GEH

8
1. Seorang pria 45 tahun mengeluh muntah darah dan fesesnya berwarna hitam. Pada pemeriksaan fisik didapatkan spider nevi, ascites (+), eritema palmaris. Penyebab paling mungkin pada pasien ini adalah a. Mallory Weiss tear d. kanker lambung b. Duodenitis erosive e. OAINS c. Rupture erosive 2. Seorang laki-laki umur 57 tahun diantar ke UGD RS karena muntah darah dan buang air besar hitam pekat yang sudah dirasakan sejak 2 hari. Keluhan ini dirasakan setelah pasien minum obat Na diclofenac sebanyak 10 tablet dalam 3 hari, untuk mengobati nyeri lutut. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 90/60 mmHg, denyut nadi 100x/menit, konjungtiva anemis, mukosa mulut dan hidung normal. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb: 7,2 gr/dL. Apakah penanganan awal yang paling tepat ? A. Pemberian antasida B. Pemeriksaan Laju Endap Darah C. Pemberian oksigen D. Pemberian infus NaCl 0,9% E. Pemeriksaan serial Hb 3. Seorang wanita 40 tahun datang dengan keluhan nyeri pada perut kanan atas, yang dialami sejak 3 hari yang lalu, demam, pemeriksaan fisik Murphy sign (+) Diagnosanya... a. Kolesistisis b. Kolelitiasis c. Apendisitis d. Pankreatitis e. Ulkus peptikum 4. Pasien usia 46 tahun mengeluh tidak bisa BAB sejak 3 hari yg lalu. Mengeluh perut sakit seluruhnya, mual & muntah. Pmx fisik TD 110/60mmHg, N 89x/mnt, RR 30x/mnt, defans muscular +, nyeri tekan di seluruh lapang abdomen. Apakah diagnosisnya? a. Peritonitis b. Ileus obstruktif c. Ileus paralitik d. Kolesistitis e. Pankreatitis 5. Seorang laki-laki berusia 51 tahun diantar ke puskesmas dengan keluhan perut membesar sejak 2 minggu yang lalu.

description

geh

Transcript of GEH

1. Seorang pria 45 tahun mengeluh muntah darah dan fesesnya berwarna hitam. Pada pemeriksaan fisik didapatkan spider nevi, ascites (+), eritema palmaris. Penyebab paling mungkin pada pasien ini adalaha. Mallory Weiss teard. kanker lambungb. Duodenitis erosivee. OAINSc. Rupture erosive2. Seorang laki-laki umur 57 tahun diantar ke UGD RS karena muntah darah dan buang air besar hitam pekat yang sudah dirasakan sejak 2 hari. Keluhan ini dirasakan setelah pasien minum obat Na diclofenac sebanyak 10 tablet dalam 3 hari, untuk mengobati nyeri lutut. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 90/60 mmHg, denyut nadi 100x/menit, konjungtiva anemis, mukosa mulut dan hidung normal. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb: 7,2 gr/dL. Apakah penanganan awal yang paling tepat ?A. Pemberian antasidaB. Pemeriksaan Laju Endap DarahC. Pemberian oksigenD. Pemberian infus NaCl 0,9%E. Pemeriksaan serial Hb3. Seorang wanita 40 tahun datang dengan keluhan nyeri pada perut kanan atas, yang dialami sejak 3 hari yang lalu, demam, pemeriksaan fisik Murphy sign (+) Diagnosanya...a. Kolesistisis b. Kolelitiasisc. Apendisitisd. Pankreatitise. Ulkus peptikum4. Pasien usia 46 tahun mengeluh tidak bisa BAB sejak 3 hari yg lalu. Mengeluh perut sakit seluruhnya, mual & muntah. Pmx fisik TD 110/60mmHg, N 89x/mnt, RR 30x/mnt, defans muscular +, nyeri tekan di seluruh lapang abdomen. Apakah diagnosisnya?a. Peritonitisb. Ileus obstruktifc. Ileus paralitikd. Kolesistitise. Pankreatitis5. Seorang laki-laki berusia 51 tahun diantar ke puskesmas dengan keluhan perut membesar sejak 2 minggu yang lalu. Keluhan disertai cepat kenyang setelah makan, nafas menjadi agak sesak terutama bila berbaring. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tanda vital dalam batas normal, sklera ikterik, spider naevi, venektasi, ascites, edema tungkai, palmar eritema. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan : Albumin 1,8 gr/dl, Bilirubin total : 4,8 U/L, HbsAg (+).Apakah diagnosis yang paling mungkin ? A. Gagal jantung B. KolelitiasisC. Sirosis hepatis D. Pankreatitis E. Sindroma nefrotik6. Pasien laki-laki umur 70 tahun, BAB pucat, ikterik, demam (-), riwayat hati disangkal. Massa epigastriumdan nyeri tekan. Diagnosa...A. KholelithiasisB. KholesistitisC. Pankreatitis akutD. Pankreatitis kronisE. Kanker pankreas

