BAHAN BELAJAR KEAKSARAAN LANJUTAN

39
i BAHAN AJAR PEMBELAJARAN FUNGSIONAL BAGI KEAKSARAAN LANJUTAN Oleh : Suwarningsih, S. Pd Pamong Belajar SKB Kabupaten Pemalang SANGGAR KEGIATAN BELAJAR PEMALANG KABUPATEN PEMALANG 2013

Transcript of BAHAN BELAJAR KEAKSARAAN LANJUTAN

i

BAHAN AJAR

PEMBELAJARAN FUNGSIONAL

BAGI KEAKSARAAN LANJUTAN

Oleh :

Suwarningsih, S. Pd

Pamong Belajar SKB

Kabupaten Pemalang

SANGGAR KEGIATAN BELAJAR PEMALANG

KABUPATEN PEMALANG

2013

ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkat rahmat dan

hidayahNya kami dapat menyelesaikan Buku Bahan Ajar sebagai pegangan tutor dan

penyelenggara program pendidikan keaksaraan fungsional.

Salah satu pertimbangan disusunnya Buku Bahan Ajar ini adalah untuk

memenuhi kebutuhan akan kurangnya buku-buku bahan ajar atau buku

pedoman dalam penyelenggaraan program pendidikan keaksaraan. Disamping

itu buku ini bisa dijadikan referensi juga oleh para tutor dan penyelenggara dan

pemerhati program pendidikan keaksaraan.

Buku Bahan ajar ini disusun secara sederhana, karena hanya berisikan hal-hal

yang praktis dan mudah dimengerti, sehingga dapat dengan mudah untuk

dipelajari, dipahami, dan dipraktekan oleh para pembaca.

Akhirnya kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah

membantu dalam penyusunan bahan ajar ini. Penyusun menyadari sepenuhnya

apa yang telah dilaksanakan masih jauh dari sempurna, untuk itu kami sangat

mengharapkan saran dan kritik dalam rangka penyempurnaan buku bahan ajar

ini.

Pemalang, 14 Januari 2013

PENYUSUN

iii

DAFTAR ISI

1. HALAMAN JUDUL........................................................................... i

2. KATA PENGANTAR ......................................................................... ii

3. DAFTAR ISI ..................................................................................... iii

4. PENDAHULUAN.............................................................................. 1

5. KEAKSARAAN FUNGSIONAL LANJUTAN ......................................... 4

a. Jaringan tema................................................................................. 4

b. Kegiatan Pembelajaran ................................................................. 6

1). Membaca .................................................................................. 6

2). Menulis ..................................................................................... 9

3). Berhitung .................................................................................. 16

4). Berdiskusi .................................................................................. 21

5). Keterampilan Fungsional .......................................................... 25

c. Analisis tugas.................................................................................. 28

d. Lembar kerja warga belajar ........................................................... 30

e. Penilaian......................................................................................... 33

DAFTAR PUSTAKA................................................................................. 36

1

PENDAHULUAN

Sebagaimana diketahui bahwa sasaran program Keaksaraan Fungsional

sebagian besar adalah peserta didik berusia dewasa. Untuk memulai

pembelajaran di kelompok belajar orang dewasa tidak mudah bagi kita apabila

belum memiliki pengalaman membelajarkan peserta didik yang belum dewasa.

Sering kali tutor mengalami kesulitan untuk memulai pembelajaran. Kadang-

kadang mereka bingung memilih tema dan bahan ajar yang cocok dalam proses

pembelajaran di kelompok belajar orang dewasa. Proses pembelajaran orang

dewasa buta aksara tidak datang begitu saja, tetapi melalui proses penggalian

minat dan kebutuhan, pengalaman, dan keputusan bersama di kelompok belajar.

Upaya tutor untuk mencari, menemukan, memilih dan menetapkan

tema-tema belajar yang dilakukan dalam proses pembelajaran itulah yang

disebut Pembelajaran Tematik. Sedangkan penyusunan bahan ajar adalah suatu

upaya merumuskan atau merancang materi dan alat yang akan disajikan dalam

proses pembelajaran berdasarkan tema-tema yang telah ditetapkan.

