Membangun Komunitas Belajar untu Masa Depan Lebih Baik

24
1 Pusat Inovasi Pendidikan

Transcript of Membangun Komunitas Belajar untu Masa Depan Lebih Baik

1

Pusat Inovasi Pendidikan

Kondisi Kehidupan Masyarakat yang Memprihatinkan

2

3

Masalahan Lingkungan

Kebiasaan membuang sampah sembarangan menyebabkan malapetaka buat kita

Karena hal sepele tawuran mudah terjadi

4

Tawuran siswa

Tawuran warga

5

Mana budaya tertib?

6

Kecelakaan lalu lintas terjadi setiap saat akibat melanggar tata tertib berlalulintas

Jalan raya berubah jadi pasar

7

8

Pembelajaran bermasalah, salah satu penyebab permasalahan dalam kehidupan bermasyarakat

9

Bagaimana siswa belajar?

Why?

Pembelajaran satu arah seperti khutbah jumat, tidak kontekstual, tidak menantang, siswa tidak tertarik belajar

Target guru menyampaikan materi ajar sebanyak-banyaknya

Karakter bangsa tidak terbangun

Mengapa siswa/mahasiswa tidak bersemangat belajar? Guru/dosen tidak peka, tidak perhatian, tidak sayang/cinta kepada siswa

Guru/dosen tidak peduli masa depan siswa

Guru/dosen tidak ikhlas

10

11

APA KOMUNITAS BELAJAR? Sekolah tempat belajar bukan mengajar

12

Para siswa saling belajar Para guru-dosen saling belajar

Guru belajar dari siswa

Masyarakat berpartisipasi dalam belajar

Misi Komunitas Belajar?

Sekolah menjamin hak-hak belajar setiap siswa

Sekolah memastikan pembelajaran berkualitas tinggi

Mendorong pertumbuhan profesional guru sebgai ahli pendidikan

13

Filosofi Komunitas Belajar

Keterbukaan: pebelajaran terbuka sebagai sumber inspirasi

Kolaborasi: semua harus bisaDemokratisasi: setiap individu menghormati keberagaman, tidak diskriminasi, seorang tidak mendominasi

Keunggulan: mengejar kualitas, menantang untuk jadi yang terbaik

14

Lesson Study strategi pembinaan profesi guru berkelanjutan berbasis kelas & kolaboratif untuk mengoptimalkan layanan siswa belajar

LSMGMP(Indonesian, English, math, science teachers). Guru-guru kolaborasi

LSBSUntuk semua guru di suatu sekolah. Guru-guru kolaborasi

chapter design (memilah materi

esensial) & lesson design (memprediksi respon siswa)

Observasi aktivitas

siswa sejauhmana mencapai tujuan belajar

Sharing temuan, saran perbaikan, redesign

pembelajaran

Lebih murah & efektif

PLAN

DO

SEE

Action di kelas sendiri

16

TUJUAN/SASARAN

STRATEGITINDAKAN SISWA

Pembelajaran

MateriCara belajarAsesmen

PLAN

RANCANGAN BAB IPAKONSEP GETARAN DAN GELOMBANG (KELAS VIII, 3X40 MENIT)

No Materi Jam

Fondasi oimateri inti; •cara belajar

Isu/masalah Perhatian dan minat

skills

Proses berpikir

pemahaman

Asesmen

1 Pengertian getaran

1 o Getaran: gerak bolak-balik suatu benda secara teratur melalui titik kesetimbangano Satu getara: gerak suatu benda dari satu titik ke titik yang sama melalui titik kesetimbangan satu kali • Membangun konsep getaran melalui demonstrasi

Mari kita amati ayunan sebuah bandul!

o Menuliskan pengertian dan menggambarkan pola terjadinya getaran

2 Besaran-besaran yang dimiliki benda bergetar

1 o Aplitudo: simpangan terjauh dari titik kesetimbangano Frekuensi: banyaknya getaran yang terjadi persatuan waktuo Perioda: waktu yang diperlukan oleh benda untuk melakukan satu getaran•Mengidentifikasi besaran-besaran yang dimiliki oleh benda detaran melalui percobaan

Besara-besaran apa sajakah yang dapat terjadi ketika suatu benda bergetar?

o Melalui percobaan pada bandul, dapat mengidentifikasi besaran-besaran yang dimiliki benda bergetar

3 Pengertian gelombang

1 o Gelombang: getaran yang merambat

Apakah dalam rambatan gelombang, zat antara (medium) yang dilaluinya ikut merambat?

o Menuliskan pengertian gelombang

1 2 34 5 6

RANCANGAN PEMBELAJARAN IPA

Materi : Getaran dan Besaran-besaran yang dimilikinya Tujuan Pembelajaran : melalui kegiatan mengamati gerakan bandul sederhana, siswa

menemukan konsep getaran, frekuensi, perioda, dan aplitudo dengan cara menuliskan konsep tersebut pada LKS setelah diskusi

