Diagnosis Dan Tatalaksana Endokarditis

4

Click here to load reader

Transcript of Diagnosis Dan Tatalaksana Endokarditis

Page 1: Diagnosis Dan Tatalaksana Endokarditis

MANIFESTASI KLINIS DAN LAB

• Manifestasi infeksi sistemik :

– Demam menggigil, malaise, sakit kepala, sendi dan otot, anoreksia, penurunan BB

– Suhu tinggi, pucat, splenomegali, BB turun

– Anamia, leukositosis, LED ↑, kultur darah (+)

• Manifestasi lesi intravaskular :

– Sesak nafas, nyeri dada, nyeri perut, stroke

– Tanda gagal jantung, murmur, petekiae kulit dan mukosa, roth spots, osler nodes, splinter hemorrhages

– Hematuria, foto toraks, ekokardiografi, arteriografi, scan otak, MRI

• Manifestasi reaksi imunologis :

– Nyeri sendi dan otot

– Artritis, tanda uremia, fenomena vaskular, clubbing finger

– Proteinuria, hematuria, faktor reumatoid, penurunan komplemen

KRITERIA DUKE

• Kriteria Patologis

– Mikro-organisme di vegetasi (kultur atau histogi)

– Mikro-organisme di emboli atau abses intrakardiak

• Kriteria Klinis

– 2 kriteria mayor

– 1 kriteria mayor dan 3 kriteria minor

– 5 kriteria minor

KRITERIA MAYOR

1. KULTUR DARAH POSITIF

A. Mikroorganisme khas untuk EI

- Streptococcus viridans

- Streptococcus bovis

Page 2: Diagnosis Dan Tatalaksana Endokarditis

- Grup HACEK : Staphylococcus aureus atau Enterococcus

B. Bakteremia yang persisten

- ≥ 2 kultur darah (+) dalam waktu 12 jam terpisah

- ≥ 3 kultur dalam waktu > 1 jam terpisah

KRITERIA DIAGNOSIS

2. Keterlibatan Endokardial

A. Ekokardiografi yang positif dengan adanya vegetasi, abses, perforasi katup atau ggn katup protesa

B. Regurgitasi katup yang baru

KRITERIA MINOR

1. Predisposisi : kondisi jantung itu sendiri atau IVDU

2. Demam : suhu > 38 oC

3. Fenomena vaskular : emboli aneurisma, perdarahan intrakranial, perdarahan konjungtiva, janeway lesion

4. Fenomena imunologis : glomerulonefritis, osler nodes, roth spots, faktor reumatoid

5. Mikrobiologi/serologi : kultur darah (+) tapi tidak ditemukan seperti kriteria mayor

6. Ekokardografi (+) tapi tidak ditemukan kriteria mayor

PENATALAKSANAAN

• ANTIBIOTIK

– Penisilin

– Sefalosporin

– Vankomisin

• BEDAH

– Terjadi komplikasi gagal jantung

– Vegetasi yang besar

Page 3: Diagnosis Dan Tatalaksana Endokarditis

– Emboli sistemik yang berulang

– Aneurisma katup mitral

– Abses pada katup atau endokard jantung

– Sepsis yang sulit diatasi

A.Terapi Umum1.IstirahatRawat di rumah sakit untuk istirahat mutlak selama demam2.DietLunak3.MedikamentosaObat pertama :o Benzatin penisilin G, 4 x 2,5-5 juta µ/hari,IV,selama 4 sampai 6 mingguo Streptomisin 2 x 0,5 gram IM selama 4-6 minggu.Obat alternative :Untuk streptococcus Viridans :o Ampisilin 4 x 0,5 gr/hari IV,sampai panas turuno Lalu di lanjutkan 2 x 1 gr/hari IM, 4 sampai 6 mingguo Gentamisin 3 x 80 mg/hari IV/IM (4-6 mg)Untuk Staphylococcus Aureus :o Amoxilin 6 x 2 gr/hari IV (6 minggu)o Gentamisin 3 x 80 gr/hari IV/IM (4-6 Mg).B.Terapi Komplikasi -