PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN...

21
PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK Oleh : Dr. Arif Budimanta Anggota DPR RI, A-341, FPDI Perjuangan Ketua Kaukus Ekonomi Konstitusi DPR RI Disampaikan Pada Seminar Nasional “Optimalisasi Penerimaan Negara: Aspek Pajak dan Cukai“ yang diselenggarakan Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Jakarta, 25 September 2013

Transcript of PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN...

Page 1: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK

Oleh : Dr. Arif BudimantaAnggota DPR RI, A-341, FPDI PerjuanganKetua Kaukus Ekonomi Konstitusi DPR RI

Disampaikan Pada Seminar Nasional “Optimalisasi Penerimaan Negara: Aspek Pajak dan Cukai“ yang diselenggarakanInstitute for Development of Economics and Finance (INDEF)

Jakarta, 25 September 2013

Page 2: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

ANGGARAN PENERIMAAN DAN BELANJA NEGARA (APBN)

Pasal 23 ayat (1) UUD 1945

“Anggaran pendapatan dan belanja negara sebagai wujud daripengelolaan keuangan negara ditetapkan setiap tahundengan undang-undang dan dilaksanakan secara terbuka danbertanggung jawab untuk sebesar-besarnya kemakmuranrakyat”

Page 3: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

FUNGSI UTAMA APBN

1. Stabilisasi

2. Alokasi

3. Redistribusi

Page 4: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

FUNGSI STABILISASI

Dalam konteks makroStabilisasi digunakan untuk smoothing out perekonomianMisalnya : Menaikkan pajak saat perekonomian dalam kondisi puncak dan menurunkan pajak padakondisi sebaliknya

Dalam konteks mikroStabilisasi di suatu pasar komoditi (at single comodity market)Misalnya : melalui operasi pasar, subsidi, dan pajak

Page 5: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

FUNGSI ALOKASI

Misalnya : pengenaan pajak ekspor untuk produk mentah untuk mengurangi eksploitasi danpeningkatan industri pengolahan di dalam negeri

Fungsi ini mengatur bagaimana hubungan kebijakananggaran terhadap penggunaan sumberdaya

(allocation of resources)

Page 6: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

FUNGSI REDISTRIBUSI

Misalnya : pengenaan pajak progresif (ex : pph 21)

Fungsi ini dimaksudkan untuk meredistribusi pertumbuhanekonomi maupun hasil-hasil pembangunan, Sehingga

ketimpangan ekonomi baik antar masyarakat maupun antardaerah tidak terlalu besar.

Page 7: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PAJAK BERPERAN PENTING DALAM APBN

Selain sebagai sumber penerimaan negara untuk

membiayai belanja negara,

ternyata pajak juga merupakan instrumen penting dalam

menjalankan ketiga fungsi anggaran

(Stabilisasi, Alokasi, dan Redistribusi)

Page 8: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PERAN PAJAK SAAT INI

Page 9: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PENERIMAAN PAJAK INDONESIA

658.7 619.9 723.3873.9 980.5

1,148.401,310.20

13.3

11.111.3

11.8 11.912.2

12.6

0

200

400

600

800

1000

1200

1400

10

10.5

11

11.5

12

12.5

13

13.5

2008 2009 2010 2011 2012 APBN-P 2013

RAPBN 2014Penerimaan Pajak (Triliun rupiah)

Tax Ratio (%)

Page 10: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

RASIO PAJAK INDONESIA MASIH RELATIF RENDAH

Mengingat dalam meningkatkan tax ratio tidak bisa dilakukan sekaligus dalamjumlah yang besar, maka rasio pajak Indonesia perlu segera mulai ditingkatkan

secara bertahap sehingga dapat membantu mengurangi beban defisit anggaran saatini maupun di masa yang akan datang

Page 11: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PERKEMBANGAN PENDAPATAN NEGARA

Page 12: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini
Page 13: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini
Page 14: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

Proporsi pajak penghasilan (pajak progresif) juga relatif rendah (sedikit diatasPPN), sehingga fungsi redistribusi pendapatan menjadi terganggu. Hal ini

berkontribusiterhadap meningkatnya gini ratio Indonesia

Sumber: Bappenas, BPS

Page 15: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

MENGAPA PENERIMAAN PAJAK BELUM OPTIMAL

Tingginya tax gap yaitu selisih antara kewajiban pajak yang seharusnya dengan pajak yang dibayar.

