campak

3
7/21/2019 campak http://slidepdf.com/reader/full/campak-56da74e95bcfd 1/3 Siapa sih yang tidak tahu mengenai sakit campak? Mungkin anak anda atau anda pernah mengalaminya. Tapi apa sebenarnya sakit campak itu? Bagaimana mengobati dan mencegahnya? Apa benar mitos yang beredar seputar campak ini? Kali ini kita akan membahasnya. Apa itu sakit campak? Campak atau dikenal juga dengan nama morbilli, rubeola atau measles ini adalah penyakit yang disebabkan oleh ineksi !irus. "irus yang dimaksud disini adalah morbilli!irus dari keluarga #aramy$o!iridae. #enyakit ini masih merupakan salah satu penyebab kesakitan dan kematian pada anak%anak di negara%negara berkembang termasuk &ndonesia dan insiden tertinggi usia terkena campak adalah pada anak usia '%( tahun. Bagaimana penularan campak ini? Campak merupakan penyakit yang sangat menular. #enularan terjadi melalui kontak dengan droplet atau cairan tubuh yang mengandung !irus dan melalui udara. )*+ anak yang berkontak dengan penderita campak akan tertular juga. Apa gejala dari campak ini? #enyakit ini memiliki tiga ase klinis yaitu Fase inkubasi yaitu -aktu yang diperlukan dari saat terpapar penyakit hingga muncul gejala pertama. Masa inkubasi !irus campak ber!ariasi antara %'( hari. /an yang penting adalah hari ke )%'* setelah terineksi adalah saat penularan penyakit tertinggi. Fase prodormal. 0ase ini biasa berlangsung 1%2 hari dan ditandai dengan gejala /emam ringan Batuk #ilek Konjungti!itis yang ditandai dengan mata merah dan berair serta photophobia. Bercak koplik 3koplik spots4. Bercak ini merupakan tanda khas terkena campak. Bercak ini terdapat pada langit%langit mulut berupa titik%titik putih keabu%abuan, berukuran sekecil butiran pasir dengan bagian tengah kemerahan yang kemudian dapat menyebar ke seluruh mukosa mulut dan bibir. Bercak ini biasanya menghilang dalam '(%'5 hari. Fase akhir. 0ase ini ditandai dengan demam tinggi mendadak bahkan dapat mencapai 6* derajat C dan munculnya bercak%bercak kemerahan pada kulit. Bercak biasanya bermula dari belakang telinga dan leher di sepanjang garis rambut, kemudian menyebar muka, leher, lengan dan dada dalam (6 jam pertama. 7alu bercak menjadi semakin jelas dan terus menyebar ke perut, punggung, dan kaki dalam (%1 hari. #ada ase ini mungkin penderita akan terlihat sangat menderita tetapi setelah bercak keluar dan demam turun, maka dalam (6%1 jam kemudian pasien akan membaik dengan sendirinya. Bercak sendiri akan menghilang sesuai dengan urutan muncul dalam -aktu 8%'* hari setelahnya. Bagaimana pengobatan campak ini? Karena penyebab campak adalah !irus, maka disebut sel%limiting disease 3dapat sembuh sendiri4 karena itu kesembuhan sangat tergantung pada daya tahan tubuh penderitanya. #engobatan hanya bersiat suporti berupa

description

penyakit campak

Transcript of campak

Page 1: campak

7/21/2019 campak

http://slidepdf.com/reader/full/campak-56da74e95bcfd 1/3

Siapa sih yang tidak tahu mengenai sakit campak? Mungkin anak anda atau

anda pernah mengalaminya. Tapi apa sebenarnya sakit campak itu? Bagaimana

mengobati dan mencegahnya? Apa benar mitos yang beredar seputar campak

ini? Kali ini kita akan membahasnya.

Apa itu sakit campak?

Campak atau dikenal juga dengan nama morbilli, rubeola atau measles ini

adalah penyakit yang disebabkan oleh ineksi !irus. "irus yang dimaksud disini

adalah morbilli!irus dari keluarga #aramy$o!iridae. #enyakit ini masihmerupakan salah satu penyebab kesakitan dan kematian pada anak%anak di

negara%negara berkembang termasuk &ndonesia dan insiden tertinggi usia

terkena campak adalah pada anak usia '%( tahun.

Bagaimana penularan campak ini?

Campak merupakan penyakit yang sangat menular. #enularan terjadi melalui

kontak dengan droplet atau cairan tubuh yang mengandung !irus dan melalui

udara. )*+ anak yang berkontak dengan penderita campak akan tertular juga.

Apa gejala dari campak ini?

#enyakit ini memiliki tiga ase klinis yaitu

Fase inkubasi yaitu -aktu yang diperlukan dari saat terpapar penyakit hingga

muncul gejala pertama. Masa inkubasi !irus campak ber!ariasi antara %'( hari.

/an yang penting adalah hari ke )%'* setelah terineksi adalah saat penularan

penyakit tertinggi.

Fase prodormal. 0ase ini biasa berlangsung 1%2 hari dan ditandai dengan gejala

• /emam ringan

• Batuk #ilek

• Konjungti!itis yang ditandai dengan mata merah dan berair serta

photophobia.

• Bercak koplik 3koplik spots4.

