kata pengantar - Badan Pengawas Obat dan Makanan

71

Transcript of kata pengantar - Badan Pengawas Obat dan Makanan

i

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang

Maha Esa atas penyusunan Laporan Tahunan (Laptah)

Loka Pengawas Obat Dan Makanan Di Kabupaten Rejang

Lebong dapat diselesaikan dengan baik.

Laporan Kinerja merupakan amanah dari

Peraturan Pemerintah Nomor 29 tahun 2014 tentang

Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dalam

rangka pertanggungjawaban untuk mewujudkan visi dan

misi yang tercantum dalam Rencana Strategis 2015 -2019

Balai POM di Bengkulu yang meliputi tujuan dan sasaran

indikator untuk Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

yang ingin dicapai tahun 2019.

Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, Loka Pengawas Obat Dan Makanan di

Kabupaten Rejang Lebong selaku unit pelaksana teknis, Badan POM RI telah menetapkan

visi yaitu obat dan makanan aman, meningkatkan kesehatan masyarakat dan daya saing

bangsa. Untuk mewujudkan visi tersebut Balai POM di Bengkulu selaku koordinator Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong telah menetapkan Misi yang dijabarkan dalam Rencana

Strategis (RENSTRA) Balai POM di Bengkulu tahun 2015 – 2019 dan merupakan landasan

kegiatan dari Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong.

Penyusunan Laporan Tahunan ini merupakan salah satu wujud komitmen Loka

Pengawas Obat Dan Makanan sebagai salah satu unit pelayanan publik di Badan Pengawas

Obat dan Makanan, untuk selalu meningkatkan kinerja dan pelayanan yang diberikan.

Dalam melaksanakan kegiatan dan memantau kinerja baik Pengawasan, Penindakan dan

Pelayanan Publik yang baik maka disusunlah Laporan Tahunan (Laptah) sebagai salah satu

bentuk evaluasi dan pelaporan kinerja dari Loka POM Di Kabupaten Rejang Lebong.

Dengan adanya Laporan Tahunan ini dapat menggambarkan tentang kinerja dan

capaian kinerja dari Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong.

Kami sadari bahwa penyusunan Laporan ini masih jauh dari sempurna oleh karena

itu masukan dan saran untuk perbaikan kinerja dimasa yang akan datang sangat kami

harapkan.

Rejang Lebong, 20 Februari 2020

Kepala Loka Pengawas Obat Dan Makanan

Di Kabupaten Rejang Lebong

ii

Drs. Sasra,Apt.,M.si

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................................ i

DAFTAR ISI ........................................................................................................................ ii

DAFTAR GAMBAR .............................................................................................................v

DAFTAR TABEL ................................................................................................................ ix

BAB I .................................................................................................................................. 1

PENDAHULUAN ................................................................................................................ 1

1.1 TUGAS POKOK DAN FUNGSI BADAN POM ................................................... 1

1.2 VISI, MISI DAN BUDAYA ORGANISASI BADAN POM ........................................... 2

1.2.1 Visi................................................................................................................ 2

1.2.2 Misi .............................................................................................................. 2

1.2.3 Budaya Organisasi ...................................................................................... 2

1.3 KEGIATAN UTAMA ............................................................................................ 3

1.4 KEGIATAN PRIORITAS LOKA POM DI KABUPATEN REJANG LEBONG TAHUN

2019............................................................................................................................... 3

BAB II ................................................................................................................................ 5

KEADAAN UMUM DAN LINGKUNGAN ........................................................................... 5

2.1 LINGKUNGAN EKSTERNAL .................................................................................... 5

2.1.1 Data Umum dan Wilayah Kerja ................................................................. 5

2.1.2 Jumlah Sasaran Pengawasan Menurut Kabupaten /Kota ............................. 8

2.2. LINGKUNGAN INTERNAL (Kapasitas Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong)

..................................................................................................................................... 10

2.2.1 Luas Tanah, Bangunan dan Status Kepemilikan ........................................... 10

2.2.2 Sumber Energi dan Air Bersih ......................................................................... 11

2.2.3 Sarana Komunikasi dan Transportasi ............................................................. 11

2.2.4 Sumber Daya Manusia (SDM) ........................................................................ 11

2.2.5 Profil Kemampuan Kerja Tenaga Penguji ..................................................... 13

2.2.8 Daftar Inventaris Kantor ................................................................................ 13

iii

2.2.9 Anggaran ....................................................................................................... 16

2.2.10 Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) .................................................. 17

BAB III .............................................................................................................................. 18

HASIL KEGIATAN ............................................................................................................ 18

PENGAWASAN OBAT DAN MAKANAN ......................................................................... 18

3.1 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN, KEMANFAATAN PRODUK TERAPETIK .... 19

3.1.1 Sampling Produk Terapetik ............................................................................ 19

3.1.4 Pemeriksaan Sarana Produksi Produk Terapetik ......................................... 19

3.1.5 Pemeriksaan Sarana Distribusi Produk Terapetik ........................................ 19

3.2 PENGAWASAN NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA DAN ZAT ADITIF LAINNYA

(NAPZA) ..................................................................................................................... 24

3.2.1 Sampling Narkotika, Psikotropika dan zat Adiktif lainnya .................... 24

3.2.3 Pengawasan Distribusi NAPZA ............................................................... 24

3.3 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN OBAT

TRADISIONAL.............................................................................................................. 25

3.3.1. Sampling Obat Tradisional ........................................................................... 25

3.3.2. Pengawasan Sarana Produksi Obat Tradisional ......................................... 25

3.3.3. Pengawasan Sarana Distribusi Obat Tradisional ........................................ 25

3.4 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN SUPLEMEN

KESEHATAN ............................................................................................................... 26

3.4.1 Sampling Suplemen Kesehatan .................................................................... 26

3.4.2 Pengawasan Produksi Suplemen kesehatan ............................................. 26

3.4.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Suplemen Kesehatan ........................... 26

3.5 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN KOSMETIKA .... 26

3.5.1 Sampling Kosmetika ...................................................................................... 26

3.5.2 Pemeriksaan Sarana Produksi Kosmetika .................................................... 27

3.5.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Kosmetika ................................................... 27

3.6 PENGAWASAN MUTU DAN KEAMANAN PRODUK PANGAN ....................... 28

3.6.1 Sampling Produk Pangan ........................................................................ 28

3.6.2 Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan ................................................... 28

3.6.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Pangan .................................................. 29

iv

3.6.4 Intensifikasi Pangan .................................................................................... 30

3.6.4 Pengawasan Fortifikasi ................................................................................ 30

3.7 PENGUJIAN SAMPEL OBAT DAN MAKANAN ................................................. 31

3.8 PENGAWASAN IKLAN DAN LABEL .................................................................. 31

3.8.1 Pengawasan Iklan ..................................................................................... 31

3.8.2 Pengawasan Label .................................................................................... 32

3.9. PENYIDIKAN KASUS TINDAK PIDANA BIDANG OBAT DAN MAKANAN .... 33

3.10 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / KONSUMEN ........................................ 34

3.10.1 Layanan Publik ......................................................................................... 34

3.11 Sistem Manajemen Mutu ................................................................................... 56

BAB IV MASALAH DAN PEMBAHASAN ......................................................................... 57

4.1 Masalah Internal .................................................................................................... 57

4.2 Masalah Eksternal ................................................................................................ 58

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................................ 59

5.1 Kesimpulan ........................................................................................................... 59

5.2 Saran ..................................................................................................................... 59

v

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Jumlah dan Jenis Sarana Produksi Sediaan Farmasi dan Makanan Tahun

2019................................................................................................................................... 9

Gambar 2. Sarana Distribusi Obat Kabupaten/Kota Tahun 2019................................... 9

Gambar 3. Sarana Distribusi Sediaan Farmasi dan Makanan Pengawasan Loka POM

di Kabupaten Rejang Lebong 2019 ................................................................................ 10

Gambar 4. Profil Pegawai Menurut Umur dan Golongan ............................................ 12

Gambar 5. Profil Pegawai Berdasarkan Umur ............................................................... 12

Gambar 6. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Distribusi Produk

Terapetik Tahun 2019 .................................................................................................... 20

Gambar 7. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Apotek Tahun 2019 ... 21

Gambar 8. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Toko Obat Berizin

(TOB) Tahun 2019 ........................................................................................................... 21

Gambar 9. Grafik Pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Gudang Farmasi dan

Kesehatan (GFK) Tahun 2019 ......................................................................................... 22

Gambar 10. Pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Rumah Sakit Pemerintah (RSP) Dan

Rumah Sakit Swasta (RSS) Tahun 2019 ......................................................................... 23

Gambar 11. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Puskesmas Tahun 2019 ........ 23

Gambar 12. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Balai Pengobatan (BP),

Puskesmas Pembantu (Pustu) dan Rumah Bersalin (RB) Tahun 2019 ....................... 24

Gambar 13. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Distribusi OT/SK Tahun

2019................................................................................................................................. 26

Gambar 14. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Distribusi Kosmetika

Tahun 2019 ...................................................................................................................... 27

vi

Gambar 15. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Produksi Pangan (MD)

Tahun 2019 ..................................................................................................................... 29

Gambar 16. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Industri Rumah

Tangga Pangan (IRTP) Tahun 2019 ............................................................................... 29

Gambar 17. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Distribusi Pangan

Tahun 2019 ..................................................................................................................... 30

Gambar 18. Hasil Pemeriksaan Intensifikasi Pangan Tahun 2019 ................................ 30

Gambar 19. Grafik Pengawasan Hasil Pengawasan Fortifikasi Pangan Tahun 2019 ... 31

Gambar 20. Grafik Pengawasan Iklan Tahun 2019 ........................................................ 32

Gambar 21. Hasil Pengawasan Iklan Tahun 2019 ........................................................... 32

Gambar 22. Grafik Pengawasan dan Hasil Pengawasan Label Tahun 2019 ................. 33

Gambar 23. Grafik Pengawasan dan Hasil Pengawasan Label Rokok Tahun 2019 .... 33

Gambar 24. Narasumber dan Stakeholder terkait pada Kegiatan Bimtek Keamanan

Mutu PJAS di Hotel Umro di Kabuaten Kepahiang ..................................................... 38

Gambar 25. Peserta Bimtek Keamanan Mutu PJAS di Hotel Umro Kab.Kepahiang .. 38

Gambar 26. Narasumber dan Stakeholder terkait pada Kegiatan Bimtek Keamanan

Mutu PJAS di BLKM Kabupaten Rejang Lebong ......................................................... 39

Gambar 27. Peserta Bimtek Keamanan Mutu PJAS di BLKM Kabupaten Rejang

Lebong ........................................................................................................................... 39

Gambar 28. Pelaksanaan audit kantin sekolah di Kabupaten Kepahiang ................... 41

Gambar 29. Pelaksanaan audit kantin sekolah di Kabupaten Rejang Lebong ............ 41

Gambar 30. Penyerahan paket edukasi kepada salah satu sekolah di Kab.Kepahiang

........................................................................................................................................ 42

Gambar 31. Penyerahan paket edukasi kepada salah satu sekolah di Kab.Rejang

Lebong ........................................................................................................................... 42

vii

Gambar 32. Penyerahan SK Saka Rintisan POM oleh Ketua Kwarcab Kepahiang

disaksikan oleh Sekda Kab.Kepahiang selaku Kamabicab .......................................... 44

Gambar 33. Penyebaran Informasi Melalui Media Sosial Instagram .......................... 45

Gambar 34. Penyeberan Informasi melalui media sosial Facebook Loka POM Rejang

Lebong ........................................................................................................................... 45

Gambar 35. Kegiatan Loka POM Rejang Lebong yang di publikasikan oleh salah satu

media lokal di Provinsi Bengkulu .................................................................................. 46

Gambar 36. Kegiatan Mountain Valley di Kabupaten Kepahiang ............................... 47

Gambar 37. Pameran HUT Kota Curup, Kabupaten Rejang Lebong........................... 47

Gambar 38. Narasumber dan Moderator Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran

Informasi tentang Penggunaan Kosmetik yang Benar dan Aman bersama Gugus

Depan SMA/SMK/MA dan Kwarcab Kabupaten Kepahiang ....................................... 49

Gambar 39. Peserta Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran Informasi tentang

Penggunaan Kosmetik yang Benar dan Aman bersama Gugus Depan SMA/SMK/MA

dan Kwarcab Kabupaten Kepahiang ............................................................................ 49

Gambar 40. Narasumber dan Moderator Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran

Informasi “Cerdas Memilih dan Menggunakan Kosmetik yang Benar dan Aman

bersama” Gugus Depan SMA/SMK/MA dan Kwarcab Kabupaten Lebong ................ 50

Gambar 41. Kegiatan Sosialisasi Tata Kelola yang baik di Apotek bersama Apoteker

dan Pemilik Sarana Apotek di Kota Curup, Kab.Rejang Lebong ................................. 50

