Lansia Dg Gangguan Integumen

download Lansia Dg Gangguan Integumen

of 21

description

Gizi Buruk - LeafletNatalia Perangin Angin

Transcript of Lansia Dg Gangguan Integumen

Lansia Dg Gangguan Integumen

Lansia Dg Gangguan IntegumenAgus Indarto

Pemilik dan Pengelola : wirahusadaread.blogspot.com

Pembaca setia : lampung04.blogspot.comblue0420.blogspot.comFokus Asuhan Keperawatan Lanjut Usia...Peningkatan kesehatan.Pencegahan penyakit.Mengoptimalkan fungsi mental.Mengatasi gangguan kesehatan yang umum.Beberapa Alasan Timbul Dalam Perhatian pd Lansia...Pensiunan dan masalah-masalahnyaKematian mendadak karena penyakit tertentuMeningkatnya jumlah lanjut usiaPemerataan pelayanan kesehatan terhadap orang cacat dan jompo oleh pemerintahBagaimana Integumen Pada Lansia??Ternyata lapisan integumen pada lansia tipis dan merata, terlihat paling jelas di atas tonjolan-tonjolan tulang, telapak tangan, kaki bawah.Ketipisan ini menyebabkan pembuluh darah-pembuluh darah tampak lebih menonjol. Tekstur kulit lebih kering krn kelenjar eksokrin lebih sedikit dan penerunan aktivitas kelenjar eksokrin maupun kelenjar sebasea.Luka Tekan...*) Merupakan masalah klinis umum pada populasi lansia.*) Penentuan resiko klien lansia thd terjadinya luka tekan, harus menjadi bagian dari pengkajian kulit.Skala Branden (1988 M)*) Skala ini untuk memperkirakan resiko luka tekan yang meliputi 6 subskala :- Persepsi sensori- Kelembaban- Aktivitas- Mobilitas- Nutrisi- RobekanPengkajian sistem integumen=> Dilakukan atas dasar pemahaman terhadap proses penuaan yang terjadi pada sistem integumen, yang mencakup:- pertumbuhan epidermis melambat shg menipis, kulit kering.- berkurangnya vaskularisasi.Kulit...Inspeksi Warna:- Coklat gelap sampai terang- Siku dan lutut dapat tampak lebih gelapInspeksi dan palpasi kelembaban:- Peningkatan kekeringan, terutama pd ekstremitas.- Kita perhatikan pada lansia itu tampak kulit terkelupas.

Palpasi Tekstur:- Kulit tampak kasar pada area tekan (siku, lutut, telapak tangan, telapak kaki).- Kulitnya terkelupas.- Kita perhatikan kulit kasar meluas/ lokal.Suhu Kulit:- Saat pengkajian, kita rasakan kulit klien dingin/ hangat dan merata/ lokal.

Inspeksi dan Palpasi Turgor:- Tingkat kekeriputan kulit- Tingkat kekendoran kulitKita memperhatikan kebersihan:- Kulit klien tampak bersih dan bebas bauKita periksa kulit terbebas dari trauma:- Apakah ada memar atau robekan pada kulit?- Terutama pada ekstremitas- Apakah ada memar yg berlebihan?Rambut...Inspeksi Warna:- Variasi rambut putih atau masih ada yang hitamInspeksi kuantitas dan distribusi:- Apakah rambut jarang dan tipis? => Pada laki2 terjadi botak simetris??- Apakah tiba2 rambut menjadi rontok?

Inspeksi dan palpasi tekstur:- Apakah rambut tampak kering? - Rambut kepala rapuh?Kuku...Inspeksi warna kuku:- Warna kuku bervariasi (dari merah muda).- Apakah warna kuku kuning berlebihan??- Penurunan transparansi.Inspeksi dan palpasi bentuk:- Permukaan kuku agak melengkung.- Bentuk kuku seperti sendok, tebal, rapuh dan licin.=> Pada lansia, kuku tumbuh lebih lambat, menjadi lbh tebal, lbh keras, lbh rapuh, kurang bercahaya.

Diagnosa Kep. Gg Integumen:1). Ketidaknyamanan pd kulit (gatal/ kulit kering berhubungan dg dehidrasi, penuaan kulit, dan kelembapan udara sangat rendah.2). Gangguan integritas kulit berhubungan dg malnutrisi, dehidrasi, keterbatasan gerak.Intervensi Kep. Pd Gg Integumen1). Upaya pencegahan terhadap pengeringan kulit dg pertahankan kesehatan kulit antara lain melalui kecukupan cairan, juga vit. E dlm diet sehari-hari.

- Dapat juga menggunakan bedak, tetapi perlu menghindari bahan iritan seperti alkohol dan bahan kimia dalam obat gosok karena ini yang berpeluang menimbulkan reaksi alergi.2). Menjaga kebersihan diri melalui mandi secukupnya, memakai sabun yang lembut dan mengeringkan dg hati-hati.3). Hindari lecet atau perlukaan lainnya di daerah kulit.Kunci Menuju Lanjut Usia Yang Bahagia, Berguna dan Berkualitas Apa itu Bahagia??Menurut Imam Muhammad at-Tamimi (1115-1206 H/1701 -1793 M)dalam Buku beliau Empat Kaidah Memahami Tauhid.*) Bahagia adalah:- Apabila diberi bersyukur,- Apabila dicoba bersabar,- Apabila berdosa meminta ampun.

*) Bahagia secara Bahasa / dlm hal ini Kesehatan:B: Berat Badan berlebihan supaya dihindarkan.A: Atur makanan hingga sesuai kurangi gula dan kolesterol.H: Hindari faktor-faktor penyakit jantung.A: Agar terus merasa berguna dg kegiatan manfaat.G: Gerak badan teratur tetap terus dilakukan.I: Ikuti nasihat dokter.A: Awasi kesehatan dg memeriksakan badan secara teratur.