1. Pengertian

Pembelajaran adalah sesuatu yang dilakukan oleh warga belajar, bukan dibuat

untuk warga belajar. Pembelajaran pada dasarnya merupakan upaya tutor untuk

membantu warga belajar melakukan kegiatan belajar. Tujuan pembelajaran adalah

terwujudnya efisiensi dan efektifitas kegiatan belajar yang dilakukan oleh warga

belajar. (Isjoni, 2009: 14)

Ciri Pokok Pembelajaran :

Di dalam program keaksaraan fungsional terdapat empat prinsip utama yang perlu

dipahami yaitu :

a. Konteks lokal : Kegiatan pembelajaran dilaksanakan berdasarkan minat,

kebutuhan pengalaman dan budaya lokal serta potensi yang ada di sekitar

peserta didik.

2

b. Desain lokal : Tutor bersama peserta didik perlu merangsang kegiatan

pembelajaran di kelompok belajar sebagai jawaban atas hal – hal tersebut di

atas.

c. Partisipatif : Tutor perlu melibatkan peserta didik berpartisipasi secara aktif

dari mulai tahap perencanaan, pelaksanaan dan penilaian hasil pembelajaran.

d. Pemanfaatkan Hasil Belajar : Dari hasil pembelajarannya, peserta didik

diharapkan dapat memecahkan masalah keaksaraannya dan meningkatkan

mutu serta taraf hidupnya.

Pembelajaran fungsional merupakan pembelajaran untuk meningkatkan

pengetahuan, keterampilan dan sikap yang bisa diterapkan untuk memecahkan

masalah dalam kehidupan sehari-hari. Pembelajaran fungsional ini seluruh warga

belajar diwajibkan untuk mengikuti dalam upaya membekali warga belajar agar

terampil dalam bidangnya serta mendidik untuk bisa mandiri, tidak

menggantungkan kehidupannya kepada orang lain. Program keaksaraan fungsional

merupakan suatu pendekatan dan cara untuk mengembangkan kemampuan

membaca, menulis, dan berhitung, mengamati dan menganlisis yang berorientasi

dalam kehidupan sehari-hari serta memanfaatkan potensi yang ada di lingkungan

sekitarnya. Sambil belajar menulis, membaca, dan berhitung warga belajar

belajar keterampilan untuk memperbaiki mutu dan taraf hidupnya. Kegiatan

pembelajaran fungsional ini, diarahkan pada pemberian keterampilan yang

bersifat ekonomi produktif dan keterampilan sosial. Pembelajaran

fungsional menjadi tekanan utama, karena sebagian besar warga belajar

keaksaraan fungsional adalah masyarakat miskin.

Aksarawan lanjutan adalah aksarawan yang telah mampu membaca dan menulis

kalimat dalam 1 paragraf dengan menggunakan bahasa Indonesia serta mampu

melakukan perhitungan penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian 2

angka dan mampu berkomunikasi menggunakan bahasa Indonesia secara tertulis.

Tutor membelajarkan aksarawan baru agar memperoleh keterampilan dan

pengetahuan baru yang dapat digunakan untuk meningkatkan mutu dan

3

taraf hidupnya. Dengan bantuan tutor, peserta didik perlu

mengorganisasikan kegiatan-kegiatan yang dapat mengembangkan berbagai

macam keterampilan baca-tulis-hitungnya, sehingga berfungsi bagi

kehidupannya.

2. Alasan

Pembelajaran yang ada saat ini masih sangat kurang memperhatikan materi

pembelajaran yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, sehingga perlu

penyusunan program pembelajaran bagi aksarawan lanjutan yang bisa menunjang

kegiatan dalam kehidupan bermasyarakat serta upaya meningkatkan kehidupan

sehari-hari bagi aksawaran lanjutan. Jika aksarawan baru tidak dibelajarkan lagi

maka bisa saja mereka akan menjadi buta huruf kembali.