Gambar 42. Kegiatan Intervensi Keamanan Pangan bagi UMKM Pangan bekerja

sama dengan Dinas Kesehatan Kab.Rejang Lebong, Organisasi IPEMI, Salimah, dan

Aisyiah ............................................................................................................................ 50

Gambar 43. Hasil Pengawasan Pabukoan dengan Mobil Laboratorium Keliling Tahun

2019.................................................................................................................................. 51

viii

Gambar 44. Kepala Loka POM Rejang Lebong ketika Menjelaskan hasil Uji

menggunakan Mobil Laboratorium Keliling Tahun 2019 ............................................. 51

Gambar 45. Sarana yang digunakan oleh Konsumen dalam Menyampaikan

Pengaduan / Pertanyaan Tahun 2019 ............................................................................53

Gambar 46. Profil Konsumen ULPK Tahun 2019 ...........................................................53

ix

DAFTAR TABEL

Table 1. Kegiatan Prioritas Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong tahun 2019 ....... 4

Table 2. Daftar Luas Daerah Kecamatan di Wilayah Kerja Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong ................................................................................................................. 5

Table 3. Luas Daerah dan Jumlah Kecamatan di Kabupaten Lebong .......................... 6

Table 4. Luas Daerah dan Jumlah Kecamatan Kabupaten Kepahiang .......................... 7

Table 5. Tabel Perbatasan Kecamatan di Kabupaten Kepahiang ................................. 8

Table 6. Daftar Inventaris Loka POM di Rejang Lebong Tahun 2020 .......................... 13

Table 7. Kegiatan dan Penganggaran Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong 2019

......................................................................................................................................... 16

Table 8. Kegiatan Loka POM Rejang Lebong dengan Lintas Sektor ...........................35

Table 9. Daftar Peserta Bimtek di Wilayah Kerja Loka POM di Rejang Lebong ......... 36

Table 10. Daftar Audit Piagam Bintang Keamnan Pangan Kantin Sekolah ................ 40

Table 11. Tabel Pameran yang Diikuti oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong 47

Table 12. Kegiatan Penyebaran Informasi OMKABA oleh Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong ............................................................................................................... 48

Table 13. Jumlah Permintaan informasi/pengaduan per Bulan Tahun 2019 ................ 52

Table 14. KIE dengan Tokoh Masyarakat ...................................................................... 54

Table 15. Kegiatan KIE dengan Lintas Sektor Terkait ...................................................55

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 TUGAS POKOK DAN FUNGSI BADAN POM

Loka Pengawas Obat dan Makanan di Kabupaten Rejang Lebong merupakan

Unit Pelaksana Teknis Badan POM Republik Indonesiadan langsung bertanggung

jawab kepada Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan. Sesuai dengan

Peraturan Presiden Nomor 3 Tahun 2013 tentang Perubahan Ketujuh atas

Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2001 bahwa Badan POM bertanggung jawab

langsung kepada Presiden Indonesia. Pada tahun 2018 kelembagaan BPOM RI

diperkuat kedudukannya dengan diterbitkannya Peraturan Presiden (Perpres)

Nomor 80 Tahun 2017 tentang Badan Pengawas Obat dan Makanan. Dengan Pepres

tersebut Badan POM memiliki tugas dan fungsi strategis dalam Pengawasan Obat

dan Makanan yang berdampak langsung terhadap kesehatan masyarakat.

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong sebagai Unit Pelaksana Teknis Badan

POM bertugas melaksanakan kebijakan teknis operasional di bidang pengawasan

obat dan makanan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan. Hal ini

termaktub dalam Pasal 3 Peraturan BPOM Nomor 12 Tahun 2018 dan

menyelenggarakan fungsi sebagaimana yang dijelaskan pada Pasal 4 sebagai

berikut:

1. Penyusunan rencana dan program di bidang pengawasan Obat dan Makanan;

2. Pelaksanaan pemeriksaan sarana/fasilitas produksi Obat dan Makanan;

3. Pelaksanaan pemeriksaan sarana/fasilitas distribusi Obat dan Makanan dan/atau

sarana/fasilitas pelayanan kefarmasian;

4. Pelaksanaan sertifikasi produk dan sarana/fasilitas produksi dan/atau distribusi

Obat dan Makanan;

2

5. Pelaksanaan pengambilan contoh (sampling) Obat dan Makanan;

6. Pelaksanaan pengujian sederhana bahan berbahaya produk Makanan

menggunakan test kit;

7. Pelaksanaan intelijen dan penyidikan terhadap pelanggaran ketentuan

peraturan perundang-undangan di bidang pengawasan Obat dan Makanan;

8. Pengelolaan komunikasi, informasi, edukasi, dan pengaduan masyarakat di

bidang pengawasan Obat dan Makanan;

9. Pelaksanaan koordinasi dan kerja sama di bidang pengawasan Obat dan

Makanan;

10. Pelaksanaan pemantauan, evaluasi, dan pelaporan di bidang pengawasan Obat

dan Makanan;

11. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga;

12. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan;

1.2 VISI, MISI DAN BUDAYA ORGANISASI BADAN POM

1.2.1 Visi

Obat dan Makanan Aman, Meningkatkan Kesehatan Masyarakat dan Daya

Saing Bangsa.

1.2.2 Misi 1. Meningkatkan system pengawasan obat dan makanan berbasis risiko untuk

melindungi masyarakat

2. Mewujudkan kemandirian pelaku usaha dalam memberikan jaminan keamanan

obat dan makanan serta memperkuat kemitraan dengan pemangku

kepentingan

3. Meningkatkan kapasitas kelembagaan Badan Pengawas Obat dan Makanan

1.2.3 Budaya Organisasi 1. Profesional

Menegakkan profesionalisme dengan integritas, objektivitas, ketekunan dan

komitmen yang tinggi.

2. Integritas

3

Konsistensi dan keteguhan yang tak tergoyahkan dalam menjunjung tinggi nilai-

nilai luhur dan keyakinan.

3. Kredibilitas

Dapat dipercaya, dan diakui oleh masyarakat luas, nasional dan internasional.

4. Kerjasama Tim

Mengutamakan keterbukaan, saling percaya dan komunikasi yang baik.

5. Inovatif

Mampu melakukan pembaruan dan inovasi-inovasi sesuai dengan

perkembangan ilmu pengetahuan dan kemajuan teknologi terkini.

6. Responsif /CepatTanggap

Antisipatif dan responsive dalam mengatasi masalah.

1.3 KEGIATAN UTAMA Kegiatan utama Loka POM di Rejang Lebong meliputi :

1. Melakukan inspeksi dan sertifikasi sarana/fasilitas produksi dan/atau distribusi

Obat dan Makanan dan sarana/fasilitas pelayanan kefarmasian

2. Sertifikasi produk sertifikasi produk dan sarana/fasilitas produksi dan/atau

distribusi Obat dan Makanan.

3. Pengambilan contoh (sampling) untuk pengujian Obat dan Makanan,

4. Pelaksanaan intelijen dan penyidikan terhadap pelanggaran ketentuan

peraturan perundangundangan di bidang pengawasan Obat dan Makanan.

5. Pengelolaan komunikasi, informasi, edukasi, pengaduan masyarakat di bidang

pengawasan Obat dan Makanan.

6. Koordinasi dan kerja sama di bidang pengawasan Obat dan Makanan; dan

7. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga.

1.4 KEGIATAN PRIORITAS LOKA POM DI KABUPATEN REJANG LEBONG TAHUN 2019

Kegiatan prioritas Loka POM di Rejang Lebong pada tahun 2019 dapat dilihat

pada Tabel 1.

4

Table 1. Kegiatan Prioritas Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong tahun 2019

Program

Utama Sasaran Kegiatan

Pengawasan

Obat dan

Makanan di

Loka POM di

Wilayah Kerja

Loka POM

Rejang Lebong

Menguatnya sistem

pengawasan Obat

dan Makanan

1. Kegiatan peningkatan cakupan pengawasan

sarana produksi dan distribusi obat dan

makanan

2. Kegiatan pengawasan Obat dan Makanan,

sebelum (pre-market) dan sesudah beredar

(post-market)

3. Kegiatan pengambilan sampel(sampling)

4. Kegiatan investigasi awal dan penyidikan kasus

pelanggaran di bidang Obat dan Makanan

Meningkatnya

kemandirian pelaku

usaha dengan

pemangku

kepentingan dan

partisipasi

masyarakat

1. Kegiatan pemberdayaan masyarakat melalui

Komunikasi Informasi dan Edukasi serta

penguatan kerjasama kemitraan dengan

pemangku kepentingan dalam rangka

meningkatkan efektivitas pengawasan Obat

dan Makanan

2. Kegiatan pemberian Informasi dan Penyuluhan

/Komunikasi, Informasi dan Edukasi kepada

masyarakat dan pelaku usaha di bidang Obat

dan Makanan

3. Kegiatan peningkatan pengawasan terhadap

Pangan Jajanan Anak Sekolah (PJAS)

Beberapa dari Program Prioritas Loka POM di Rejang Lebong juga merupakan

Program Prioritas Nasional diantaranya; Perkara dibidang Penyidikan obat dan

Makanan, Sampel makanan yang diuji dengan parameter kritis, sampel obat yang

diuji dengan parameter kritis, penyediaan Alat Laboratorium dan Penguatan

Kelembagaan Pengawasan Obat dan Makanan di Kabupaten/kota serta

Pengawasan Sarana Distribusi Obat dan sarana pelayanan kefarmasian (saryanfar).

5

BAB II

KEADAAN UMUM DAN LINGKUNGAN

2.1 LINGKUNGAN EKSTERNAL

2.1.1 Data Umum dan Wilayah Kerja Berdasarkan Peraturan Kepala Badan POM RI Nomor 29 Tahun 2019 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis di Lingkungan Badan POM, Loka

POM di Kab. Rejang Lebong secara khusus menjalankan tugas dan fungsi

pengawasan Obat dan Makanan di 3 Kabupaten, antar lain:

1. Kabupaten Rejang Lebong.

2. Kabupaten Kepahiang.

3. Kabupaten Lebong.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2015 dinyatakan bahwa secara

geografis Rejang Lebong terletak posisi 102°19'-102°57' Bujur Timur dan 2°22'07''-

3°31' Lintang Selatan yang berbatasan dengan:

Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Lebong dan kabupaten Musi Rawas

Sebelah Selatan berbatasan dengan Kabupaten Kepahiang dan kabupaten Empat

Lawang Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Bengkulu

Tengah dan kabupaten Bengkulu Utara Sebelah Timur berbatasan dengan Kota

Lubuklinggau dan kabupaten Musi Rawas. Luas daerah Kabupaten Rejang Lebong

adalah ±151576 ha, secara administrasi pemerintahan Kabupaten Rejang Lebong

terbagi menjadi 15 (Lima Belas) kecamatan.

Table 2. Daftar Luas Daerah Kecamatan di Wilayah Kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

Kecamatan

Luas

Ha Persentase

(1) (2) (3)

Curup 359 0.24

Curup Utara 5918 3.9

Curup Timur 342 0.22

Curup Selatan 4796 3.16

6

Curup Tengah 852 0.56

SindangKelingi 12712 8.39

Sindang Dataran 6649 4.39

Kota Padang 17229 11.37

Sindang Beliti Ilir 19254 12.7

Bermani Ulu 9876 6.52

Bermani Ulu Raya 14636 9.66

Padang Ulak Tanding 21796 14.38

Binduriang 8846 5.83

Sindang Beliti Ulu 12515 8.26

Selupu Rejang 15796 10.42

Jumlah 151576 100

Luas wilayah Kabupaten Lebong kurang lebih 1.665,28 km2 dan termasuk

kabupaten terluas ketiga setelah kabupaten Bengkulu Utara (4.424,60 km2) dan

Kabupaten Mukomuko (4.036,70 km2). Luas tersebut terbagi menjadi 12 kecamatan,

dengan topografi hamparan yang bervariasi, mulai dari lembah, bukit dan

pegunungan. Kecamatan di Kabupaten Lebong yang memiliki wilayah terluas adalah

kecamatan Pinang Belapis (608,01 km2 atau 36,51 persen) sedangkan Kecamatan

dengan luas paling kecil adalah Kecamatan Amen (17,28 km2 atau 1,04 persen),

sedangkan sisanya tersebar pada 10 (sepuluh) kecamatan lainnya. Luas wilayah

tersebut berdasarkan hasil analisis spasial tata guna tanah yang dilaksanakan oleh

Badan Pertanahan Nasional/Kantor Pertanahan Kabupaten Lebong tahun 2017.

