Laporan PSG

35
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI ( PRAKERIN ) CV. SASAK TECHNO PROGRAM STUDI KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA DISUSUN OLEH : NAMA : VIDIA LEVANDRI NIS : 81812 KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTIMEDIA 1

Transcript of Laporan PSG

LAPORAN

PRAKTEK KERJA INDUSTRI ( PRAKERIN )

CV. SASAK TECHNO

PROGRAM STUDI KEAHLIAN

TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA

DISUSUN OLEH :

NAMA : VIDIA LEVANDRI

NIS : 81812

KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTIMEDIA

1

SMK NEGERI 3 MATARAM

2012/2013

2

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGAKOTA MATARAM

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 3 MATARAM Jln. Pendidikan Nomor. 47 Telp. (0370) 635347 Mataram

E-mail:[email protected]======================================================

LEMBAR PENGESAHAN

Diajukan sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Nasional SMK Negeri 3 Mataram Tahun Pelajaran 2012/2013.

Nama Siswa : Vidia Levandri

No Induk : 81812

Kompetensi Keahliaan : Multimedia

Menyetujui/Mengetahui

Pembimbing Sekolah/KKK Pembimbing DU/DI

( PAHRUL ROZI, S.Pd ) ( AHMAD SUBHAN)NIP. 196612311989021027

Mengetahui Mengetahui

Kepala SKMN 3 Mataram Pimpinan DU/DI

i

( U M A R,S.Sos.MM ) ( RIDHO ALAM )NIP.19660920 199003 1 015

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan

kita berbagai nikmat, terutama nikmat kesehatan sehingga saya

dapat menyelesaikan tugas PRAKERIN (Praktek Kerja Industri)

yang dilaksanakan pada tanggal 16 Juli 2012 sampai 16 Oktober

2012 yang bertempat di CV. Sasak Techno. Saya mengucapkan

terimakasih kepada guru-guru dan stap-stap sekolah yang telah

membimbing saya di sekolah selama ini. Dan kepada direktur

CV. Sasak Techno “Ridho Alam” yang telah menerima saya

bersama teman-teman yang lainnya untuk melakukan pelatihan

atau pembelajaran secara langsung di lapangan. Para karyawan

yang telah membimbing kami di lapangan pula. Semoga dari

hasil laporan yang telah saya buat ini bisa menguraikan hasil

Praktek Kerja Industri yang telah saya laksanakan.

Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari

kesempurnaan meskipun begitu penulis telah berusaha untuk

membuat laporan ini sebaik mungkin. Maka dari itu penulis

mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun.

ii

Akhir kata penulis berharap semoga laporan kerja ini

bisa menjadi bahan tambahan pengetahuan serta wawasan

mengenai system informasi serta dapat bermanfaat bagi setiap

yang membacanya.

Mataram, 7 April 2013

Penulis,

Vidia Levandri

iii

DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan...................................... i

Kata Pengantar......................................... ii

Daftar Isi.............................................

.......................................................iii

BAB I Pendahuluan..................................... 1

A. Latar Belakang.................................... 1

B. Tujuan Prakerin................................... 1

C. Tujuan Pembuatan Laporan.......................... 2

D. Lokasi Dan Peserta Prakerin....................... 3

E. Informasi Tentang CV. Sasak Techno................ 4

BAB II Uraian Tentang Semua Kegiatan Prakerin.......... 5

BAB III Penutup........................................ 11

A. Kesimpulan........................................ 11

B. Saran – Saran..................................... 11

Daftar Pustaka......................................... 13

Lampiran...............................................

A. Dokumentasi Kegiatan.............................. 14

B. Beberapa Hasil Kerja.............................. 16

iv

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pendidikan Sistem Ganda merupakan salah satu bentuk

penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan bagi para siswa,

yang memadukan antara pendidikan di Sekolah dengan

pendidikan di Dunia industri yang diperoleh dengan

melakukan praktek kerja secara langsung dan terarah untuk

menambah keahlian tertentu. Tujuan utama pendidikan

kejuruan adalah mempersiapakan lulusan untuk dapat bekerja

secara mandiri.