3. Tujuan

a. Memberikan pedoman bagi tutor dalam, melaksanakan pembelajaran

pendidikan keaksaraan bagi aksarawan lanjutan.

b. Memberi arahan pembelajaran keterampilan fungsional bagi aksarawan

lanjutan.

c. Membantu warga belajar dalam memecahkan masalah dalam kehidupan

sehari-hari.

d. Membantu tutor dan warga belajar dalam upaya menetapkan kemampuan

Calistung yang sudah dimiliki dalam kegiatan kehidupan sehari-hari.

4. Langkah-langkah

Langkah-langkah Pelaksanaan kegiatan pembelajaran dalam kelompokbelajar keaksaraan fungsional terdiri atas lima langkah, yaitu : diskusi,menulis, membaca, berhitung, dan keterampilan fungsional. Langkah-langkah tersebut, bukan berarti langkah yang baku/kaku atau harusberurutan, bisa saja dilakukan secara acak, misalnya dimulai dariketerampilan fungsional, kemudian belajar, membaca, menulis, berhitungdan seterusnya. Hal ini tergantung dari situasi dan kondisi sertakesepakatan dalam kelompok belajar.

4

KEAKSARAAN FUNGSIONAL LANJUTAN

A. JARINGAN TEMA

MEMBACA

1. Menirukan dan membaca teks

sederhana

2. membaca kalimat sederhana

dari teks “kebun binatang”

3. Menceritakan isi bacaan dengan

bahasa sendiri

MENULIS

1. Menulis beberapa kata

dan bilangan

sederhana

2. Menulis nama hari

dalam seminggu

3. Menulis beberapa jenis

binatang

4. Menulis bagian-bagian

tubuh binatang

BERHITUNG

1. Mengenal bialangan 1-

20

2. Mengurutkan bialangan

dari yang terkecil 1 -20

3. Melakukan

penjumlahan sampai 20

BERDISKUSI

1. Tutor meminta WB

menyebutkan nama hari dan

kegiatannya, tutor

menuliskannya di papan tulis

2. Sebutkan binatang apa saja

yang bisa diternakan

3. Manfaat berternak dalam

keluarga?

4. WB menanggapi cerita teman

tentang berternak ayam

KETERAMPILAN

FUNGSIONAL

1. Setelah WB berdiskusi

tentang manfaat binatang

bagi manusia, tutor

mengajak WB untuk

melaksanakan usaha

berternak :

a. Berternak Sapi

b. Berternak Kambing

c. Berternak Itik

d. Berternak Ayam

e. Membuat Roti Buaya

5

BAHAN AJARPEMBELAJARAN FUNGSIONALBAGI KEAKSARAAN LANJUTAN

TEMA : DARMA WISATASUB TEMA : KEBUN BINATANGWAKTU : 15 X PERTEMUANTUJUAN :1. Warga Belajar dapat menirukan dan membaca teks sederhana

2. Warga Belajar dapat membaca kata-kata sederhana dari teks “kebun

binatang”

3. Warga Belajar dapat menceritakan isi bacaan dengan bahasa sendiri

4. Warga Belajar dapat menulis beberapa kalimat sederhana

5. Warga Belajar dapat menulis nama hari dalam seminggu

6. Warga Belajar dapat menulis beberapa jenis binatang

7. Warga Belajar dapat menulis bagian-bagian tubuh binatang

8. Warga Belajar dapat mengenal bialangan 1-50

9. Warga Belajar dapat melakukan penjumlahan sampai 50

10. Warga Belajar dapat mengurutkan bialangan dari yang terkecil 1 -50

11. Warga Belajar dapat menjumlahkan dengan hasil kurang dari 50

12. Tutor meminta WB menceritakan kegiatan darma wisata

13. Tutor meminta WB menyebutkan hari dalam seminggu, tutor

menuliskannya di papan tulis

14. Warga Belajar dapat menyebutkan binatang apa saja yang bisa diternakan

15. Warga Belajar dapat menanggapi cerita teman tentang berternak ayam

16. Warga Belajar dapat berdiskusi tentang manfaat binatang bagi manusia,

tutor mengajak WB untuk melaksanakan usaha berternak :

A. Berternak SapiB. Berternak KambingC. Berternak ItikD. Berternak AyamE. Membuat Roti Buaya

6

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

MEMBACA

1. Menirukan bacaan teks sederhana.

a. Bersama-sama menyanyikan lagu “Nama Hari”

“Nama Hari”

Senin, Selasa, Rabu, Kamis

Jum’at, Sabtu, Minggu

Itu nama nama hari

2. Membaca Kalimat Sederhana

a. Bacalah kalimat sederhana di bawah ini!