Table 3. Luas Daerah dan Jumlah Kecamatan di Kabupaten Lebong

Kecamatan

Luas

Ha Persentase

(1) (2) (3)

Rimbu Pengadang 85,71 5,15

7

Topos 344,28 20,67

Lebong Selatan 211,69 12,71

Bingin Kuning 86,89 5,22

Lebong Tengah 70,79 4,26

Lebong Sakti 88 ,69 5,33

Lebong Atas 36,00 2,16

Pelabai 40,71 2,44

Lebong Utara 32,10 1,93

Amen 17,28 1,04

Uram Jaya 42,95 2,59

Pinang Belapis 608,01 36,51

Jumlah 1665,28 100

Secara astronomis, Kabupaten Kepahiang terletak pada posisi 101°55’19 “ sampai

dengan 103°01’29” bujur timur (BT) dan 02°43”07” sampai dengan 03°46’48”

Lintang Selatan (LS). Berdasarkan posisi geografisnya, Kabupaten Kepahiang

memiliki batas-batas: Utara - Kabupaten Rejang Lebong; Selatan - Kabupaten

Bengkulu Tengah; Barat - Kabupaten Bengkulu Tengah dan Rejang Lebong; Timur –

Propinsi Sumatera Selatan. Kabupaten Kepahiang terdiri dari 8 kecamatan, 105 desa

dan 12 kelurahan, yaitu: - Kecamatan Muara Kemumu yang terdiri dari 8 desa. -

Kecamatan Bermani Ilir yang terdiri dari 18 desa dan 1 kelurahan. - Kecamatan

Seberang Musi yang terdiri dari 13 desa. - Kecamatan Tebat Karai yang terdiri dari 13

desa dan 1 kelurahan. - Kecamatan Kepahiang yang terdiri dari 16 desa dan 7

kelurahan. - Kecamatan Kabawetan yang terdiri dari 14 desa dan 1 kelurahan. -

Kecamatan Ujan Mas yang terdiri dari 16 desa dan 1 kelurahan. - Kecamatan Merigi

yang terdiri dari 7 desa dan 1 kelurahan.

Table 4. Luas Daerah dan Jumlah Kecamatan Kabupaten Kepahiang

Kecamatan

Luas

Ha Persentase

Muara Kemumu 95,07 14,29

8

Bermani Ilir 163,91 24,65

Seberang Musi 76,65 11,53

Tebat Karai 76,88 11,56

Kepahiang 71,92 10,82

Kabawetan 63,31 9,52

Ujan Mas 93,08 13,99

Merigi 24,18 3,64

Jumlah 1665,28 100

Table 5. Tabel Perbatasan Kecamatan di Kabupaten Kepahiang

Utara

Kecamatan Curup, Kecamatan Sindang

Kelingi, dan Kecamatan Padang Ulak

Tanding

Timur Kecamatan Ulu Musi

Selatan Kecamatan Taba Penanjung

Barat

Kecamatan Pagar Jati dan Kecamatan

Bermani Ulu

2.1.2 Jumlah Sasaran Pengawasan Menurut Kabupaten /Kota

2.1.2.1 Sarana Produksi Sediaan Farmasi dan Makanan

Industri Sediaan Farmasi dan Makanan yang ada di Loka POM di Kab. Rejang

Lebong hanya ada 2 (dua) jenis, yaitu Industri Pangan (MD) dan Industri Rumah

Tangga Pangan/IRTP (Lampiran Tabel 6). Jumlah masing-masing industri dapat

dilihat pada Gambar 1.

9

Gambar 1. Jumlah dan Jenis Sarana Produksi Sediaan Farmasi dan Makanan Tahun 2019

2.1.3.2 Sarana Distribusi Obat yang Diawasi Menurut Kabupaten/ Kota Tahun 2018

Di wilayah kerja Loka POM di Rejang Lebong tidak tersedia sarana distribusi

obat Pedagang Besar Farmasi (PBF), sedangkan Sarana Apotek di Kabupaten

Rejang Lebong berjumlah 25 Apotek, Di Kabupaten Lebong sebanyak 8 Apotek dan

di Kabupaten Kepahiang berjumlah 14 Apotek. Adapun sarana distribusi lainnya

seperti puskesmas, Puskesmas pembantu, Gudang Farmasi dan instalasi farmasi di

Rumah sakit di Tiga Kabupaten baik Rejang Lebong, Lebong Dan Kabupaten

Kepahiang Provinsi Bengkulu. Pengawasan Distribusi obat disarana juga mencakup

pengawasan Narkotika, Psikotropika dan Prekursor(NPP). Jumlah sarana tersebut

dapat dilihat pada Gambar 2.

Gambar 2. Sarana Distribusi Obat Kabupaten/Kota Tahun 2019

10

2.1.3.3 Sarana Distribusi Sediaan Farmasi dan Makanan

Sarana distribusi sediaan farmasi dan makanan (selain obat) yang masuk

dalam pengawasan Loka POM di Rejang Lebong terdiri dari 4 (empat) macam yaitu

Sarana Distribusi Obat Tradisional & Suplemen kesehatan (OT & SM), Kosmetika,

Pangan dan Bahan Berbahaya. Sarana tersebut tersebar di Kabupaten Rejang

Lebong, Lebong Dan Kabupaten Kepahiang, Lampiran Tabel 8. Jumlah sarana

distribusi Sediaan Farmasi dan Makanan dapat dilihat pada Gambar 3.

Gambar 3. Sarana Distribusi Sediaan Farmasi dan Makanan Pengawasan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong 2019

2.2. LINGKUNGAN INTERNAL (Kapasitas Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong)

2.2.1 Luas Tanah, Bangunan dan Status Kepemilikan Loka POM Rejang Lebong pada saat ini menggunakan gedung milik

Pemerintah Kabupaten Rejang Lebong yang bersifat pinjam pakai dengan luas

tanah 320 M2 dan luas bangunan 186,50 M2 yang berlokasi di pusat kota Curup

Rejang Lebong di Jalan Nusirwan No.2 Dwitunggal.

Loka POM Rejang Lebong juga mendapatkan hibah tanah dari Pemerintah

Daerah Rejang Lebong yang berlokasi di Kelurahan Talang Rimbo Lama Kecamatan

Curup Tengah dengan luas 9.500 M2 dengan Nomor sertifikat hak pakai

07.01.17.03.4.00026 tanggal 16 Oktober 2019 dan 07.01.17.03.4.00027 tanggal 16

Oktober 2019. Pada saat ini sedang proses balik nama sertifikat dari Pemerintah

Rejang Lebong ke Badan POM. Dimana tanah tersebut terpisah menjadi 2 bidang

11

tanah yang berdekatan dengan luas 2925 M2 dan 6575 M2 yang dipisahkan oleh jalan

penghubung. Untuk proses pembangunan gedung Kantor Loka POM di Kab. Rejang

Lebong saat ini sedang dalam proses pengusulan anggaran pembangunan.

2.2.2 Sumber Energi dan Air Bersih Penerangan dan operasional kegiatan Loka POM di Kabupaten Rejang

Lebong memiliki daya 6600 VA yang semula hanya 1300 VA dan belum memiliki

genset. Air bersih yang digunakan dalam menunjang kegiatan dan penyelenggaraan

operasional kantor menggunakan air PDAM.

2.2.3 Sarana Komunikasi dan Transportasi Sarana komunikasi sangat penting dalam melaksanakan tugas, baik untuk

keperluan internal maupun eksternal misalnya kegiatan pengelolaan keuangan,

pemeriksaan dan penyidikan, pengaduan konsumen maupun kegiatan lainnya. Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong, mempunyai sarana komunikasi antara lain

berupa telepon dengan nomor 0732-3345 236 dan email:

[email protected] dengan internet menggunakan fasilitas

internet Telkom.

Sarana transportasi berupa kendaraan dinas berjumlah 3 (tiga) yang terdiri

dari 2 (dua) kendaraan operasional yang di sewa dan 1 (satu) mobil laboratorium

keliling yang merupakan milik Balai POM di Bengkulu yang dipinjam pakai oleh Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong.

2.2.4 Sumber Daya Manusia (SDM)

Pegawai Loka POM Rejang Lebong memiliki tingkat pendidikan yang

bervariasi dari SMA hingga S2. Pendidikan S2 sebanyak 1 Orang, Profesi Apoteker 7

orang, S1 Kimia 1 orang, S1 Biologi 1 orang, Sarjana Kesehatan Masyarakat (SKM) 1

orang, S1 Teknologi Pangan 2 orang, S1 Hukum 2 orang, S1 Ekonomi Akuntansi 1

orang, D3 Teknik Komputer 1 orang.

Selain tenaga ASN yang tersebut diatas Loka POM Rejang Lebong juga

memiliki tenaga Non ASN yang dikenal dengan sebutan tenaga PPNPN berejumlah 5

12

orang, yang membantu dalam pelaksanaan tugas pengawasan farmasi dan

makanan.

Loka POM Rejang Lebong juga memiliki kepangkatan yang berbeda-beda

mulai dari I.b hingga IV.b. Dari segi umur juga bervariasi mulai dari 25 tahun hingga

56 tahun. Profil pegawai berdasarkan umur dan golongan dapat dilihat pada

Gambar 4 dan 5.

Gambar 4. Profil Pegawai Menurut Umur dan Golongan

Gambar 5. Profil Pegawai Berdasarkan Umur

0

1

2

3

4

5

6

7

8

a b c d a b c d a b c d a b c d

Golongan I Golongan II Golongan III Golongan IV

20-30 30-40 40-50 50 <

0

2

4

6

8

10

12

14

20-30 30-40 40-50 50 <

Rentang Umur Pegawai Loka POM Rejang

Lebong

13

Berdasarkan Gambar 2.15 dapat dilihat bahwa jumlah pegawai dengan

klasifikasi umur 20-30 tahun lebih banyak dibandingkan dengan pegawai dengan

klasifikasi umur rentang 30-40 tahun dan diatas 50 Tahun. Mengingat kelompok

umur 50-54 tahun akan menghadapi masa pensiun dalam kurun waktu 4-8 tahun,

Loka POM di Rejang Lebong harus melakukan pengembangan kompetensi agar

kedepannya pegawai dengan klasifikasi umur 20-30 tahun akan memiliki bekal untuk

menggerakkan Loka POM di Rejang Lebong

2.2.5 Profil Kemampuan Kerja Tenaga Penguji Pengujian sampel obat dan makanan di Loka POM Rejang Lebong masih

menggunakan cara sederhana yaitu menggunakan Rapid Tes Kit, sedangkan

pengujian sesuai dengan parameter prioritas sampling dilakukan di Laboratorium

BPOM di Bengkulu.

2.2.8 Daftar Inventaris Kantor Barang inventaris dan aset yang dipergunakan untuk operasional kantor

terdiri atas barang inventaris Loka Pengawas Obat dan Makanan di Kabupaten

Rejang Lebong. Daftar Inventaris Kantor Loka POM di Rejang Lebong dapat dilihat

pada Tabel 4.