7. Seorang wanita, 42 tahun datang dengan keluhan nyeri pada daerah ulu hati, nyeri dirasakan terutama pada malam hari, nyeri berkurang setelah makan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan nyeri tekan epigastrium. Apakah diagnosis yang paling mungkin pada pasien tersebut ?A. Ulkus GasterB. Ulkus duodeniC. EsophagitisD. GastritisE. Gastropati hipertensi portal8. Seorang pria, 39 tahun, datang dengan keluhan diare selama 2 bulan. Hasil pemeriksaan kolonoskopi menunjukkan cobblestone appearance. Apakah diagnosis yang paling tepat pada pasien tersebut?A. Colitis ulserativaB. Crohns diseaseC. Amoebiasis intestinalD. Ca ColonE. Colitis TB9. .Seorang wanita, 46 tahun, gemuk datang mengeluh nyeri hebat pada perut sebelah kanan atas. Padapemeriksaaan fisik didapatkan Murphys sign +Apakah diagnosis yang paling mungkin pada pasien tersebut?A. Kolesistitis AkutB. Pankreatitis AkutC. GastroduodentitisD. Perforasi Ulkus GasterE. Pyelonefritis Akut

Untuk soal nomer 87-88 :Seorang pria 49 tahun, mengeluh muntah darah dan kotoran berwarna hitam. Pada pemeriksaan fisikdidapatkan spider naevi, ascites, erithema palmaris.10. Mana diantara berikut ini merupakan diagnosis yang paling mungkin ?A. Kolesistitis akutB. Pancreatitis akutC. GastroduodenitisD. Perforasi ulkus gasterE. Sirosis Hepatis

11. Mana diantara berikut ini merupakan penyebab yang paling mungkin dari hematemesis melena padapasien ini ?A. Mallory weis tearB. Duodenitis erosivaC. Ruptur varises esophagusD. Ca gasterE. Gastropati OAINS12. Seorang perempuan berusia 30 tahun dirujuk ke instalasi rawat darurat karena demam dan nafsu makan menurun selama 3 hari. Hasil pemeriksaan fisik penderita tersebut menunjukkan adanya jaundice dan hepatomegali. Uji laboratorium menunjukkan peningkatan enzim aminotransferase. Menurut pernyataan penderita, dia telah mendapatkan vaksinasi hepatitis B 2 tahun yang lalu namun belum mendapatkan vaksinasi hepatitis A. Hasil pemeriksaan serologis sebagai berikut : IgM HAV negatif, IgG HAV positif, HBsAg negatif, HBsAb positif, HBcAb negatif, HCV Ab positif. Kesimpulan yang paling akurat adalah bahwa penderita tersebut:A. Saat ini menderita hepatitis A, belum pernah terinfeksi HBV, dan menderita hepatitis C pada masa laluB Saat ini menderita hepatitis A, pernah terinfeksi oleh HBV dan HCV di masa laluC. Pernah terinfeksi oleh HAV dan HCV pada masa lalu dan sedang menderita hepatitis BD. Pernah terinfeksi oleh HAV pada masa lalu, belum pernah terinfeksi HBV, dan sedang menderitahepatitis CE. Pernah terinfeksi HAV dan HCV pada masa lalu, belum pernah terinfeksi HBV, dan saat ini menderitahepatitis C

