DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ...

38
DAFTAR ISI KATA PENGANTAR .............................................................................................................................. i DAFTAR ISI .................................................................................................................................. iii I. PENDAHULUAN .......................................................................................................................... 1 A. Deskripsi Umum ..................................................................................................................... 1 B. Prasyarat ................................................................................................................................. 1 C. Petunjuk Penggunaan Modul ................................................................................................... 2 D. Tujuan Akhir ........................................................................................................................... 3 E. Kompetensi ............................................................................................................................. 4 F. Cek Kemampuan ..................................................................................................................... 4 II. PEMBELAJARAN ........................................................................................................................ 5 A. Konsep dasar .......................................................................................................................... 5 B. Kegiatan Belajar ...................................................................................................................... 5 1. Kegiatan Belajar 1 : memahami pembuatan website........................................................... 5 a. Tujuan Kegiatan Pembelajaran ................................................................................ 5 b. Uraian Materi .......................................................................................................... 6 1. Pengertian pemasaran online ............................................................................. 6 2. Jenis saluran pemasaran online .......................................................................... 7 3. Manfaat pemasaran online ................................................................................ 8 4. Keuntungan pemasaran online .......................................................................... 10 c. Rangkuman ............................................................................................................. 12 d. Tugas ...................................................................................................................... 13 e. Tes Formatif ........................................................................................................... 13 f. Kunci Jawaban Formatif ......................................................................................... 14 g. Lembar Kerja .......................................................................................................... 15 2. Kegiatan Belajar 2 : mempresentasikan konsep pemasaran online ................................... 16 a. Tujuan Kegiatan Pembelajaran ............................................................................... 16 b. Uraian Materi .......................................................................................................... 17 1. Komponen pemasaran online ............................................................................. 17 2. Cara kerja pemasaran online .............................................................................. 22 c. Rangkuman ............................................................................................................. 24 d. Tugas ...................................................................................................................... 25 e. Tes Formatif ........................................................................................................... 25 f. Kunci Jawaban Formatif ......................................................................................... 26 g. Lembar Kerja .......................................................................................................... 26 III. EVALUASI .................................................................................................................................... 27 A. Kognitif Skill........................................................................................................................... 27 B. Psikomotor Skill ...................................................................................................................... 30 C. Attitude Skill ........................................................................................................................... 31 D. Produk/Benda Kerja Sesuai Kriteria Standar ............................................................................ 33 E. Batasan Waktu yang Telah Ditetapkan .................................................................................... 34 F. Kunci Jawaban ........................................................................................................................ 34 DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................................... 37 iii

Transcript of DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ...

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .............................................................................................................................. i

DAFTAR ISI .................................................................................................................................. iii

I. PENDAHULUAN .......................................................................................................................... 1

A. Deskripsi Umum ..................................................................................................................... 1

B. Prasyarat ................................................................................................................................. 1

C. Petunjuk Penggunaan Modul ................................................................................................... 2

D. Tujuan Akhir ........................................................................................................................... 3

E. Kompetensi ............................................................................................................................. 4

F. Cek Kemampuan ..................................................................................................................... 4

II. PEMBELAJARAN ........................................................................................................................ 5

A. Konsep dasar .......................................................................................................................... 5

B. Kegiatan Belajar ...................................................................................................................... 5

1. Kegiatan Belajar 1 : memahami pembuatan website........................................................... 5

a. Tujuan Kegiatan Pembelajaran ................................................................................ 5

b. Uraian Materi .......................................................................................................... 6

1. Pengertian pemasaran online ............................................................................. 6

2. Jenis saluran pemasaran online .......................................................................... 7

3. Manfaat pemasaran online ................................................................................ 8

4. Keuntungan pemasaran online .......................................................................... 10

c. Rangkuman ............................................................................................................. 12

d. Tugas ...................................................................................................................... 13

e. Tes Formatif ........................................................................................................... 13

f. Kunci Jawaban Formatif ......................................................................................... 14

g. Lembar Kerja .......................................................................................................... 15

2. Kegiatan Belajar 2 : mempresentasikan konsep pemasaran online ................................... 16

a. Tujuan Kegiatan Pembelajaran ............................................................................... 16

b. Uraian Materi .......................................................................................................... 17

1. Komponen pemasaran online ............................................................................. 17

2. Cara kerja pemasaran online .............................................................................. 22

c. Rangkuman ............................................................................................................. 24

d. Tugas ...................................................................................................................... 25

e. Tes Formatif ........................................................................................................... 25

f. Kunci Jawaban Formatif ......................................................................................... 26

g. Lembar Kerja .......................................................................................................... 26

III. EVALUASI .................................................................................................................................... 27

