Hydrotherapy Translate 273,277,278

5
HIDROTERAPI DAFTAR ISI: Sifat fisik air Efek Fisiologis hidroterapi Penggunaan hidroterapi Kontraindikasi dan hal yang perlu diperhatikan dalam hidroterapi Efek samping hidroterapi Teknik aplikatif hidroterapi Dokumentasi Keamanan hidroterapi, meliputi pengontrolan infeksi dan keamanan kolam Temuan kasus Ringkasan Bab TUJUAN Setelah membaca BAB ini, dapat diketahui: Mendiskusikan sifat fisik air, termasuk perpindahan panas, daya apung, resistensi, dan tekanan hidrostatik Mengidentifikasi efek fisiologis pembersihan dengan air dan perendaman air. Perhatikan bagaimana sifat fisik dan efek fisiologis hidroterapi dapat digunakan untuk pembersihan, dukungan muskuloskeletal dan resistance, pelatihan kardiovaskular dan pernapasan, dan manfaat psikologis. Menilai indikasi, kontraindikasi, dan tindakan pencegahan untuk penggunaan hidroterapi.

Transcript of Hydrotherapy Translate 273,277,278

Page 1: Hydrotherapy Translate 273,277,278

HIDROTERAPIDAFTAR ISI:

Sifat fisik air

Efek Fisiologis hidroterapi

Penggunaan hidroterapi

Kontraindikasi dan hal yang perlu diperhatikan dalam hidroterapi

Efek samping hidroterapi

Teknik aplikatif hidroterapi

Dokumentasi

Keamanan hidroterapi, meliputi pengontrolan infeksi dan keamanan kolam

Temuan kasus

Ringkasan Bab

TUJUAN

Setelah membaca BAB ini, dapat diketahui:

Mendiskusikan sifat fisik air, termasuk perpindahan panas, daya apung,

resistensi, dan tekanan hidrostatik

Mengidentifikasi efek fisiologis pembersihan dengan air dan perendaman air.

Perhatikan bagaimana sifat fisik dan efek fisiologis hidroterapi dapat

digunakan untuk pembersihan, dukungan muskuloskeletal dan resistance, pelatihan

kardiovaskular dan pernapasan, dan manfaat psikologis.

Menilai indikasi, kontraindikasi, dan tindakan pencegahan untuk penggunaan

hidroterapi.

Memilih dan menggunakan teknik pengobatan hidroterapi paling tepat untuk

mempromosikan kemajuan menuju tujuan pengobatan yang diinginkan.

Disajikan dengan kasus klinis, mengevaluasi temuan klinis, mengusulkan

tujuan pengobatan, menilai apakah hidroterapi akan menjadi pengobatan terbaik

dan, jika demikian, merumuskan rencana pengobatan yang efektif termasuk teknik

pengobatan hidroterapi yang tepat untuk mencapai tujuan pengobatan.

Page 2: Hydrotherapy Translate 273,277,278

EFEK FISIOLOGIS HIDROTERAPI

Efek fisiologis air adalah hasil dari sifat fisik, seperti yang telah dijelaskan sebelumnya. Efek

fisiologis pemanasan atau pendinginan superficlal dengan air hangat atau dingin adalah

sama sebagai efek Physiologlcal pemanasan atau pendinginan dengan pemanasan dangkal

atau pendinginan dengan media lain, termasuk hemodinamik.

Efek Pembersih

tekanan

Pemecahan Surfaktan dan antimikroba

Efek Musculoskelelal

Mengurangi beban tahanan

Latihan penguatan otot

Hilangnya kepadatan tulang melambat

Lebih sedikit mengurangi lemak dibanding latihan lainnya

Efek Kardiovaskular

Peningkatan sirkulasi vena

Peningkatan volume jantung

Peningkatan curah jantung

Penurunan denyut jantung, tekanan darah sistolik, dan VO, respon terhadap latihan

Efek Pernapasan

Penurunan kapasitas vital

Peningkatan kerja pernapasan

Penurunan kejadian asma akibat olahraga

Efek pada Ginjal

diuresis

Peningkatan ekskresi natrium dan kalium

Efek Psikologis

Santai atau menyegarkan, tergantung pada suhu

Page 3: Hydrotherapy Translate 273,277,278

Efek Muskuloskeletal

Daya apung air mengurangi tekanan muskuloskeletal dan persendian. Terapi di dalam

kolam renang memungkinkan untuk berdiri bebas tanpa pegangan sehingga memiliki manfaat

tidak terjadi benturan dan tekanan sehingga memberi dampak kebebasan bergerak bagi pasien

dan mengurangi rasa sakit. Efek ini dapat membantu pada pasien dengan arthritis,

ketidakstabilan Iigamen , kerusakan kartilago, atau kondisi degeneratif dan trauma sendi

lainnya. Hal ini dapat mempercepat rehabilitasi pasie tanpa harus menggunakan tahanan

beban (weight bearing). Misalnya, pada saat memasukkan 75 % tubuh ke dalam air, bebann

pada ekstremitas bawah akan berkurang 75 % , pasien mungkin dapat melakukan latihan

angkat beban atau berjalan tanpa bantuan dengan gait normal dalam kolam renang,

padahal mereka dapat melakukan kegiatan yang sama di darat hanya dengan menggunakan

crutch.7

Daya Apung air tersebut juga dapat sangat membantu bagi pasien obesitas untuk

latihan sendi dengan tahanan beban yang berat. Karena pada beberapa orang saat berada di

dalam air, dengan memiliki lemak subkutan lebih (lihat Tabel 9) mereka mengalami

pengurangan beban sendi untuk kegiatan sehari-hari. Oleh karena itu, hidroterapi dapat

digunakan untuk mengembalikan kebugaran pada pasien obesitas yang mengalami kesulitan

dengan bentuk latihan lainnya. Latihan dalam air telah terbukti dapat mengurangi berat

badan dan kehilangan lemak lebih cepat daripada latihan lainnya di darat dengan intensitas

dan durasi yang sama.8-10 Oleh karena itu, hidroterapi dianjurkan untuk meningkatkan

kebugaran dan fungsi pasien obesitas .

Kecepatan tergantung tahanan yang diberikan oleh air dapat digunakan untuk

memberikan latihan kekuatan terhadap otot. Latihan berbasis air telah terbukti

menghasilkan peningkatan kekuatan ekstremitas atas dan bawah pada pasien dengan

penyakit neuromuskuler, seperti multiple sklerosis. Jika arah aliran air disesuaikan berada di

arah yang sama dengan gerak pasien, tahanan dari air juga dapat digunakan untuk

membantu gerak pasien. 11,12

Tekanan hidrostatik yang diberikan oleh air juga telah terbukti untuk meningkatkan

aliran darah ke otot (dalam keadaan istirahat) 100 % sampai 225 % bila perendaman tubuh

dilakukan hingga leher.13 Hal ini dianjurkan untuk mengurangi vasokonstriksi perifer atau

peningkatan aliran balik vena yang dihasilkan oleh kompresi extemal oleh air. Peningkatan

aliran darah otot dapat meningkatkan kinerja otot dengan meningkatkan ketersediaan

Page 4: Hydrotherapy Translate 273,277,278

oksigen dan mempercepat penghancuran zat sisa metabolisme dengan demikian dapat

menghasilkan latihan otot yang lebih efektif.