13.Seorang Wanita 50 Tahun, datang dengan keluhan muntah dan mencret sebanyak 25x/hari sejak pagihari, diikuti kelemahan, suara parau, nafas cepat, pada pemeriksaan didapatkan : tensi 90/60 mmHg,nadi 130x/menit kecil, suhu t 36C, respirasi rate 28 x/menit, turgor kulit menurun, tangan penderitamenunjukkan tanda washer woman hand.Kemungkinan Diagnosanya adalah :a. Shigellosisb. Entero - Toxic E.Colic. Salmonellosisd. Vibrio Kholerae. Infeksi Stafilokokus14.Seorang wanita berumur 18 tahun datang dengan keluhan nyeri pada seluruh lapangan perut, disertaimuntah, sulit flatus, kembung. Penderita mengalami panas badan sejak 2 minggu yang lalu. Pemeriksaanfisik ditemukan, kesadaran : Compos mentis, Tensi : 80/60 mmHg, Nadi : 140 x/menit kecil, temp aksiler :36,2C, temp. rektal 39C meteorismus, nyeri seluruh lapangan perut, bising usus jarang.Kemungkinan penderita mengalami :a. Perforasi Tifoidb. Apendisitisc. Carcinoma kolond. Gastritis akute. Ileus paralitik15.Seorang wisatawan dari Jerman 40 tahun sehabis minum es cendol, pada malam harinya menderita diare10x kuning encer disertai mulas tanpa lendir dan darah.. Pemeriksaan fisik ditemukan, kesadaran :Compos mentis, Tensi : 110/80 mmHg, Nadi : 84x/menit, temp aksiler : 37,5C. Penyebab yang pertamakali dipikirkan adalah :a. Salmonellab. E. Colic. Virus Norwalkd. Shigellae. Amoeba16.Seorang Wisatawan dari jerman, 40 tahun, telah mencoba nikmatnya Es Cendol, sore harinya menderitadiare 10 x, kuning encer, suhu badan demam, mules dan mual.Penyebab tersering yang dipikirkan.a. Salmonellab. E. Colic. Virus norwalkd. Shigellae. Ent. Histolityca.17.Seorang Wisatawan dari jerman, 40 tahun, telah mencoba nikmatnya Es Cendol, sore harinya menderitadiare 10 x, kuning encer, suhu badan demam, mules dan mual.Saran yang diberikan kepada wisatawan tersebut :a. Vaksinasi sebelum berangkatb. Vaksinasi setelah tiba ditempat tujuanc. Jenis vaksin sesuai dengan penyakit yang bersifat endemis.d. Hindari mengkonsumsi minuman yang tidak di kemase. Menelan antibiotik setiba di daerah tersebut hingga waktu pulang18.Seorang Wisatawan dari jerman, 40 tahun, telah mencoba nikmatnya Es Cendol, sore harinya menderitadiare 10 x, kuning encer, suhu badan demam, mules dan mual. Suhu badan yang sub febril akibat :a. Infeksi bakteri b. Infeksi parasitc. Muald. Mulese. Dehidrasi19.Seorang Wisatawan dari jerman, 40 tahun, telah mencoba nikmatnya Es Cendol, sore harinya menderitadiare 10 x, kuning encer, suhu badan demam, mules dan mual. Pengelolaan terpenting penderita iniadalah :a. Jenis makanan tertentub. Jenis minuman tertentu dilarangc. Pemberian cairan per orald. Pemberian Intra Vena cairane. Antibiotika.

