BAB III TINJAUAN KASUS

17
29 BAB III TINJAUAN KASUS Dalam laporan tinjauan kasus ini penulis mengajukan satu kasus Asuhan Keperawatan pada Ny. R dengan Post Seksio Sesaria yang dirawat di Rumah Sakit Angkatan Laut Mintho Harjo Jakarta. Asuhan keperawatan ini berlangsung selama 3 hari, yaitu mulai tanggal 27 Juni sampai dengan 29 Juni 2018, dengan pendekatan suatu proses keperawatan. A. Pengkajian Keperawatan Data yang terkumpul oleh penulis dilakukan dengan wawancara dengan klien, keluarga klien, dan perawat diruangan, pemeriksaan fisik, data penunjang, dan mempelajari catatan keperawatan dan catatan medis. Klien dirawat di Rumah Sakit Angkatan laut Minto Harjo Jakarta sudah 3 hari masuk , Mulai tanggal 27 Juni 2018 sampai dengan penulis melakukan pengkajian dari tanggal 27 sampai dengan 29 Juni 2018 adalah sebagai berikut : 1. Data Umum Klien a. Indentitas Klien bernama Ny. R berusia 28 tahun, status perkawinan adalah Menikah, pekerjaan ibu rumah tangga, pendidikan terakhir SLTA. Suami bernama Tn. R berusia 36 tahun, status perkawinan adalah menikah, pekerjaan PNS, pendidikan terakhir S1. b. Riwayat Kehamilan dan Persalinan Yang Lalu ( Riwayat Obstetri) Ny. R dengan P.SC P1 A1.

Transcript of BAB III TINJAUAN KASUS

29

BAB III

TINJAUAN KASUS

Dalam laporan tinjauan kasus ini penulis mengajukan satu

kasus Asuhan Keperawatan pada Ny. R dengan Post Seksio

Sesaria yang dirawat di Rumah Sakit Angkatan Laut Mintho

Harjo Jakarta. Asuhan keperawatan ini berlangsung selama 3

hari, yaitu mulai tanggal 27 Juni sampai dengan 29 Juni

2018, dengan pendekatan suatu proses keperawatan.

A. Pengkajian Keperawatan

Data yang terkumpul oleh penulis dilakukan dengan

wawancara dengan klien, keluarga klien, dan perawat

diruangan, pemeriksaan fisik, data penunjang, dan

mempelajari catatan keperawatan dan catatan medis.

Klien dirawat di Rumah Sakit Angkatan laut Minto Harjo

Jakarta sudah 3 hari masuk , Mulai tanggal 27 Juni 2018

sampai dengan penulis melakukan pengkajian dari tanggal

27 sampai dengan 29 Juni 2018 adalah sebagai berikut :

1. Data Umum Klien a. Indentitas

Klien bernama Ny. R berusia 28 tahun, status

perkawinan adalah

Menikah, pekerjaan ibu rumah tangga, pendidikan

terakhir SLTA. Suami bernama Tn. R berusia 36

tahun, status perkawinan adalah menikah,

pekerjaan PNS, pendidikan terakhir S1. b. Riwayat Kehamilan dan Persalinan Yang Lalu

( Riwayat Obstetri) Ny. R dengan P.SC P1 A1.

30

Pada tahun 2016 klien mengalami keguguran

dilakukan Kuret oleh dokter.