Bercak ini merupakan tanda khas terkena campak. Bercak ini terdapat pada

langit%langit mulut berupa titik%titik putih keabu%abuan, berukuran sekecil

butiran pasir dengan bagian tengah kemerahan yang kemudian dapat

menyebar ke seluruh mukosa mulut dan bibir. Bercak ini biasanya menghilang

dalam '(%'5 hari.

Fase akhir. 0ase ini ditandai dengan demam tinggi mendadak bahkan dapat

mencapai 6* derajat C dan munculnya bercak%bercak kemerahan pada kulit.Bercak biasanya bermula dari belakang telinga dan leher di sepanjang garis

rambut, kemudian menyebar muka, leher, lengan dan dada dalam (6 jam

pertama. 7alu bercak menjadi semakin jelas dan terus menyebar ke perut,

punggung, dan kaki dalam (%1 hari. #ada ase ini mungkin penderita akan

terlihat sangat menderita tetapi setelah bercak keluar dan demam turun, maka

dalam (6%1 jam kemudian pasien akan membaik dengan sendirinya. Bercak

sendiri akan menghilang sesuai dengan urutan muncul dalam -aktu 8%'* hari

setelahnya.

Bagaimana pengobatan campak ini?

Karena penyebab campak adalah !irus, maka disebut sel%limiting disease 3dapatsembuh sendiri4 karena itu kesembuhan sangat tergantung pada daya tahan

tubuh penderitanya. #engobatan hanya bersiat suporti berupa

Page 2: campak

7/21/2019 campak

http://slidepdf.com/reader/full/campak-56da74e95bcfd 2/3

• &stirahat, sebaiknya pasien ditempatkan pada ruangan hangat dan lembab

serta hindari paparan sinar yang kuat. Biasanya anak anda akan dira-at

dalam ruang isolasi untuk mencegah penyebaran penyakit hingga empat hari

setelah bercak muncul, setelah itu anak dapat berakti!itas biasa.

• 9bat penurun panas.

• Asupan cairan yang cukup

• "itamin A 3'**.***&: untuk usia bulan% ' tahun, dan (**.***&: untuk usia

; ' tahun4. "itamin A diberikan bila usia anak bulan sampai ( tahun saat

terkena campak, atau anak dengan daya tahan tubuh rendah atau memilikipenyakit yang menghalangi penyerapan !itamin A.

Bagaimana mencegah campak?

"aksin adalah cara untuk mencegah campak. Bahkan di &ndonesia, setiap anak

-ajib untuk imunisasi campak saat anak berusia ) bulan. "aksin yang diberikan

dapat hanya campak saja yaitu saat usia ) bulan 3cukup sekali saja4, atau

gabungan campak, gondongan, dan campak jerman 3MM<4 saat usia '(%'2

bulan. :ntuk !aksin MM<, akan diberikan dosis kedua saat anak berusia 6%

tahun. 9rang de-asa dapat mengulang imunisasi campak saat masuk kuliahatau saat mau bekerja.

Vaksin campak tidak boleh diberikan pada :

• &bu hamil

• Anak dengan imunitas rendah

• #enderita tuberculosis yang belum berobat

• #enderita kanker

• #enerima organ transplantasi Sedang menerima terapi imunosupresi

• #enderita =&"

Apakah setelah divaksinasi masih bisa terkena campak?

Campak adalah penyakit yang dapat dicegah dengan !aksin. =ampir )2+ anak

yang mendapat !aksin tidak akan terkena campak, jadi kecil kemungkinan

terkena lagi. Tetapi kadar kekebalan tubuh terhadap !irus campak semakin

menurun seiring bertambahnya usia, karena itu !aksin diulang lagi saat de-asa.

Bila tidak diulang maka kemungkinan terkena lagi akan ada.

Apa benar kalau sudah terkena campak sekali tidak akan terkena lagi?

=al ini memang benar, karena sekali terkena maka tubuh akan memiliki imunitas

terhadap !irus jadi tidak akan terkena lagi.

Benarkah vaksin MMR menyebabkan anak autis?

 >a-abannya adalah tidak. Menurut penelitian, tidak ada hubungan antara !aksin

MM< dengan timbulnya autis pada anak.

Apa anak dengan campak boleh mandi?

 Tentu saja boleh, hanya saja sebaiknya mandi dengan air hangat.

Apa ada cara mencegah timbulnya campak atau mengurangi parahnya

gejala yang muncul dan komplikasinya setelah terpapar dengan

penderita campak?

 >a-abannya adalah ada. Anda atau anak anda dapat melakukan penyuntikan

intra!enous immunoglobulin 3&"&4 dalam -aktu @ hari setelah terpapar. Tapi

-alaupun gejala yang muncul menjadi ringan, anda tetap saja menjadi sumber

penularan bagi orang lain. >adi berhati%hatilah.

Page 3: campak

7/21/2019 campak

http://slidepdf.com/reader/full/campak-56da74e95bcfd 3/3

Sumber : Richard E., Md. Behrman, dkk. 2003. Nelson Textbook o !ediatrics "#th

edition. $ B Saunders. %nne &ershon dkk. 2003. 'ru(man)s *nectious +iseases

o hildren ""th edition. Mosb-

htt://.nlm.nih.(o1/medlinelus/enc-/article/00"4.htm

 %rtikel kesehatan di : htt://.tan-adok.com/anak/dari5a565tentan(5sakit5

camak