HIPERTIROID PPT

9
HIPERTIROID Ana Fitriani 07060022 ANA FITRIANI (07060022) 1

description

Power Point

Transcript of HIPERTIROID PPT

Page 1: HIPERTIROID PPT

HIPERTIROIDAna Fitriani07060022

ANA FITRIANI (07060022) 1

Page 2: HIPERTIROID PPT

PENGERTIAN

Hipertiroid adalah suatu ketidakseimbangan metabolik yang merupakan akibat dari produksi hormon tiroid yang berlebihan.

ANA FITRIANI (07060022) 2

Page 3: HIPERTIROID PPT

PENYEBAB-PENYEBAB

Herediter Toksik Adenoma Tumor kelenjar hipofise Tiroiditis sub akut Kanker tiroid Terapi hormon tiroid berlebihan

ANA FITRIANI (07060022) 3

Page 4: HIPERTIROID PPT

FAKTOR RESIKO

• Terjadi lebih banyak pada wanita dari pada laki-laki• Pada usia lebih dari 50 tahun• Post trauma emosional• Peningkatan stress

ANA FITRIANI (07060022) 4

Page 5: HIPERTIROID PPT

MANIFESTASI KLINIS• Apatis• Mudah lelah• Kelemahan otot• Mual• Muntah• Gemetaran• Kulit lembab• Berat badan turun• Takikardi• Mata melotot, kedipan mata berkurang

ANA FITRIANI (07060022) 5

Page 6: HIPERTIROID PPT

KOMPLIKASI

• Penyakit jantung• Gagal ginjal kronis• Fraktur• Krisis tiroid

ANA FITRIANI (07060022) 6

Page 7: HIPERTIROID PPT

PEMERIKSAAN PENUNJANGUntuk menegakkan diagnosa, perlu dilakukan pemeriksaan tentang ada atau tidaknya pembesaran di daerah leher dan tes darah. Dalam tes darah, bila kadar thyroxine stimulating hormone (TSH) melebihi 20 mikro-unit per liter, berarti pasien terkena hipertiroid. Normalnya, kadar TSH 1-5 mikro-unit per liter. Mengenai benjolan, perlu diperhatikan bagaimana benjolannya, sebab pada penyakit gondok (hipotiroid), juga terdapat benjolan. Hanya saja pembesaran di sekitar leher pada penyakit gondok tak merata, yaitu biasanya di bagian depan leher, sedangkan pada hipertiroid, pembesaran yang terjadi merata di sekitar leher sehingga kurang kelihatan.

ANA FITRIANI (07060022) 7

Page 8: HIPERTIROID PPT

PENATALAKSANAAN

• Pengobatan jangka panjang dengan obat-obat antitiroid seperti propiltiourasil atau metimazol yang diberikan paling sedikit selama satu tahun. Obat – obat ini menghambat sintesis dan pelepasan tiroksin.

• Pembedahan tiroideksomi sub total sesudah terapi propiltiourasil prabedah\

• Pengobatan dengan yodium radioaktif

ANA FITRIANI (07060022) 8

Page 9: HIPERTIROID PPT

MATUR SUWUN……

ANA FITRIANI (07060022) 9