. dapat diketahui bahwa sebagian besar

responden merupakan ibu yang mengkonsumsi jamu, yaitu ada 18

responden (52,9%)

5. Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Trimester III Tentang Efek

Samping Jamu Dengan Perilaku Mengkonsumsi Jamu

Tabel 4.6. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Hubungan Pengetahuan Ibu

Hamil Trimester III Tentang Efek Samping Jamu Dengan

Perilaku Mengkonsumsi Jamu

Page 24: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

35

Sumber : Data Primer Diolah (2013)

Berdasarkan tabel 4.6. dapat diketahui dari total 34 responden

diperoleh data, dari 9 responden dengan pengetahuan tentang efek

samping konsumsi jamu baik, 7 responden (77,8%) merupakan ibu yang

tidak mengkonsumsi jamu dan 2 responden (22,2%) ibu mengkonsumsi

jamu. Dari 11 responden dengan pengetahuan tentang efek samping

konsumsi jamu cukup, 6 responden (50,0%) merupakan ibu yang tidak

mengkonsumsi jamu dan 6 responden (50,0%) ibu mengkonsumsi jamu.

Dari 14 responden dengan pengetahuan tentang efek samping konsumsi

jamu kurang, 3 responden (23,1%) merupakan ibu yang tidak

mengkonsumsi jamu dan 10 responden (76,9%) ibu mengkonsumsi jamu.

Untuk menguji hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III

tentang efek samping jamu dengan perilaku mengkonsumsi jamu di Desa

Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah, dapat

dilakukan analisa dengan rumus chi square, pada Tabel 4.5. Berikut:

Tabel 4.7. Hasil Uji Chi Square Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil

Trimester III Tentang Efek Samping Jamu Dengan Perilaku

Mengkonsumsi Jamu Di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun,

Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

No Pengetahuan Tentang Efek

Samping Jamu

Perilaku Mengkonsumsi Jamu Jumlah

Tidak Ya

N % N % n %

1. Baik 7 77,8 2 22,2 9 26,5

2. Cukup 6 50,0 6 50,0 12 35,3

3. Kurang 3 23,i 10 74,9 13 38,2

Jumlah 16 47,1 18 52,9 34 100,0

Pengujian Nilai sig.

Hubungan Pengetahuan

Ibu Hamil Trimester III

Tentang Efek Samping

Jamu Dengan Perilaku

Mengkonsumsi Jamu

6,452 0,04

Page 25: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

36

Berdasarkan tabel 4.7. diperoleh nilai sebesar 6,452 dengan sig

sebesar 0,05. Dengan dan taraf signifikansi adalah 5%

(0,05) diperoleh 5,991. Karena dan nilai p <

0,05 maka ditolak. Hal ini berarti bahwa terdapat hubungan pengetahuan

ibu hamil trimester III tentang efek samping jamu dengan perilaku

mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten

Magelang Jawa Tengah.

B. Pembahasan

Pengetahuan merupakan hasil “tahu” dan hal ini terjadi setelah orang

melakukan penginderaan terhadap sesuatu objek tertentu. Penginderaan terjadi

melalui panca indera manusia, yaitu: indera penglihatan, pendengaran,

penciuman, rasa dan raba. Pengetahuan (knowledge) adalah hasil tahu dari

manusia terdiri dari sejumlah fakta dan teori yang memungkinkan seseorang

untuk memecahkan masalah yang dihadapinya (Notoatmodjo, 2007).

Hasil penelitian di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten

Magelang Jawa Tengah, menunjukkan bahwa dari 34 responden yang diambil,

sebagian besar responden merupakan ibu dengan tingkat pengetahuan tentang

efek samping jamu kurang, yaitu ada 13 responden (38,2%). Dapat

disimpulkan dimana tingkat pendidikkan dapat mempengaruhi pengetahuan

ibu dan tingkat pemahaman ibu

Jamu adalah ramuan atau obat-obatan yang turun temurun dari nenek

moyang. Pada masyarakat jawa adalah salah satu contoh berpegang teguh

pada tradisi ini. Untuk kesehatan ibu hamil mengkomsusi jamu untuk

mempelancar saat persalinan nanti dan calon cabang bayi dalam keadaan

sehat.