B. TUJUAN PRAKERIN

1. TUJUAN UMUM

Merupakan bagian dari kompetensi yang wajib dipenuhi

oleh siswa SMK dengan tujuan sebagai gambaran kepada

para siswa akan dunia usaha yang sesungguhnya. Dimana

pendidikan yang diperoleh di sekolah mampu diterapkan

pada dunia kerja secara langsung sehingga terbangun

pembiasaan bekerja pada diri siswa.

2. TUJUAN KHUSUS

1

a. Mengenal secara cermat lingkunagn fisik,

administrative, dan etos kerja serta hubungan sosial

Dunia Usaha / Dunia Industri ( DU/DI ) sebagai tempat

kerjanya.

b. Meningkatkan pengetahuan peserta didik pada aspek-

aspek usaha yang potensial dalam lapangan kerja.

c. Meningkatkan kreatifitas dalam proses penyerapan

tekhnologi baru dari Dunia Usaha / Dunia Industri

( DU/DI ) ke sekolah dan sebaliknya .

d. Memberikan peluang masuk penempatan tamatan dan kerja

sama dengan tempat Praktek Kerja Industri.

e. Memperoleh masukan dan umpan balik guna memperbaiki

dan mengembangkan kesesuaian pendidikan kejuruan.

C. TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN

Laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) adalah hasil

penulisan siswa setelah menyelesaikan Praktek Kerja

Industri (PRAKERIN) berdasarkan data yang di peroleh dan

dituangkan dalam bentuk tulisan ilmiah.

Adapun tujuan dan kegunaan penulisan laopran antara lain :

Mendorong siswa agar mampu mengembangkan dan

mengemukakan pikiran dan pendapatnya serta mampu2

menuangkannya dalam bentuk tulisan yang sistematis,

logis, dan dengan menggunakan Bahasa Indonesia yang baik

dan benar.

Meningkatkan kreativitas siswa dalam penulisan yang

bersikap objektif dan ilmiah.

Sebagai pertanggungjawaban siswa yang telah melaksanakan

Tugas Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) yang berkaitan

dengan program keahliannya masing-masing.

Sebagai salah satu bukti bahwa siswa yang bersangkutan

telah melakukan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) dengan

baik.

Sebagai informasi untuk peserta PRAKERIN yang akan

datang.

D. LOKASI DAN PESERTA PRAKERIN

1. Identitas Perusahaan (DU/DI)

Nama Industri/Usaha : CV. SASAK TECHNO

Bidang Usaha : Web Design and Programing

Alamat kantor : Jl. Sriwijaya No. 140 A Mataram

Telp/Fax : 081 805 222 289

Nama Pimpinan : Ridho Alam

3

Website : www.sasaktechno.com

Email : [email protected]

Logo Perusahaan :

2. Identitas Peserta Prakerin

1. Vidia Levandri : XI Multimedia

2. Miftah Hurul Aini : XI Multimedia

3. Nur Endah Anggraini : XI Multimedia

4. Ali Wardiman : XI Multimedia

5. Arif Rahman : XI Multimedia

6. Andhia Yusuf Hamzah : XI Multimedia

7. M.Al-Aji Hidayatulloh : XI Multimedia

E. INFORMASI TENTANG CV. SASAK TECHNO

1. Sejarah

4

Pada 3 tahun silam yakni tepatnya awal juni 2010

tercetus sebuah ide dari pendiri Sasak Techno untuk

membuat suatu usaha IT yang nantinya akan mampu menjadi

usaha terdepan di bidangnya di NTB yakni Web Design dan

Programing. Berbekal modal dan pengalaman yang cukup,

SASAK TECHNO pun memulai aktifitas usahanya secara

freelancer untuk menawarkan jasa pembuatan website ke

berbagai instansi pemerintahan, pendidikan serta

perusahaan.

Setelah memiliki banyak kepercayaan dari konsumen

dan feed back yang baik maka pada 4 Juli 2011 direktur

SASAK TECHNO Ridho Alam bersama dengan rekan

komanditernya yakni Bapak Sulman, SE, MM menjadikan

SASAK TECHNO berdiri di bawah bendera CV di bawah nama

CV. SASAK TECHNO. Dengan adanya bendera baru di bawah

naungan CV ini, CV. SASAK TECHNO semakin memperlebar

cakupan usahanya untuk menjangkau seluruh pasar yang ada

dan akan mampu mewujudkan mimpi menjadi role model untuk

perusahaan IT di NTB untuk Web Design dan Programing.

