RPP Oral Hygiene

download RPP Oral Hygiene

of 4

Transcript of RPP Oral Hygiene

FORMAT SILABUS

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

1. Identitas mata Kuliah

Nama Mata Kuliah

: Keperawatan Dasar ManusiaKode

: CI 28Beban /Jumlah SKS

: 2 SKS ( praktika )

Penempatan

: Semester INama Tim Dosen

: Rahmadansyah. Amd, Kep dan Tim CI2. Tujuan mata kuliah : Mahasiswa mampu melaksanakan pemenuhan kebutuhan personal hygiene dengan benar pada pasien yang tidak mampu memenuhi kebutuhan oral hygiene secara mandiri

No. 5. Melaksanakan perawatan pada klien dalam

pemenuhan kebutuhan oral hygiene

Sub kompetensi : 5.1 Membersihkan Mulut

3. Standar Kompetensi

:

4. Materi Pokok

Sub. Komp. :5.1 Melaksanakan tindakan membersihkan mulut pada pasien yang tidak mampu melakukannya sendiri1. Persiapan alat 2. Persiapan pasien3. Pelaksanaan membersihkan mulut4. Evaluasi hasil pelaksanaan membersihkan mulut5. Pendokumentasian tindakan yang telah dilakukan

5. Pertemuan ke

: 26. Matrik RPP

:

Kompetensi

Dasar /sub kompetensiIndikator/

Kriteria penilaian / TIKAspek Kompetensi

Waktu

(menit)MetodeMedia/Sumber belajarEvaluasiSumber

Rujukan

KAP

Kompetensi no.5

Melaksanakan perawatan pada pasien dalam pemenuhan kebutuhan personal hygeineSub. Komp. :5. 1

Mempersiapkan alat dalam membersihkan mulut5.2 Melaksanakan tindakan membersihkan mulut5.3

Mengevaluasi hasil pelaksanaan

Mahasiswa mampu :

1. Melaksanakan persiapan alat dan pasien dalam membersihkan mulut2. Melaksanakan persiapan lingkungan dalam membersihkan mulut

3. Melaksanakan tindakan membersihkan mulut

4. dengan benar sambil memperhatikan respon pasien5. Mengevaluasi hasil tindakan membersihkan mulut

6. Melakukan pendokumentasian / pencatatan hasil dalam membersihkan mulut

A3

(Penilaian)A3

(Penilaian)A4

(Organisasi)

A4

(Organisasi)A4

(Organisasi)

A4

(Organisasii P4

(Gerakan terbiasa)P4

(Gerakan terbiasa)P4

(Gerakan terbiasa)P4

(Gerakan terbiasa)P4

(Gerakan terbiasa)

1 x 25 menitObservasi ObservasiBST BST

Observasi

SOP

Pasien dengan defisit perawatan diriSOP

SOPSOPBuku Laporan

Tool evaluasi ( ceklist)

Tool evaluasi ( ceklist)

Tool evaluasi ( ceklist)

Tool evaluasi ( ceklist)

7. Langkah Pembelajaran :(PERTEMIUAN 2)LangkahKegiatanWaktu

(menit)

Pendahuluan1. Salam disampaikan2. Rencana belajar disebutkan dan siap melaksanakan tindakan 3. Hal hal yang akan dilakukan dalam membersihkan mulut dijelaskan4. Mahasiswa/ Teman yang lain menambahkan 5. Umpan balik positif diberikan6. Masukan diberikan7. Rencana tindakan disimpulkan bersama8. Penguatan diberikan.9. Kontrak untuk post conference dilakukan10 menit

Inti1. Pasien dan lingkungan disiapkan2. Langkah tindakan membersihkan mulut dilakukan3. Dilaksanakan secara habitual4. Evaluasi hasil tindakan dilaksanakan5. Pencatatan / mendokumentasikan hasil tindakan dilakukan.

35 menit

Penutup1. Persiapan pasien dan lingkungan dievaluasi2. menceritakan perasaan setelah melakukan tindakan 3. Tanggapan atau masukan diberikan4. Memberikan pujian5. Masukan mengenai hal-hal yang masih kurang diberikan6. Kegiatan disimpulkan bersama7. Rencana hari esok diingatkan

5 menit

Samarinda, 11 Maret 2013

Pembimbing Klinik,

Rahmadansyah. Amd, Kep