Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

download Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

of 14

Transcript of Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    1/14

    JUAL BELI MAL RIBAWI

    Makalah Ini Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata KuliahQawaidul Fiqiyah

    Dosen Pengampu: Dr. ndi li k!ar

    Disusun "leh :Kelompok #

    $. hmad Muslih %$&$#'(#$)*#. +rita Pratiwi %$&$#,#,$)*-. Fenty Dwi astiti %$&$#,-'$)*

    &. Gita Fitria ingrum %$&$#,&$$)*'. Khairul nwar %$&$#,'/$)*,. 0iti ur Fadilah %$&$#(-&$)*

    Kelas C

    JURUSAN SYARI’AH DAN EKONOMI ISLAM PROGRAM STUDI

    S1 PERBANKAN SYARI’AH SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM

    NEGERI JURAI SIWO METRO TAHUN 2015 201!

    KATA PENGANTAR

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    2/14

    Pu1i syukur kehadirat llah 02T. atas segala limpahan3ahmat4 Inayah4 Tau5k dan 6idayahnya sehingga kami dapatmenyelesaikan penyusunan makalah ini dalam !entuk maupunisinya yang sangat sederhana. 0emoga makalah ini dapatdipergunakan se!agai salah satu a7uan4 petun1uk maupunpedoman !agi pem!a7a dalam proses !ela1ar +konomi Islam.

    Makalah ini merupakan salah satu tugas mata kuliahQawaidul Fiqiyah pada program studi 0$ Per!ankan 0yariah di0T I 8urai 0iwo Metro. 6arapan kami semoga makalah inimem!antu menam!ah pengetahuan dan pengalaman !agi parapem!a7a4 sehingga kami dapat memper!aiki !entuk maupun isimakalah ini sehingga kedepannya dapat le!ih !aik.

    Makalah ini kami akui masih !anyak kekurangan karenapengalaman yang kami miliki sangat kurang. "leh kerena itu

    kami harapkan kepada para pem!a7a untuk mem!erikanmasukan9masukan yang !ersi at mem!angun untukkesempurnaan makalah ini.

    Metro4 #- Maret #)$,

    Penulis4

    #

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    3/14

    DA"TAR ISI

    HALAMAN JUDUL####################################################### $

    KATA PENGANTAR##################################################### $$

    DA"TAR ISI############################################################### $$$

    BAB I PENDAHULUAN

    . ;atar

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    4/14

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A# La%a& Bela'a()

    gama Islam mengatur setiap segi kehidupan umatnya.Mengatur hu!ungan seorang ham!a dengan Tuhannya yang!iasa dise!ut dengan muamalah ma?allah dan mengatur pula

    hu!ungan dengan sesamanya yang !iasa dise!ut denganmuamalah ma?annas. ah4 hu!ungan dengan sesama inilah yangmelahirkan suatu 7a!ang ilmu dalam Islam yang dikenal denganFiqih muamalah. spek ka1iannya adalah sesuatu yang!erhu!ungan dengan muamalah atau hu!ungan antara umatsatu dengan umat yang lainnya. Mulai dari 1ual !eli4 sewamenyewa4 hutang piutang dan lain9lain.

    Pada mulanya ri!a merupakan suatu tradisi !angsa ra!pada 1ual !eli maupun pin1aman dimana pem!eli atau pen1ual4yang memin1am atau yang meme!eri pin1aman suatu !arangatau 1asa dipungut atau memungut nilai yang 1auh le!ih darisemula4 yakni tam!ahan %persenan* yang dirasakanmem!eratkan.

    amun setelah Islam datang4 maka tradisi atau praktekseperti ini tidak lagi diper!olehkan4 dimana oleh llah 02Tmenegaskan dengan mengharamkannya dalam l9Qur?an %!a7a @ayat dan hadist yang melarang ri!a*4 !ahkan oleh llah dan3asul ya akan memusuhi dan memeranginya apa!ila tetapmelanggarnya4 yang demikian itu dimaksudkan untukkemaslahatan dan 1uga ke!aikan umat manusia.

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    5/14

    B# R*+*sa( Masala,

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    6/14

    A# Pe()e&%$a( R$.a

    3i!a merupakan tam!ahan yang diam!il atas adanya suatuutang piutang antara dua pihak atau le!ih yang telahdiper1an1ikan pada saat awal mulainya per1an1ian. Menrut !ahasa4ri!a adalah zayadah, yaitu tam!ahan yang diminta atas utangpokok. Dalam istilah 5qih4 ri!a adalah pengam!ilan tam!ahandari harta pokok se7ara !atil$ !aik dalam transaksi 1ual !eli

    maupun pin1am memin1am.# 0etiap tam!ahan yang diam!il daritransaksi utang piutang !ertentangan dengan prinsip Islam. I!n6a1ar skali mengatakan !ahwa4 ri!a adalah kele!ihan !aik itu!erupa kele!ihan !entuk !arang maupun uang4 seperti duarupiah se!agai penukaran dengan satu rupiah.-