Tax gap dibedakan menjadi tiga: non-filing gap yaitu tax gap yang terjadi karena pajak yang terutang tidak dibayar karena wajib pajak tidak menyampaikan SPT, underreporting gap yaitu pajak yang dilaporkan dalam SPT dan berada di bawah yang seharusnya, underpayment gap yaitu potensi pajak yang hilang akibat wajib pajak menyampaikan SPT tetapi tidak membayar pajak yang seharusnya terutang. Contoh paling tepat adalah porsi sektor informal (informal sector) dan ekonomi bawah tanah (underground economy) yang masih besar.

Porsi sektor ini diperkirakan 30-40% dari PDB (sekitar Rp 2.800 triliun). Jika perhitungan potensi didekati menggunakan tarif efektif 7,5% saja, potensi pajak adalah Rp 210 trilyun/tahun dan potensi PPN jika dihitung dengan tarif efektif 3% adalah Rp 84 trilyun

Selain itu, modus penghindaran pajak juga berpotensi menghilangkan penerimaan pajak. Contohnya: Transfer Pricing

Page 16: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

PERKEMBANGAN WAJIB PAJAK DI INDONESIA

Uraian 2005 2006 2007 2008 2009 2010

Rasio Kepatuhan 33,51% 30,38% 28,55% 30,96% 52,61% 54,16%

Sumber : Kementerian Keuangan, diolah

Page 17: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

AKIBATNYA (1)

Akibat belum optimalnya penerimaan negara, akibatnya adalah Defisitanggaran untuk membiayai belanja negara. Bahkan dalam beberapa tahun

belakangan keseimbangan primer kita bernilai negatif.

Padahal, keseimbangan primer merupakan indikator penting bagi fiscal sustainability

Page 18: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

AKIBATNYA (2)

Besarnya kebutuhan pembiayaan, dan sebagian besar dibiayai dengan Utang

Page 19: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

KESIMPULAN DAN SARAN

Selain sebagai sumber penerimaan negara, pajak juga sebuahinstrumen yang dapat digunakan untuk stabilisasiperekonomian, mengatur pengalokasian sumberdaya, sertaredistribusi pembangunan (mengurangi kesenjangan)

Secara teoritis dan pengalaman banyak negara, tidak baikmeningkatkan rasio pajak (tax ratio) secara ekstrem sehinggapeningkatan pajak di Indonesia harus mulai dilakukanbertahap mulai dari sekarang

Page 20: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN

Optimalisasi penerimaan pajak dapat dilakukan dengan melakukan perbaikan basis data seluruh wajib pajak serta peningkatan kinerja pegawai pajak khususnya

Struktur anggaran harus diperhatikan sebagai upaya optimalisasi pajak dari sisi pengeluaran

Peran aktif masyarakat sipil termasuk dunia akademis dalam mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini harus dimulai dengan meningkatkan pengetahuan masyarakat akan peran dan fungsi pajak dalam pembangunan.

Page 21: PENTINGNYA MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK fileContohnya: Transfer Pricing. ... LANJUTAN… KESIMPULAN DAN SARAN ... mengawasi kinerja perpajakan perlu ditingkatkan dan hal ini

TERIMA KASIH

Dr. Arif BudimantaAnggota DPR RI, FPDI Perjuangan Komisi Keuangan dan Perbankan

Gedung Nusantara I Ruang 0719, Jl Jenderal Gatot Subroto JakartaTelp. 5756022, 5715210, 5756267

Twitter ; @budimanta