A. Kognitif Skill........................................................................................................................... 27

B. Psikomotor Skill ...................................................................................................................... 30

C. Attitude Skill ........................................................................................................................... 31

D. Produk/Benda Kerja Sesuai Kriteria Standar ............................................................................ 33

E. Batasan Waktu yang Telah Ditetapkan .................................................................................... 34

F. Kunci Jawaban ........................................................................................................................ 34

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................................... 37

iii

PENDAHULUAN

A. Deskripsi

Kebutuhan manusia atas barang dan jasa yang terus menurus

menuntut bagi para pelaku usaha untuk melakukan pemasaran atas produk

dan jasanya agar dapat diterima oleh konsumen,di Era milenium ini kita

akan memasuki Perdagangan Bebas yang memnuntut bagi pelaku usaha

untuk melakukan improvisasi dengan menggunakan sarana Teknologi dan

Komunikasi yang menggikuti perkembangan jaman

Pemasaran On-line merupakan suatu jawaban atas perkembangan

teknologi dan Komunikasi di dunia Pemasaran,karena menggingat banyak

sekali masyarakat di Dunia khususnya di Indonesia yang telah

menggunakan Barang yang berbau elekctonik seperti (hp,laptop,dll) oleh

karena itu agar pemasaran dapat effisien dan berbiyaya murah maka

Pemasaran secara On-line di rasa sangat penting .

B. Prasarat

Agar Siswa dapat memahami dan menguasai materi ini Siswa

sebelumnya diharpkan telah mengenal Internet atau Alat telekomunikasi

lainnya yang berhubungan dengan sistem yang On-line, karena agar proses

pembelajaran materi ini dapat berlangsung secara Cepat dan dapat

dimengerti seluruhnya oleh Siswa

Sekolah yang memasukan materi ini dalam kurikulumnya harus

menggunakan koneksi internet,agar siswa dapat praktik secara lancar dan

dapat langsung memahami materi Pemasaran On-line ini .

1

1.

2

Perlengkapan yang Harus Disediakan

Alat:

a. LCD/OHP

b. Laptop

c. Modem / koneksi Internet

Bahan:

a. Buku-buku yang berkaitan Pemasaran On-Line

b. Buku-buku tentang pengoperasian Pemasran On-Line

1. Peserta Didik dapat memahami tentang

Konsep Pemasaran Online

2. Peserta Didik mampu mengaplikasikan

Pemasaran Online

3. Peserta Didik mengerti komponen

Pemasaran Online

4. Peserta Didik dapat memahami manfaat

Pemasaran Online

3

Kompetensi

(Mengacu pada

tujuan akhir di atas )

2.Memahami

manfaat

Pesaran Online

?

3.Komponen

Pemasaran

Online ?

1.Pengertian

Konsep Pemasan

Online ?

4.Pengaplikasian

Pemasaran

Online ?

4

KONSEP DASAR PEMASARAN ONLINE

Tujuan Pembelajaran ini bertujuan untuk memberikan bekal kemampuan kepada anda agar :

1. Memahami Konsep Pemasaran On-line dalam rangka untuk

memasarakan Produk Barang dan Jasa Secara Effisien 2. Dapat Mengerti dan Menggunakan Manfaat Pemasaran

Online

KD I

Pemasaran Online

Pemasaran online sering disebut Internet marketing, e-marketing atau online-

marketing merupakan segala usaha yang dilakukan untuk melakukan pemasaran

suatu produk atau jasa melalui atau menggunakan media Internet atau jaringan

www (World Wide Web). Kata e dalam e-pemasaran ini berarti elektronik

(electronic) yang artinya kegiatan pemasaran yang dimaksud dilaksanakan secara

elektronik lewat Internet atau jaringan cyber. Kegiatan pemasaran Internet

umumnya meliputi atau berkisar pada hal-hal yang berhubungan dengan pembuatan

produk periklanan,pencarian prospek atau pembeli dan penulisan kalimat-kalimat

pemasaran atau copywriting.

Definisi menurut para ahli :

E-Marketing menurut Armstrong dan Kottler

(2004:74) E-Marketing is the marketing side of E-

Commerce, it consists of company efforts to

communicate abaout, promote and sell products and

services over the internet.

E-Marketing adalah sisi pemasaran dari E-

Commerce , yang merupakan kerja dari perusahaan

untuk mengkomunikasikan sesuatu, mempromosikan, dan

menjual barang dan jasa melalui internet.

Menurut Boone dan Kurtz (2005) E-Marketing adalah

salah satu komponen dalam e-commerce dengan

kepentingan khusus oleh marketer, yakni strategi

proses pembuatan, pendistribusian , promosi, dan

penetapan harga barang dan jasa kepada pangsapasar

internet atau melalui peralatan digital lain

6

Jenis-jenis saluran pemasaran online yaitu sebagai

berikut :

.