Efek samping jamu untuk ibu hamil trimester tiga dapat menghambat

saat persalinan yang terjadi pada kontraksi uterus yang terganggu. Ibu terbiasa

mengkomsumsi jamu, kondisi air ketuban menjadi kental dan keruh ini akan

membuat bayi sulit bernafas sewaktu dilahirkan. Bayi mengalami sulit

bernafas atau asfiksi (Swasono, 2011).

Page 26: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

37

Menurut Alfiliasi (2006) di dalam penelitianya yang berjudul Herbal

Medicine Use During pregnancy in a Group of Australia Women. Terdapat

kesamaan atau keeratan dalam penelitian, ibu hamil masih relative tinggi

mengkomsumsi suplemen herbal. Sebagai tenaga kesehatan seharusnya

menyadari tentang suplemen herbal yang masih digunakan oleh ibu hamil dan

tidak tentang potensi manfaatnya dan bahayanya. Dengan metode penelitian

Deskritif, kuesioner, analisis stratifikasi dan regresi, teknik pengambilan

sampel accidental sampling, uji analisis uji F dan uji T.

Hasil penelitian di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten

Magelang Jawa Tengah, menunjukkan bahwa dari 34 responden yang diambil,

sebagian besar responden merupakan ibu yang mengkonsumsi jamu, yaitu ada

18 responden (52,9%).

Menurut Notoatmodjo (2007), ada faktor yang mempengaruhi

perubahan perilaku seseorang yaitu faktor predisposisi, faktor pendukung,

dan faktor pendorong : 1) Faktor predisposisi, yaitu faktor yang

memudahkan seseorang berperilaku, meliputi pengetahuan individu, sikap,

tradisi, norma, pendapatan, pendidikan dan unsur-unsur lain yang terdapat

dalam diri individu dan masyarakat. 2) Faktor pendukung, yaitu faktor yang

mendukung terjadinya perilaku yang terdiri antara lain : pendapatan

keluarga, ketersediaan waktu, terjadinya pelayanan kesehatan dan

kemudahan untuk mencapainya. 3) Faktor pendorong, yaitu faktor yang

mendorong untuk berperilaku, antara lain adalah informasi yang

disampaikan oleh tenaga kesehatan serta respon yang berasal dari dalam dari

luar dirinya

Azwar (2007) menyimpulkan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi

pembentukan sikap adalah pengalaman pribadi, kebudayaan, orang lain yang

dianggap penting, media massa, institusi atau lembaga pendidikan dan

lembaga agama, serta faktor emosi dalam diri individu

Hasil penelitian di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun, Kabupaten

Magelang Jawa Tengah, juga menunjukkan dari total 34 responden diperoleh

data, dari 9 responden dengan pengetahuan tentang efek samping konsumsi

Page 27: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

38

jamu baik, 7 responden (77,8%) merupakan ibu yang tidak mengkonsumsi

jamu dan 2 responden (22,2%) ibu mengkonsumsi jamu. Dari 11 responden

dengan pengetahuan tentang efek samping konsumsi jamu cukup, 6 responden

(54,5%) merupakan ibu yang tidak mengkonsumsi jamu dan 5 responden

(45,5%) ibu mengkonsumsi jamu. Dari 14 responden dengan pengetahuan

tentang efek samping konsumsi jamu kurang, 3 responden (21,4%) merupakan

ibu yang tidak mengkonsumsi jamu dan 11 responden (78,6%) ibu

mengkonsumsi jamu.

Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa nilai sebesar 6,452

dengan sig sebesar 0,05. Dengan dan taraf signifikansi

adalah 5% (0,05) diperoleh 5,991. Karena dan

nilai p < 0,05 maka ditolak. Hal ini berarti bahwa terdapat hubungan

pengetahuan ibu hamil trimester III tentang efek samping jamu dengan

perilaku mengkonsumsi jamu di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun,

Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

C. Keterbatasan Penelitian

Keterbatasan dalam penelitian ini adalah alat pengumpulan data dalam

penelitian ini hanya menggunakan kuesioner, belum disertai dengan

wawancara langsung dengan respoden. Sehingga kejujuran jawaban responden

belum tentu kebenaran dapat mempengaruhi hasil penelitian. Selain itu pada

saat pengisian kuesioner ada beberapa responden yang bekerjasama walaupun

sudah diperingatkan oleh peneliti sehingga ini dapat mempengaruhi jawaban

dan kemungkinan dapat mempengaruhi hasil penelitian.

Page 28: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

39

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Penelitian ini dilakuakan untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu

hamil trimester III tentang efek samping jamu dan perilaku konsumsi jamu di

Desa Kerinjing, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang Jawa Tengah.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Sebagian besar responden merupakan ibu hamil trimester III dengan

tingkat pengetahuan kurang tentang efek samping jamu yaitu sejumlah 14

ibu hamil trimester III (38,2%).

2. Sebagian besar responden mengkonsumsi jamu yaitu ada 18 ibu hamil

trimester III mengkonsumsi jamu (52,9%).

3. Ada hubungan pengetahuan ibu hamil trimester III tentang efek samping

jamu dengan perilaku mengkomsumsi jamu. Hasil uji analisis chi square

didapaykan hasil nilai sebesar 6,452 dengan sig sebesar

0,05. Dengan dan taraf signifikansi adalah 5% (0,05) diperoleh

5,991. Karena dan nilai p < 0,05 maka

ditolak.

B. Saran

1. Bagi Tenaga Kesehatan Setempat

Diharapkan tenaga kesehatan khususnya Bidan memberikan penyuluhan

mengenai Pengetahuan ibu hamil trimester III yang mengikut sertakan ibu

Page 29: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

40

hamil trimester III dalam memahami tentang perilaku mengkonsumsi

jamu, khususnya KIE ke desa mengenai efek samping jamu.

2. Bagi Ibu Hamil

Sebagai masukan ibu-ibu hamil agar lebih hati-hati untuk mngkonsumsi

jamu dan dapat memahami efek samping jamu. Untuk kesehatan ibu dan

janinnya.

3. Bagi Peneliti

Diharapkan dapat meneliti faktor-faktor lain, selain pengetahuan yang

dapat mempengaruhi perilaku mengkonsumsi jamu, menggunakan jumlah

sampel, alat dan metode pengumpulan yang berbeda dengan penelitian

yang serupa dengan membandingkan responden yang mengkonsumsi jamu

dengan yang tidak mengkonsumsi jamu terhadap efek samping jamu.

Page 30: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

DAFTAR PUSTAKA

Afiliasi. 2006. Herbal Medicine Use During pregnancy in a Group of Australia

Women.

Aziz, A. 2007. Metode Penelitian Kebidanan teknik analisis Data. Jakarta :

Selemba Medika.

Arikunto, S. 2007. Manajemen Penelitian. Jakarta : Rineka Medika

Azwar, S. 2007. Sikap Manusia: Teori Dan Pengukurannya. Yogyakarta : Pustaka

Pelajar.

Dinkes. 2010. Profil Kesehatan RI 2009. Magelang

Dewi, NL. 2010. Asuhan Neonatus Bayi Dan Anak Balita. Jakarta : Salemba

Medika.

Elisa, ER. 2011. Gambaran Faktor Penyebab Ketuban Keruh pada Ibu Bersalin

di Rumah Sakit Bhati Rahayu Surabaya.

Kumala, P dan Dyah N. 2002. Dorland’s Pocket Medical Dictionary. Jakarta :

Buku Kedokteran EGC.