“Kebun Binatang Gembira Loka”

Pada hari minggu kemarin

Saya pergi ke kebun binatang Gembira Loka

Bersama istri dan anak-anak

Disana banyak binatang besar dan kecil

Juga binatang buas dan jinak

Pengunjungnya banyak sekali

Binatangnya lain dengan binatang ternak di rumahku

Dirumahku binatangnya mendatangkan uang

Aku sangat suka berternak.

7

b. Amatilah Gambar Binatang di bawah ini!

c. Amatilah Gambar hewan ternak di bawah ini!

8

d. Berilah tanda ceklist (V) pada gambar binatang di atas!

No Nama BinatangBinatang

BuasBinatangTernak

1. Badak

2. Komodo ..... .....3. Gajah ..... .....4. Harimau ..... .....5. Monyet ..... .....6. Unta ..... .....7. Buaya ..... .....8. Jerapah ..... .....9. Kambing ..... .....10. Kerbau ..... .....11. Itik ..... .....12. Kelinci ..... .....13. Ayam ..... .....14. Bebek ..... .....15. Kambing Etawa ..... .....16. Merpati ..... .....17. Lembu ..... .....

3. Menceritakan Isi Bacaan

Ceritakanlah Isi Bacaan di atas!

Saya pergi ke kebun binatang................................................................

...............................................................................................................

...............................................................................................................

...............................................................................................................

...............................................................................................................

9

MENULIS

1. Menulis Beberapa Kata dan Bilangan Sederhana

a. Menulis Kata Sederhana

Tulislah kata –kata di bawah ini pada tempat yang disediakan !

10

11

b. Menulis Bilangan Sederhana

Tuliskan bilangan di bawah gambar dengan tepat !

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

12

13

2. Menulis Nama Hari dalam seminggu

Sebutkanlah nama-nama hari dalam seminggu !

Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu

Tulislah nama hari dalam seminggu !

14

3. Menulis Beberapa jenis Binatang

Tulislah nama binatang tersebut di bawah ini!

15

4. Menulis bagian-bagian Binatang

Tulislah nama bagian tubuh tersebut di bawah ini!

1. Perut Gajah

2. .............................................

3. .............................................

4. .............................................

5. .............................................

6. .............................................

7. .............................................

16

BERHITUNG

1. Mengenal bilangan 1-20

Urutkan bilangan 1 -20 berikut ini!

2. Mengurutkan bialangan dari yang terkecil 1 -20

Tuliskan bilangan yang tepat sesuai urutannya !

16 17 18 19 20

11 12 13 14 15

6 7 8 9 10

1 2 3 4 5

17

18

3. Melakukan penjumlahan sampai 20

Jumlahkanlah gambar di bawah ini !

19

Jumlahkanlah gambar di bawah ini !

Sapi Putih ada = ..............................

Sapi Merah ada = ..............................

Sapi Putih + Sapi Merah = ..............................

.................. + ...................... = ..............................

Jago Putih ada = ..............................

Jago Merah ada = ..............................

Jago Putih + Jago Merah = ..............................

.................. + ...................... = ..............................

20

Kerjakan soal penjumlahan di bawah ini.

21

BERDISKUSI

1. Tutor meminta WB menyebutkan nama hari dan kegiatannya, tutor

menuliskannya di papan tulis

Tanya Jawab Nama hari dan Kegiataanya

1). Hari apa saja kita belajar di kelompok Belajar?........2). Hari apa saja kita belajar sendiri di rumah?.......3). Hari minggu kemarin siapa yang pergi ke Kebun Binatang?......4). Ada apa saja di kebun binatang?.....5). Siapa yang belum pernah pergi ke kebun binatang?......6). Binatang apa saja yang dipelihara di sekitar kita?.....Tutor menulis semua jawaban yang diberikan warga belajar.