Layanan Online Komersial

Layanan yang menawarkan informasi dan

layanan pemasaran online kepada pelanggan

yang membayar biaya bulanan.

Internet

Web global jaringan computer yang luas dan

berkembang pesat yang tidak mempunyai

manajemen dan kepemilikan sentral

Konsumen Online

Orang yang membeli produk atau jasa

melalui Internet.

7

.

Berikut manfaat adanya pemasaran online:

a. Melakukan perubahan dengan cepat.

Kita dapat langsung memperbaiki atau mengubah baik grafis maupun

katakata ketika terjadi kesalahan pemasangan iklan atau segala kegiatan

pemasaran yang tidak bekerja dengan baik, dan melakukan itu semua

dengan cepat dan tanpa ada masalah

Perdagangan Elektronik (e-

commerce)

Istilah umum untuk proses membeli dan

menjual yang didukung oleh sarana-

sarana elektronik. Pasar elektronik

adalah ruang pasar (marketspace)

bukan tempat pasar (marketplace)

dimana penjual menawarkan produk-

produk dan jasa mereka secara

elektronis, dan pembeli mencari

informasi, mengidentifikasi apa yang

mereka inginkan, dan memesan dengan

menggunakan kartu kredit atau sarana

pembayaran elektronik lain

8

b. Menentukan sasaran demografis tertentu

Pemasaran online memungkinkan untuk menargetkan demografis tertentu

seperti halnya gender, usia, dan lokasi. Kita bahkan dapat menargetkan

tingkat pendapatan tertentu, tingkat pendidikan dan pekerjaan.

c. Banyak media pilihan.

Begitu banyak media pilihan ketika memutuskan untuk melakukan

pemasaran online, dapat menggunakan audio, video, blogging, email, media

sosial dan newsletter yang sedang berlangsung.

d. Penghubung yang efektif antara pemasar dengan konsumen

Dalam hal ini ada dua pihak yang diuntungkan, yaitu pihak konsumen dan

pihak pemasar (baik penjual produk maupun produsennya langsung).

Keuntungan dari pihak konsumen adalah kemudahan dalam memperoleh

informasi mengenai produk yang mereka cari. Hanya dengan mengetikkan

kata kunci tertentu di kolom mesin pencari di internet yang berkaitan

dengan produk yang dicari, maka mereka akan disajikan banyak informasi,

baik mengenai product knowledge-nya maupun tentang cara mendapatkan

produk tersebut, baik dari produsen langsung maupun melalui penjualnya,

seperti supplier, grosir, toko dan sebagainya. Keuntungan dari pihak

pemasar mereka dengan mudah didatangi oleh orang-orang yang memang

sedang mencari dan membutuhkan produknya.

e. Kemampuan Konversi Instan

Kita memiliki kemampuan untuk mengubah pelanggan secara instan. Ketika

kita memasarkan online, kita tidak hanya menjaring informasi pelanggan

potensial, tetapi kita dapat mengambil penjualan seketika dengan

melakukan beberapa klik mouse.

9

Keuntungan Pemasaran Online

1. Organisasi Lebih Mudah dan Sederhana

Kita tidak perlu memajang barang secara fisik, cukup menyediakan katalog

atau daftar barang serta deskripsi singkat mengenai masing-masing barang

tersebut. Kita juga tidak perlu memiliki banyak karyawan penjual, kita hanya

perlu karyawan yang menangai pemesanan secara online dan karyawan yang

menangani pengiriman barang.

2.Kemudahan Mengelola Barang

Jika kita menjual barang secara online dengan menggunakan website sendiri,

sistem manajemen situs menyediakan sistem pengelolaan barang dan

pergudangan. Kita dapat dengan mudah melihat stok barang. Kita juga dapat

menjual barang berdasarkan pesanan. Hal ini akan mempermudah kita

mengelola barang dagangan.

3. Pelayanan Lebih Fokus

Kita tidak perlu khawatir bahwa banyak pelanggan yang tidak terlayani.

Sistem komputer akan menampung semua pesanan. Kita hanya perlu melayani

pelanggan yang akan melakukan pembelian.

4. Riset Pasar Lebih Mudah

Berjualan melalui situs online membantu kita melakukan riset pasar mengenai

produk-produk yang banyak diminati misalnya dengan melihat kata kunci yang

mereka cari di situs anda. Hal ini akan membantu anda merencanakan

strategi yang tepat untuk meningkatkan penjualan.