2. Struktur Organisasi

5

BAB II

URAIAN TENTANG SEMUA KEGIATAN PRAKERIN

DI CV. SASAK TECHNO

Kegiatan Bulan Januari

NO HARI/TANGGAL JENIS KEGIATAN HASIL1 Senin/07 Januari

2013

- Membuat konsep web

Dishubkominfo dengan

HTML dan CSS

Terlaksa

na

2 Selasa/08 Januari

2013

- Membuat konsep web PPID

dengan HTML dan CSS

Terlaksa

na3 Rabu/09 Januari

2013

- Persentasi hasil konsep

website Dishubkominfo

Terlaksana

4 Kamis/10 Januari

2013

- Mengulang membuat design

website Dishubkominfo

Terlaksana

6

5 Jum’at/11 Januari

2013

- Belajar mendesign web

menggunakan Joomla

Terlaksana

6 Sabtu/12 Januari

2013

- Belajar mendesign web

menggunakan Joomla

Terlaksana

7 Senin/14 Januari

2013

- Mendesign web

menggunakan Joomla

Terlaksana

8 Selasa/15 Januari

2013

- Mendesign web

menggunakan Joomla

Terlaksana

9 Rabu/16 Januari

2013

- Membuat website DIKES

Lombok Utara dengan

Joomla

Terlaksana

10 Kamis/17 Januari

2013

- Membuat website DIKES

Lombok Utara dengan

Joomla

Terlaksana

11 Jum’at/18 Januari

2013

- Persentasi website DIKES

Lombok Utara

Terlaksana

12 Sabtu/19 Januari

2013

- Mengerjakan hasil

evaluasi website DIKES

Lombok Utara

Terlaksana

13 Senin/21 Januari

2013

- Membuat website

DISHUTBUNTAN Lombok

Utara dengan Joomla

Terlaksana

14 Selasa/22 Januari

2013

- Membuat website

DISHUTBUNTAN Lombok

Utara dengan Joomla

Terlaksana

15 Rabu/23 Januari

2013

- Membuat website

DISHUTBUNTAN Lombok

Utara dengan Joomla

Terlaksana

16 Kamis/24 Januari - Libur Maulid Nabi -

7

2013 Muhammad S.A.W17 Jum’at/25 Januari

2013

- Sakit -

18 Sabtu/26 Januari

2013

- Sakit -

19 Senin/28 Januari

2013

- Membuat website dan

persentasi Website

Magister Managemen Unram

Terlaksana

20 Selasa/29 Januari

2013

- Membuat website BUMD

Lombok Tengah Bersatu

Terlaksana

21 Rabu/30 Januari

2013

- Persentasi Website BUMD

Lombok Tengah Bersatu

Terlaksana

22 Kamis/31 Januari

2013

- Teori Upload Web Terlaksana

23 Jum’at/01 Februari

2013

- Melanjutkan membuat

website DIKES dan

DISHUTBUNTAN

Terlaksana

Kegiatan Bulan Februari

NO HARI/TANGGAL JENIS KEGIATAN HASIL

8

1 Jum’at/01 Februari

2013

- Melanjutkan membuat

website DIKES dan

DISHUTBUNTAN

Terlaksana

2 Sabtu/02 Februari

2013

- Belajar Mengupload Web Terlaksana

3 Senin/04 Februari

2013

- Belajar Mengupload Web Terlaksana

4 Selasa/05 Februari

2013

- Melanjutkan membuat

website

Terlaksana

5 Rabu/06 Februari

2013

- Melanjutkan membuat

website

Terlaksana

6 Kamis/07 Februari

2013

- Melanjutkan membuat

website

Terlaksana

7 Jum’at/08 Februari

2013

- Mengupload Website DIKES

Kab. Lombok Utara

Terlaksana

8 Sabtu/09 Februari

2013

- Mengupload Website

DISHUTBUNTAN Kab.

