LP Ostomy.docx

download LP Ostomy.docx

of 8

Transcript of LP Ostomy.docx

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    1/8

    Laporan Pendahuluan dan Asuhan Keperawatan

    OSTOMY

    Di Ruang 13 - RSSA

    Departemen Surgial

    Oleh

    Dadang Putrawans!ah

    1"#"$"%""131""3

    &'R'SA( )LM' K*P*RA+ATA(

    ,AK'LTAS K*DOKT*RA(

    '()*RS)TAS .RA+)&AYA

    MALA(/

    %"1#

    OSTOMY

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    2/8

    Ostomy merupakan suatu jenis tindakan operasi yang dilakukan untuk membuat

    lubang (stoma) dibagian tubuh tertentu.

    Macam-macam Stoma :

    1. Colostomy (ubang buatan di usus besar)

    !. "racheostomy (ubang buatan di tenggorok)

    #. $rostomy (ubang buatan di kandung kemih)

    A. /astrointestinal Stoma

    %ada umumnya dibuat untuk ileum (ileostomy) atau colon (colostomy). "edapat !

    jenis gastrointestinal Stoma :

    1. "emporary (de-&unctioning) stomas : meliputi ileostomy atau colostomy yang dibuat

    untuk melindungi suatu anastomosis atau dekompresi atau penyembuhan segmen

    usus bagian distalnya. Stoma mempunyai ! lubang yaitu lubang proksimal adalah

    tempat keluarnya &aeces dan lubang distal tempat keluarnya mukus dari usus

    bagian distalnya.

    !. %ermanent stomas : lubang dinding abdomen yang dibuat secara permanen tempat

    menempelkan bagian akhir dari usus pada permukaan kulit. "erdapat beberapa

    bentuk permanent stoma antara lain:

    a. %anproctocolectomy : ileostomy permanent yang dibuat dari ileum terminalis'

    seluruh colon rectum dan anus diangkat.

    b. "otal colectomy: ileostomy dibuat tetapi ujung rectum tetap dan disalurkan ke

    dinding abdomen sebagai mucus &istula.

    c. bdomenoperineal (-%) ecision : colostoly pada &ossa iliaca sinistra' rectum

    dan anus diangkat' sering disertai dengan pengangkatan 1*# bagian atas

    dinding posterior +agina

    d. ,artmarns procedure' eksisi dari sigmoid atau atas rectum colostomy dibuat

    dan ujung rectum ditutup dan dibiarkan didalam pel+is.e. %el+is eenteration: operasi radikal untuk pengangkatan organ pel+is dibuat

    colostoly dan urostomy.

    a) /elainan pada organ %encernaan yang menimbulkan indikasi tindakan gastrointestinal

    Stoma:

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    3/8

    1. 0sa&agus : /anker pada bagian ini akan menyebabkan gangguan menelan' dimulai

    sulit menelan dan bila tidak cepat diangkat akan tersumbat total sehingga tidak bisa

    menelan sama sekali.

    !. ambung : Seperti di 0sophagus kanker di lambung juga akan menyebabkan

    tersumbatnya saluran cerna' tetapi tergantung lokasi' kanker pada lokasi tertentu

    tidak akan menyebabkan tersumbatnya saluran cerna sampai pada stadium lanjut.

    #. $sus esar : /anker usus besar a2alnya menimbulkan gejala gangguan pola

    de&ikasi artinya secara berangsur angsur penderita merasa tidak nyaman diperut

    kemudian mulas yang sukar diterangkan sebabnya dilanjutkan dengan diare *

    mencret berak darah lender ini terutama untuk kanker rectum dan obstruksi saluran

    cerna karena tersumbatnya usus besar akhirnya perut kembung karena kotoran

    menumpuk dalam usus karena tidak bisa keluar.

    $ntuk kanker rektum' jenis operasinya tergantung pada seberapa jauh jarak kanker

    ini dari anus dan seberapa dalam dia tumbuh ke dalam dinding rektum.

    %engangkatan seluruh rektum dan anus mengharuskan penderita menjalani

    kolostomi menetap (pembuatan hubungan antara dinding perut dengan kolon).

    3engan kolostomi' isi usus besar dikosongkan melalui lubang di dinding perut ke

    dalam suatu kantung' yang disebut kantung kolostomi.

