Penggolongan Obat Antipanik

download Penggolongan Obat Antipanik

of 1

description

obat anxietas

Transcript of Penggolongan Obat Antipanik

Penggolongan Obat Antipaniko Obat antipanik trisiklikContoh: imipramin, klomipramino Obat antipanik benzodiazepinContoh: alprazolamo Obat antipanik RIMA(Reversible Inhibitors of Monoamine oxydase-A)Contoh: moklobemido Obat antipanik SSRIContoh: sertralin, fluoksetin, paroksetin, fluvoksamin.Efek SampingEfek samping obat antipanik golongan trisiklik dapat berupa:o Efek antihistamin (sedasi, rasa mengantuk, kewaspadaan berkurang, kinerja psikomotor menurun, kemampuan kognitif menurun, dan lain-lain)o Efek antikolinergik, (mulut kering, retensi urin, penglihatan kabur,konstipasi, sinus takikardi, dan lain-lain)o Efek antiadrenergik alfa (perubahan EKG, hipotensi ortostatik)o Efek neurotoksis (tremor halus, kejang, agitasi, insomnia).Tidak boleh memberikan obat dalam jumlah besar kepada pasiengangguan panikyang disertai gejaladepresi, di mana pasien seringkali sudah memiliki pikiran bunuh diri