Neny, EA. 2008. Hubungan Faktor Intrauteri dan Faktor Umur Kehamilan

dengan Kejadian Asfiksi pada Neonatus di Rumah Sakit Daerah

Mattaher Jambi.

Notoatmodjo, S. 2007. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta : Rineka

Cipta.

Manuaba, IBG. 2006. Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan dan Keluarga

Berencana Untuk Pendidikan Bidan. Jakarta : EGC.

Sugiyono. 2006. Metode Penelitian. Bandung : Agung Seto.

Swasono, MF. 2011. Kehamilan, Kelahiran, Perawatan Ibu dan Bayi. Jakarta :

Universitas Indonesia (UI-Press).

Page 31: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Data Penelitian untuk pengujian validitas dan Reliabilitas Pengetahuan

Respon

den

Pertanyaan Skor

Total 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 1 0 1 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 10

2 0 1 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 11

3 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 14

4 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15

5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 15

6 0 1 0 0 1 0 0 1 0 0 0 1 1 1 1 1 8

7 1 0 1 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 11

8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16

9 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16

10 0 1 1 1 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 0 0 8

11 0 0 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 0 1 1 8

12 1 0 0 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 11

13 0 0 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 0 1 1 8

14 1 0 0 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 0 0 9

15 1 0 1 0 1 0 0 0 1 0 1 1 1 1 1 0 9

16 1 0 0 1 1 1 1 0 1 0 0 1 1 0 1 1 10

17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16

18 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 15

19 0 1 0 1 0 1 0 1 1 0 0 1 0 0 0 1 7

20 0 0 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 0 1 1 8

21 1 0 0 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 11

22 1 0 1 1 0 0 0 0 0 1 0 1 1 0 1 0 7

23 0 0 1 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 0 1 1 8

24 1 0 0 1 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 11

25 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 8

26 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 15

27 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16

28 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 0 1 0 1 0 0 5

29 1 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 14

30 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16

Page 32: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Kesimpulan Hasil Uji Validitas

Variabel Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

No. rpertanyaan rtabel pvalue

Kesimpulan: Valid jika

rpertanyaan > rtabel

atau

pvalue <

1 0.686 0.361 0.000 0.05 Valid 2 0.549 0.361 0.002 0.05 Valid 3 0.437 0.361 0.016 0.05 Valid 4 0.466 0.361 0.009 0.05 Valid 5 0.568 0.361 0.001 0.05 Valid 6 0.478 0.361 0.008 0.05 Valid 7 0.533 0.361 0.002 0.05 Valid 8 0.431 0.361 0.017 0.05 Valid 9 0.354 0.361 0.055 0.05 Tidak Valid 10 0.381 0.361 0.038 0.05 Valid 11 0.544 0.361 0.002 0.05 Valid 12 0.248 0.361 0.186 0.05 Tidak Valid 13 0.395 0.361 0.031 0.05 Valid 14 0.552 0.361 0.002 0.05 Valid 15 0.500 0.361 0.005 0.05 Valid 16 0.474 0.361 0.008 0.05 Valid

Ringkasan Hasil Uji Validitas

Jumlah pertanyaan valid : 14

Jumlah pertanyaan gugur : 2

Page 33: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Correlations Correlations