c. Riwayat Kehamilan saat ini Ny. R memeriksakan kehamilannya kurang lebih 4

kali, dan tidak ada masalah pada kehamilan. d. Riwayat Persalinan

Jenis persalinan anak ke dua Ny. R dengan Seksio

Sesaria atas Indikasi Plasenta letak rendah pada

tanggal 25 Juni 2018 Jam 08.00 WIB, dengan jenis

kelamin Laki-laki, BB 2700 gram, PB 47 cm, Apgar

Score menit pertama 9, Apgar Score menit kelima

10, banyaknya perdarahan kurang lebih 500 cc,

tidak ada masalah pada persalinan. e. Riwayat Ginekologi

Ny. R selama kehamilan tidak mempunyai masalah

pada sistem Reproduksi. f. Riwayat KB

Belum pernah KB g. Data Umum Kesehatan saat ini

Status Obstetri Ny. R P.SC. P1 A1, bayi rawat gabung

dengan Ny. R, Keadaan umumnya Ny. R baik,

Kesadaran Komposmentis, BB 60 kg, TB 156 cm. h. Tanda – tanda Vital

Tekanan darah 120/80 mmHg, nadi 85x/menit, suhu

36,5 C, pernafasan 19x/menit i. Kepala Leher

Kepala : Bersih, tidak ada benjolan, rambut tidak

rontok Mata : Simetris, Konjungtiva Ananamis,

Sklera Anikterik Hidung : Tidak ada cairan yang keluar dari

hidung, tidak ada benjolan.

Mulut : Tidak ada peradangan, tidak ada

sariawan, tidak ada caries, Mukosa bibir lembab.

Telinga : Tidak ada cairan yang keluar dari

telinga, tidak ada

31

peradangan. Leher : Tidak terdapat pembesaran kelenjar

Tiroid, tidak ada peningkatan Vena Jugularis.

Tidak terdapat masalah khusus dari kepala –leher. j. Dada dan Axila

Jantung : Irama jantung teratur, tidak ada keluhan

sakit pada Daerah dada.

Paru-paru : Suara nafas Vesikuler, irama teratur Payudara : Bersih, Simetris, Areola Hiperpigmentasi Puting Susu : Exverted, Colostrum positif. Axila : Tidak ada pembesaran kelenjar Limfe Tidak terdapat masalah khusus pada dada – axila.