Lombok Utara

Terlaksana

9 Senin/ 11 Februari

2013

- Medesign layout travel

dengan Joomla

Terlaksana

10 Selasa/12 Februari

2013

- Berlibur (Bebas) Terlaksana

11 Rabu/13 Februari

2013

- Melanjutkan mendesign

layout Travel Rudy

Trekking

Terlaksana

12 Kamis/14 Februari

2013

- Belajar PHP Terlaksana

9

13 Jum’at/15 Februari

2013

- Belajar PHP Terlaksana

14 Sabtu/16 Februari

2013

- Belajar PHP -

15 Kamis/21 Februari

2013

- Membuat Logo BUMD Lombok

Tengah Bersatu

Terlaksana

16 Jum’at/22 Februari

2013

- Memperbaiki Logo BUMD

Lombok Tengah Bersatu

yang te;lah dibuat

sebelumnya

Terlaksana

17 Sabtu/23 Februari

2013

- Pergi membuat stempel

Logo BUMD Lombok Tengah

Bersatu

Terlaksana

18 Senin/25 Februari

2013

- Mendesign layout Mataram

Kota (CSS)

Terlaksana

19 Selasa/26 Februari

2013

- Entri data anggaran SKPD

Kota Mataram

Terlaksana

20 Rabu/27Februari

2013

- Entri data anggaran SKPD

Kota Mataram

Terlaksana

21 Kamis/28 Februari

2013

- Entri data anggaran SKPD

Kota Mataram

Terlaksana

10

Kegiatan Bulan Maret-April

NO HARI/TANGGAL JENIS KEGIATAN HASIL1 Rabu/6 Maret 2013 - Membuat layout web Kota

Mataram (CSS)

Terlaksana

2 Kamis/7 Maret 2013 - Membuat layout web Kota

Mataram (CSS)

Terlaksana

3 Rabu/13 Maret 2013 - Revisi data anggaran

SKPD

Terlaksana

4 Sabtu/16 Maret

2013

- Input data anggaran SKPD

ke Phpmyadmin

Terlaksana

5 Minggu/17 Maret - Input data anggaran SKPD Terlaksa

11

2013 ke Phpmyadmin (Final) na6 Selasa/19 Maret

2013

- Instal aplikasi ke

kantor Walikota

Terlaksana

7 Rabu/20 Maret 2013 - Instal aplikasi ke

kantor Walikota

Terlaksana

8 Kamis/21 Maret

2013

- Belajar Database Terlaksana

9 Jum’at/22 Maret

2013

- Belajar Database Terlaksana

10 Sabtu/23 Maret

2013

- Belajar Database Terlaksana

11 Sabtu/30 Maret

2013

- Mengkonsep design tugas

website

Terlaksana

12 Minggu/31 Maret

2013

- Libur -

13 Senin/1 April 2013 - Survey lokasi SKPD yang

akan diinstalkan program

laporan app

- Instal Program laporan

app di Dinas PU, Kec.

Selaparang, dan Badan

Penyuluhan Pertanian

- Mengerjakan tugas

website dan

administratornya

Terlaksana

14 Selasa/2 April

2013

- Instal Program laporan

app di Satpol pp, BUPAR,

Dinas PU, Koperindag,

DPRD dan Sekretariat

Terlaksana

12

DPRD

- Mengerjakan tugas

website dan

administratornya15 Rabu/3 April 2013 - Instal program app di

BPBD, BPPKB,

Insepktorat, Badan

Penyuluhan Pertanian dan

Kec. Selaparang

- Mengerjakan tugas

website dan

administratornya

Terlaksana

16 Kamis/4 April 2013 - Mengerjakan tugas

website dan

administratornya

- Instal program laporan

app di BPPKB

Terlaksana

17 Jum’at/5 April

2013

- Mengerjakan tugas

website dan

administratornya

Terlaksana

18 Sabtu/6 April 2013 - Persentasi hasil buatan

website sendiri (Teknik

Informatika SMKN 3

Mataram)

Terlaksana

13

BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Dari keseluruhan kegiatan yang dilaksanakan oleh penulis

mengenai pendidikan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN)

dapat disimpulkan hal-hal sebagai berikut:

1. Dengan dilaksanakn Praktek Kerja Industri ini siswa

dapat lebih mengetahui dan      memahami serta merasakan

dengan nyata, bagaimana lingkungan kerja yang

sebenarnya.