    4. $sus ,alus : /ebanyakan tumor usus halus adalah jinak. /ebanyakan tumor jinak

    tidak menyebabkan gejala. "etapi tumor yang berukuran besar bisa menyebabkan

    terdapatnya darah dalam tinja' penyumbatan usus (sebagian atau total)' atau

    penjeratan usus bila satu bagian usus masuk ke usus yang berada di depannya

    (intususepsi).

    5. %ankreas : /anker pangkreas karena letaknya sangat sulit terdiagnosis' biasanya

    diketahui setelah ada komplikasi ikterus atau penyumbatan pada usus 1! jari.

    6. ,ati : /anker primer yang terletak ditepi pada keadaan dini bila cepat diketahui dan

    segera diambil tindakan operasi akan menyembuhkan penyakitnya. %ada hati sering

    dijumpai kanker sekunder yang berasal dari penyebaran kanker alat tubuh lainseperti usus' paru' payudara' genitalia' interna.

    b) /olostomi

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    4/8

    3ari kata kolon yang artinya usus besar dan stoma yang artinya mulut diartikan disini

    sebagai mulut yang dibuat dari usus besar dan lebih dikenal sebagai anus buatan.

    /olostomi dikerjakan * dibuat pada keadaan :

    1) /anker usus besar terletak pada kolon rectum distal (kurang 5 cm dari batas anus)

    !) /anker genitalia yang sudah mengenai otot anus

    #) /anker usus besar yang terlambat dioperasi 2alaupun terletak dari 5 cm diatas anus

    %era2atan Colostomy

    1. %enjelasan yang baik pada penderita maupun keluarga baik sebelum dan sesudah

    operasi.

    !. /osongkan pouch (kantong) beberapa kali sehari dan ganti setiap 1-# hari atau bila

    terjadi perembesan' cara :

    a. %ersiapkan pouch pengganti

    b. epas * angkat pouch yang diganti

    c. %erhatikan keadaan kulit sekitar stoma (adakah luka' iritasi' atau radang)'

    bersihkan kulit dengan air hangat tanpa sabun atau alcohol atau desin&ektans

    d. %asang pouch yang baru.

    .0 'rinar! Stoma

    %ada umumnya merupakan prosedur yang permanent baik menggunakan saluran

    intestinal (dapat menggunakan ileum atau colon) maupun ureterostomy dan keduanya

    disebut urostomy. 7stilah ileostomy hanya digunakan untuk &aecal stoma. $reterostomy

    dapat dibuat dari salah satu atau ke ! ureter.

    "erdapat beberapa jenis urostomy:

    1. $rostomy dengan total cyctectomy' merupakan urostomy permanent' biasanya

    menggunakan saluran ileum

    !. $rostomy tanpa pengangkatan bladder' sering menggunakan saluran ileum.

    #. %ercutaneus nephrostomy adalah pemasangan catheter pada sistem pel+iocaliceal melaluidinding abdomen.

    a) /elainan pada organ perkemihan yang menimbulkan indikasi tindakan urinary Stoma

    sebagian besar diakibatkan oleh keganasan sel pada organ tersebut' adapun

    kelainan tersebut antara lain :

    1) lader : %ada lader 8eoplasma sering terjadi hematuri disertai nyeri merupakan

    tanda pertama kanker blader' biasanya intermittent yang mana sering

    menyebabkan hambatan dalam mencari pelayanan diagnostik. kibat

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    5/8

    perkembangan penyakit klien mengalami iritable blader dengan disuria. khirnya

    gross hematuria' obstruksi atau +istula mendorong klien mencari pengobatan.

    !) Saluran /emih : Seorang yang menderita penyakit batu saluran kemih jika

    terdapat &aktor predisposisi' kurang minum sehingga konsentrasi 9at pembentuk

    dalam air seni menjadi lebih pekat mengakibatkan mudah terbentuk batu. aktior

    predisposisi lainnya : &aktor batu saluran kemih*in&eksi saluran kemih sebelumnya'

    ri2ayat keluarga yang menderita batu saluran kemih' penyakit gout (peningkatan

    kadar asam urat darah yang tinggi)' mengkonsumsi makanan yang banyak

    mengandung kalsium atau oalat (coklat' cola' kacang' teh) dan sumbatan

    saluran kemih.