k. Abdomen

Tinggi Fundus uterus 2 jari dibawah pusat, kontraksi

keras, posisi uterus sentral, Ny. R belam BAB sejak

operasi sesar, terdapat masalah khusus pada

pencernaan yaitu Resiko Konstipasi. l. Perineum dan Genital

Integritas kulit baik, tidak ada edem pada vagina,

tidak ada memar, tidak ada hematom, Perineum

utuh. m. Lochea

Lochea Ny. R masih rubra, jumlahnya sedang

( dihitung 1 jam setelah ganti pembalut , warnanya

merah terang, Konsistensinya gumpalan + Cair,

baunya seperti Menstruasi, tidak terdapat Hemoroid,

tidak diketemukan masalah khusus pada Lochea. n. Ekstremitas

Ekstremitas atas Ny. R tidak terdapat edem, tidak

ada rasa kesemutan, Ekstremitas bawah Ny. R tidak

terdapat edem, tidak ada Varises, tanda Homan

negatif, tidak ada masalah khusu pada Ekstremitas. o. Eliminasi

Kebiasaan Bak Ny. R sebelum melahirkan 5-6 x/hari,

BAK saat ini baru 1x tidak ada keluhan nyeri saat

BAK, Kebiasan BAB Ny. R sebelum melahirkan 1 x

sehari, Ny. R mengatakan saat ini belum BAB,

32

terdapat masalah khusus pada Eliminasi Fekal yaitu

Resiko Konstipasi. p. Istrirahat dan Kenyamanan

Kebiasaan tidur Ny. R lamanya 8 jam, Frekuensinya

siang dan malam hari, pola tidur saat ini Ny. R

mudah terbangun karena nyeri, Ny. R mengeluh

nyeri pada daerah luka post operasi sesar, nyerinya

seperti diremas-remas/ ngilu, nyerinya timbul saat

beraktifitas. q. Mobilisasi dan Latihan

Mobilisasi Ny. R saat ini sudah bisa duduk, latihan

/senam tidak ada, tidak terdapat masalah khusus

pada Ny. R r. Nutrisi dan cairan

Asupan Nutrisi Ny. R baik, nafsu makan baik, asupan

cairan Ny. R cukup minum kurang lebih 7-8 gelas/

hari, tidak ada masalah khusus pada nutrisi. s. Keadaan Mental

Ny. R Menerima kelahiran bayinya dengan baik, tidak

ada masalah pada Psikologisnya. t. Kemampuan Menyusui

Kemampuan menyusui Ny. R terhadap bayinya baik u. Obat-obatan

Therapi oral - Celocid 2x1 (antibiotik) - Torasic 3x1 (analgesik) - Feritrin 2x1 (vitamin)

v. Pemeriksaan Penunjang

Hasil laboratorium tanggal 27 Juni 2018

33

Pemeriksaan Hasil Normal

Hemoglobin 12,2 gr/dl 11,7-15,5 gr/dl

Leukosit 10,58 ribu/ul 3,60-11,00

ribu/ul

Trombosit 183 ribu/ul 150-440 ribu/ul

Hematokrit 43% 35-47%

HbsAg Negatif Negatif

Hasil laboratorium tanggal 29 Juni 2018

Pemeriksaan Hasil Normal

Hemoglobin 11,8 gr/dl 11,7-15,5 gr/dl

Golongan

Darah O

Rhesus +

w. Rangkuman hasil Pengkajian Masalah yang muncul adalah : 1. Gangguan rasa nyaman : Nyeri berhubungan

dengan adanya Insisi Post SC di Abdomen. 2. Resiko perubahan Eliminasi Fekal : Konstipasi

berhubungan dengan penurunan motilitas usus.

3. Kurang pengetahuan ibu tentang ASI eksklusif

berhubungan dengan kurang terpaparnya

informasi.

2. Data Fokus a. Data Subyektif

- Klien mengatakan, “ nyeri di bagian luka

post operasi sesar”. - Klien mengatakan,” nyerinya seperti di

remas-remas”

- Klien mengatakan, “ Skala nyeri 6, frekuensi

nyerinya sering, durasi kurang lebih 10

menit, intensitas sedang”.

- Klien mengatakan ,” nyeri di bagian perut

bawah terutama pada saat bergerak”.

34

- Klien mengatakan, “ belum BAB sejak

operasi sesar.” - Klien mengatakan, “ pola BAB sebelum

hamil 1 x sehari. - Klien mengatakan,” bisa duduk tetapi

masihb nyeri”. - Klien mengatakan,” tidak begitu

mengetahui tentang ASI eksklusif.”

- Klien mengatakan,” anak pertama, kedua,

dan ketiga belum pernah diberikan ASI

eksklusif .”

- Klien mengatakan,” belum diberitahu

tentang ASI eksklusif.

b. Data Obyektif - Status obstetri P.SC P1 A1 - Keadaan umum baik - Kesadaran Komposmentis - Tanda-tanda vital, Td 120/80mmHg, Sh 36,5

C, Nd 85x/menit, Rr 19x/menit. - Jantung : Irama jantung teratur, tidak

mengeluh sakit pada daerah dada. - Paru : Suara nafas Vesikuler, Irama teratur.

- Payudara dan Axilla : Mamae membesar,

Areola Mamae, Hiperpigmentasi, Papilia

Mamae Exverted dan tampak bersih,

Kolostrum positif, tidak ada pembesaran

kelenjar Limfe.

- Abdomen : TFU 2 jari di bawah pusat,

kontraksi baik, teraba keras, tampak linea

nigra, ada luka post operasi SC, jenis SC

Transperitoneal Profunda, Verban tampak

bersih tidak ada rembesan darah, tanda

infeksi tidak ada, tidak ada distensi

Abdomen.

35

- Perineum : Lochea rubra, warna merah

terang, bau amis, jumlahnya sedang,

perineum utuh.