Table 6. Daftar Inventaris Loka POM di Rejang Lebong Tahun 2020

No Nama Barang Merk / Type

Keadaan Total Ket

Baik Kurang

Baik Rusak

1 Lemari Besi/Metal Lemari sb030 5 0 0 5

2 Lemari Kayu Lemari Jati 1 0 0 1

3 Koper/Tas Krisbow Krisbow 2 0 0 2

4 Mesin Absensi Solution p-100 1 0 0 1

5

LCD

Projector/Infocus EPSON EB U42 1 0 0 1

6

Meja Kerja

Besi/Metal Meja Kaca 1086 1 0 0 1

7 Meja Kerja Kayu Custom 3 0 0 3

8 Kursi Besi/Metal Tiger 3003 2 0 0 2

9 Kursi Besi/Metal

Kursi Sandaran

Ergoteck 6 0 0 6

14

No Nama Barang Merk / Type

Keadaan Total Ket

Baik Kurang

Baik Rusak

10 Kursi Besi/Metal Kursi CS 2 0 0 2

11 Kursi Besi/Metal Kursi Staff 12 0 0 12

12 Sice Sofa 1 0 0 1

13 Sice Sofa Tunggu 2 0 0 2

14 Meja Resepsionis Custom 1 0 0 1

15 Kasur/Spring Bed Canberra 1 0 0 1

16 Kasur/Spring Bed Next Start 1 0 0 1

17 Meja Makan Kayu Meja Makan Rastik 1 0 0 1

18 Lemari Es Sharp 1 0 0 1

19 Lemari Es Sharp Vol. 200ml 1 0 0 1

20 AC Split Panasonic YN 09 SKJ 3 0 0 3

21 AC Split Daikin FVY71LAV 2 0 0 2

22 Televisi Samsung UA40N5000 1 0 0 1

23 Loudspeaker JBL EON 20BP 1 0 0 1

24 Unit Power Supply Prolink 1500VA 4 0 0 4

25 Unit Power Supply ICA SE6100 1 0 0 1

26 Dispenser SANKEN 2 0 0 2

27 Tangga Teleskopik 1 0 0 1

28

Tripod Projector

Screen Brite 1 0 0 1

29 Camera Digital Canon EOS 200D 1 0 0 1

30 P.C Unit HP 24-F0052L 4 0 0 4

31 P.C Unit Dell Inspiron 3670 1 0 0 1

32 Laptop

Asus A411UF-

BV225T 2 1 0 3

33 Printer PIXMA IP110 1 0 0 1

34 Printer Brother DCP-T710W 2 0 0 2

35 Printer Canon LBP6030 4 0 0 4

36 Router UBIQUITI UNIFI 1 0 0 1

37 Router

MIKROTIK

RB1100AHX41U 1 0 0 1

38 Router

MIKROTIK CRS326-

24G-2S+RM 1 0 0 1

39 Rak Server

ABBA 19 CLOES

RACK 1 0 0 1

40

Stop Kontak

Portable Stop Kontak 3 0 0 3

15

No Nama Barang Merk / Type

Keadaan Total Ket

Baik Kurang

Baik Rusak

41 Steker T Steker 1 0 0 1

42 Jam Dinding Jam Dinding 1 0 1 2

43 Papan Pengumuman Custom 1 0 0 1

44

Pengharum

Ruangan Otomatis Stella 0 0 1 1

45 Kotak Tisu Kotak Tisu 1 0 0 1

46 Tempat Sampah Kotak Tisu 1 0 0 1

47 Meja Kaca Custom 1 0 0 1

48 Gorden Gorden 7 0 0 7

49 Rak Display Custom 1 0 0 1

50 Termos Delvonta 1 0 0 1

51 Termos Suma 2 0 0 2

52 Meja Kerja Maxi Maxi 6 0 0 6

53 Kursi Kerja Maxi Maxi 12 0 0 12

54 PC All-in One

HP ALL-IN-ONE 200

G3 [4FV36PA] 1 0 0 1

55

Laptop Dell

Inspiron

DELL INSPIRON 14

5482 1 0 0 1

56 HDD External WD 1 Tb 1 0 0 1

57

Camera Mobil

Moztec Moztec 2 0 0 2

58 HDD External Toshiba 1 Tb 1 0 0 1

59 Stroler Krisbow Krisbow 1 0 0 1

60 Handycam Sony

SONY Handycam

HDR-CX405 1 0 0 1

61 Camera Digital

Canon Digital Camera

IXUS 285 1 0 0 1

62 Printer tank ink

HP PRINTER INK

TANK 115 [2LB19A] 1 0 0 1

63 Infocus proyector

INFOCUS Projector

IN226 1 0 0 1

64 Printer Canon Canon Pixma MP 287 1 0 0 1

65 Kulkas Portable

Mobicool F15

(AC/DC) 2 0 0 2

66

Infrared

Thermometer

Infrared Thermometer

Model : FI06 1 0 0 1

16

2.2.9 Anggaran Anggaran Loka POM di Rejang Lebong masih tergabung dalam 1 DIPA Balai

POM di Bengkulu dengan total anggaran sebesar Rp.31.795.837.000,-. Khusus untuk

Loka POM di Rejang Lebong dialokasikan anggaran sebesar Rp. 1.491.618.000 yang

dialokasikan ke dalam 4 kegiatan pokok: Pengawasan, Pengadaan Sarana dan

Prasarana, Pelayanan Publik (KIE) dan Manajemen Perkantoran. Keseluruhan

kegiatan tersebut dibagi menjadi 14 kegiatan yang dapat dilihat dalam Petunjuk

Operasional Kegiatan, yaitu pengadaan alat laboratorium sebagai pendukung

kegiatan pengujian mutu, sampling, pengawasan sarana produksi dan distribusi,

penyidikan, pelayanan publik, komunitas yang diberdayakan (pengawasan PJAS,

GKPD, Fortifkasi Pangan dan Bahan Berbahaya). Untuk lebih jelasnya, seluruh

kegiatan dan penganggarannya dapat dilihat pada Tabel 5.

Table 7. Kegiatan dan Penganggaran Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong 2019

KODE OUTPUT PAGU ANGGARAN REALISASI PERSENTASE (%)

002

Perkara di bidang

Penyidikan Obat dan

Makanan (perkara)

178.369.000 137.286.035 76,97

003 Sampel Makanan yang

Diperiksa Sesuai Standar 78.630.000 66.251.083 84,26

004 Sarana Produksi Obat dan

Makanan yang Diperiksa 23.916.000 22.716.038 94,98

005

Sarana Distribusi Obat,

Obat Tradisional, Kosmetik,

Suplemen Kesehatan dan

Makanan yang Diperiksa

138.240.000 130.078.830 94,10

012 Layanan Dukungan

Laboratorium 71.225.000 71.225.000 100

081

Sampel Obat, Obat Bahan

Alam,Kosmetik dan

Suplemen Kesehatan yang

diperiksa sesuai standar

125.188.000 72.617.681 58,01

088 KIE Obat dan Makanan

Aman 123.982.000 1123.117.406 99,30

17

KODE OUTPUT PAGU ANGGARAN REALISASI PERSENTASE (%)

083

Penguatan Kelembagaan

595.640.000 559.555.910 93,94

994

Layanan Sarana dan

Prasarana Internal Loka

POM

156.428.000 150.217.939 96,03

JUMLAH 1.491.618.000 1.333.065.922 89,37

Total realisasi belanja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong sebesar

1.333.065.922,- dari pagu yang ada sehingga capaian serapan sebesar 89,37%.

2.2.10 Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Kegiatan Penerimaan Negara Bukan Pajak Loka POM di Rejang Lebong pada

tahun 2019 belum ada karena pelayanan obat dan makanan yang menghasilkan

PNBP masih bergabung dengan Balai POM di Bengkulu.

18

BAB III

HASIL KEGIATAN

PENGAWASAN OBAT DAN MAKANAN

Kegiatan Pengawasan Obat dan Makanan merupakan turunan dari Visi dan

Misi Badan POM untuk melindungi masyarakat dari produk Obat dan Makanan yang

beresiko terhadap kesehatan. Ketiga misi Badan POM diimplementasikan dalam

pengawasan Pre-Market, Post-Market Control dan Komunikasi, Informasi dan

Edukasi (KIE). Sedangkan yang dimaksud dengan produk obat dan makanan adalah

obat, narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (NAPZA), kosmetik, obat tradisional,

produk komplemen, makanan dan minuman. Pengawasan produk juga dilaksanakan

melalui sampling dan pengujian sederhana menggunakan test kit.

Selain dari pengawasan produk tersebut diatas, juga dilakukan pengawasan

terhadap sarana produksi dan distribusi obat dan makanan. Selanjutnya kegiatan

pengawasan obat dan makanan, dalam rangka menimbulkan efek jera, dilakukan

kegiatan investigasi awal dan penindakan dalam kaidah penegakan hukum Pro

Justitia terhadap sarana yang melakukan pelanggaran terhadap undang-undang

yang menjadi kewenangan Badan POM.

Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) dilaksanakan terhadap masyarakat,

pelaku usaha dan stakeholder. Kegiatan KIE dilaksanakan di 3 (tiga) kabupaten

wilayah kerja, yaitu Kabupaten Rejang Lebong, Kabupaten Lebong dan Kabupaten

Kepahiang. Kegiatan ini berupa bimbingan teknis, penyebaran informasi melalui

media elektronik dan cetak, pameran, advokasi ke stakeholder terkait, dan

penyuluhan langsung kepada masyarakat.

19

3.1 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN, KEMANFAATAN PRODUK TERAPETIK

3.1.1 Sampling Produk Terapetik Pada akhir tahun 2018, Badan POM menetapkan jumlah sampel terapetik

untuk Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong sebanyak 100 sampel. Sampling

produk terapetik Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong terbagi atas 3

kategori besar, yaitu 88 sampel obat rutin yang terbagi atas 13 kelas terapi,

sampel obat kasus sebanyak 10 sampel, dan sampel ruang lingkup dan rokok

sebanyak 2 sampel.

Secara keseluruhan, sampling terapetik yang dilakukan oleh Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong telah tercapai sebanyak 100 sampel ( realisasi 100%

) sesuai kategori dalam perencanaan prioritas sampling tahun 2019.

3.1.4 Pemeriksaan Sarana Produksi Produk Terapetik Pemeriksaan sarana produksi menjadi bagian dari premarket-control sebagai

tindakan pencegahan untuk menjamin obat yang beredar memenuhi

persyaratan keamanan, khasiat/manfaat, dan mutu produk yang ditetapkan.

Namun, sejak awal berdirinya Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong hingga

sekarang, belum ada sarana industri farmasi di wilayah kerja Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong.

3.1.5 Pemeriksaan Sarana Distribusi Produk Terapetik Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong melakukan kegiatan pengawasan

sarana distribusi produk terapetik sepanjang tahun 2019. Data sarana yang ada

di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong sebanyak 128 sarana

yang terdiri dari 47 Apotek, 18 Toko Obat, 3 Gudang farmasi Kabupaten, 4

Rumah Sakit, 50 Puskesmas, dan 6 klinik. Dari jumlah sarana tersebut,

dilakukan pemeriksaan terhadap 105 sarana dengan rincian 45 Apotek, 12 Toko

Obat, 3 IFK, 4 Rumah sakit, 35 Puskesmas, 6 Klinik (82,03% dari total sarana

yang ada).

20

Target sarana yang diperiksa tahun 2019 adalah sesuai dengan Renlak yaitu 101

sarana. Realisasi pemeriksaan sarana yang dilakukan tahun 2019 adalah 105

sarana (103,96%), dengan hasil 20 sarana Memenuhi Ketentuan (MK),

sedangkan 85 sarana Tidak Memenuhi Ketentuan (TMK). Hasil pemeriksaan

sarana Distribusi Produk Terapetik oleh Loka POM di Kabupaten Rejang

Lebong dapat dilihat pada Gambar 6.

Gambar 6. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Distribusi Produk Terapetik Tahun 2019

3.1.5.1 Pemeriksaan Sarana Pedagang Besar Farmasi (PBF)

Untuk Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong, tidak terdapat sarana

Pedagang Besar Farmasi (PBF) sehingga tidak ada target pemeriksaan

terhadap PBF.

3.1.5.2 Pemeriksaan Sarana Apotek

Jumlah Sarana Apotek yang ada di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong adalah 47 sarana, dengan target pemeriksaan berjumlah 45

sarana. Berdasarkan pemeriksaan sarana diperoleh hasil 8 sarana MK dan 37

sarana TMK. Dari 37 sarana di wilayah kerja Loka POM di Rejang Lebong yang

TMK, ditemukan pelanggaran pada 7 kategori, yaitu Perizinan 2 sarana,

Pengadaan 2 sarana, penerapan CDOB 23 sarana, Administrasi 4 sarana, dan

pelanggaran lain-lain 5 sarana. Tindak lanjut temuan pada pemeriksaan

sarana apotek berupa Pembinaan di tempat 22 sarana, Peringatan 8 sarana,

21

Peringatan Keras 5 sarana dan Penghentian Sementara Kegiatan / PSK 1

sarana. Hasil pemeriksaan sarana apotek dapat dilihat pada Gambar 7.

Gambar 7. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Apotek Tahun 2019

3.1.5.3 Pemeriksaan Sarana Toko Obat Berizin (TOB)

Sarana TOB yang ada di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang

Lebong berjumlah 12 sarana yang tersebar di 3 (tiga) Kabupaten wilayah

kerja. Target pemeriksaan tahun 2019 sejumlah 12 sarana. Realisasi

pemeriksaan TOB mencapai 12 sarana (100%) dengan hasil 1 sarana MK dan 11

Sarana TMK. Dari 11 sarana yang TMK, ditemukan pelanggaran pada 4

kategori, yaitu Perizinan 2 sarana, CDOB 5 sarana, Penjualan produk dilarang

atau obat keras 4 sarana, dan Administrasi 3 sarana. Jumlah katagori

pelanggaran sebanyak 14 melebihi dari jumlah sarana (11) disebabkan oleh

terdapat sarana yang mempunyai pelanggaran lebih dari 1. Sarana toko obat

berizin yang melakukan pelanggaran ditindaklanjuti dengan pembinaan dan

peringatan terhadap sarana tersebut. Hasil pemeriksaan sarana toko obat

berizin dapat dilihat pada Gambar 8.

22

Gambar 8. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Toko Obat Berizin (TOB) Tahun 2019

3.1.5.4 Pemeriksaan Gudang Farmasi dan Kesehatan (GFK)

GFK yang ada di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

berjumlah 3 sarana yang tersebar di 3 kabupaten wilayah kerja. Target

pemeriksaan tahun 2019 sejumlah 3 sarana. Pemeriksaan dilakukan terhadap

3 sarana (realisasi 100%). Hasil pemeriksaan ditemukan 3 sarana tersebut

TMK. Hasil pemeriksaan sarana Gudang Farmasi dan Kesehatan dapat dilihat

pada Gambar 9.