2. Dengan adanya Praktek Kerja Industri ini siswa dapat

memahami suatu pekerjaan serta memahami arti suatu

pekerjaan.

3. Dengan Praktek Kerja Industri ini sebagai penunjang

terhadap kurikulum pelajaran yang didapat di bangku

sekolah.

4. Menumbuhkan mental yang tangguh dalam bekerja serta

keuletan .

14

5. Dengan adanya Praktek Kerja Industri ini siswa dapat

atau bisa mengubah sikap menjadi lebih disiplinan dan

ulet dalam bekerja .

B. SARAN – SARAN

Setelah kami mengikuti Praktik Kerja Industri (PRAKERIN)

ada beberapa saran yang kami peruntukkan kepada pihak

sekolah dan DU/DI antara lain sebagai berikut :

1. Memberi pelatihan, pembekalan, pengenalan, dan gambaran

kepada siswa-siswi untuk lebih memperdalam kemampuan

sebelum memasuki DU/DI.

2. Menambah peralatan praktik karena peralatan yang ada

disekolah kurang memadai.

3. Antara siswa-siswi praktik dengan tempat

praktik/pembimbing prakerin maupun sekolah selalu

menjaga komunikasi agar tercapai hubungan kerja yang

baik.

4. Kepada guru pembina disarankan untuk disiplin dalam

melakukan monitoring kepada siswa-siswi PRAKERIN sesuai

dengan jadwalnya.

15

DAFTAR PUSTAKA

W3schools.com, Easy Learning with “Show PHP”,

http://www.w3schools.com/php/default.asp

Andoyoandoyo, 2011, Tutorial Membuat CMS Sederhana Berbasis PHP

MySQL (Tutorial + Source Code lengkap),

http://www.kaskus.co.id/post/000000000000000609998430

Anonim, Bab Xvii Membuat Cms Sendiri,

http://www.freewebs.com/d3tkjkudus/php-tutorial-17.pdf

S, David Michael, 2011, Tambah, Edit, Delete berita menggunakan

TinyMCE,

http://postinganane.wordpress.com/2011/07/12/tambah-edit-

delete-berita-menggunakan-tinymce/

SMP Negeri 2 Mataram, http://smp2mataram.sch.id/html/index.php

Anonim, 2013, Membuat link read more pada daftar artikel dengan

PHP mysql, http://planetsphp.blogspot.com/2012/07/membuat-

link-read-more-pada-daftar.html

Crazyprog, 2012, Script PHP untuk membuat Polling #PHP,

http://www.kaskus.co.id/thread/000000000000000016891410

Adiputra, Nyoman Martin, 2011, Teknik Upload Gambar dan

Menampilkannya,

http://terusbelajar.wordpress.com/2010/04/23/teknik-upload-

gambar-dan-menampilkannya/

Anonim, PHP Login script tutorial,

http://www.phpeasystep.com/phptu/6.html

16

17

A. DOKUMENTASI KEGIATAN

Gambar 1 Membuat Website

Gambar 2 Membuat Website

Gambar 3 Membuat Website

18

Gambar 4 Membuat Website

Gambar 5 Membuat Website

Gambar 6 Membuat Website

19

B. BEBERAPA HASIL KERJA

Gambar 7 Membuat Design Website Dishubkominfo

20

Gambar 8 Membuat Website DIKES Lombok Utara

21

Gambar 9 Membuat Website DISHUTBUNTAN Lombok Utara

22

Gambar 10 Membuat Website MAGISTER MANAGEMEN UNRAM

23

Gambar 11 Membuat Website Travel RUDY TREKER

24

Gambar 3 Membuat Design Web Kota Mataram (Index)

25

Gambar 13 Membuat Design Web Kota mataram (Page)

26

Gambar 14 Membuat Logo BUMD Bersatu

Gambar 15 Tampilan Login CMS

27

Gambar 16 CMS Website Teknik Informatika

Gambar 17 Membuat website Teknik Informatika

28

29