- Ekstremitas : tidak ada edem, tidak ada

varises, ekstremitas tungkai simetris, tanda

homan negatif, reflek patela positif. - Klien tampak meringis saat bergerak - Klien tampak memegangi perutnya saat

beraktivitas - Klien bertanya kepada perawat tentang ASI

eksklusif - Mobilisasi klien duduk - Bising usus 15x/menit - Makan habis 1 porsi - Minum habis kurang lebih 8 gelas /hari - Terdapat luka jahitan di Abdomen - Mendapatkan Therapi oral

Celcoid 2x1 (antibiotik) Torasic 3x1 (analgesik) Feritrin 2x1 (vitamin)

3. Analisa Data

NO Data Masalah Etiologi

1 Data Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyeri di bagian

luka Post Operasi Cesar."

* Klien mengatakan," Nyerinya seperti

diremas-remas."

* Klien mengatakan," Skala nyerinya 6

frekuensi nyerinya sering, durasi

kurang lebih 10 menit intensitas

sedang. "

* Klien mengatakan," Nyeri di bagian

perut bawah terutama saat bergerak."

Nyeri Adanya Insisi Post

SC di Abdomen

Data Obyektif :

* Post SC hari ke-2

* TTV : T/D : 120/80 mm/Hg, Sh : 36,5

Cc

Nd : 85x/menit, Rr 19x/menit

* Kesadaran komposmentis

36

2

3

* Keadaan umum baik

* Klien tampak meringis saat bergerak

* Klien tampak memegangi perutnya

saat

beraktifitas.

* Abdomen : TFU 2 jari di bawah pusat,

kontraksi baik, teraba keras.

Data Subyektif :

* Klien mengatakan," Belum BAB sejak

Operasi Cesar."

* Klien mengatakan," Pola BAB

sebelum

hamil 1 x sehari."

Data Obyektif :

* Klien Post SC hari ke-2

* Bising usus 15x / menit

* Mobilisasi klien duduk

* Makan habis 1 porsi

* Minum habis kurang lebih 8 gelas/hari

Data Subyektif :

* Klien mengatakan," Tidak begitu

Resiko

perubahan

Eliminasi Fekal :

Konstipasi

Kurangnya

pengetahuan Ibu

Penurunan

Motilitas

usus

Kurang terpaparnya

Informasi

mengetahui ASI Eksklusif."

* Klien mengatakan," Anak pertama,

kedua,ketiga belum pernah diberikan

ASI Eksklusif."

* Klien mengatakan," belum diberitahu

tentang ASI Eksklusif."

Data Obyektif :

* Klien bertanya kepada perawat tentang

ASI Eksklusif."

tentang ASI

Eksklusif

B. Diagnosa Keperawatan 1. Gangguan rasa nyaman : nyeri berhubungan dengan

adanya insisi post SC di abdomen Data Subyektif : Klien mengatakan,” nyeri di bagian luka post operasi

sesar.”

37

Klien mengatakan,” nyerinya seperti di remas-

remas.” Klien mengatakan, “ Skala nyeri 6, frekuensi

nyerinya sering, durasi kurang lebih 10 menit,

intensitas sedang.” Klien mengatakan,” nyeri dibagian perut bawah

terutama saat bergerak.”

Data Obyektif : Post SC hari ke-2

TTV : Td : 120/80 mmHg, Sh 36.5 c, Nd 85 x/menit,

Rr 19x/menit Kesadaran komposmentis.

Keadaan umum baik

Klien tampak meringis saat bergerak

Klien tampak memegangi perutnya saat beraktifitas

Abdomen : TFU 2 jari di bawah pusat, Kontraksi baik

teraba keras

2. Resiko perubahan eliminasi fekal : Konstipasi

berhubungan dengan penurunan motilitas usus. Data Subyektif : Klien mengatakan,” Belum BAB sejak operasi sesar.”

Klien mengatakan,” Pola BAB sebelum hamil 1x

sehari.”