Gambar 9. Grafik Pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Gudang Farmasi dan Kesehatan (GFK) Tahun 2019

23

3.1.5.5 Rumah Sakit Pemerintah (RSP) Dan Rumah Sakit Swasta (RSS)

Rumah Sakit Pemerintah (RSP) dan Rumah Sakit Swasta (RSS) yang ada di

wilayah kerja Loka POM di Rejang Lebong berjumlah 4 sarana yang tersebar

di seluruh kabupaten wilayah kerja. Target pemeriksaan tahun 2019 sejumlah

4 sarana. Hasil pemeriksaan ditemukan 1 sarana (25%) yang MK dan 3 sarana

(75%) TMK. Kategori pelanggaran pada sarana TMK adalah penerapan Cara

Distribusi Obat yang Baik (CDOB). Tindak lanjut atas ketiga sarana tersebut

adalah berupa surat rekomendasi perbaikan. Hasil pemeriksaan sarana

Rumah Sakit Pemerintah dan Rumah Sakit Swasta dapat dilihat pada Gambar

10.

Gambar 10. Pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Rumah Sakit Pemerintah (RSP) Dan Rumah Sakit Swasta (RSS) Tahun 2019

3.1.5.6 Puskesmas

Target untuk pemeriksaan sarana Puskesmas 35 sarana. Pada tahun 2019

dapat dilaksanakan pemeriksaan terhadap 35 sarana (capaian 100%). Hasil

pemeriksaan ditemukan 9 sarana (25,7%) MK dan 26 sarana (74,3%) TMK. Dari

26 sarana Loka POM Rejang Lebong yang TMK ditemukan pelanggaran pada

3 kategori yaitu Penerapan CDOB (12), Pengadaan (6), Administrasi (8).

Tindak lanjut yang dilakukan berupa Rekomendasi Perbaikan. Hasil

pemeriksaan sarana Puskesmas dapat dilihat pada Gambar 11.

24

Gambar 11. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Puskesmas Tahun 2019

3.1.5.7 Balai Pengobatan (BP), Puskesmas Pembantu (Pustu) dan Rumah Bersalin

(RB)

Balai Pengobatan, Puskesmas pembantu dan Rumah Bersalin yang ada di

wilayah kerja Loka POM di Rejang Lebong berjumlah 6 sarana. Pemeriksaan

dilakukan terhadap 6 sarana dengan hasil keseluruhannya TMK. Kategori

pelanggaran pada aspek penerapan CDOB dan Administrasi 6 sarana. Tindak

lanjut terhadap sarana yang TMK adalah diberikan sanksi peringatan keras

(4) dan peringatan (2). Hasil pemeriksaan sarana Balai Pengobatan (BP),

Puskesmas Pembantu (Pustu) dan Rumah Bersalin (RB) dapat dilihat pada

Gambar 12.

Gambar 12. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Balai Pengobatan (BP), Puskesmas Pembantu (Pustu) dan Rumah Bersalin (RB) Tahun 2019

25

3.2 PENGAWASAN NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA DAN ZAT ADITIF LAINNYA (NAPZA)

3.2.1 Sampling Narkotika, Psikotropika dan zat Adiktif lainnya Tahun 2019 jumlah sampel Narkotika, Psikotropika dan zat adiktif lainnya

disampling berdasarkan kelas terapi Napza yang terbagi pada jenis sampel

JKN (hulu 1 sampel dan hilir 1 sampel) dan Non JKN 1 sampel. Pada tahun

2019 terdapat 3 item sampel pada kelas terapi NAPZA dan antipsikosis lain.

3.2.3 Pengawasan Distribusi NAPZA Pada tahun 2019, pengawasan Sarana distribusi pengelola NAPZA telah

dimasukkan dalam pemeriksaan sarana distribusi produk Terapetik. Target

sarana yang diperiksa sama dengan target sarana distribusi produk

Terapetik.

3.3 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN OBAT TRADISIONAL

3.3.1. Sampling Obat Tradisional Target sampling Obat Tradisional Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

sebanyak 105 sampel dengan capaian 105 (realisasi 100 %). Sampling dilakukan

sesuai dengan kategori dalam perencanaan prioritas sampling.

3.3.2. Pengawasan Sarana Produksi Obat Tradisional Sejak berdirinya Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong pada tahun 2018

hingga sekarang, Sarana produksi Obat Tradisional dan Suplemen kesehatan

belum ada di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

3.3.3. Pengawasan Sarana Distribusi Obat Tradisional Pengawasan produk Obat Tradisional (OT) di wilayah kerja Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong dilakukan dengan pemeriksaan langsung ke sarana

distribusi OT. Jumlah sarana distribusi Obat Tradisional dan Suplemen

Kesehatan yang ada di wilayah kerja Loka POM Rejang Lebong berjumlah 7

sarana. Jumlah tersebut diperoleh berdasarkan core bussiness atau sarana

26

yang paling banyak mendistribusikan OT dan SK dibanding komoditi lainnya.

Target pemeriksaan tahun 2019 adalah 7 sarana dengan realisasi pemeriksaan

sebanyak 10 sarana (realisasi 142,8%), melebihi dari target yang telah

ditentukan. Hasil pemeriksaan OT/SK tersebut telah dilakukan pada sarana

yang terbanyak mendistribusikan OT/SK. Banyaknya jumlah sarana baru di

tahun 2019 menambah jumlah total sarana. Hasil pemeriksaan menunjukkan 5

sarana memenuhi Ketentuan (MK) dan 5 sarana tidak memenuhi ketentuan

(TMK). Temuan saat pemeriksaan sarana distribusi OT/SK, berupa produk TIE

atau produk yang tercantum pada public warning. Hasil pemeriksaan sarana

distribusi OT/SK dapat dilihat pada Gambar 13.

Gambar 13. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Distribusi OT/SK

Tahun 2019

3.4 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN SUPLEMEN KESEHATAN

3.4.1 Sampling Suplemen Kesehatan Target sampling suplemen kesehatan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

tahun 2019 sebanyak 35 sampel dengan capaian sebanyak 35 sampel (realisasi

100%). Sampling dilakukan sesuai kategori dalam perencanaan prioritas

sampling.

27

3.4.2 Pengawasan Produksi Suplemen kesehatan Sejak berdirinya Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong pada tahun 2018

hingga sekarang, Sarana produksi industri farmasi khususnya Obat Tradisional

dan SK belum ada di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

3.4.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Suplemen Kesehatan Pengawasan sarana distribusi suplemen kesehatan dilakukan bergabung

dengan pemeriksaan produk Obat tradisional pada sarana distribusi obat

tradisional & suplemen kesehatan.

3.5 PENGAWASAN MUTU, KEAMANAN DAN KEMANFAATAN KOSMETIKA

3.5.1 Sampling Kosmetika Target sampling produk kosmetik Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

adalah 210 sampel dengan realisasi 211 sampel (100,48%). Sampling dilakukan

sesuai kategori dalam perencanaan prioritas sampling.

3.5.2 Pemeriksaan Sarana Produksi Kosmetika

Sepanjang tahun 2019, tidak terdapat industri kosmetika di wilayah kerja Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong.

3.5.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Kosmetika Sarana distribusi kosmetika yang ada di Loka POM Rejang Lebong sejumlah 67

sarana meliputi distributor dan agen kosmetik, toko kosmetik, salon/spa, klinik

kecantikan, serta toko kosmetik online dan MLM. Target pemeriksaan tahun

2019 sejumlah 35 sarana. Pemeriksaan dilaksanakan pada 85 sarana (243%)

melebihi dari target yang telah ditentukan.

Dari hasil pemeriksaan, sebanyak 42 sarana (49,4%) yang memenuhi ketentuan

(MK) dan 43 sarana (50,6 %) yang tidak memenuhi ketentuan (TMK). Hasil

pemeriksaan sarana distribusi kosmetika dapat dilihat pada Gambar 14.

28

Gambar 14. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Distribusi Kosmetika Tahun 2019

Dari 43 sarana yang TMK ditemukan pelanggaran yaitu Mengedarkan

Kosmetik Tanpa Izin Edar (TIE) dan produk kadaluarsa. Temuan pelanggaran

pada sarana distribusi kosmetika ditindaklanjuti dengan pemusnahan

kosmetik di tempat atau di kantor setelah dilakukan pengamanan dan

pemanggilan pemilik sarana dalam rangka pemeriksaan.

3.6 PENGAWASAN MUTU DAN KEAMANAN PRODUK PANGAN

3.6.1 Sampling Produk Pangan Target sampling produk pangan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

adalah 193 sampel dengan realisasi 193 sampel (100%) sesuai kategori pangan

dalam perencanaan prioritas sampling.

3.6.2 Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan

3.7.3.1 Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan (MD)

Sarana industri pangan yang ada di daerah pengawasan Loka POM di Rejang

Lebong pada tahun 2019 yaitu sejumlah 5 sarana. Target pemeriksaan tahun

2019 adalah 5 sarana. Pemeriksaan dilaksanakan terhadap 5 sarana (100%).

Hasil pemeriksaan yang diperoleh adalah 3 sarana MK (60%) dan 2 sarana

TMK (40%).

Dari 2 sarana yang TMK, ditemukan pelanggaran pada 2 kategori yaitu

29

Higiene dan sanitasi (1) serta Penerapan Cara Produksi Pangan yang Baik/

CPPB (1). Tindak lanjut terhadap sarana TMK berupa melaporkan ke Badan

POM RI untuk mendapat Peringatan dari Direktur Inspeksi dan Sertifikasi

Pangan dan Badan POM RI. Hasil pemeriksaan sarana produksi pangan dapat

dilihat pada Gambar 15.

Gambar 15. Grafik pemeriksaan dan hasil pemeriksaan Sarana Produksi Pangan (MD) Tahun 2019

3.7.3.2 Pemeriksaan Sarana Industri Rumah Tangga Pangan (IRTP)

Sarana IRTP yang ada di daerah pengawasan Loka POM Rejang Lebong yaitu

sejumlah 94 sarana. Target pemeriksaan tahun 2019 adalah 35 sarana (37,2%

dari sarana yang ada). Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong melakukan

pemeriksaan terhadap 35 sarana (100%).

Dari hasil pemeriksaan diperoleh 20 sarana (57,1%) MK dan 15 sarana (42,9%)

TMK. Hasil pemeriksaan IRTP dapat dilihat pada Gambar 16.

30

Gambar 16. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Industri Rumah Tangga Pangan (IRTP) Tahun 2019

Kategori temuan pelanggaran pada pemeriksaan IRTP terdiri dari 5 kategori,

yaitu: Perizinan (28), Penerapan CPPB (5), mutu/label (10), hygiene/sanitasi

yang rendah (44), dan temuan pelanggaran lain-lain (3). Tindak lanjut

terhadap sarana TMK adalah dengan pembinaan sebanyak 23 sarana.

3.6.3 Pemeriksaan Sarana Distribusi Pangan Sarana distribusi pangan yang masuk dalam pengawasan Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong sejumlah 159 sarana meliputi distributor pangan,

grosir, agen, supermarket, minimarket, dan toko swalayan. Target

pemeriksaan 42 sarana dengan capaian pemeriksaan 45 sarana (realisasi

107,14 %,). Dari hasil pemerikasaan diperoleh sebanyak 11 sarana (24,4%) MK

dan 34 sarana (75,6%) TMK. Hasil pemeriksaan dapat dilihat pada Gambar 17.

31

Gambar 17. Grafik Pemeriksaan dan Hasil Pemeriksaan Sarana Distribusi Pangan Tahun 2019

3.6.4 Intensifikasi Pangan

Selain pemeriksaan rutin sarana distribusi Pangan, Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong juga melakukan pemeriksaan melalui kegiatan Intensifikasi

Pangan dalam rangka hari-hari besar keagamaan, yaitu pada bulan Ramadhan

dan menjelang Idul Fitri serta Hari Raya Natal dan Tahun Baru. Jumlah sarana

yang diperiksa sebanyak 111 sarana , dengan hasil pemeriksaan 58 sarana MK

(52,3%) dan 53 sarana TMK (47,7%).

3.6.4 Pengawasan Fortifikasi Pada tahun 2019, Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong

mendapatkan target pengawasan

fortifikasi garam sebanyak 50 sampel.

Pengawasan dilakukan dengan sampling

produk garam yang beredar di

Kabupaten Rejang Lebong dan

melakukan pengujian kadar KIO3

menggunakan Test kit. Dari 50 sampel

yang diperiksa diperoleh hasil 47 sampel Memenuhi Syarat (94%) dan 3 sampel

Tidak Memenuhi Syarat (6%) kadar KIO3.

Gambar 18. Hasil Pemeriksaan

Intensifikasi Pangan Tahun 2019

32

Gambar 19. Grafik Pengawasan Hasil Pengawasan Fortifikasi Pangan Tahun 2019

3.7 PENGUJIAN SAMPEL OBAT DAN MAKANAN

Pengujian sampel rutin obat, narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (NAPZA),

kosmetik, obat tradisional, produk komplemen, makanan dan minuman yang di

sampling oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong dilakukan di Balai POM di

Bengkulu.