    #) %ada stadium dini' kanker ginjal jarang menimbulkan gejala. %ada stadium lanjut'

    gejala yang paling banyak ditemukan adalah hematuria (adanya darah di dalam

    air kemih). ,ematuria bisa diketahui dari air kemih yang tampak kemerahan atau

    diketahui melalui analisa air kemih. "ekanan darah tinggi terjadi akibat tidak

    adekuatnya aliran darah ke beberapa bagian atau seluruh ginjal' sehingga

    memicu dilepaskannya 9at kimia pemba2a pesan untuk meningkatkan tekanan

    darah. %olisitemia sekunder terjadi akibat tingginya kadar hormon eritropoietin'

    yang merangsang sumsum tulang untuk meningkatkan pembentukan sel darah

    merah. ;ejala lainnya yang mungkin terjadi berupa nyeri pada sisi ginjal yang

    terkena' penurunan berat badan.

    4) /andung kemih : ;ejala pada pasien yang menderita Ca /andung /emih dapat

    berupa hematuria (adanya darah dalam air kemih)' rasa terbakar atau rasa nyeri

    ketika berkemih' desakan untuk berkemih' sering berkemih. ;ejala dari kanker

    kandung kemih menyerupai gejala in&eksi kandung kemih (sistitis) dan kedua

    penyakit ini bisa terjadi secara bersamaan. %atut dicurigai suatu kanker jika

    dengan pengobatan standar untuk in&eksi'k gejalanya tidak menghilang.

    5) %el+is

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    6/8

    ujungnya adalah berupa lubang yang terletak diatas +agina. %ada pria' panjang

    uretra adalah sekitar !? cm' menembus kelenjar prostat dan berakhir sebagai

    sebuah lubang di ujung penis.

    ;ejala pertama biasanya adanya darah di dalam air kemih (hematuria)' yang

    mungkin hanya dapat diketahui dengan pemeriksaan mikroskopik atau bisa juga

    tampak sebagai air kemih yang ber2arna kemerahan. liran air kemih bisa

    tersumbat' sehingga penderita mengalami kesulitan dalam berkemih atau aliran

    air kemih menjadi lambat dan sedikit.

    0 Tra2heostom!

    dalah lubang buatan pada dinding anterior trachea untuk membuat saluran udara.

    "erdapat ! macam tracheostomy :

    1) "racheal stoma post laryngectomy : merupakan tracheostomy permanen. "racheal

    cartilage diarahkan kepermukaan kulit' dilekatkan pada leher. -14 hari (maksimal #? hari)

    #) 7ner tube harus dikeluarkan minimal sekali sehari untuk melihat adanya kerak dan

    bersihkan dengan sabun cair dan air hangat yang mengalir (jangan menggunakan

    sikat' cleaner atau spong). ila sekret kental dan timbul kerak bersihkan dengan

    8atrium bicarbonat kemudian bilas dengan air hangat yang mengalir.4) Outer tube harus diganti tiap #? hari.

    5) Suctioning: gunakan suction catheter dengan ukuran lebih kecil dari separuh ukuran

    lubang tube.

    6) ersihkan daerah sekitar tracheostomy dengan normal saline dan usahakan tetap

    kering untuk mencegah in&eksi.

    >) ,umidi&ikasi dengan saline 8ebuli9er (melalui tracheal stoma).

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    7/8

    @ang harus diperhatikan pada pasien dengan menggunakan Stoma :

    . "racheostomy

    1) %ada saat bicara tutuplah dengan kasa atau kertas

    !) Siapkan selalu pelebar trachea' termometer

    #) ,isaplah bila sudah mulai banyak sekret

    4) =angan sampai kemasukan air saat mandi

    5) ila memungkinkan menggunakan pakaian yang bisa melindungi lubang tetapi udara

    bebas keluar masuk

    . $rostomy dan Colostomy

    1) ersihkan kulit sekitar stoma dengan air hangat setiap hari

    !) Setelah itu keringkan bagian yang basah

    #) ubang yang kotor bisa disemprot pelan-pelan

    4) erikan pasta sekitar lubang sebelum memasang bag

    5) ila kantung terisi 1*# mulai kosongkan

    6) $ntuk colostomy kantung diganti 1-! kali sehari

    >) $ntuk urostomy kantung diganti #-5 hari sekali

    @ang harus dihindari pada pasien yang menggunakan Stoma :

    . "racheostomy

    1) erenang' sebab bahaya kemasukan air

    !) %ergi tanpa pelebar trachea serta termometer

    #) Memakai pakaian yang dapat menutup stoma

    . $rostomy dan Colostomy

    1) Menyemprot langsung dengan sho2er ke stoma

    !) Menunggu kantung sampai penuh

    #) Menunggu kantung sampai lepas dari kulit

    4) Menunggu kantung sampai sobek5) Membuka stoma

  • 7/26/2019 LP Ostomy.docx

    8/8