Data Obyektif : Klien Post SC hari kr-2

Bising usus 9x/menit

Mobilisasi klien duduk

Makan habis 1 porsi

Minum habis kurang lebih 8 gelas/hari

3. Kurang pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif

berhubugan dengan kurang terpaparnya informasi.

Data Subyektif :

Klien mengatakan,” tidak begitu mengetahui tentang

ASI Eksklusif.”

38

Klien mengatakan,” Anak pertama, kedua,dan ketiga

belum pernah diberikan ASI Eksklusif.” Klien mengatakan,” Belum diberitahu tentang ASI

Eksklusif.” Data Obyektif :

Klien bertanya kepada perawat tentang ASI Eksklusif

C. Perencanaan Keperawatan 1. Gangguan rasa nyaman : nyeri berhubungan dengan

adanya insisi post SC di Abdomen. Tujuan : Setelah dilakukan tindakan keperawatan kepada Ny. R

selama 3 x 24 jam diharapkan gangguan rasa nyaman

nyeri dapat teratasi. Kriteria Hasil : Tanda –tanda vital dalam batas normal

Nyeri dapat berkurang / hilang

Skala nyeri berkurang 0-3

Klien tampak rileks

Rencana Tindakan :

1. Observasi keadaan umum 2. Observasi TTV 3. Kaji lokasi, karakteristik, durasi, skala nyeri 4. Berikan posisi yang nyaman ( semi Fowler) 5. Ajarkan teknik relaksasi tarik nafas dalam 6. Berikan obat Torasic 3 x 1 ( J. 6,12,18 )

2. Resiko perubahan eliminasi fekal : konstipasi

berhubungan dengan penurunan morilitas usus.

Tujuan :

Setelah dilakukan tindakan keperawatan kepada Ny R

selama 3x24 jam diharapkan konstipasi tidak terjadi.

Kriteria :

Pola BAB normal

Bising usus normal (8-12x/menit)

39

Karakteristik feses normal

Rencana tindakan : 1. Kaji adanya perubahan eliminasi fecal 2. Auskultasi bising usus 3. Anjurkan makan-makanan yang berserat tinggi ,

Seperti : Buah-buahan dan Sayuran. 4. Anjurkan klien minum 6-8 gelas per hari 5. Kolaborasi pemberian Laksatif, Pelunak feses,

Suposituria 6. Mobilisasi secara bertahap.

3. Kurangnya pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif

berhubungan dengan kurang terpaparnya informasi. Tujuan : Setelah dilakukan tindakan keperawatan kepada Ny. R

selama 1 x 30 menit diharapkan pengetahuan

meningkat tentang ASI Eksklusif. Kriteria Hasil : Klien dapat menyebutkan pengertian ASI Eksklusif

Klien dapat menjelaskan mengapa bayi sampai 6

bulan hanya diberi ASI saja

Klien dapat menyebutkan manfaat ASI Eksklusif

untuk ibu dan bayi.

Rencana tindakan :

1. Kaji tingkat pendidikan klien 2. Kaji kesiapan klien dan motivasi untuk belajar 3. Kaji pengetahuan klien tentang ASI eksklusif 4. Berikan penyuluhan kesehatan tentang ASI eksklusif.

D. Pelaksanaan Keperawatan

Nama/umur : Ny. R /28 tahun Ruang/ Kamar : Bunyu

Kamar 1 Pulau Damar

Hari/Tanggal/Jam No Tindakan Keperawatan Paraf

Rabu, 27 Juni 2018

14. 00

1 Mengobservasi tanda-tanda vital

Respon Subyektif :

*

Respon Obyektif :

* Td : 120/80 mmHg

* Nd : 85x/menit

Warti

40

* Sh : 36,5 C

* Rr : 19 x/menit

14.10

2

Kesadaran komposmentis

Keadaan umum lemah

Mengkaji Lokasi,Karakteristis, Lokasi

dan Skala nyeri

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyeri di daerah

operasi. "

* Klien mengatakan," Skala nyeri 5-6

( Nyeri sedang )."

