Aplikasi Dss

10
METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP) PADA DEPARTEMEN HRD DAN PEMBELIAN Rosa Amalia 12/333191/TP/10452 Setiawan, Alexander dkk. . 2007. PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI DECISION SUPPORT SYSTEM PADA DEPARTEMEN HRD DAN PEMBELIAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP) Dalam Jurnal Ilmiah Semesta Teknika Vol. 10, No.1:10 7 – 125

description

resume jurnal mengenai dss

Transcript of Aplikasi Dss

METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP) PADA DEPARTEMEN HRD DAN PEMBELIAN

Rosa Amalia 12/333191/TP/10452

Setiawan, Alexander dkk. . 2007. PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI DECISION SUPPORT SYSTEM PADA DEPARTEMEN HRD DAN PEMBELIAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP) Dalam Jurnal Ilmiah Semesta Teknika Vol. 10, No.1:10 7 – 125

Human Resource Development (HRD) dan Departemen Pembelian

Aplikasi penggunaan metode AHP dilakukan untuk pengambilan keputusan pada bidang HRD dan pembelian.

Hal ini berfungsi untuk mempermudah pengambilang keputusan dengan multi kriteria.

Analytical Hierarcy Process Merupakan metode analisis yang dapat membantu proses

Pengambilan Keputusan. Melibatkan aspek kualitatif dan kuantitatif. Memberikan gambaran yang jelas dan rasional untuk

pembuat keputusan

Tahapan untuk melakukankeputusan pada AHP

1. Menentukan masalah yang terjadi

2. Menentukan perbandiang setiap elemen.

3. Menggabungkan setiap prioritas.

Departemen Pembelian Departemen HRD Kualitas barang 40% Harga barang 30% Ketepatan waktu pengiriman

20% Status supplier 10%

Prestasi karyawan 50% Kemampuan untuk berkembang

30% Kedisiplinan 20%

Perancangan Kriteria

Flowchart Departemen Pembelian

Flowchart Departemen HRD

Perancangan Elemen Pada perancangan departemen Pembelian dan HRD,

dilakukan dengan Entity Relationship Diagram (ERD). Pada Departemen Pembelian:

Supplier pemesanan update data laporan pembelian pengecekan pembelian

Pada Departemen HRD: Divisi pengaturan tenaga kerja pembuatan target

penilaian tenaga kerja penilaian

Elemen Departemen Pembelian

Elemen Departemen HRD

Penggabungan Elemen

Pengujian dengan Decision Support System Pengujian dilakukan dengan sistem basis komputer

yang memberikan alternatif keputusan pada data supplier dan karyawan.

Manajemen untuk menangani keputusan yang semula tidak terstruktur, dapat ditangani menggunakan data dan model.

Form Hasil Supplier Departemen Pembelian

Form Hasil Karyawan Departemen HRD

Aplikasi Penggunaan AHP (DSS) Aplikasi dapat menghasilkan keputusan yang tepat

untuk memilih supplier dan karyawan Dapat dihindari kesalahan-kesalahan saat proses

pengambilan keputusan terjadi. Apabila terjadi kelebihan barang, dapat diorganisir

dengan baik.