soal_1 soal_2 soal_3 soal_4 soal_5 total

soal_1 Pearson Correlation 1 .000 .250 .463** .533

** .686

**

Sig. (2-tailed) 1.000 .183 .010 .002 .000

N 30 30 30 30 30 30

soal_2 Pearson Correlation .000 1 .141 .364* .302 .549

**

Sig. (2-tailed) 1.000 .456 .048 .105 .002

N 30 30 30 30 30 30

soal_3 Pearson Correlation .250 .141 1 -.154 -.107 .437*

Sig. (2-tailed) .183 .456 .416 .575 .016

N 30 30 30 30 30 30

soal_4 Pearson Correlation .463** .364

* -.154 1 .263 .466

**

Sig. (2-tailed) .010 .048 .416 .160 .009

N 30 30 30 30 30 30

soal_5 Pearson Correlation .533** .302 -.107 .263 1 .568

**

Sig. (2-tailed) .002 .105 .575 .160 .001

N 30 30 30 30 30 30

total Pearson Correlation .686** .549

** .437

* .466

** .568

** 1

Sig. (2-tailed) .000 .002 .016 .009 .001

N 30 30 30 30 30 30

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

Correlations

Correlations

soal_6 soal_7 soal_8 soal_9 soal_10 total

soal_6 Pearson Correlation 1 -.098 .783** -.200 .309 .478

**

Sig. (2-tailed) .607 .000 .289 .097 .008

N 30 30 30 30 30 30

soal_7 Pearson Correlation -.098 1 -.292 .636** -.045 .533

**

Sig. (2-tailed) .607 .118 .000 .812 .002

N 30 30 30 30 30 30

soal_8 Pearson Correlation .783** -.292 1 -.391

* .408

* .431

*

Sig. (2-tailed) .000 .118 .032 .025 .017

N 30 30 30 30 30 30

soal_9 Pearson Correlation -.200 .636** -.391

* 1 -.309 .354

Sig. (2-tailed) .289 .000 .032 .097 .055

N 30 30 30 30 30 30

soal_10 Pearson Correlation .309 -.045 .408* -.309 1 .381

*

Sig. (2-tailed) .097 .812 .025 .097 .038

N 30 30 30 30 30 30

total Pearson Correlation .478** .533

** .431

* .354 .381

* 1

Sig. (2-tailed) .008 .002 .017 .055 .038

N 30 30 30 30 30 30

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

Page 34: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Correlations

Correlations

soal_11 soal_12 soal_13 soal_14 soal_15 soal_16 total

soal_11 Pearson Correlation 1 -.380* .447

* .218 .447

* .224 .544

**

Sig. (2-tailed) .038 .013 .247 .013 .235 .002

N 30 30 30 30 30 30 30

soal_12 Pearson Correlation -.380* 1 -.340 .257 .031 .031 .248

Sig. (2-tailed) .038 .066 .171 .871 .871 .186

N 30 30 30 30 30 30 30

soal_13 Pearson Correlation .447* -.340 1 -.098 .520

** .040 .395

*

Sig. (2-tailed) .013 .066 .608 .003 .834 .031

N 30 30 30 30 30 30 30

soal_14 Pearson Correlation .218 .257 -.098 1 .098 .098 .552**

Sig. (2-tailed) .247 .171 .608 .608 .608 .002

N 30 30 30 30 30 30 30

soal_15 Pearson Correlation .447* .031 .520

** .098 1 .520

** .500

**

Sig. (2-tailed) .013 .871 .003 .608 .003 .005

N 30 30 30 30 30 30 30

soal_16 Pearson Correlation .224 .031 .040 .098 .520** 1 .474

**

Sig. (2-tailed) .235 .871 .834 .608 .003 .008

N 30 30 30 30 30 30 30

total Pearson Correlation .544** .248 .395

* .552

** .500

** .474

** 1

Sig. (2-tailed) .002 .186 .031 .002 .005 .008

N 30 30 30 30 30 30 30

*. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Page 35: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Reliability

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 30 100.0

Excludeda 0 .0

Total 30 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.768 16

Item Statistics

Mean Std. Deviation N

soal_1 .6667 .47946 30

soal_2 .5000 .50855 30

soal_3 .6667 .47946 30

soal_4 .7000 .46609 30

soal_5 .7333 .44978 30

soal_6 .6667 .47946 30

soal_7 .6333 .49013 30

soal_8 .6333 .49013 30

soal_9 .6667 .47946 30

soal_10 .7000 .46609 30

soal_11 .8000 .40684 30

soal_12 .6333 .49013 30

soal_13 .8333 .37905 30

soal_14 .7000 .46609 30

soal_15 .8333 .37905 30

soal_16 .8333 .37905 30

Scale Statistics

Mean Variance Std. Deviation N of Items

11.2000 11.959 3.45812 16

Page 36: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Hasil Output SPSS

Karakteristik Responden Frequencies

Statistics

Umur Pendidikan Pekerjaan

N Valid 34 34 34

Missing 0 0 0

Frequency Table

Umur

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid 20 - 35 Tahun 29 85.3 85.3 85.3