10

5. Biaya Pemasaran Murah

Biaya pemasaran di internet relatif sangat murah. Pemasaran dapat

dilakukan dengan memajang produk di website sendiri atau di website pihak

lain melalui agen pemasaran online. Kita bahkan bisa memanfaatkan website

atau blog secara gratis di situs-situs tertentu.

6. Kemudahan Memilih Target Pasar

Kita dapat memawarkan produk kepada komunitas tertentu melalui forum

atau atau media sosial. Kita juga dapat memasang iklan secara gratis atau

berbayar dengan kata kunci tertentu. Hal ini membantu kita memilih target

pasar yang potensial.

7. Tidak Terbatas Ruang dan Waktu

Internet tersedia untuk diakses setiap saat. Pelanggan dapat mengunjungi

situs tempat kita memasarkan produk anda kapanpun dan dimanapun

selama mereka mendapatkan akses internet.

Walaupun pemasaran online memiliki banyak keuntungan seperti yang

telah disebutkan diatas, pemasaran online juga memiliki kekurangan, yaitu:

1. Mengharuskan pelanggan untuk menggunakan teknologi internet.

2. Rendahnya kecepatan koneksi internet juga dapat menjadi hambatan

3. Konsumen di internet tidak dapat menyentuh, mencium, merasakan atau

mencoba barang secara nyata sebelum melakukan pembelian

11

12

1. Setelah membaca uraian materi di atas,maka anda di tugaskan untuk

mendatanggi perusahan untuk menayakan Strategi Pemasaran Online

Apa yang diterapkan Oleh Perusahan Tersebut

2. Carilah Perusahaan-persusahaan di sekitar anda yang menggunakan

Strategi Pemasaran Online,berikan daftarnya secara lengkap dan

golongkan menurut jenis Usahannya

3. Mintalah Petunjuk pada Guru untuk menuntun anda agar anda dapat

memasarakan Produk tertentu secara Online

1.Apa yang dimaksud pengertian Pemasaran Online

?

2.Jelaskan Jenis-Jenis Pemasaran Online ?

3.Apa pengertian dari Perdagangan Elektronik (E –

Commerence) ?

4.Sebutkan Kelebihan dari Pemasaran Online ?

5.Sebutkan Kekurangan dari Pemasaran Online ?

13

Kunci Jawaban Formatif

1. Pemasaran secara online yang dilakukan melalui sistem komputer online

interaktif yang menghubungkan pelanggan dengan penjual secara

elektronik. Ini menjadi salah satu komponen dalam bisnis online

2. a. Layanan Online Komersial

b. Internet

c. Perdagangan Elektronik (E – Commerence)

d. Konsumen Online

3. Istilah umum untuk proses membeli dan menjual yang didukung oleh

sarana-sarana elektronik

4.

5.

a. Murah dan effisien

b. Tidak Terbatas Waktu

c. Menjangkau Pasar yang lebih luas

d. Konseumen Online

e. Menguranggi biaya Perusahaan

f. Memudahkan Pelaku Usaha Berhubungan dengan Pelanggan

a. Mengharuskan Pelanggan Menggunakan

Teknologi

b. Rendahnya kecepatan Internet

c. Pelanggan tidak dapat melihat barang

aslinya

d. Adanya penipuan Secara Online

14

15

Tujuan Pembelajaran ini bertujuan untuk memberikan bekal

kemampuan kepada anda agar :

1. Dapat dan Mampu memahami komponen-komponen yang

berada dalam Pemasaran Online

2. Siswa Mampu Mengaplikasikan Pemasaran Onlione dalam

suatu perusahaan atau dapat dilaksanakan saat siswa

tersebut akan membuka usaha atau menjual barang dan

jasa secara online

MEMPRESENTASIKAN

KONSEP PEMASARAN ONLINE

KD II

Content Marketing

Search Engine Marketing

Konten merupakan alat untukmenarik

prospek dan pelanggan potensial ke

website, toko online (ecommerce), dan blog.

Bentuk dari konten dapat berupa artikel,

blog,how-to, e-book, presentasi, video,dan

audio. Konten berkualitas yang dibutuhkan

atau bermanfaat bagipembaca akan

meningkatkan kepercayaan mempererat

hubungan antara pemilik kontendengan

pembacanya serta meningkatkan

rating pengunjung

Mesin pencari merupakan tempat

pertama pelanggan mencari informasi

bisnis, produk atau jasa sebelum

memutuskan membeli sesuatu. Google

menjadi rujukan pencarian di

internet, mencari perusahaan, produk,

brand, atau kata-kata. Kunci penting

terkait produk sebaiknya bisa

merujuk ke informasi di website.