    Bnsur ri!a terdapat dalam utang yang di!erikan denganper1an1ian !ahwa pemin1am akan mem!ayar utangnya ditam!ahdenga 1umlah tertentu. Pihak pem!eri pin1aman dan pemin1amtelah mensyaratkan adanya tam!ahan yang harus di!ayar olehpemin1am. 3i!a adalah kele!ihan pem!ayaran yang di!e!ankanterhadap pin1aman pokok se!agai im!alan terkait 1angka waktupengem!alian atas pin1amn itu. Pemin1am akan mem!ayar le!ihtinggi dari pin1aman yang telah diterima4 karena adanya

    $ Q0. al93um4 -): -/ CDan sesuatu riba (tambahan) yang kamu berikanagar dia bertambah pada harta manusia, maka riba itu tidakmenambah pada sisi Allah. Dan apa yang kamu berikan berupa zakat

    yang kamu maksudkan untuk mencapai keridhaan Allah, maka (yangberbuat demikian) itulah orang-orang yang melipat gandakan(pahalanya).

    # ntonio.Bank Syari’ah, %8akarta: Gema Insani Press4 #))$* hlm. -(

    - Ismail. erbankan Syari’ah 4 %8akarta : Ken7ana4 #)$$* hlm. $$

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    7/14

    per!edaan antara waktu pada saat pin1aman di!erikan danwaktu pada saatpin1aman di!ayar. Per!edaan waktu akan!erdampak pada per!edaan 1umlah yang dipin1am dengan 1umlah yang dikem!alikan.&

    B# Je($s/-e($s R$.a

    0e7ara garis !esar ri!a dikelompokkan men1adi dua4 yaituri!a utang piutang dan ri!a 1ual !eli. Kelompok pertama ter!agi

    men1adi ri!a!ardh dan ri!a "ahiliyah 4 sedang kelompok keduaada dua ma7am4 yaitu ri!a#adl dan ri!anasi’ah .'

    $. 3i!a !ardh3i!a !ardh adalah suatu tam!ahan atau kele!ihan

    yang telah disyaratkan dam per1an1ian antara pihakpem!eri pin1aman dan pemin1am. Dalam per1an1ianterse!ut !ahwa pihak pem!eri pin1aman meminta adanyatam!ahan se1umlah tertentu kepada pihak pemin1am padasaat pemin1am mengem!alikan pin1amannya.

    #. 3i!a "ahiliyah3i!a "ahiliyah adalah utang yang di!ayar le!ih

    dari pokoknya karena si pemin1am tidak dapat mem!ayarpada waktu yang ditentukan., Misalnya4 nnisa memin1am

    uang se!esar 3p.$).))).)))49 kepada ntony dengan 1angak waktu pengem!alian satu !ulan. Dalam per1an1ian

    & I!id.4 hlm. $#

    ' Il5 ur Diana.$adis-hadis %konomi 4 %Malang: BI 9Maliki Press4 #)$#*hlm. $--

    , I!id.4 hlm. $--

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    8/14

    dise!utkan !ila nnisa tidak mengem!alikan pin1amnnyadalam satu !ulan4 maka setiap !ulan keterlam!atanpem!ayarannya akan dikenakan tam!ahan #E dari pokokpin1aman. Dalam 7ontoh ini4 misalnya nnisa melunasipin1amannya pada !ulan kedua4 maka nnisa akanmem!ayar se!esar 3p. $).#)).)))49 %$)#E 3p.$).))).)))*. kele!ihan pem!ayaran dari pokokpin1aman se!esar 3p. #)).)))49 adalah ri!a.(

    -. 3i!a #adl3i!a #adl adalah tam!ahan yang di!erikan atas pertukaran!arang yang se1enis dengan kadar atau takaran yang!er!eda.

    !i 0aid al9Khudri !erkata:&Bilal datang pada nabidengan memba'a kurma barni. abi sa'. bertanya, &dari

    mana ini * Bilal men"a'ab, &hasil tukar kurma yang rendah

    mutunya dengan kurma barni, saya menukar + so’ kurma

    rendah dengan satu so’ kurma barni untuk memberi nabi

    untuk dimakan.* Beliau bersabda & angan, inilah hakikat

    riba, "angan lakukan. alau kamu ingin maka "uallah lebih

    ( Ismail./pcit., hlm. $&

    > 0bid. 4 hlm. $'

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    9/14

    dahulu kurmamu kemudian beli "enis kurma lain*. %63.

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    10/14

    Para ulama telah menyepakati !ahwa keenam komoditasdalam hadits di atas yaitu emas4 perak4 gandum4 sya?ir4 kurmadan garam yang dise!utkan dalam hadits di atas termasuk!arang ri!awi. 0ehingga enam komoditas terse!ut !olehdiper1ual!elikan dengan 7ara !arter asalkan memenuhi syarat.