< 20 Tahun atau > 35 Tahun 5 14.7 14.7 100.0

Total 34 100.0 100.0

Pendidikan

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid SD 5 14.7 14.7 14.7

SMP 8 23.5 23.5 38.2

SMA 18 52.9 52.9 91.2

Perguruan Tinggi 3 8.8 8.8 100.0

Total 34 100.0 100.0

Pekerjaan

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid IRT 13 38.2 38.2 38.2

Pegawai Swasta 4 11.8 11.8 50.0

Buruh 9 26.5 26.5 76.5

PNS 5 14.7 14.7 91.2

Wiraswasta 3 8.8 8.8 100.0

Total 34 100.0 100.0

Page 37: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Frequencies

Statistics

Pengetahuan Tentang Efek

Samping Jamu Konsumsi Jamu

N Valid 34 34

Missing 0 0

Frequency Table

Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid Baik 9 26.5 26.5 26.5

Cukup 12 35.3 35.3 61.8

Kurang 13 38.2 38.2 100.0

Total 34 100.0 100.0

Konsumsi Jamu

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid Tidak 16 47.1 47.1 47.1

Ya 18 52.9 52.9 100.0

Total 34 100.0 100.0

Page 38: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Hasil Output SPSS Bivariat

Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Trimester III Tentang Efek Samping Jamu

Dengan Perilaku Mengkomsumsi Jamu

Di Desa Kerinjing Kecamatan Dukun

Kabupaten Magelang

Jawa Tengah Crosstabs

Case Processing Summary

Cases

Valid Missing Total

N Percent N Percent N Percent

Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu * Konsumsi Jamu

34 100.0% 0 .0% 34 100.0%

Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu * Konsumsi Jamu Crosstabulation

Konsumsi Jamu

Total Tidak Ya

Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

Baik Count 7 2 9

% within Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

77.8% 22.2% 100.0%

% of Total 20.6% 5.9% 26.5%

Cukup Count 6 6 12

% within Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

50.0% 50.0% 100.0%

% of Total 17.6% 17.6% 35.3%

Kurang Count 3 10 13

% within Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

23.1% 76.9% 100.0%

% of Total 8.8% 29.4% 38.2%

Total Count 16 18 34

% within Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

47.1% 52.9% 100.0%

% of Total 47.1% 52.9% 100.0%

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 6.452a 2 .040

Likelihood Ratio 6.801 2 .033

Linear-by-Linear Association 6.261 1 .012

N of Valid Cases 34 a. 2 cells (33.3%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 4.24.

Symmetric Measures

Value Approx. Sig.

Nominal by Nominal Contingency Coefficient .399 .040

N of Valid Cases 34

Page 39: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Data Penelitian Pengetahuan Tentang Efek Samping Jamu