17

Email Marketing

Email Marketing memilki fungsi untuk

tetap menjaga hubungan baik

dengan klien atau prospek bisnis

Anda, sehingga anda tetap terlintas

dipikiran mereka saat mereka

membutuhkan sesuatu

Email Marketing umumnya dipahami

sebagai email berisi materi promosi

yang ditujukan kepada kelompok

pengguna internet melaui email,

untuk mempromosikan suatu produk

atau jasa

Online Public Relations

E-PR (electronic public relations), Cyber PR, Online PR, atau PR on the net,

adalah kegiatan PR yang menggunakan internet sebagai media komunikasi.

Media internet dimanfaatkan oleh PR untuk

membangun merk (brand) dan memelihara

kepercayaan publik. Strategi online PR adalah

membidik situs berita dan komunitas online yang

berorientasi khusus.

18

Social Media Marketing

Media sosial adalah sebuah media online,

dengan para penggunanya dapat dengan

mudah berpartisipasi, berbagi, dan

menciptakan isi meliputi blog, jejaring

sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Blog,

jejaring sosial dan wiki merupakan bentuk

media sosial yang paling umum digunakan

oleh masyarakat di seluruh dunia

Media sosial merupakan alat promosi

bisnis yang efektif karena dapat diakses

oleh siapa saja, sehingga jaringan promosi

bisa lebih luas. Media sosial menjadi

bagian yang sangat diperlukan oleh

pemasaran bagi banyak perusahaan dan

merupakan salah satu cara terbaik untuk

menjangkau pelanggan dan klien

19

Online Advertising

Online advertising adalah metode

periklanan dengan menggunakan internet

dan World Wide Web dengan tujuan

menyampaikan pesan pemasaran

(promosi) untuk menarik pelanggan. Iklan

online .

Iklan umumnya memiliki 2 tujuan yaitu

Branding dan Sales, atau sekaligus

kedua-duanya. Setelah menentukan

tujuan, maka bisa dipilih berbagai media

sesuai profil target market dan juga budget

yang sesuai. Berbagai media online, search engine (Seperti Google

AdWords), dan Social Media bisa jadi sarana online advertising.

Website

Website merupakan media promosi yang paling popular. Website dapat

diartikan sebagai kumpulan halaman yang yang saling terkait dimana masing-

masing dihubungkan dengan hyperlink. Pada umumnya tujuan pembuatan

website untuk mendatangkanpengunjung potensial sebanyak banyaknya,

dengan harapan

20

semakin banyak orang yang dapat

melihat informasi yang disediakan

pada web tersebut, maka semakin

banyak pula orang yang mengenal

dan tertarik pada produk/jasa

yang ditawarkan.

Conversion

Konversi adalah teknik memetakan

kunjungan sebuah website atau

toko online. Penjual harus mampu

menganalisis komposisi kunjungan:

berapa banyak pengunjung

website, berapa persen pengunjung

yang meng-klik tombol pembelian,

dan berapa persen orang yang

benar-benar membeli

21

1. Awareness (Kesadaran) 2. Interest

(Ketertarikan)

3. Desire (Keinginan)

4. Action (Tindakan)

.

Pemasar membangun kesadaran konsumen dengan memasang iklan terlebih dahulu di

media online.

Ketertarikan muncul setelah membangun kesadaran pada konsumen. Konsumen akan mencari tahu tentang produk melalui mesin pencari (misalnya : Google atau Yahoo! Dan jejaring sosial seperti: Facebook, dan Twitter)

Timbul keyakinan pada konsumen sehingga berkeinginan untuk mencoba produk atau jasa, dengan mencari keterangan lengkap tentang produk atau jasa tersebut melalui situs web.

Tahap terakhir sebagai penentuan dari pihak konsumen terhadap produk atau jasa.

22

Untuk meraih kepercayaan dalam online marketing, anda

perlu menampilkan semacam pembuktian atau testimoni dari

beberapa pihak tentang produk atau jasa yang anda tawarkan.

Testimoni sangat diperlukan agar calon konsumen dapat

percaya untuk menjadi konsumen anda. Selain itu cara mendesain

website/blog dimana akan menampilkan toko anda secara online

juga harus lebih menarik. Menampilkan beberapa gambar atau

foto yang berhubungan dengan produk/jasa yang ditawarkan

adalah sebuah keharusan dan harus dipastikan gambar-gambar

yang ditampilkan berkualitas baik serta informasi yang

ditampilkan sangat lengkap. Dalam online marketing, bahasa

periklanan dan desain website/blog merupakan salah satu faktor

untuk mendapatkan pengunjung lebih dan meningkatkan pelanggan.

23

D.