* Klien mengatakan," Karakteristik nyeri

seperti diremas-remas / ngilu. "

Respon Obyektif :

* Ibu tampak menyeringai menahan nyeri

* Tampak luka operasi

* Klien tampak melindungi daerah yang

Sakit

Memberikan posisi yang nyaman (semi

flower)

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Merasa lebih nyaman."

Respon Obyektif :

* Klien Tampak Rileks

Mengkaji adanya perubahan eliminasi fekal

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Belum BAB sejak

setelah operasi."

Respon Obyektif :

*

Menganjurkan makan-makanan berserat

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Akan makan sayur."

Warti

14.20

3

Warti

14.30

4

Warti

14.42

5

Warti

14.52

15.10

6

7

Respon Obyektif :

* Klien tampak makan sayur

Menganjurkan klien minum 7-8 gelas/hari

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Akan minum banyak."

Respon Obyektif :

* Klien minum habis 1 gelas

Memberikan obat torasic 500 mg

Warti

Warti

41

15.30

15.40

16.00

8

9

10

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyeri berkurang ."

Respon Obyektif :

* Klien terlihat rileks

Mengajarkan tehknik relaksasi tari nafas dalam

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Lebih nyaman."

Respon Obyektif :

* Klien terlihat rileks

Mengauskultasi bising usus

Respon Subyektif :

*

Respon Obyektif :

* Bising usus 9x/menit

Memberikan obat torasic 500 mg

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah berkurang ."

Respon Obyektif :

* Klien tampak terlihat rileks

Warti

Warti

TIM

Kamis, 28 Juni 2018 1 Memberikan obat torasic 500 mg TIM

14.00 Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah sedikit

berkurang."

Respon Obyektif :

15.00

15.30

2

3

* Klien tampak terlihat rileks

Mengobservasi tanda-tanda vital

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Sedikit pusing."

berkurang."

Respon Obyektif :

* Td : 120/90 mmHg

* Nd : 86x/menit

* Sh : 36,6 C

* Rr : 20 x/menit

Kesadaran komposmentis

Keadaan umum baik

Memberikan posisi yang nyaman (flower)

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Merasa lebih nyaman

dengan posisi ini(flower)."

Respon Obyektif :

* Klien Tampak Rileks

Warti

Warti

42

16.00 4 Memberikan obat Torasic 500 mg

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyeri berkurang ."

Respon Obyektif :

* Klien Tampak Rileks

Membantu Klien dalam berjalan

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Masih ngilu apabila dibawa

berjalan."

Respon Obyektif :

* Klien Tampak berhati-hati ketika berjalan

Mengkaji tingkat pendidikan klien

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Lulusan SLTA."

Warti

16.30

5

Warti

16.45

6

Warti

17.00

7

Respon Obyektif :

*

Mengkaji pengetahuan klien tentang ASI Eksklusif

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Tidak paham tentang ASI

Eksklusif."

Respon Obyektif :

* Klien tampak bingung ketika ditanya tentang ASI

Eksklusif.

Memberikan penyuluhan kesehatan tentang ASI

Eksklusif.

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Sudah lebih paham tentang

ASI Eksklusif."

Respon Obyektif :

* Klien dapat menjelaskan pengertian tentang ASI

Eksklusif.

* Klien mampu menjelaskan mengapa bayi perlu

ASI Eksklusif selama 6 bulan.

* Klien dapat menjelaskan manfaat ASI Eksklusif

bagi Ibu dan Anak

* Klien dapat menjelaskan cara penyimpanan ASI

dengan benar.

Mengkaji Lokasi,Karakteristik,Durasi,Skala nyeri.

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Masih ngilu-ngilu di bagian

luka operasi, durasi kurang lebih 10 menit,

Frekuensi saat di bawa aktifitas, skala nyeri 4."

