Transfusion Jurnal Reading

Post on 04-Jan-2016

218 views 0 download

description

jurnal reading

Transcript of Transfusion Jurnal Reading

JOURNAL READING “Transfusion Strategies for Acute Upper Gastrointestinal Bleeding”

Ammal Pasha T – 2009730004Dokter Pembimbing : dr.Adriansyah,Sp.B

KEPANITERAAN KLINIK BAGIAN ILMU BEDAHRSIJ CEMPAKA PUTIH

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTERFAKULTAS KEDOKTERAN DAN KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA

2015

LATAR BELAKANG• Perdarahan akut pada sal.cerna bagian atas

merupakan kondisi darurat. • Indikasi untuk dilakukan transfusi darah• Karena menurunkan perfusi jaringan dan

pengiriman oksigen ke jaringan berkurang.

Pada penilitian sebelumnya mengatakan restrictive transfusion strategy dan liberal strategy pada pasien yang kritis memiliki hasil yang sama baik (tidak mengikuti sertakan perdarahan gastrointestinal)

•Untuk itu para peniliti ini melakukan controlled trial untuk membandingkan mana yang lebih aman dan ekfektif untuk mengatasi perdarahan akut sal.cerna bagian atas antara restrictive transfusion strategy dan liberal transfusion strategy

METHODS

Hospital de la Santa Creu i Sant Pau,Barcelona (2003-2009)

perdarahan gastrointestinal (dirawat)

Informed Consent

•>18 thn•Hematemesis melena.

Inklusi

• Acute coronary syndrome• Symptomatic peripheral vasculopathy• Stroke• Transient ischemic attack• 90 hari yll melakukan transfusi• Trauma/surgery• Lower gastrointestinal bleeding• Rockall Score 0

Eksklusi

STUDY DESIGN• Setelah pasien masuk, segera diacak

menggunakan nomor acak komputer yang akan dibedakan oleh 2 kelompok :

Restrictive transfusion strategy : (7g/dL 7-9g/dL) Liberal strategy : (9g/dL 9-11g/dL)

• Pada kedua kelompok ditransfusikan 1 unit Sel Darah Merah

• Volume unit berkisar 250-320ml dengan HT 60%.

• Kadar Hb dicek setiap 8 jam selama 2 hari pertama

•Peptic Ulcer : IV omeprazole (80mg/10jam setelah bolus 80mg) untuk 72 jam

•Hipertensi portal : IV somatostatin 250 ug/jam dan profilaksis antibiotik norfloxacin/ceftriaxone (5 hari)

•Gastric Ulcer : IV cyanoacrylate

KESIMPULAN

•Menemukan bahwa diantara pasien dengan perdarahan akut sal.cerna bagian atas memberikan hasil yang meningkat secara signifikan dengan restrictive transfusin strategy dibandingkan dengan liberal strategy.

Level of Evidence

•Metode : Randomized controlled trial

•Database : Institutional Ethics Committee at the Hospital

•Subjek : 889 pasien•Level of Evidence : IA