1. Pemasaran online sering disebut Internet marketing, e-

marketing atau online-marketing merupakan segala

usaha yang dilakukan untuk melakukan pemasaran suatu

produk atau jasa melalui atau menggunakan media

Internet atau jaringan www (World Wide Web).

2 Manfaat pemasaran online : melakukan perubahan

dengan cepat, memperoleh hasil secara real time,

menentukan sasaran demografis tertentu, banyak media

pilihan, penghubung yang efektif antara pemasar

dengan konsumen, dan kemampuan konversi instan

3. Keuntungan pemasaran online : organisasi lebih mudah

dan sederhana, kemudahan mengelola barang, pelayanan

lebih fokus, riset pasar lebih mudah, biaya pemasaran

murah kemudahan memilih target pasar dan tidak

terbatas ruang dan waktu

4. Komponen pemasaran online : content marketing, search

engine marketing, email marketing, PR online, social

media marketing, online advertising, website, dan

conversion.

5. Cara kerja pemasaran online : awareness, interest,

desire dan action

24

Tugas !

Test Formatif

1. Manfaat dari pemasaran online dimana tidak hanya menjaring

informasi pelanggan potensial, tetapi anda dapat melakukan

penjualan seketika dengan beberapa klik mouse , adalah

2. Salah satu keuntungan pemasaran online adalah dapat

menawarkan produk pada komunitas tertentu, dalam hal ini

adalah

3. Mencari produk dengan cepat dalam komponen marketing

online adalah

4. Yang merupakan media PR online, adalah :

5. Opini yang diberikan oleh seseorang terhadap sesuatu produk

dari sudut pandangnya masing-masing dengan tujuan

mempengaruhi orang lain, disebut

1. Setelah membaca uraian materi di atas,maka anda di tugaskan

untuk mendatangi perusahan untuk menayakan Apakah

menggunakan komponen-komponen dari Pemasaran Online yang

telah sesuai dengan materi di atas

2. Carilah Perusahaan-persusahaan, Bagaimana cara kerja dari

Pemasran Online perusahaan tersebut

3. Mintalah petunjuk pada Guru untuk menuntun anda memberikan

saran mengenai ke dua tugas di atas

25

Kunci Jawaban Formatif

1. Melakukan konversi instan

2. Mudah memilih target pasar

3. Search engine marketing

4. Millis,Sosial Media Online, Newsletter Online, Blog

5. Testmoy

1. Membentuk kelompok sebanyak 8 orang per kelompok untuk Membahas

Materi yang akan dibagi per 2 orang dari kelompok tersebut untuk

membahas sub Bab yang akan diberikan

2. Buat Kelompok Ahli Sesuai dengan Sub Bab yang akan dibahas sesuai

pembagaian dari kelompok Besar

3. Anggota dari kelompok ahli kemali ke kelompok besar dan menerangkan

hasil diskusianya dari kelompok ahli ke kelompok besar

4. Kelompok besar bersiap menjawab pertanyaan yang akan di berikan oleh

guru secara acak dengan menggunakan tongkat yang di iringi oleh Musik

sebagai dari Model Pembelajaran

5. Perwakilan dari Siswa Memberikan Kesimpulan dari Materi Pembelajaran

yang telah diberikan

26

EVALUASI

Kognitif Skill

Pilihlah satu jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda

silang (X) pada huruf a,b,c,d atau e !

1. Jaringan global yang menghubungkan komputer satu dengan komputer

lainnya yang dihubungkan oleh satu server dan dapat mengakses informasi

dimana pun dan seluas-luasnya disebut.......

a. Topologi d. server

b. Internet e. modem

c. kabel UTP

2. Diantara beikut ini merrupakan fungsi dari internet,kecuali.......

a. Media komunikasi d. Menghemat biaya

b. Sarana pendidikan e. Media penghibur

c. Menjalankan sistem operasi

3. Shortcut untuk mencari atau mengambil data dari komputer lain pada

jaringan adalah.....

a. My document d. Windows explorer

b. My computer e. Network Neighborhood

c. Internet explorer

27

4. Berikut ini merupakan kelebihan internet, kecuali......

a. Sumber informasi yang tidak terbatas

b. Dapat mengirimkan informasi dengan cepat

c. Sarana komunikasi yang murah

d. Biaya aksesnya mahal

e. Internet explorer

5. Aplikasi internet yang digunakan untuk mengirimkan surat dalam bentuk

elektronik disebut......