Tirukan Bacaan teks di bawah ini!

Senin, Rabu, Jum’atSelasa, Kamis, Sabtu, MingguSiti Pergi ke kebun binatangada banyak binatang buas dan jinakWarsiti belum pernah ke kebun binatangdi sekitar kita banyak binatang ternakada lembu, kambing, ayam, bebek, itik

Nama Hari dan Kegiatannya

Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu

Belajarkelompok

Belajardi

rumah

Belajarkelompok

Belajardi

rumah

Belajarkelompok

Beternakayam

Beternakayam

22

2. Sebutkan binatang apa saja yang bisa diternakan!

Menyebutkan binatang yang biasa diternakan warga

23

Sebutkan macam-macam binatang ternak !

1. Ternak Kambing

2. Ternak ...........................................................

3. Ternak ...........................................................

4. Ternak ...........................................................

5. Ternak ...........................................................

6. Ternak ...........................................................

3. Manfaat berternak dalam keluarga?

Diskusikan dengan teman manfaat apa saja dari kegiatan berternak !

24

4. WB menanggapi cerita teman tentang berternak ayam

BUDIDAYA TERNAK AYAM KAMPUNG

Paling mudah dan menarik

perawatan ayam kampung sederhana

harga ayam kampung selalu naik

pakan sangat mudah; dedak, katul, bungkil, jagung

dagingnya sangat lezat

harga telur per butir Rp.2.500,-

25

KETERAMPILAN FUNGSIONAL

1. Setelah WB berdiskusi tentang manfaat binatang bagi manusia, tutor

mengajak WB untuk melaksanakan usaha berternak :

BUDIDAYA TERNAK AYAM KAMPUNG

Fungsi kandang bagi ternak ayam terutama untuk melindungi dari hujan,terpaan angin, panas dan gangguan binatang buas.Selain itu berfungsi sebagai tempat tidurdan yang utama adalah sebagai tempat berkembang biak.

Mempersiapkan kandang

26

Mempersiapkan peralatan kandang

Tempat Pakan dan minum

Model Tempat Bertengger

Sangkar bertelur/Pengeraman

27

Tirai Kandang

Indukan atau pemanas

Alat-alat Kesehatan

28

C. ANALISIS TUGAS

1. Kemampuan Membaca

No Kemampuan yangdi Analisis

Kemampuan

KetMampuMampu

dngbantuan

TdkMampu

1 Menirukan danmembaca tekssederhana

2 Membaca kata-katasederhana

3 Menceritakan isisbacaan denganbahasa sendiri

2. Kemampuan Menulis

No Kemampuan yang diAnalisis

Kemampuan

KetMampuMampu

dngbantuan

TdkMampu

1 Menulis beberapakata dan bilangansederhana

2 Menulis nama haridalam seminggu

3 Menulis beberapajenis binatang

4 Menulis bagian-bagian tubuhbinatang

29

3. Kemampuan Berhitung

No Kemampuan yang diAnalisis

Kemampuan

KetMampuMampu

dngbantuan

TdkMampu

1 Mengenal bilangan 1-20

2 Mengurutkan bilangandari yang terkecil 1-20

3 Melakukanpenjumlahan sampai20

4. Kemampuan Berdiskusi

No Kemampuan yang diAnalisis

Kemampuan

KetMampuMampu

dngbantuan

TdkMampu

1 Menyebutkan namahari dan kegiatannya

2 Bianatang apa saja yangbisa diternakan

3 Manfaat bertenakdalam keluarga

4 Menanggapi ceritateman tentangBeternak ayam.

5. Kemampuan Keterampilan Fungsional

No Kemampuan yang diAnalisis

Kemampuan

KetMampuMampu

dngbantuan

TdkMampu

1 Beternak Sapi2 Beternak Kambing3 Beternak Itik4 Beternak Ayam

kampung5 Membuat roti buaya

30

D. LEMBAR KERJA WARGA BELAJAR

1. Sebutkanlah nama hari dalam seminggu !

a. ..........................................................

b. ..........................................................

c. ..........................................................

d. ..........................................................

e. ..........................................................

f. ..........................................................

g. ..........................................................