Warti

17.30

8

Warti

18.00

9

Warti

43

18.300

10

Respon Obyektif :

* Lokasi di abdomen bagian bawah, jenis SC

Transperitoneal profunda.

Memberikan obat torasic 500 mg

TIM

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah berkurang."

Respon Obyektif :

* Klien tampak rileks

Jum’at, 29 Juni

2018 1 Memberikan obat torasic 500 mg TIM

14.00 Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah berkurang."

Respon Obyektif :

* Klien tampak rileks

15.00 2 Mengobservasi tanda-tanda vital Warti

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Sudah tidak pusing."

Respon Obyektif :

* Td : 120/80 mmHg

* Nd : 84x/menit

* Sh : 36,3 C

* Rr : 18 x/menit

Kesadaran komposmentis

Keadaan umum baik

15.10 3 Memberikan posisi yang nyaman (fowler) Warti

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Merasa nyaman ."

Respon Obyektif :

* Klien tampak rileks

15.15 4 Mengkaji adanya perubahan eliminasi fekal Warti

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Sudah BAB tapi hanya

sedikit ."

Respon Obyektif :

*

15.30 5 Mengkaji Lokasi,Karakteristik,Durasi,Skala nyeri. Warti

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah berkurang,

durasi kurang lebih 3 menit, Frekuensi saat di

bawa aktifitas, skala nyeri 3."

Respon Obyektif :

44

16.45

6

* Klien tampak rileks, lokasi di bawah bagian

abdomen.

Memberikan makan

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Sayur-sayuran telah di makan."

Respon Obyektif :

* Makan habis 1 porsi

Memberikan obat torasic 500 mg

Respon Subyektif :

* Klien mengatakan," Nyerinya sudah berkurang."

Respon Obyektif :

* Klien tampak rileks

Warti

17.05

7

Warti

E. Evaluasi Keperawatan

Evaluasi pada klien sesudah dilakukan tindakan

keperawatan Seksio Sesaria selama 3 hari pada tanggal 27

sampai dengan 29 Juni 2018 Nama / umur : Ny. R / 28 tahun Ruang / Kamar : Bunyu Kamar 1 Pulau Damar

No.

DX Hari/Tanggal/Jam Catatan Perkembangan Nama

1

Jum’at, 29 Juni

2018

14.00

Gangguan rasa nyaman : Nyeri

berhubungan dengan adanya

Warti

insisi post SC di Abdomen.

S : * Klien mengatakan," Nyeri

sudah berkurang."

* Klien mengatakan," Skala

nyerinya 3."

O : * Tampak luka operasi

* Ekspresi wajah tampak

tenang.

* Klien tampak rileks

* Td : 110/80 mmHg

Nd : 83x/menit

Rr : 18x/menit

A : Masalah telah teratasi

P : Selesai

45

15.00

16.00

Resiko perubahan eliminasi fekal :

konstipasi berhubungan dengan

penurunan motilitas usus.

S : * Klien mengatakan," Sudah

BAB tetapi sedikit."

O : * BAB (+)

* Bising usus 7x/menit

A : Masalah tidak terjadi

P : Selesai

Kurangnya pengetahuan ibu

tentang ASI Eksklusif berhubungan

dengan kurang terpaparnya

informasi.

S : * Klien mengatakan," Sudah

lebih paham tentang ASI

Eksklusif."

O : *Klien tampak mengerti dengan

informasi yang telah diberikan

Warti

Warti

* Klien dapat menjelaskan

pengertian ASI Eksklusif

* Klien mampu menjelaskan

mengapa bayi perlu ASI

Eksklusif selama 6 bulan

* Klien dapat menyebutkan

manfaat ASI Eksklusif untuk

Ibu dan Bayi.

* Klien dapat menjelaskan

cara penyimpanan ASI

dengan benar.

A : Masalah telah teratasi

P : Selesai