Langkah-langkah Pembelajaran:Kegiatan Siswa Bantuan/perhatian guru

1. Mengamati posisi bandul dalam keadaan setimbang•Menggambar bandul dengan benar•Memberi gangguan/menarik bandul, siswa menggambar bandul disimpangkan

Memfokuskan siswa: “yang dibelakang boleh berdiri”Demo, menarik bandul, “apa yang terjadi kalau bandul dilepas?” memberi penekanan pada gerakan bandul

2. Di kelompok, melakukan percobaan dengan mengayunkan/memberi simpangan pada bandul•Bandul bergerak bolak balik•Menggambar pola gerakan bandul•Menemukan/menggambar simpangan maximum•Mencatat hasil gerakan bandul dari titik A-B-C-B-A = 1 getaran•Menemukan/mencatat fenomena gerakan bandul dari posisi ABCBA memerlukan waktu•Menghitung gerakan bandul, membandingkannya dengan waktu

lakukan percobaan dengan bandul , amati, gambar penomena yang terjadiMelihat hasil kerja kelompok sambil memberi arahanMemberi pertanyaan yang mengarak pada pengertian getaran Membantu siswa bisa menggambar posisi maximum bandul dari titik kesetimbangan untuk menemukan konsep amplitudoMembantu 1-2 kelompok melalui pancingan untuk frekuensi dan perioda getaran

3. Mengetahui istilah: getaran, perioda, frekuensi, dan amplitudo

Mengkonfirmasi temuan siswa dan mengelompokkannya dalam 4 bagian (di papan tulis) yang mengarah ke pengertian getaran, A, f, dan T

4. Mencatat di LKS pengertian: •Getaran = gerak bolak-balik secara teratur melalui titik kesetimbangan•Amplitudo = simpangan maximum•Perioda = waktu yang diperlukan untuk satu kali getaran •Frekuensi = banyaknya getaran yang terjadi dalam satu detik

Yuuu…. Kita amati bandul berayun, bagaimana hubungannya dengan konsep GETARAN dan besarannya?

Kelas : 8 Waktu : 2x40 menitTempat : SMPN 1 Lembang Guru : Mukohar

A B C

Asesmen:Siswa dapat menuliskan konsep getaran, amplitudo, frekuensi, dan perioda getaranBantuan:Coba experiment lagi atau bertanya pada temannya di kelompok

materiCara

belajar

Asesmen

Tujuan

siswa

DO Ciptakan masalah (conflic cognitive) melalui demo/dialog pada awal pembelajaran untuk menantang siswa berpikir

Jelaskan bagaimana siswa harus belajar

Amati, dengarkan bagaimana siswa belajar

Apakah semua siswa belajar, adakah siswa yang tidak belajar, mengapa tidak belajar? Bila semua siswa tidak mengerti, stop belajar & jelaskan kembali. Bila sebagian siswa tidak mengerti, tanya bagian yang tidak dipahami & minta bertanya kepada temannya yang paham

Konfirmasi, apakah siswa mencapai tujuan pembelajaran?

19

Bagaimana menjadi observer yang baik?

Observer mengamati/mendengar/mencatat secara detail aktivitas sekelompok siswa (apakah semua siswa mengerti, siswa mana yang bingung, kenapa bingung), bagaimana perubahan siswa yang bingung?

Observer tidak intervensi terhadap siswa/guru (ngobrol, membantu siswa/guru, lampu kilat kamera, bunyi HP, keluar masuk kelas)

20

21

TUJUAN/SASARAN

STRATEGITINDAKAN SISWA

REFLEKSI

MateriCara belajarAsesmen

SEE

SEE Pemandu mengarahkan komentar dimulai dengan fakta aktivitas siswa. Menghubungkan dengan tujuan, bagaimana strategi agar mencapai tujuan

Guru model merefleksi diri, sejauh mana siswa mencapai tujuan

Komentar diawali dengan fakta aktivitas siswa belajar dihubungkan dengan tujuan pembelajaran, analisis mengapa mencapai/tidak mencapai tujuan, alternatif strategi sebagai solusi

Hindari menghakimi guru model

22

Sharing temuan, analisis temuan, alternatif solusi untuk tindaklanjut

KesimpulanLesson Study menjanjikan dapat mengembangkan profesi/karakter guru asalkan dilakukan secara konsisten, berkelanjutan minimal 50 siklus

Guru profesional membuat pembelajaran berkualitas, semua siswa berpartisipasi dalam belajar

Perlu dukungan/komitmen: Pimpinan universitas Dinas pendidikan Pengawas Kepala sekolah Masyarakat

23

www.walsnet.org

THANK YOUARIGATO GOZAIMASU

TERIMA KASIH