Responden Pertanyaan Skor

Total % Kategori

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

1 0 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 0 0 0 8 57.14 Cukup

2 1 0 1 1 0 1 0 0 0 1 1 1 1 1 9 64.29 Cukup

3 1 0 1 1 1 1 0 0 0 0 0 1 0 1 7 50 Baik

4 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 12 85.71 Kurang

5 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 1 0 7 50 Baik

6 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 12 85.71 Kurang

7 1 0 1 0 0 0 0 1 0 1 0 0 1 0 5 35.71 Baik

8 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 13 92.86 Kurang

9 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 12 85.71 Kurang

10 1 1 0 1 0 1 0 0 0 1 0 0 1 0 6 42.86 Baik

11 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 0 1 10 71.43 Cukup

12 1 1 1 1 1 0 1 0 0 1 1 0 1 1 10 71.43 Cukup

13 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 1 11 78.57 Kurang

14 0 1 0 0 1 0 1 0 0 1 1 0 1 0 6 42.86 Baik

15 0 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 10 71.43 Cukup

16 0 0 0 1 0 1 0 1 1 0 1 0 0 0 5 35.71 Baik

17 1 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 0 1 0 5 35.71 Baik

18 1 0 0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 10 71.43 Cukup

19 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 12 85.71 Kurang

20 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 12 85.71 Kurang

21 1 1 1 1 1 0 0 0 0 1 1 0 1 1 9 64.29 Cukup

22 0 1 0 1 0 1 0 0 1 0 0 1 0 1 6 42.86 Baik

23 1 0 0 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 5 35.71 Baik

24 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 1 0 9 64.29 Cukup

25 1 0 0 1 0 1 0 0 0 1 1 1 1 1 8 57.14 Cukup

26 1 0 1 1 1 1 1 0 0 0 0 1 0 1 8 57.14 Cukup

27 1 1 0 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 4 28.57 Baik

28 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 1 0 7 50 Baik

29 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 0 1 11 78.57 Kurang

30 0 0 1 0 1 0 0 1 0 0 1 1 0 0 5 35.71 Baik

31 1 1 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 1 0 10 71.43 Cukup

32 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 0 0 1 0 9 64.29 Cukup

33 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 0 1 11 78.57 Kurang

34 1 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 1 4 28.57 Baik

Page 40: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …

Tabulasi Data Penelitian

Respon

den Nama

Umur

(tahun) Pendidikan Pekerjaan Pengetahuan

Konsumsi

Jamu

1 KN 22 SMA Pegawai Swasta Cukup Ya

2 AN 27 SMP IRT Cukup Tidak

3 TU 22 SMA Pegawai Swasta Kurang Tidak

4 AS 31 D3 PNS Baik Tidak

5 ANG 28 SMP Buruh Kurang Ya

6 LSY 21 SMA PNS Baik Ya

7 YN 29 SMP IRT Kurang Ya

8 AL 19 SMP Buruh Baik Tidak

9 TI 27 S1 PNS Baik Ya

10 PI 33 SMA Pegawai Swasta Kurang Ya

11 ASD 24 SD IRT Cukup Tidak

12 NC 27 SMA Wiraswasta Cukup Ya

13 NW 25 SMA Wiraswasta Baik Tidak

14 AW 27 SD Buruh Kurang Ya

15 SN 19 SMA IRT Cukup Tidak

16 MYT 22 SMA IRT Kurang Tidak

17 AM 29 SD Buruh Kurang Ya

18 EY 24 SMA IRT Cukup Ya

19 SL 34 SMP Buruh Baik Tidak

20 SH 37 SMA IRT Baik Tidak

21 LK 26 S1 PNS Cukup Tidak

22 KN 34 SMA IRT Kurang Ya

23 AN 36 SMP Buruh Kurang Ya

24 TU 37 SMA Wiraswasta Cukup Ya

25 AS 29 SMA IRT Cukup Ya

26 ANG 28 SMP Buruh Cukup Tidak

27 LSY 22 SMA IRT Kurang Ya

28 YN 21 SMP Buruh Kurang Tidak

29 AL 22 SMA IRT Baik Tidak

30 EY 28 SD IRT Kurang Ya

31 SL 24 SMA PNS Cukup Ya

32 SH 31 SMA IRT Cukup Tidak

33 LK 23 SMA Pegawai Swasta Baik Tidak

34 KN 24 SD Buruh Kurang Ya

pengetahuan kurang 13 mengkomsusi 18

pengetahuan cukup 12 tidak mengkomsumsi 16

pengetahuan baik 9

Page 41: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 42: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 43: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 44: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 45: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 46: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 47: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 48: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 49: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 50: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 51: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 52: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …
Page 53: HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG …