HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

download HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

of 18

Transcript of HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    1/18

    @Kemdikbud 2013

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    2/18

    @Kemdikbud 2013

    Dalam bidang pendidikan artikel

    ilmiah adalah tulisan yang berisigagasan atau tinjauan ilmiah dalam

    bidang pendidikan formal dan

    pembelajaran di satuan pendidikanyang dimuat di jurnal ilmiah

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    3/18

    @Kemdikbud 2013

    1. Judul Makalah2. Nama dan Alamat Penulis

    3. Abstrak dan Kata Kunci

    4. Pendahuluan

    5. Kajian Literatur

    6. Metode

    7. Hasil dan Pembahasan

    8. S

    impulan9. Saran

    10.Daftar Acuan

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    4/18

    @Kemdikbud 2013

    Spesifik; Jelas;

    Ringkas;

    Informatif;

    Menggambarkan substansi atau isi dari tulisan;

    Menggugah rasa untuk membaca;

    Tidak perlu diawali dengan kata penelitian,

    analisis, atau studi, kecualikata tersebutmerupakan pokok bahasan.

    Dimungkinkan ada subjudul.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    5/18

    @Kemdikbud 2013

    Ditampilkan dengan jelas;

    Lengkap tanpa menyebutkan gelar;

    Nama asli, bukan nama samaran; Sebaiknya penulisan nama tidak disingkat,

    harus mengikuti kaidah dan konsisten.

    Nama penulis utama berada pada urutan

    paling atas.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    6/18

    @Kemdikbud 2013

    Alamat instansi/lembaga tempat penulis

    bekerja;

    Penulis lebih dari satu orang: bila

    alamatnya berbeda, cantumkan semuaalamat tersebut.

    Untuk korespondensi dilengkapi alamat

    lengkap instansi, email), nomortelepon/fax instansi maupun penulis.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    7/18

    @Kemdikbud 2013

    Berisi Judul, tujuan, metode, dan hasil;

    Ditulis secara naratif dalam satu alinea;

    Abstrak ditulis bukan dalam bentuk matematis,

    pertanyaan, dan dugaan; Tanpa footnote/kutipan pustaka;

    Tanpa singkatan/akronim;

    Bersifat mandiri (stand alone).

    Paling banyak memuat 200 kata dalam bahasaInggris dan 250 kata dalam bahasa Indonesia.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    8/18

    @Kemdikbud 2013

    Merupakan kata/istilah yang palingmenentukan/ mempengaruhi/ paling inti dalam

    KTI;

    Mengandung pengertian suatu konsep;

    Mengandung cukup informasi untuk indexing

    dan penelusuran.

    Merupakan kata tunggal atau kata majemuk

    yang terdiri atas 35 kata.

    Dimulai dari yang paling umum dan penting.

    Ditulis dalam bahasa Inggris dan Indonesia.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    9/18

    @Kemdikbud 2013

    Latar belakang

    Menjelaskan fenomena pendidikan yang penting untuk

    diteliti/ditinjau/diulas/dan dikaji serta alasan ilmiah atau

    merepresentasikan teori yang didukung acuan pustaka.

    Perlu ada review mengenai penelitian/tinjauan/ulasan/dan

    kajian terkait yang pernah dilakukan sendiri maupun oranglain dan menjelaskan perbedaan dengan penelitian yang

    sedang dijalankan.

    Rumusan Masalah

    Semua bidang keahlian sebaiknya dikaitkan dikaitkan dengankonsep ilmu kependidikan.

    Permasalahan yang terjadi diidentifikasikan dalam bentuk

    kalimat pertanyaan.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    10/18

    @Kemdikbud 2013

    Tujuan dan Manfaat penelitian Berisi tujuan dan manfaat dari hasil penelitian

    terhadap pembinaan, pembimbingan, dan

    pengawasan.

    Tujuan ditulis secara spesifik.

    Hipotesis (bila ada)

    Hipotesis dirumuskan berdasarkan pada masalah

    atau tujuan penelitian.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    11/18@Kemdikbud 2013

    Kebenaran menurut metode ilmiah dapat

    berupa kebenaran berdasarkan teori

    mutakhir dan kebenaran berdasarkanempirik yang relevan dengan

    permasalahan penelitian yang dilakukan.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    12/18@Kemdikbud 2013

    Jenis penelitian

    Subyek penelitian,

    Tempat dan waktu Teknik dan instrumen pengumpulan

    data

    Teknis analisis data

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    13/18@Kemdikbud 2013

    Mendiskripsikan hasil-hasil penelitiankedalam bentuk tabel, analisis deskripsi,

    dan diagram.

    Mendiskusikan atau mengupas hasilanalisis dan evaluasi, menerapkan

    metode komparasi, grafik, gambar dan

    tabel agar lebih jelas dan mudah

    diinterpretasikan;

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    14/18@Kemdikbud 2013

    Hasil harus menjawab permasalahan dan

    tujuan penelitian.

    Pembahasan ditulis dengan ringkas dan

    fokus kepada interpretasi dari hasil yangdiperoleh, BUKAN pengulangan dari bagian

    hasil.

    Acuan pustaka dimunculkan bila harus

    membandingkan hasil atau pembahasandengan publikasi sebelumnya.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    15/18@Kemdikbud 2013

    Disampaikan secara singkat dalam bentuk

    kalimat utuh atau dalam bentuk penyampaian

    butir-butir kesimpulan secara berurutan.

    Harus menjawab pertanyaan danpermasalahan penelitian yang diungkapkan

    pada pendahuluan.

    Segitiga konsistensi yang penting untuk

    dipenuhi (masalah-tujuan-kesimpulan harus

    konsisten).

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    16/18@Kemdikbud 2013

    Implikasi

    Rekomendasi akademik atau tindaklanjut nyata atas kesimpulan yang

    diperoleh.

    Saran?

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    17/18@Kemdikbud 2013

    Berdasarkan aturan masing-masing

    lembaga penerbit/ publikasi ilmiah dan

    mengacu standar international.

    Kemutakhiran pustaka acuan tergantung

    pada masing-masing bidang.

    Acuan berupa jurnal ilmiah akan mendapat

    penghargaan yang lebih.

  • 7/24/2019 HAC 02 Bahan-Tayang-Artikel Seminar

    18/18