3.8 PENGAWASAN IKLAN DAN LABEL

3.8.1 Pengawasan Iklan Pada tahun 2019, target pengawasan iklan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

adalah 131, terdiri dari iklan obat 21, obat tradisional 15, suplemen kesehatan 5 dan

kosmetik 90. Realisasi pengawasan iklan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

adalah sebagai berikut:

a. iklan obat 40 dengan hasil 29 MK dan 11 TMK

b. iklan obat tradisional 75 dengan hasil 30 iklan MK dan 45 TMK

c. iklan Suplemen Kesehatan 37 dengan hasil 29 iklan MK dan 8 iklan TMK

d. iklan kosmetik 176 dengan hasil 147 iklan MK dan 29 iklan TMK.

e. iklan pangan 37 dengan hasil 34 iklan MK dan 3 iklan TMK.

f. iklan rokok 69 dengan hasil 37 iklan MK dan 32 iklan TMK.

33

Gambar 20. Grafik Pengawasan Iklan Tahun 2019

Secara keseluruhan, realisasi

pengawasan iklan melebihi target yang

sudah ditetapkan, yaitu 434 (331,3 %)

dengan hasil pengawasan 306 MK

(70,5 %) dan 128 TMK (29,5%).

3.8.2 Pengawasan Label Pengawasan label dilakukan terhadap penandaan pada kemasan sampel

rutin komoditi obat, obat tradisional, suplemen kesehatan, kosmetik, pangan

dan rokok. Pada tahun 2019, target pengawasan label sampel rutin Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong adalah 643 dengan realisasi sebanyak 644

(100,15%) dengan hasil pengawasan 598 MK (93 %) dan 45 TMK (7 %).

Gambar 22. Grafik Pengawasan dan Hasil Pengawasan Label Tahun 2019

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong tidak ada target pengawasan label

rokok dari pusat. Pengawasan label rokok dilakukan terhadap 25 sampel

dengan hasil 0 MK (0 %) dan 25 TMK (100%).

Gambar 21. Hasil Pengawasan

Iklan Tahun 2019

34

Gambar 23. Grafik Pengawasan dan Hasil Pengawasan Label Rokok Tahun 2019

3.9. PENYIDIKAN KASUS TINDAK PIDANA BIDANG OBAT DAN MAKANAN

Tindak Pidana di bidang Obat dan Makanan adalah kejahatan kemanusiaan

potensi ancaman kejahatan Obat dan Makanan di samping berdampak

negatif terhadap kesehatan, juga berdampak terhadap ekonomi negara

akibat hilangnya pemasukan pajak dan bea masuk serta menekan daya saing

dunia usaha. Lebih jauh, potensi ini dapat mengancam keamanan dan

ketertiban masyarakat termasuk ketahanan bangsa bila tidak dilakukan

langkah antisipasi.

Badan Pengawas Obat dan Makanan berkomitmen untuk memastikan semua

Obat dan Makanan yang sampai ke tangan masyarakat adalah benar-benar

sesuai ketentuan yang berlaku. Dan apabila dalam perjalanannya ditemukan

dugaan tindak pidana akan ditindaklanjuti secara pro justitia. Balai POM di

Bengkulu sebagai Unit Pelaksana Teknis memiliki Penyidik Pegawai Negeri

Sipil yang diserahi tugas untuk melaksanakan penindakan dan penyidikan

perkara tindak pidana di bidang Obat dan Makanan tersebut.

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong, pada Tahun 2019 diberikan target

2 perkara dengan target capaian sebesar 50 %dari target. Dari 15 Kasus yang

ditemukan, terdiri dari Kasus Obat dan PKRT 2, kasus Obat Tradisional 2,

Kasus Kosmetik 4 kasus, kasus Suplemen Makanan 0, dan Kasus Pangan 7.

35

Hanya 1 kasus yang ditingkatkan menjadi Perkara yaitu kasus temuan produk

Kosmetik. Status perkara saat ini sudah P21 dan telah dilakukan eksekusi

putusan perkara pengadilan.

3.10 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT / KONSUMEN

3.10.1 Layanan Publik

3.10.1.1 Program Intervensi Pangan Jajanan Anak Sekolah

Sumber daya manusia yang berkualitas di lingkungan sekolah dapat

diwujudkan dengan menyediakan pangan yang akan dikonsumsi komunitas

sekolah dalam kondisi aman, bermutu dan bergizi. Pangan yang dikonsumsi

komunitas sekolah dapat berupa pangan jajanan yang tersedia di lingkungan

sekolah maupun pangan jajanan yang berada di luar lingkungan sekolah.

Pangan yang beredar saat ini, termasuk pangan yang dijajakan di kantin

sekolah dan atau di lingkungan sekolah, merupakan pangan yang dihasilkan

oleh industri pangan, termasuk industri rumah tangga pangan (IRTP) dan

pangan yang dihasilkan oleh jasa boga yang disebut pangan siap saji.

Keamanan dan mutu produk pangan yang beredar di lingkungan sekolah

ditentukan oleh kebijakan sekolah, tingkat pengetahuan dan kepedulian

pengelola kantin sekolah dan penjaja pangan yang ada di sekitar lingkungan

sekolah serta pengawasan dan pembinaan aktif OPD terkait.

Dalam rangka mewujudkan kemandirian komunitas sekolah dalam

melindungi diri dari peredaran PJAS yang tidak aman dan bermutu, maka

perlu dilakukan Program Intervensi Pangan Jajanan Anak Sekolah Tahun

2019.

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong ikut serta bersama Balai POM di

Bengkulu dalam kegiatan intervensi keamanan PJAS di wilayah kerjanya,

yaitu di Kabupaten Kepahiang dan Kabupaten Rejang Lebong. Adapun

kegiatan intervensi pangan jajanan anak sekolah tahun 2019 yang

36

dilaksanakan oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong adalah sebagai

berikut:

A. Pertemuan Lintas Sektor

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong ikut serta dalam pertemuan lintas

sektor yang diadakan oleh BPOM di Bengkulu pada :

Hari/Tanggal : Senin/ 22 April 2019

Tempat : Hotel Nala Sea Side Kota Bengkulu

Adapun peserta terdiri dari :

Table 8. Kegiatan Loka POM Rejang Lebong dengan Lintas Sektor

No Institusi Program / kegiatan yang dapat disinergikan

1 Badan POM Program Keamanan PJAS dan Monev

2 Balai Besar/Balai POM Program Keamanan PJAS di Provinsi

3 Bappeda Penganggaran keberlangsungan Program

Intervensi Keamanan PJAS

4 Dinas Pendidikan dan Program Bantuan Pemerintah Kantin Sekolah

Kebudayaan Integrasi program keamanan pangan dengan

program UKS

Integrasi materi keamanan pangan dalam

kegiatan intrakurikuler dan ekstrakurikuler

Koordinasi untuk pemilihan sekolah target

intervensi keamanan pangan

Data sekolah secara umum dan yang memiliki sarana kantin

Integrasi lokus program lintas sektoral

5 Kanwil Kementerian Integrasi program keamanan pangan dengan

program UKS

Agama Koordinasi untuk pemilihan sekolah target

intervensi keamanan pangan

Data Madrasah secara umum dan yang memiliki

sarana kantin sekolah

Integrasi lokus program lintas sektoral

B. Bimtek keamanan PJAS

37

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong ikut serta bersama Balai POM di Bengkulu

dalam pelaksanaan Bimtek Kemanaan PJAS di Kabupaten Kepahiang dan Kabupaten

Rejang Lebong.

Table 9. Daftar Peserta Bimtek di Wilayah Kerja Loka POM di Rejang Lebong

Nama

Kabupaten Tempat/Waktu Jumlah Peserta

1. Kabupaten

Kepahiang

Hotel Umro Kabupaten Kepahiang (29/04/2019)

1. Komunitas Sekolah ( 53 Sekolah ) 2. Sanitarian Puskesmas Kec. Merigi 3. Sanitarian Puskesmas Kec. Kabawetan 4. Sanitarian Puskesmas Kec. Kepahiang 5. Sanitarian Puskesmas Kec. Bermani Ilir 6. Sanitarian Puskesmas Kec. Muara

Kemumu 7. Sanitarian Puskesmas Kec. Seberang

Musi 8. Sanitarian Puskesmas Kec. Tebat Karai 9. Sanitarian Puskesmas Kec. Ujan Mas 10. Fasilitator Ramah Anak dari Dinas

Perberdayaan Perempuan Kabupaten Kepahiang

11. Pembina UKS Dinas Pendidikan Kabupaten Kepahiang

12. Pembina UKS Kemenag Kabupaten Kepahiang

2. Kabupaten Rejang Lebong

BLKM Kabupaten

Rejang Lebong

(30/04/2019)

1. Komunitas Sekolah ( 53 Sekolah ) 2. Sanitarian Puskesmas Kec. Curup 3. Sanitarian Puskesmas Kec. Curup Utara 4. Sanitarian Puskesmas Kec. Curup Timur 5. Sanitarian Puskesmas Kec. Curup

Selatan 6. Sanitarian Puskesmas Kec. Curup

Tengah 7. Fasilitator Ramah Anak dari Dinas

Perberdayaan Perempuan Kabupaten Rejang Lebong

8. Pembina UKS Dinas Pendidikan Kabupaten Rejang Lebong

9. Pembina UKS Kemenag Kabupaten Rejang Lebong

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Tim Pelaksana Daerah yang berasal dari BPOM

dengan Narasumber berasal dari BPOM dan Dinas Kesehatan. Peserta bimtek terdiri

dari:

38

1) Komunitas sekolah sebanyak 3 orang, diantaranya terdiri dari : Kepala

Sekolah/Madrasah (yang akan berperan sebagai Pembuat Kebijakan Program

Keamanan Pangan Sekolah)

- Guru UKS (yang akan berperan sebagai Koordinator lapangan Pelaksanaan

Program PJAS di sekolah/Pembina Kantin Sekolah)

- Pengelola kantin (yang akan berperan sebagai agent of change untuk

produsen PJAS)

2) Sanitarian dari Puskesmas yang menjadi Pembina UKS sekolah yang menjadi

target lokus

3) Fasilitator Sekolah Ramah Anak dibawah koordinasi Kementerian

Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA), jika ada

4) Petugas Dinas Pendidikan sebagai Tim Pembina UKS

5) Petugas Kanwil Kemenag sebagai Tim Pembina UKS

Bimtek Keamanan PJAS dilakukan dan telah melengkapi pemahaman dan

implementasi pembentukan Kantin Sehat di Sekolah. Komunitas Sekolah,

Sanitarian Puskesmas dan Petugas Dinas Pendidikan dan Kemenag bersama-

sama berperan membentuk dan menjaga Kantin Sehat di sekolah.

39

Gambar 24. Narasumber dan Stakeholder terkait pada Kegiatan Bimtek Keamanan Mutu PJAS di Hotel Umro di Kabuaten Kepahiang

Gambar 25. Peserta Bimtek Keamanan Mutu PJAS di Hotel Umro Kab.Kepahiang

Gambar 26. Narasumber dan Stakeholder terkait pada Kegiatan Bimtek Keamanan Mutu PJAS di BLKM Kabupaten Rejang Lebong

40

Gambar 27. Peserta Bimtek Keamanan Mutu PJAS di BLKM Kabupaten Rejang

Lebong

C. Audit Piagam Bintang Keamanan Pangan Kantin Sekolah (PBKPKS)

Audit PBKPKS dilaksanakan dalam kurun waktu 15 Oktober – 10 November 2019.

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong melaksanakan audit tahap I terhadap

lokus sekolah yang sudah ditetapkan oleh BPOM di Bengkulu yang berada di

Kabupaten Rejang Lebong dan Kebupaten Kepahiang. Sekolah dengan nilai

Audit ≥ 80 akan diikutkan dalam Pelatihan PBKPKS yang diadakan oleh BPOM di

Bengkulu.

Setelah sekolah yang diundang mengikuti Pelatihan PBKPKS, dilanjutkan Audit

tahap II untuk melihat perbaikan temuan dari Audit Tahap 1 dan melakukan

penilaian ulang. Berikut daftar sekolah yang mendapat nilai audit ≥ 80 dan

mengikuti Pelatihan PBKPKS :

Table 10. Daftar Audit Piagam Bintang Keamnan Pangan Kantin Sekolah

NO KABUPATEN /

KOTA SD/MI SMP/MTS SMA/MA

1 REJANG

LEBONG SD 02

SMPN 2 REJANG

LEBONG

SMAN 2 REJANG

LEBONG

2 SD IT KHOIRU SMAN 4 REJANG

41

UMMAH LEBONG

3 SD UA TAMAN

HARAPAN SMAN 1 REJANG

LEBONG 4 SDN 09

5

KEPAHIANG

SD IT CAHAYA

RABBANI

KEPAHIANG SMPN 02

KEBAWETAN

MAN 2

KEPAHIANG 6 SDN 07 KEBAWETAN

7 MIS 05 DARUSALAM

KEPAHIANG

Pelatihan ini adalah kegiatan lanjutan dari Bimtek Keamanan PJAS dimana

Setiap sekolah mengirimkan peserta sebanyak 2 orang yaitu kepala sekolah

dan pedagang kantin dengan Narasumber berasal dari Balai POM di Bengkulu.

D. Operasionalisasi Mobil Laboratorium Keliling (Mobling) 1 dan 2

Operasionalisasi mobling dilaksanakan di Kabupaten Rejang Lebong sebanyak

17 sekolah dan di Kabupaten Kepahiang 23 sekolah, dengan sampel PJAS

sebanyak 211. Hasil pengujian sampel PJAS adalah 211 sampel (100%) Memenuhi

Syarat ( MS ) dengan parameter uji Identifikasi Formalin, Boraks, Rhodamin B,

dan Methanil Yellow menggunakan metode Test Kit.

42

Gambar 28. Pelaksanaan audit kantin sekolah di Kabupaten Kepahiang

Gambar 29. Pelaksanaan audit kantin sekolah di Kabupaten Rejang Lebong

E. Pemberian produk informasi keamanan pangan

43

Pemberian produk informasi keamanan pangan diberikan ke sekolah-sekolah

yang telah mengikuti Bimtek PJAS di Bengkulu.

Untuk sekolah-sekolah di Kabupaten Rejang Lebong dan Kabupaten Kepahiang

dibagikan oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong dan berkoordinasi

dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Rejang Lebong dan

Kabupaten Kepahiang.

Gambar 30. Penyerahan paket edukasi kepada salah satu sekolah di Kab.Kepahiang

Gambar 31. Penyerahan paket edukasi kepada salah satu sekolah di Kab.Rejang Lebong

44

3.10.1.2 Advokasi Terkait Pengawasan Obat dan Makanan

Kegiatan advokasi adalah suatu upaya yang dilakukan Loka POM di

Kabuapten Rejang Lebong untuk memperkenalkan program pengawasan obat dan

makanan kepada lintas sektor terkait. Advokasi dilakukan ke beberapa instansi

yang ada di Kabupaten wilayah kerja Loka POM, antara lain Pemerintah Daerah,

Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Perdagangan, Koperasi,

UKM dan Perindustrian, Dinas Ketahanan Pangan, Badan Pendapatan Daerah, Dinas

Komunikasi dan Informasi dan lintas sektor terkait lainnya. Pertemuan dilakukan

dengan melakukan dialog dan diskusi tentang:

a. Tugas pokok dan fungsi Badan POM, termasuk fasilitas dan sumber daya

yang ada, serta kaitannya dengan pelimpahan kewenangan yang diberikan

pemerintah pusat kepada pemerintah daerah.

b. Program Operasional Mobil Laboratorium Keliling dalam rangka Pengawasan

Jajanan Anak Sekolah (PJAS) dan Pengawasan Takji / Pabukoan di bulan

puasa Ramadhan.

c. Program penyebaran informasi tentang obat, makanan dan kosmetika di

tingkat kecamatan.

d. Percepatan pembentukan SK Tim Koordinasi Pengawasan Obat dan

Makanan di Daerah Kabupaten / Kota sebagai Tindak Lanjut Inpres No. 3

Tahun 2017 dan Permendagri No. 41 Tahun 2018.

e. Pembentukan SAKA Pramuka Pengawasan Obat dan Makanan di Tingkat

Kwartir Cabang berupa penerbitan SK Pimpinan SAKA dan SK Majelis

Pembimbing SAKA Pengawasan Obat dan Makanan.

45

Gambar 32. Penyerahan SK Saka Rintisan POM oleh Ketua Kwarcab Kepahiang disaksikan oleh Sekda Kab.Kepahiang selaku Kamabicab

3.10.1.3 Penyebaran Informasi melalui Media Cetak dan Elektronik

Media cetak dan elektronik merupakan salah satu sarana yang digunakan

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong untuk lebih menggaungkan program

pengawasan keamanan obat dan makanan, termasuk di dalamnya informasi-

informasi penting seputar OMKABA. Diharapkan melalui media cetak dan elektronik

ini, informasi-informasi dan hasil kegiatan pengawasan semakin tersosialisasikan

kepada masyarakat luas. Selain penyampaian informasi melalui media tersebut

diatas, media sosial yang belakangan ini semakin marak digunakan oleh masyarakat

seperti Instagram, Facebook, Twiter bahkan Youtube dimanfaatkan oleh Loka POM

Rejang Lebong untuk memberikan informasi kepada masyarakat. Pengelolaannya

dilakukan oleh Tim Media Sosial dimana masyarakat dapat langsung menerima

informasi terbaru yang bermanfaat.

Informasi yang disampaikan juga cukup beragam, seperti kegiatan pengawasan

obat dan makanan yang telah dilakukan, tips-tips kesehatan, informasi terbaru

terkait isu-isu yang berkembang atau yang lagi viral, serta menyemarakkan hari

besar nasional dan lain sebagainya.

46

Gambar 33. Penyebaran Informasi Melalui Media Sosial Instagram

Gambar 34. Penyeberan Informasi melalui media sosial Facebook Loka POM Rejang Lebong

47

Gambar 35. Kegiatan Loka POM Rejang Lebong yang di publikasikan oleh salah satu media lokal di Provinsi Bengkulu

3.10.1.4 Pameran

Salah satu bentuk Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong secara langsung ke masyarakat adalah melalui pameran.

Kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan Loka POM di Kabupaten Rejang

Lebong sebagai institusi pengawas obat dan makanan serta memberikan tambahan

wawasan kepada masyarakat untuk mengenal lebih jauh tentang obat, obat

tradisional, suplemen kesehatan, kosmetik, dan pangan. Selain memajang produk

yang mengandung bahan berbahaya, kosmetik dan pangan TIE, Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong juga melakukan pengujian gratis produk pangan dan

kosmetik menggunakan rapid test kit.

Selama tahun 2019, Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong telah

berpartisipasi di 2 pameran seperti pada Tabel 9.

48

Table 11. Tabel Pameran yang Diikuti oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

No Tema Tempat Tanggal

Pelaksanaan

1 Pameran HUT Kota Curup

ke-139 Lapangan Dwi Tunggal

Curup 17 – 21 Juni 2019

2 Pameran Mountain Valley Lapangan perkebunan

Teh Kabawetan,

Kepahiang

22-27 September

2019

Gambar 36. Kegiatan Mountain Valley di Kabupaten Kepahiang

Gambar 37. Pameran HUT Kota Curup, Kabupaten Rejang Lebong

3.10.1.5 Penyebaran Informasi Obat dan Makanan

Selama tahun 2019, Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong telah melakukan

kegiatan Penyebaran Informasi Produk Terapetik, Obat Tradisional, Kosmetik,

49

Produk Komplemen, Produk Pangan dan Bahan Berbahaya dengan peserta berasal

dari masyarakat umum, karang taruna Kelurahan/Desa, Tenaga Pengajar SMP/SMA,

PKK Kecamatan/Kelurahan, Tokoh Masyarakat, Remaja Masjid.

Penyebaran informasi Obat dan Makanan ini penting dilakukan dan

berdampak positif bagi masyarakat. Masyarakat semakin mengetahui dan mengerti

tentang apa dan bagaimana obat dan makanan yang aman, baik digunakan dan

bermanfaat/berkhasiat dan bergizi. Adapun tempat dan waktu pelaksanaan

kegiatan dapat dilihat pada tabel dibawah ini.

Table 12. Kegiatan Penyebaran Informasi OMKABA oleh Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong

NO

Tempat Pelaksanaan /

Kegiatan Penyebaran

Informasi

Tanggal Pelaksanaan Jumlah Peserta

1 Kabupaten Kepahiang/

Penyebaran informasi

penggunaan Kosmetik

yang benar dan aman

bersama kwarcab

Kepahiang

29 Juli 2019 30 orang

2 Kabupaten Lebong/

Penyebaran informasi

memilih dan

menggunakan Kosmetik

aman bersama kwarcab

Lebong

20 Agustus 2019 30 Orang

3 Kabupaten Rejang Lebong

/ Intervensi Keamanan

Pangan bagi UMKM

Pangan

28 - 29 Agustus 2019 500 orang

4 Kabupaten Rejang

Lebong/ Sosialisasi Tata

Kelola Obat yang Baik oleh

Apotek

7 November 2019 30 orang

50

Gambar 38. Narasumber dan Moderator Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran Informasi tentang Penggunaan Kosmetik yang Benar dan Aman bersama Gugus

Depan SMA/SMK/MA dan Kwarcab Kabupaten Kepahiang

Gambar 39. Peserta Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran Informasi tentang Penggunaan Kosmetik yang Benar dan Aman bersama Gugus Depan SMA/SMK/MA

dan Kwarcab Kabupaten Kepahiang

51

Gambar 40. Narasumber dan Moderator Kegiatan Penyuluhan dan Penyebaran Informasi “Cerdas Memilih dan Menggunakan Kosmetik yang Benar dan Aman

bersama” Gugus Depan SMA/SMK/MA dan Kwarcab Kabupaten Lebong

Gambar 41. Kegiatan Sosialisasi Tata Kelola yang baik di Apotek bersama Apoteker dan Pemilik Sarana Apotek di Kota Curup, Kab.Rejang Lebong

Gambar 42. Kegiatan Intervensi Keamanan Pangan bagi UMKM Pangan bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kab.Rejang Lebong, Organisasi IPEMI, Salimah, dan

Aisyiah

52

3.10.1.6 Pengawasan Pangan Pabukoan Melalui Kegiatan Mobling

Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong melakukan

pengawasan pabukoan pada tahun

2019 dengan mobil laboratorium

keliling di 3 kabupaten wilayah kerja,

yaitu Kabupaten Rejang Lebong,

Kepahiang, dan Lebong. Dari 3

Kabupaten yang diawasi tersebut

ditemukan 250 sampel (100%)

Memenuhi Syarat (MS) dengan

parameter uji Identifikasi Formalin,

Boraks, Rhodamin B, dan Methanil

Yellow menggunakan Test Kit.

Hasilnya dapat dilihat pada Gambar

43.

Gambar 44. Kepala Loka POM Rejang Lebong ketika Menjelaskan hasil Uji menggunakan Mobil Laboratorium Keliling Tahun 2019

Gambar 43. Hasil Pengawasan Pabukoan dengan Mobil Laboratorium Keliling

Tahun 2019

53

3.10.1.7 Unit Layanan Pengaduan Konsumen

Unit Layanan Pengaduan Konsumen (ULPK) berupaya memenuhi kebutuhan

masyarakat akan informasi yang benar dan jujur serta pemecahan masalah

pengaduan yang menyangkut berbagai hal produk obat, makanan, kosmetik, obat

tradisional, suplemen kesehatan, dan perbekalan kesehatan rumah tangga (PKRT)

secara cepat, tepat dan akurat. Pengaduan konsumen merupakan gambaran

kepedulian konsumen akan keamanan produk Obat dan Makanan yang akan

dikonsumsinya. Kepedulian adalah bentuk tingginya kesadaran dan meningkatnya

pengetahuan masyarakat akan perlunya jaminan keamanan, mutu dan kemanfaatan

produk yang akan dikonsumsinya. Pengaduan konsumen ini penting Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong sebagai informasi yang dapat segera ditindaklanjuti.

Pengaduan/permintaan informasi yang masuk dan dijawab langsung,

dilaporkan ke pusat melalui Program Sistem Pelaporan Layanan Pengaduan

Konsumen (SIMPEL LPK). Sampai akhir tahun 2019, ULPK Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong telah menerima pengaduan dan permintaan informasi sebanyak 5

pertanyaan. Penyampaian informasi/pengaduan paling banyak dilakukan secara

langsung. Jenis permintaan informasi/pengaduan sebagian besar tentang pangan.

Sedangkan dilihat dari profesi penanya, yang paling tinggi adalah pelaku usaha.

Jumlah permintaan informasi/pengaduan yang diterima selama tahun 2019 bisa

dilihat pada Tabel 11.

Table 13. Jumlah Permintaan informasi/pengaduan per Bulan Tahun 2019

No Bulan Jumlah Permintaan

Pengaduan/Informasi

1 Januari 0

2 Februari 0

3 Maret 0

4 April 0

5 Mei 0

6 Juni 2

7 Juli 1

54

Profil sarana yang digunakan

konsumen dalam

menyampaikan pengaduan / pertanyaan pada tahun 2019 bisa dilihat pada Gambar

45.

Gambar 45. Sarana yang digunakan oleh Konsumen dalam Menyampaikan Pengaduan / Pertanyaan Tahun 2019

Konsumen ULPK terdiri dari berbagai profesi, konsumen terbayak pada tahun 2019

ini adalah berasal dari pelaku usaha, Profilnya dapat dilihat pada Gambar 3.41.

0

1

2

3

4

5

Sarana yang Digunakan Konsumen dalam

Menyampaikan Pengaduan / Pertanyaan pada Tahun

2019

0

1

2

3

4

5

Profil Konsumen Berdasarkan Profesi

8 Agustus 0

9 September 0

10 Oktober 1

11 November 0

12 Desember 1

Jumlah 5

55

Gambar 46. Profil Konsumen ULPK Tahun 2019

Dari tabel diatas, Pelaku Usaha yang paling banyak melakukan interaksi pelayanan

informasi terutama terkait Usaha Sarana produksi, diantaranya ijin usaha, tentang

produk, tentang Higien dan sanitasi dll.

3.10.1.11 Pemberdayaan Masyarakat

a. KIE dengan Tokoh Masyarakat

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong ikut serta dalam kepanitiaan kegiatan KIE

Balai POM di Bengkulu yang dilaksanakan di wilayah kerja Loka POM bersama lintas

sektor dan tokoh masyarakat. Kegiatan ini dilakukan bersama dengan Komisi IX

DPR RI. Narasumber dan materi pada kegiatan KIE dapat dilihat pada Tabel 3.7.

Table 14. KIE dengan Tokoh Masyarakat

NO TANGGAL LOKASI JUMLAH

PESERTA

JUMLAH

NARASUMBER NARASUMBER MATERI KENDALA

1

20

Januari

2019

Kabupaten

Rejang

Lebong

500

orang 2

Hj. Elva

Hartati, S.IP.,

MM

Mari peduli

obat dan

makanan - Sarana

Prasarana

yang

kurang

memadai

dikarenakan

di

laksanakan

di desa

yang jauh

dari kota

Drs. Syafrudin

T, Apt., M.Si

Pemberdayaan

Masyarakat

Dalam

Melindungi

Dirinya Akan

Penggunaan

Kosmetika

Ilegal dan Atau

Mengandung

Bahan

Berbahaya

2

03

Februari

2019

Kabupaten

Kepahiang

500

orang 2

Hj. Elva

Hartati, S.IP.,

MM

Peduli obat

dan makanan

aman

- Sarana

Prasarana

yang

kurang

memadai

dikarenakan

di

laksanakan

di desa

yang jauh

dari kota

Drs. Syafrudin

T, Apt., M.Si

Maraknya

obat dan

makanan yang

tidak

memenuhi

syarat

56

b. Penyebaran Informasi Dengan Stakeholder / Lintas Sektor Terkait

Pada Kegiatan Penyebaran informasi dengan stakeholder terkait, Loka POM

di Kabupaten Rejang Lebong diundang sebagai narasumber pada beberapa

kegiatan yang penganggarannya ada pada DIPA instansi tersebut. Materi yang

disampaikan terkait peranan BPOM dalam pengawasan obat dan makanan.

Table 15. Kegiatan KIE dengan Lintas Sektor Terkait

No. Bulan Nama Kegiatan Peserta Stakeholder Narasumber Materi Lokasi

1 Apr-19 Konfercab dan

Seminar IAI PC

Rejang Lebong /

07 April 2019

Anggota

IAI PC

Rejang

Lebong

(100

orang)

IAI PC

Rejang

Lebong, IAI

PD

Bengkulu,

Dinas

Kesehatan

Kabupaten

Rejang

Lebong

IAI PC Rejang

Lebong, Dinas

Kesehatan

Kabupaten Rejang

Lebong, Loka

POM di

Kabupaten Rejang

Lebong (Pupa

Feshirawan Putra,

S.Farm.. Apt)

1. Kebijakan

Pemerintah

tentang Standar

Kefarmasian di

Fasilitas Kesehatan

2. Peran Apoteker

dalam mengawal

Keamanan Obat

melalui

Farmakovigilance

(Laporan Online

MESO)

Aula

Nahdatul

Ulama

(NU)

Rejang

Lebong

2 Juni

2019

Narasumber di

Karantina

Pemilihan Putri

Pariwisata

Kabupaten

Kepahiang / 13

Juni 2019

Finalis

Putri

Pariwisata

Kabupaten

Kepahiang

(25 orang)

Pemda

Kabupaten

Kepahiang,

Dinas

Pariwisata

Pemuda

dan

Olahraga

Kabupaten

Kepahiang

Kepala Loka POM

di Kabupaten

Rejang Lebong

(Drs. Sasra. Apt.

M.Si), Ibu Bupati

Kepahiang, Dinas

Pariwisata

Pemuda dan

Olahraga

Kabupaten

Kepahiang

Cara Memilih

Kosmetik yang

Aman

Gedung

TIC

(Rumah

Adat)

Kabupaten

Kepahiang

3 Juni

2019

Narasumber di

Penyelenggaraan

Aksi

Perlindungan

Konsumen

Edukasi dan

Pengawasan / 18

Juni 2019

Pedagang

dan

konsumen

Pasar De

Curup (100

orang)

Disperindag

Prov.

Bengkulu

dan

Kabupaten

Rejang

Lebong,

Dinas Pasar,

Kelurahan,

Polres

Rejang

Lebong

Disperindag Prov.

Bengkulu dan

Kabupaten Rejang

Lebong, Polres

Rejang Lebong,

Loka POM di

Kabupaten Rejang

Lebong (Fitri

Handayani,

S.Farm., Apt)

Peranan BPOM

terhadap

Pengawasan

Makanan /

Minuman

Pasar De

Curup

Kabupaten

Rejang

Lebong

57

4 Juni

2019

Narasumber di

Penyuluhan

Keamanan

Pangan

Pelaku

Usaha

IRTP di

Wilayah

Kabupaten

Rejang

Lebong

(50 orang)

Dinas

Kesehatan

Kabupaten

Rejang

Lebong

Dinas Kesehatan

Kabupaten Rejang

Lebong, Kepala

Loka POM di

Kabupaten Rejang

Lebong (Drs.

Sasra. Apt. M.Si)

1. Keamanan dan

Mutu Pangan 2.

Cara Produksi

Pangan yang Baik

dan Benar (CPPB-

IRT)

Kediaman

Bapak

Seno

(Kopi

Bubuk Cap

AA)

Kabupaten

Rejang

Lebong

5 Agustus

2019

Bimbingan

Teknis Cara

Distribusi Obat

Yang Baik

Kabupaten

Lebong / 06

Agustus 2019

Pengelola

Sarana

Distribusi

dan

Pelayanan

Farmasi

(50 orang)

Dinas

Kesehatan

Kabupaten

Lebong

Kepala Loka POM

di Kabupaten

Rejang Lebong

(Drs. Sasra. Apt.

M.Si), Kepala

Dinas Kesehatan

Lebong, Kasi Yan

Far Dinkes Lebong

Cara Distribusi Obat

Yang Baik di Sarana

Pelayanan

Kefarmasian

Aula

Dinkes

Kabupaten

Lebong

6 Agustus

2019

Pertemuan

terkait

Pemberdayaan

Pariwisata di

Kabupaten

Lebong / 22

Agustus 2019

Bujang

Gadis

Lebong

dan OPD

(50 orang)

Dinas

Pariwisata

Kabupaten

Lebong

Kepala Loka POM

di Kabupaten

Rejang Lebong

(Drs. Sasra. Apt.

M.Si), Kepala

Dinas Pariwisata

Lebong,

Peranan BPOM

terhadap

Pengawasan

Makanan /

Minuman

Pasar De

Curup

Kabupaten

Rejang

Lebong

7 Agustus

2019

Pertemuan

pemberdayaan

Pelaku Usaha di

Kabupaten

Rejang Lebong/

28 Agustus 2019

Pelaku

Usaha

IRTP di

Wilayah

Kabupaten

Rejang

Lebong

(50 orang)

Dinas

Perindag

Kabupaten

Rejang

Lebong

Dinas Kesehatan

Kabupaten Rejang

Lebong, Loka

POM di

Kabupaten Rejang

Lebong (Fitri

Handayani,

S.Farm., Apt.)

Peranan BPOM

dalam Pengawasan

Pangan Olahan

Hotel

Musrel

Alphard

Kabupaten

Rejang

Lebong

8 Oktober

2019

Pelatihan TP-PKK

di Ujan Mas

Kabupaten

Kepahiang

PKK Ujan

Mas (50

orang)

PKK Ujan

Mas

Dinas Kesehatan

Kabupaten

Kepahiang,

BKKBN

Kabupaten

Kepahiang,

Puskesmas Ujan

Mas, Loka POM di

Kabupaten Rejang

Lebong (Fitri

Handayani,

S.Farm., Apt.)

1. Keamanan

Pangan 2. Obat-

Obat Tertentu yang

Sering

Disalahgunakan

Balai

Pertemuan

Desa Suro

Mencar

Kec. Ujan

Mas

Kabupaten

Kepahiang

3.11 Sistem Manajemen Mutu Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong belum mendapatkan sertifikat

Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 dan SNI ISO/IEC 17025:2017. Sertifikasi

Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 untuk Loka POM di Kabupaten Rejang

Lebong direncakan pada tahun 2020.

58

59

BAB IV MASALAH DAN PEMBAHASAN

4.1 Masalah Internal 1. Sumber Daya Manusia

Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong masih memerlukan peningkatan

kompetensi untuk seluruh Pegawai guna menunjang kinerja Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong agar lebih optimal dalam mengawasi Obat dan

Makanan di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong.

2. Keuangan

Anggaran Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong masih tergabung dalam

DIPA Balai POM di Bengkulu sehingga untuk pencairan anggaran kegiatan

memerlukan proses yang panjang.

3. Sarana dan Prasarana

Ketersediaan gedung / kantor dan fasilitasnya yang belum memadai. Dengan

bertambahnya SDM maka ruangan kurang efektif dalam berkerja dan

kurangnya perangkat komputer / laptop untuk bekerja. Sehingga dibutuhkan

peningkatan sarana dan prasarana dalam mendukung kinerja personal untuk

meningkatkan kinerja organisasi dalam pelaksanaan pengawasan Obat dan

Makanan.

4. Kerjasama Lintas Sektor

Kerjasama Lintas Sektor belum optimal karena Loka POM di Kabupaten

Rejang Lebong merupakan UPT baru sehingga perlu di tingkatkan koordinasi

dan sosialisasi yang lebih intensif termasuk kepada masyarakat sehingga

dapat memaksimalkan pengawas obat dan makanan di wilayah kerja Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong.

6

4.2 Masalah Eksternal

1. Dengan berkembangnya teknologi, maka transaksi jual beli banyak dilakukan

secara online, sehingga menjadi tantangan dalam pengawasan Obat dan

Makanan .

2. Masih banyak pelaku usaha yang di manfaatkan oleh pihak yang tidak

bertanggung jawab dalam pengedaran produk Obat dan Makanan illegal

3. Masih rendahnya pengetahuan masyarakat akan Obat dan Makanan aman

sehingga di butuhkan edukasi dan sosialisasi melalui KIE yang bekerjasama

dengan lintas sektor terkait sehingga lebih terstruktur

4. Pengawasan Obat dan Makanan tidak hanya tugas Badan POM melainkan

perlu adanya pembinaan sarana dari lintas sektor, sehingga adanya umpan

balik dari lintas sektor yang merupakan indikator keberhasilan pengawasan

yang efektif.

61

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Laporan Tahunan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong merupakan

gambaran kegiatan pengawasan obat dan makanan yang dilakukan oleh Loka

POM di Kabupaten Rejang Lebong tahun 2019. Dengan adanya Instruksi Presiden

Nomor 3 Tahun 2017 tentang peningkatan efektivitas pengawasan Obat dan

Makanan, berbagai upaya peningkatan kinerja yang dilakukan oleh Loka POM di

Kabupaten Rejang Lebong untuk mengatasi berbagai permasalahan yang ditemui

dalam pelaksanaan dan peningkatan efektivitas pengawasan obat dan makanan

terutama di wilayah kerja Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong. Hal-hal yang

telah diupayakan Loka POM di Kabupaten Rejang Lebong adalah:

1. Meningkatkan pemenuhan pengawasan, pemeriksaan dan pembinaan

sarana produksi dan distribusi produk obat dan makanan ,

2. Meningkatkan jejaring pengawasan obat dan makanan melalui peran serta

pemerintah daerah dan masyarakat luas ,

3. Memberikan penyuluhan secara terus menerus melalui Komunikasi,

Informasi dan Edukasi (KIE) baik secara langsung, media cetak maupun

elektronik.

5.2 Saran

1. Percepatan Rancangan Undang - Undang Pengawasan Obat dan Makanan

sebagai payung hukum dalam peningkatan pengawasan obat dan makanan.

2. Peningkatan jejaring dan koordinasi serta kerjasama yang baik dengan

pemerintah daerah/lintas sektor setempat perlu diupayakan dalam rangka

peningkatan efektivitas pengawasan obat dan makanan .