PBL Modul 1 Onkologi

2
1. Mengapa pada orang dysfagia bisa terjadi nyeri dada ? Tumor esofagus merupakan jenis tumor yang paling sering terjadi di dalam sel yang melewati dinding laring. Tumor esofagus ada yang bersifat jinak dan ada yang bersifat ganas. Tumor jinak yang paling sering terdapat pada esofagus adalah tumor yang berasal dari lapisan otot, yang disebut dengan leiomioma. Sedangkan tumor yang bersifat ganas sering dikenal dengan kanker esofagus. Tumor yang berada di esofagus menyebabkan penyumbatan atau penghambat bagi makanan yang masuk. Dengan begitu pasien yang mengidap penyakit tumor atau kanker esofagus menyebabkan disfagia Tumor yang semakin lama dan semakin membesar ini kemudian menekan rongga dada sehingga menyebabkan nyeri dada 2. Mengapa terjadi muntah setelah makan ? Makanan masuk ke mulut mau keg aster..melewati esophagus nah di esophagus itu ada gerakan peristaltic cuman kalo ada hambatan kayak CA nah makanan ga bisa masuk. Berarti ini ada gangguan disfagia secara mekanik.kalo ada hambatan kan berarti menyumbat esophagus.lalu mulai mual lah dia.trus kana da saraf saraf muntah di belakang lidah kalo reflux dari makanan terhambat disitu pasti dia muntah 3. Mengapa pasien di scenario mengalami muntah setelah makan makanan cair? Awalnya proses menelan diawali dengan membuat tekanan di dalam cavum oris menggunakan Mm.masticatori,Mm.faciei,Mm. lingualis. Hal ini di lakukan agar makanan dapat terdorong ke dalam esophagus dan selanjutnya masuk di dalam lambung. Bolus atau bahan makanan akan mengalir dari tekanan yang tinggi (cavum oris) ke tekanan yang rendah. Namun terjadi kesulitan menelan karena adanya sumbatan di daerah distal esophagus sehinggaterjadi gradient tekanan disana. Makanan tidak bisa mengalir karena ada tekanan yang menghalangi. Sedangkan makanan dengan viksositas dan kepadatan yang lebih tinggi cenderung bisa melawan tekanan tersebut sehingga lebih bisa mengalur ke esophagus,sedangkan

Transcript of PBL Modul 1 Onkologi

Page 1: PBL Modul 1 Onkologi

1. Mengapa pada orang dysfagia bisa terjadi nyeri dada ?

• Tumor esofagus merupakan jenis tumor yang paling sering terjadi di dalam sel yang melewati dinding laring. Tumor esofagus ada yang bersifat jinak dan ada yang bersifat ganas.

• Tumor jinak yang paling sering terdapat pada esofagus adalah tumor yang berasal dari lapisan otot, yang disebut dengan leiomioma. Sedangkan tumor yang bersifat ganas sering dikenal dengan kanker esofagus.

• Tumor yang berada di esofagus menyebabkan penyumbatan atau penghambat bagi makanan yang masuk. Dengan begitu pasien yang mengidap penyakit tumor atau kanker esofagus menyebabkan disfagia

• Tumor yang semakin lama dan semakin membesar ini kemudian menekan rongga dada sehingga menyebabkan nyeri dada

2. Mengapa terjadi muntah setelah makan ?

Makanan masuk ke mulut mau keg aster..melewati esophagus nah di esophagus itu ada gerakan peristaltic cuman kalo ada hambatan kayak CA nah makanan ga bisa masuk. Berarti ini ada gangguan disfagia secara mekanik.kalo ada hambatan kan berarti menyumbat esophagus.lalu mulai mual lah dia.trus kana da saraf saraf muntah di belakang lidah kalo reflux dari makanan terhambat disitu pasti dia muntah

3. Mengapa pasien di scenario mengalami muntah setelah makan makanan cair?

Awalnya proses menelan diawali dengan membuat tekanan di dalam cavum oris menggunakan Mm.masticatori,Mm.faciei,Mm. lingualis. Hal ini di lakukan agar makanan dapat terdorong ke dalam esophagus dan selanjutnya masuk di dalam lambung. Bolus atau bahan makanan akan mengalir dari tekanan yang tinggi (cavum oris) ke tekanan yang rendah. Namun terjadi kesulitan menelan karena adanya sumbatan di daerah distal esophagus sehinggaterjadi gradient tekanan disana. Makanan tidak bisa mengalir karena ada tekanan yang menghalangi. Sedangkan makanan dengan viksositas dan kepadatan yang lebih tinggi cenderung bisa melawan tekanan tersebut sehingga lebih bisa mengalur ke esophagus,sedangkan cairan tidak bisa.makanan cairan lebih sulit di telan dibandingkan makanan padat,walaupun output nya adalah memuntahkan makanan.