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    11/14

    Dalam agama islam4 ri!a sudah 1elas diharamkan dalam l9Qur an maupun l96adits. Dalam l9Qur an$$ ditegaskan !ahwa

    llah akan memusnahkan harta yang diperoleh dengan 7ara ri!adan menghilangkan ke!erkahannya.

    Dalam se!uah hadits4

    J ] S L ‚J RS ƒ L „S … J NL J _ L YS †J RS ‡O V ˆ V … J NL J ] V ‰ S J | S ŠS V „S NJ‹S ŒS S S L‹S _ L S YJ | S ŠS V „S J ŽS S S _ L S NO‹S … J NL

    J \ V ‘\ V }S O \ V ’J J “S … S ` S S ’S ŽS NO ”S … L ‚S O _ L NS O L S YOS RS J S –OS RS J \ S O — L J RS NS H S O ˜ S \ V S RS O _ L \ S ‚S

    % \ * S S L YJ ’S ŽS RSrtinya: ™Dikatakan 2uhammad ibn ash-shobbah dan zuhairu

    ibn harb dan utsmann ibn abi syaibah mereka berkata

    diceritakan husyaim dikabarkan abu zubair dari "abir r.a

    beliau berkata 3asulullah SA4 mengutuk makan riba,

    'akilnya dan penulisnya, serta dua orang saksinya dan beliau

    mengatakan mereka itu sama-sama dikutuk. %63. Muslim*$$ Q0. al9

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    12/14

    6adits terse!ut men1adi dalil yang menun1ukan dosaorang9orang terse!ut dan pengharaman sesuatu yang merekalakukan. Dikhususkanmakan dalam 6adits terse!ut4 karenaitulah yang paling umum peman aatan penggunaannya. 0elainuntuk makan4 dosanya sama sa1a. €ang dimaksud \ itu adalahorang yang mem!erikan ri!a4 karena sesungguhnya tidak akanter1adi ri!a itu ke7uali dari dia. "leh karena itu4 dia termasukdalam dosa. 0edangkan dosa penulis dan saksi itu adalah karena!antuan mereka atas per!uatan terlarang itu. Dan 1ika keduanyasenga1a serta menngetahui ri!a itu maka dosa !agi mereka.

    Dalam hadits lain yang artinya@

    &Dari 7Abdullah bin $anzhalah, yang dimandikan oleh para

    malaikat, ia berkata5 3asulullah Shallallahu’alaihi 'asallam

    bersabda &Satu dirham hasil riba yang dimakan seseorang

    sementara ia mengetahuinya, itu lebih buruk dari tiga puluh kali

    berzina.* ($3. Ahmad)

    l96aitsami mengatakan hadits terse!ut diriwayatkan olehhmad dan al9Tha!rani dan perawi hmad adalah perawi

    sahih.Menurut al9

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    13/14

    -. 3i!a melahirkan !enih ke!en7ian dan permusuhan.&. Praktek ri!a !erpotensi memutus rasa !elas kasih dan

    tolong menolong sesama manusia.'. Melahirkan egoisme dan ketamakan atas harta.$-

    BAB III

    PENUTUP

    A# Kes$+ *la(

    3i!a adalah pengam!ilan tam!ahan dari harta pokokse7ara !atil !aik dalam transaksi 1ual !eli maupun pin1ammemin1am. 0etiap tam!ahan yang diam!il dari transaksi utangpiutang !ertentangan dengan prinsip Islam.

    0e7ara garis !esar ri!a dikelompokkan men1adi dua4 yaituri!a utang piutang dan ri!a 1ual !eli. Kelompok pertama ter!agi

    men1adi ri!a!ardh dan ri!a "ahiliyah 4 sedang kelompok keduaada dua ma7am4 yaitu ri!a#adl dan ri!anasi’ah .

    Ketentuan dalam 1ual !eli !arang ri!awi harus memenuhipersyaratan se!agai !erikut:

    $.

  • 8/18/2019 Makalah Kelompok 2 Qawaidul Fiqiyah

    14/14

    !. 6arus serah terima se!elum !erpisah dari tempat akad.

    Dalam se!uah hadits4 3asulullah saw. mengutuk orangyang memakan ri!a4 wakilnya dan penulisnya4 serta saksinyadan !eliau mengatakan mereka itu sama9sama dikutuk.

    DA"TAR PUSTAKA

    ntonio.Bank Syari’ah, %8akarta: Gema Insani Press4 #))$*Ismail. erbankan Syari’ah 4 %8akarta : Ken7ana4 #)$$*Il5 ur Diana.$adis-hadis %konomi 4 %Malang: BI 9MalikiPress4 #)$#*

    ndi li k!ar. rinsip-prinsip Dasar 1ransaksi Syariah 4

    %