Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Ikan Kerapu di Keramba

25
ANALISIS KELAYAKAN USAHA BUDIDAYA IKAN KERAPU Markus Sembiring,S.Pi.,M.I.L Markus Sembiring,S.Pi.,M.I.L

Transcript of Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Ikan Kerapu di Keramba

ANALISIS KELAYAKAN USAHA BUDIDAYA IKAN KERAPU

Markus Sembiring,S.Pi.,M.I.LMarkus Sembiring,S.Pi.,M.I.L

MENGAPA KITA BUDIDAYAKAN IKAN KERAPU….??

HARGA JUAL MAHAL LAHAN TERSEDIA KONSTRUKSI WADAH SEDERHANA BERDAYA TOLERANSI TINGGI PERTUMBUHAN CEPAT DAN TINGKAT KEMATIANNYA SEDIKIT PENYAKIT SEDIKIT PEMELIHARAAN MUDAH KEUNTUNGAN BESAR SARANA DAN PRASARANANNYA MUDAH KETERSEDIAAN BIBIT CUKUP

DAMPAK KEGIATAN BUDIDAYA IKAN KERAPU

POSITIF DEVIS NEGARA LAPANGAN USAHA KESEHATAN MASYARAKAT PENJUAL IKAN LAPANGAN KERJA- PENCARI BENIH- BURUH PANEN- PENCARI KERJA

NEGATIF SDA TERGANGGU PENCURIAN DLL

NO SUMBER PRODUKSI

TAHUNTINGKAT

PERTUMBUHAN (%)KOMPOSISI

(%)2005 (TON)

2006 (TON)

1 PERIKANAN TANGKAP 20.307,7

20.764,0

2,2 % 79,35 %

A. Penangkapan Ikan

B. Penangkapan Perairan Umum

20.174,9

132,8

20.640,1

123,9

2,3 %-6,7 %

78,88 %0,47 %

2. PERIKANAN BUDIDAYA

5.163,2 5.402,7 4,6 % 20,65 %

A. Budidaya Laut

B. Budidaya Air Payau

C. Budidaya Air Tawar

198,84.703,7260,7

507,14.328,4267,2

155,1 %-7,9 %-19,5 %

1,94 %16,57 %1,02 %

JUMLAH 25,470,9

26.116,7

2,7 % 100,00 %

DIVERSIFIKASI BUDIDAYA IKAN KERAPU

JARING APUNG JARING TANCAP TAMBAK

1.MENJA KEJENUHAN/ KEGAGALAN2.ORIENTASI PASAR/ PROSPEK BAIK3.POTENSI SUMBERDAYA ALAM (SDA) TERSEDIA4.POTENSI LAHAN ADA/ CUKUP5.POTENSI SUMBERDAYA MANUSIA MEMADAI6.IKLIM TIDAK TERPENGARUH

JENIS IKAN YANG DAPAT DI

BUDIDAYAKAN1.IKAN KERAPU2.KAKAP PUTIH3.KAKAP MERAH

JENIS KERAPU1.KERAPU LUMPUR/ MINYAK

2.KERAPU GEPENG3.KERAPU KERTANG4.KERAPU BEBEK/ TIKUS

LOKASI BUDIDAYA

1. DAERAH BEBAS ALUR PELAYARAN2. DAERAH BEBAS GELOMBANG3. SARANA AIR, LISTRIK, KEAMANAN TERSEDIA4. MUDAH TRANSPORTASI5. MINIMAL 2 M PADA PASANG SURUT TERENDAH

…..PERSIAPAN LOKASI….

1.DAERAH BEBAS PENCEMARAN AIR2.PADA WAKTU SURUT TERRENDAH KETINGGIAN AIR 2 METER DARI DASAR LAUT

3.DAERAH BEBAS DARI DAERAH ALUR PELAYARAN/ JALUR PELAYARAN

4.DAN LAIN-LAIN SESUAI DENGAN LOKASI

PEMBUATAN KERAMBA

JARING TANCAP

• Jaring 5 mm sebanyak 40 Kg dibuat ukuran 4 x 4 x 3 m (P x L x D)

• Batang Nibung sepanjang 6-7 m pd bagian bawah dibuat runcing

• Btg nibung yg sdh dipasang tadi dipacakkan pd jarah 4 x 4 m persegi

• Pada ting nibung yg satu ke nibung yg lain dipasang glegar dan diikat

• Pada setiap sudut diperkuat dgn diberi penyangga

• Jaring yg shd dibuat dipasang pd bagian atas dan bawah dan diikat ke batang nibung

UKURAN LUAS 1 ½ M2

JARING APUNG

• Jaring 5 mm sebanyak 40 Kg dibuat ukuran 4 x 4 x 3 m (P x L x D)