a. E-mail d. Telnet

b. Ghoper e. Internet explorer

c. WWW

6. Berikut ini merupakan sifat-sifat email, kecuali......

a. Sarana komunikasi yang murah

b. Dapat dikirim dengan cepat

c. Panjang surat yang dikirim dibatasi

d. Dapat menyertakan file-file

e. Dapat dibaca dalam kondisi offline

7. Berikut ini merupakan kerugian dari email forwarding adalah......

a. Dapat dibaca darimana saja

b. Email diterima dengan cepat

28

c. Kadang email lambat diterima

d. Dapat dibaca dalam kondisi offline

e. Membuat lay out email yang baik

8. Berikut ini ber-email yang harus kita penuhi,kecuali......

a. Rajin melakukan spam

b. Tidak menggunakan huruf besar

c. Membuat layout email yang baik

d. Menggunakan kata-kata yang sopan

e. Dapat dibaca dalam kondisi offline

9. Hal ini merupakan sifat-sifat dari kartu elektronik,kecuali.......

a. Dikirmkan ke alamat email

b. Kita harus mempunyai alamat email untuk dapat mengirimkannya

c. Dapat diiringi lagu atau musik

d. Hanya dapat dikirimkan pada saat itu juga

e. Dpat dibaca dalam kndisi offline

10. Dari aplikasi-aplikasi yang ada di internet banyak dampak positif atau

keuntungan yang dirasakan,diantaranya......

a. Sulit untuk memperoleh informasi

b. Sarana komunikasi interaktif

c. Sebagai media promosi bagi perusahaan

29

d. Mengurangi biaya kertas dan distribusi

e. Perdagangan secara elektronik (e-commerce)

Kerjakan Soal di bawah ini dengan benar !

Psikomotor Skill

1. Jelaskan pengertian pemasaran online (e-marketing) ?

2. Sebutkan 3 saja manfaat pemasaran online bagi pengusaha

barang/jasa ?

3. Sebutkan 3 saja bentuk/cara pemasaran online (e-marketing)

suatu barang/jasa ?

4. Sebutkan Contoh Alamat Website Pemasaran Online?

5. Apakah yang dimaksud dengan website ?

6. Apakah yang dimaksud dengan hosting?

7. Apakah yang dimaksud dengan domain?

8. Apakah yang dimaksud website dinamis?

9. Apakah sebuah pemasaran online membutuhkan website? jelaskan

alasan anda!

10. Apakah yang dimaksud email?

Langka-Langka dalam Membuat Kelompok :

1. Buatlah Kelompok dalam kelas dan bagi menjadi 5 kelompok secara besar

2. Diskusikan Tentang Permasalahan Pemasaran Online di Indonesia dan beri Juga

Penjelasan dan Penyelesaian Masalahnya

3. Setelah di diskusikan oleh kelompok, presentasikan hasil diskusi saudara di depan

kelas

4. Kelompok lain yang tidak ikut mempresentasikan di depan kelas dimungkinkan

untuk menyanggah serta memberi masukan kepada kelompok yang

mempresentasikan di depan kelas

30

Attitude Skill

Lembar Penilaian bagi Kelompok yang Maju mempresentasikan Hasil diskusi

kelompoknya di depan kelas

Lembar Penilaian Aspek Attitude Skill

Satuan Pendidikan : SMK Bisnis Manajemen

Mata Pelajaran : Pemasaran Online

Kelas : X

Semester : I

Materi Pokok : Memahami Konsep dasar Pemasaran Online

No Nama

Siswa

Aspek Penilaian

Kehadiran Tingkah

Laku

Sikap Aktif Disiplin

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

Penjelasan per point dari penilaian Aspek Attitude Skills:

Aspek yang dinilai Penjelasan

1. Kehadiran 1. Hadir

2. Izin

3. Sakit

31

4. Tanpa keterangan

5. Terlambat

2. Tingkah laku

1. Jujur

2. Nakal

3. Percaya diri

4. Sopan santun

5. Tanggung jawab

3. Sikap

1. Memperhatikan

2. Mengantuk

3. Suka ngobrol sendiri / main

ketika diterangkan

4. Tidak memperhatikan

5. Tolah-toleh

4. Aktif

1. Berani bertanya

2. Berani mengemukakan

pendapat

3. Berani menyampaikan ide

4. Keberanian mencoba

menyelesaikan permasalahan

5. Kerjasama dalam tim

kelompok

5. Disiplin 1. Mengerjakan tugas

2. Mengumpulkan tugas tepat

waktu

3. Kegigihan dalam

menyelesaikan permasalahan

4. Kerapian tulisan dan

32

Keterangan:

Untuk mengisi penilaian per kolom dengan menggunakan

tanda centang (√)

Bobot Penilaian / Penskoran:

1 = 90-100 : Sangat bagus

2 = 80-89 : Bagus

3 = 70-79 : Cukup bagus

4 = 60-69 : Kurang bagus

5 = 50-59 : Tidak bagus

Jumlah Keseluruhan Skor dalam evaluasi / penilaian:

