KEHAMILAN EKTOPIK

19
KEHAMILAN EKTOPIK I. Pendahuluan Kehamilan ektopik ialah suatu kehamilan yang pertumbuhan hasil konsepsinya tidak menempel pada dinding endometrium kavum uteri. Di Indonesia kejadian kehamilan ektopik terjadi sekitar 5 – 6 per seribu kehamilan. Patofisiologi terjadinya kehamilan ektopik yang tersering adalah karena sel telur yang sudah dibuahi terhambat dalam perjalanannya menuju endometrium, sehingga embrio sudah berkembang sebelum mencapai kavum uteri dan akan tumbuh diluar rongga rahim. Bila kemudian tempat nidasi tersebut tidak dapat menyesuaikan diri dengan besarnya buah kehamilan, akan terjadi rupture dan menjadi kehamilan ektopik yang terganggu. Berdasarkan lokasi terjadinya, kehamilan ektopik dapat dibagi menjadi: 1. Kehamilan tuba, meliputi 95% dari seluruh kasus. Terbagi atas pars ampularis (55%), pars ismika (25%), pars fimbriae (17%), dan pars interstisialis (2%). 2. Kehamilan ektopik lain (<5%) antara lain terjadi di serviks uterus, ovarium, atau abdominal. 3. Kehamilan intraligamenter, jumlahnya sangat sedikit.

description

OBSGYN

Transcript of KEHAMILAN EKTOPIK

KEHAMILAN EKTOPIK

I. PendahuluanKehamilan ektopik ialah suatu kehamilan yang pertumbuhan hasil konsepsinya tidak menempel pada dinding endometrium kavum uteri. Di Indonesia kejadian kehamilan ektopik terjadi sekitar 5 6 per seribu kehamilan.Patofisiologi terjadinya kehamilan ektopik yang tersering adalah karena sel telur yang sudah dibuahi terhambat dalam perjalanannya menuju endometrium, sehingga embrio sudah berkembang sebelum mencapai kavum uteri dan akan tumbuh diluar rongga rahim. Bila kemudian tempat nidasi tersebut tidak dapat menyesuaikan diri dengan besarnya buah kehamilan, akan terjadi rupture dan menjadi kehamilan ektopik yang terganggu.Berdasarkan lokasi terjadinya, kehamilan ektopik dapat dibagi menjadi:1. Kehamilan tuba, meliputi 95% dari seluruh kasus. Terbagi atas pars ampularis (55%), pars ismika (25%), pars fimbriae (17%), dan pars interstisialis (2%).2. Kehamilan ektopik lain (