• Bambu/broti sepanjang 6-7 m pd bagian bawah dibuat runcing

• Drum plastik 8 buah sebagai pelampung• Broti yg shd ada diikat persegi dan

disetiap tengah dan ujung diberi pelampung (Drum plastik)

• Pada ting broti yg satu ke broti yg lain dipasang glegar dan diikat

• Jaring yg shd dibuat dipasang pd bagian atas dan bawah dan diikat ke broti

1 PETAKAN (UK. 4 x 4 M)

PEMERLIHARAANIKAN KERAPU BIASANYA DIPERLIHARA DALAM KERAMBA (BAIK KRAMBA JARING APUNG ATAUPUN KERAMBA JARING TANCAP

1. PEMBERIAN PAKANPEMBERIAN PAKAN BERAT BADAN IKAN DIBERIKAN FREKUENSI

KECIL ; 10 % 50 Gram 5 Gram 2 KALI

SEDANG ; 10 % 100 Gram 8 Gram 2 KALI

IKAN BESAR ; 10 % 300 Gram 15 Gram 2 KALI

PAKAN IKAN YANG DIBERIKAN 3% DARI TOTAL BERAT BADANNYA.

DIPERKIRAKAN KOMPOSISI PAKANNYA SEBESAR 4,5%.

SETIAP IKAN MEMERLUKAN 4,5 KALI BERAT IKAN RUCAH.

PERTUMBUHAN YANG NORMAL 80 – 100 %/ BULAN

PENYAKIT IKAN

MIKROORGANISME STRESS

WHITE SPOT

CACING DyplectanumPROTOZOA CyptocaryonJAMURVIRUSCRUSTACEA Netocia Sp

BACTERI- Perusak Sirip ( Bacterical Tinrat)- Myxobacter

- Vibrio ( Alqinolyticus, Parahaenolitycus)

- Psedomonas

- Bacteri Streptococus

• MELAKUKAN TINDAKAN KARANTINA TERHADAP IKAN YANG TERSERANG PENYAKIT

• MELAKUKAN PEMBERSIHAN ORGANISME PENEMPEL (FOULING) PADA JARING. HAL INI DAPAT MENGURANGI STERS KARENA KEKURANGAN OXSIGEN

• MENGURANGI TINGKAT KEPADATAN IKAN PER SATUAN LUAS KERAMBA

• MEMBERIKAN TAMBAHAN VITAMIN PADA PAKAN YANG DIBERIKAN SEPERTI VITAMIN C SEBANYAK 300 – 500 mg/ Kg PAKAN

• PERENDAMAN PADA BAK DENGAN MENGGUNAKAN LARUTAN PK/ MELACYTE GREEN 3 - 5 Gram/ 10 LITER AIR

BEBERAPA CARA PENGENDALIAN PENYAKIT

• LPH = LAJU PERTUMBUHAN HARIAN• Bt = BOBOT IKAN RATA-RATA PADA t (hari)• Bo = BOBOT IKAN RATA-RATA PADA AWAL TEBAR

• t = LAMA PEMELIHARAAN

LAJU PERTUMBUHAN HARIAN

Bt - BoLPH = ------------------- x 100%

Bt + Bo/ 2 x t

*. UNTUK KERAPU LUMPUR / MINYAK50 – 100 Gram; LPH ± 2 – 3 %200 – 300 Gram; LPH ± 0,7 – 1,5 %

Laju Pertum buhan Harian

0

100

200

300

400

500

600

700

1 2 3 4 5 6 7 8 9Um ur (Bulan)

Berat (Gr

am)

ANALISA USAHAINVESTASI

1 JARING 40 KG 35,000Rp 1,400,000Rp 2 UPAH BUAT JARING 1 UNIT 200,000Rp 200,000Rp 3 BATANG NIBUNG 12 BATANG 70,000Rp 840,000Rp 4 UPAH PACAK 12 BATANG 50,000Rp 600,000Rp 5 TALI TEM ALI 100,000Rp 100,000Rp

SAPRODI1 BIBIT IKAN (5-6 EKOR) 100 KG 25,000Rp 2,500,000Rp 2 UPAH JAGA 5 BULAN 400,000Rp 2,000,000Rp 3 PAKAN 2025 KG 1,500Rp 3,037,500Rp

450 KG/ BLN X 5 BULAN4 OBAT-OBATAN 250,000Rp 250,000Rp

PRODUKSISR. 75 % x 600 EKOR 450 EKOR450 EKOR x 0,7 KG 315 KG

PENJUALAN 315 EKOR 50,000Rp 15,750,000Rp

INVESTASI3240000 : 4 TAHUN 810,000Rp

BIAYA KESELURUHAN:KEUNTUNGAN

= 15.750.000 - 7.787.500 - 810.000= 15.750.000 - 8.597.500= 7.152.500

UKURAN 4 x 4 METER