1) Penilaian Aspek Kognitif = 40%

2) Penilaian Aspek Afektif = 60%

Total Seluruh Skor Penilaian = 100%

Produk / Benda Kerja Yang Sesuai Kriteria Standart

Ketika setiap aspek di laksanakan sesuai kriteria, guru atau penilai

akan mengisi daftar cek. Hal tersebut akan memberikan catatan bagi

Anda dan guru atau penilai. Ketika suatu aspek tidak dilaksanakan

dengan standart yang tepat, suatu rencana pelatihan ulang akan di

bicarakan antara Anda dan guru atau penilai.

pemasangan gambar tentang

barang konsumen dan barang

industri

5. Ketepatan jawaban

33

Kriteria Standart Sesuai Tidak

Sesuai

1 Apakah siswa telah

menguasai materi yang

akan di presentasikan?

2 Apakah segala peralatan

yang akan digunakan untuk

di presentasikan sudah

disiapkan?

Batasan Waktu yang Telah Ditetapkan

Dalam Mengerjakan Evaluasi,maka telah di beri batasa-batasan waktu

yang telah terstruktur sebagai berikut :

Kognitif Skill :

a. Soal Pilihan Ganda = 15 Menit

b. Soal Esay = 45 Menit

Kunci Jawaban Pilihan Ganda

1. A 6. E

2. C 7. C

3. E 8. E

4. D 9. D

5. A 10. C

34

Kunci Jawaban Uraian

1. Pemasaran Online adalah pemasaran secara online yang dilakukan

melalui sistem komputer online interaktif yang menghubungkan

pelanggan dengan penjual secara elektronik

2. hemat biaya, lebih efesien, dan orientatif

3. A. Afilliate Marketing.Teknik ini lebih agresif untuk mempromosikan

bisnis atau produk anda. Sistim Afiliasi pemasaran memmanfaatkan

afiliasi atau perantara untuk mempromosikan produk atau jasa anda

dengan imbalan komisi.

B.Blog Marketing.Banyak pengusaha mengambil blog marketing

karena cara ini membantu menargetkan traffic atau pengunjung ke

situs Web mereka. Dalam blog marketing, Anda bisa mempromosikan

produk atau jasa anda melalui dunia blogging , para blogger akan

menulis review produk dan memasang link situs Anda sehingga

pembaca dapat memiliki akses langsung dan mudah ke situs utama

Anda.

C.Display Advertising.Dalam metode ini, Anda meletakkan banner

Anda ke situs-situs yang sering dikunjungi oleh target pasar Anda.

Di antaranya termasuk situs sosial bookmark, situs jaringan sosial,

situs penerbitan dan forum.

4. Berniaga Online,dll

5. website adalah sebuah halaman/alamat situs internet di mana kita

dapat melakukan browsing.

35

6. Hosting (disebut juga Web Hosting / sewa hosting) adalah

penyewaan tempat untuk menampung data-data yang diperlukan oleh

sebuah website dan sehingga dapat diakses lewat Internet.

7. Domain adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi

nama server komputer seperti web server atau email server di

internet.

8. Web Dinamis adalah sebuah web yang isinya bisa dirubah sewaktu-

waktu tanpa melalui perubahan code pada file web, akan tetapi

melalui sebuah halaman administrator. Content yang tampil dalam

Web Dinamis pun tersimpan pada sebuah database, sehingga orang

awam pun bisa merubah isi dari web (content) tanpa menguasai

Bahasa Pemrograman Web.

9. Web Dinamis adalah sebuah web yang isinya bisa dirubah sewaktu-

waktu tanpa melalui perubahan code pada file web, akan tetapi

melalui sebuah halaman administrator. Content yang tampil dalam

Web Dinamis pun tersimpan pada sebuah database, sehingga orang

awam pun bisa merubah isi dari web (content) tanpa menguasai

Bahasa Pemrograman Web.

10. Surat elektronik (Electronic Mail) adalah sarana kirim mengirim

surat melalui jalur Internet.

36

Penutup

Daftar Pustaka

Cepat dan Mudah Membangun Toko Online dengan E-Commerce 22 Penerbit.

ANDI Yogyakarta 2003

Perdagangan Online : Cara Bisnis di Internet Penerbit Alex Media Competindo

2012

Sukses Membangun Toko Online dengan E-Commerce : Penerbit ANDI

Yogjakarta 2011

Kumpulan Aplikasi Free dn Open Source Penerbit. Yrama Widya Bandung. 2007

Membuat Toko Baju Online dengan Joomla 2.5 Penerbit MAXICOM.2012

Media Internet, media massa/ cetak/ elektronik.

Buku-buku refrensi yang relevan

37