Herpes Zoster

10

Click here to load reader

description

med

Transcript of Herpes Zoster

Page 1: Herpes Zoster

Herpes Zoster: New Preventive Perspectives

Page 2: Herpes Zoster

Abstrak • Herpes Zoster, merupakan reaktivasi dari fase laten virus

varisela zoster di ganglion, sering ditemukan pada usia 50 tahun atau lebih. Penuaan dan kondisi lain yang dapat menurunkan atau menekan imunitas terhadap VZV berhubungan dengan onset penyakit herpes zoster. Komplikasi utama adalah Neuralgia postherpetik, suatu kondisi menyakitkan yang berlangsung lama. Terapi farmakologi mungkin tidak begitu optimal dan perbaikan kualitas hidup penderita tidak signifikan, terutama pada pasien lanjut usia. Pencegahan sangat dibutuhkan. Vaksin yang tersedia saat ini dengan profil yang baik dari tingkat kekebalan tubuh, dan keberhasilan dan keamanan mewakili pilihan untuk mencegah herpes zoster dan neuralgia postherpetik.

Page 3: Herpes Zoster

Infeksi primer

Varicella (chicken pox)

Herpes Zoster

Menetap di ganglion saraf

Vesikel berkelompokRuam

Page 4: Herpes Zoster

Herpes Zoster udara

Kontak langsung

Varicella Zozter Virus

Page 5: Herpes Zoster

Onset HZ dipengaruhi oleh :

• Jenis kelamin• Cuaca• Ras• Stress psikologi• Trauma mekanik• Bahan kimia beracun yang mempengaruhi

imunitas dan genetik.

Page 6: Herpes Zoster

Gejala Klinis :

Ruam bervesikel Nyeri

dermatom

Page 7: Herpes Zoster

Fase Reaktivasi Virus

• fase prodormal yang terjadi 1-5 hari sebelum terbentuknya ruam.

• Fase akut Ruam mulai terbentuk. Terdiri dari 4 stadium : eritema, vesicular, pustular, dan ulseratif.

• Fase non vesikular• Fase kronik PHN

Page 8: Herpes Zoster

PHN

• Ditandai dengan nyeri yang berhubungan dengan HZ kronik yang berlangsung setidaknya 3 bulan setelah onset ruam dan nyeri akut yang disebabkan oleh penyakit HZ

• Intensitas nyeri yang mencapai setidaknya 3 pada VAS.

Page 9: Herpes Zoster

Komplikasi HZ :

• Inflamasi mata (ketidakmampuan melihat)• Stroke• Paralisis motorik fokal• Sindrom Ramsay Hunt

Page 10: Herpes Zoster

Terapi HZ :

Tujuannya adalah untuk mempercepat penyembuhan dari erupsi, meredakan nyeri, dan mengurangi komplikasi dengan :

• Antivirus 72 jam• Antiinflamasi• Analgetik