2. Sebutkan binatang apa saja yang ada dalam gambar di bawah ini!

Binatang yang ada dalam gambar adalah :

................................................... ...........................................

................................................... ...........................................

................................................... ...........................................

................................................... ...........................................

................................................... ...........................................

31

3. Tulislah nama bagian tubuh, gambar di bawah ini !

1. Ekor Sapi Perah2. ................................................3. ................................................4. ................................................5. ................................................6. ................................................7. ................................................8. ................................................

4. Jumlahkan bilangan di bawah ini dengan bantuan gambar !

Jago Putih ada = ..............................

Jago Merah ada = ..............................

Jago Putih + Jago Merah = ..............................

.................. + ...................... = ..............................

32

5. Selesaikanlah hitungan di bawah ini !

33

E. PENILAIAN

TES LISAN

1. Seminggu ada .....hari

2. Kaki Gajah ada....

3. Kepala Gajah ada.....

4. Ekor gajah ada.....

5. Mata gajah ada.....

TES TERTULIS

1. Sebutkan nama hari dalam seminggu !

a. ..........................................................

b. ..........................................................

c. ..........................................................

d. ..........................................................

e. ..........................................................

f. ..........................................................

g. ..........................................................

2. Sebutkanlah nama binatang yang ada pada gambar di bawah ini!

34

a. ..........................................................

b. ..........................................................

c. ..........................................................

d. ..........................................................

e. ..........................................................

f. ..........................................................

g. ..........................................................

h. ..........................................................

i. ..........................................................

3. Sebutkan nama hari dan kegiatannya yang kamu lakukan dalam seminggu!

Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu

4. Sebutkan binatang apa saja yang biasa diternakan di sekitar kamu !

a. ..........................................................

b. ..........................................................

c. ..........................................................

d. ..........................................................

e. ..........................................................

f. ..........................................................

g. ..........................................................

5. Apa manfaat beternak dalam keluarga !

a. ..........................................................

b. ..........................................................

c. ..........................................................

d. ..........................................................

35

KRITERIA PENILAIAN :

1. Skor 3 : Dapat melakukan tugas tanpa bantuan

2. Skor 2 : Dapat melakukan tugas dengan sedikit bantuan

3. Skor 1 : Dapat melakukan tugas dengan banyak bantuan

4. Skor 0 : Tidak dapat/tidak mau melakukan tugas ( pasif )

Nilai akhir : Jumlah skor perolehan X 10Skor maksimum

CATATAN:Kognitif : Konsep binatang, nama hari, kegiatan, penjumlahan .Psikomotor : Menulis kata dan kalimat/menebalkan huruf ( bagi yang belum

mampu menulis )Afektif : Menyayangi binatang, suka beternak, suka keterampilan

36

DAFTAR PUSTAKA

Haryanto. 2004. Sains SD kls V. Jakarta. Erlangga

Sri Harmi. 2004. Jendela Sanins Lingkungan dan Alama Sekitar. Solo. PT. TigaSerangkai Pustaka Mandiri

Saidihardjo. 2004. Cakrawala Pengetahuan Sosial. Solo. PT. Tiga SerangkaiPustaka Mandiri

Isjoni. 2009. Pembelajaran Kooperatif Meningkatkan Kecerdasan Komunikasiantar peserta didik. Yogyakarta. Pustaka Pelajar.

Oma Kurniasih. 2010. Keaksaraan Fungsional Mengenal Huruf. Depok Jakarta.CV. Arya Duta

Pat Hollingsworth dan Gina Lewis. 2008. Pembelajaran Aktif MeningkatkanKeasyikan kegiatan di kelas. Jakarta. PT. Indeks

Tanpa Nama. 2013. Konsep Dasar Penyelenggaraan Keaksaraan Fungsional.http://plsumenep.wordpress.com. (Diunduh tanggal 1 Nopember 2013).