20. Seorang wanita usia 43 tahun datang ke Poliklinik Penyakit Dalam dengan keluhan nyeri perut kananatas. Nyeri dirasakan sejak 4 hari yang lalu dan bertambah berat sejak 2 hari ini terutama bila perutkanan atas ditekan. Penderita juga merasakan panas badan, mual dan muntahKemungkinan kelainan yang diderita penderita tersebut adalah :a. Ulkus pepetikumb. Cholecystitis acutec. Cholelitiasisd. Acute virral hepatitise. Apendisitis21.Bila pada pemeriksaan fisik penderita ditemukan murphy sign (+), hasil pemeriksaan laboratoriummenunjukkan peningkatan Transaminase serum dan Bilirubin total dan pemeriksaan serologis HbsAgserta Anti HbsAb negatifKemungkinan kelainan yang sangat mungkin pada penderita tersebut adalah :a. Cholecystitis acuteb. Cholelithiasisc. Cholecystitis chronicd. Kolangitise. Pancreatitis acute22. Pria 46 tahun datang ke UGD dengan muntah dan BAB berdarah 1 hari smrs keluhan diawali nyerimendadak pada ulu hati, muntah juga mengandung sisa makanan tetapi lebih banyak seperti ter. Nyeriulu hati berulang sejak 1 tahun yang lalu biasanya beberapa jam setelah maka. Akral dingin, nyeri tekandan defence muskular negatif. Perut tidak kembung dan bising usus meningkat, tidak ditemukan tandagagal hati. TD 80/60 nadi 110x lemah dan tidak teraturdiagnosanyaa. Syok hemorrhagic karena pecahnya varises esophagusb. Syok hemorrhagic karena pecahnya ulkus peptikumc. Syok hemorrhagic perdarahan varises fundus lambung akutd. Syok hemorrhagic perdarahan kanker lambunge. Syok hemorrhagic perdarahan vascular malformation23. Manakah penanganan awal yang harus dilakukan terhadap pasien inia. Resusitasi cairan, pengawasan ketat terhadap TV, obat maagb. Resusitasi cairan dan transfusi, O2, NGT, Obat Maagc. Resusitasi cairan dan transfusi, O2, NGT, Ab spektrum luas, laparotomid. Resusitasi cairan, pengawasan ketat terhadap TV, transfusi, O2, NGT, Endoscopie. Resusitasi cairan, O2, NGT, bilas lambung, Ab, Spektrum Luas23. Apakah cairan yang paling tepat untuk pasien inia. PRCb. Transfusi darah lengkapc. RLd. HESe. Normal Saline

24. Setelah pasien diresusitasi, tampak perbaikan hemodinamik, Endoscopy GIT terlihat sumberperdarahan terapi gagal untuk menghentikan perdarahan dan 750 ml darah dibutuhkan untuk menjagatekanan darah cukup selam 8 jam. Manakah penanganan yang paling tepat selanjutnyaa. Adrenalin IVb. Eksplorasi Laparotomic. Lebih banyak transfusi darahd. Omeprazol IVe. Pitresin drip25. Pria 55 tahun ke UGD dengan KU nyeri seluruh perut sejak 2 hari yang lalu. Nyeri dimulai di ulu hatikemudian nyeri bertambah dan menyebar ke seluruh perut. Pasien tampak berkeringat dan lethargie.NT-NL+DM+ perut kembung dan BU menurun batas paru hepar menghilang. TD 100/60 nadi 110x suhu38 Os punya riwayat nyeri ulu hati selama 1 tahun. Os selalu makan obat aspirin untuk keluhan nyerikepalanya. Penyebab paling sering penyakit ini adalaha. Primary Peritonitisb. Secondary Peritonitisc. Tertiary Peritonitisd. Faceal Peritonitise. Foreign Body Peritonitis26. Seorang pria usia 50 tahun, keluhan: kolik di abdomen kanan atas diserta urin kemerahan foto polosabdomen ditemukan bayangan radioopak kecil diameter 1 cm di subkustal XII kananDiagnosa :a. Kolelitiasisb. Hepatolitiasisc. Nefrolitiasis kanand. Ureterolitiasise. Abses hepar yang kalsifikasi27. Seorang wanita usia 40 tahun, perawakan gemuk, mengeluh sakit di abdomen kanan atas. Padapemeriksaan USG didapatkan kandung empedu ukuran membesar, tebal dinding 8 mm disertaigambaran double rims tampak bayangan hiperekhoik disertai posterior acoustik shadow ukuran 2cm dan pluge intraluminalapakah diagnosa paling mungkin :a. Hidrops vesika fellaeb. Tumor vesika fellaec. Kolesistitis kronisd. Kolangitis akute. Kolesistitis akut dan kolelitiasis

28.Pasien laki-laki umur 30 tahun, IgM HBV (+). Kakak meninggal karena sirosis hepatis, kakek meninggalkarena kanker hepar. Untuk mengetahui replikasi sel...A. HbsAgB. Anti HBsC. Anti HBcD. HBeAgE. HbcAg

29. Seorang perempuan 35 tahun datang ke IGD dengan nyeri perut kanan atas yang dirasakan setelah pulang dari acara resepsi pernikahan. Nyeri dirasakan hilang timbul, menjalar sampai ke dada dan bahu sebelah kanan. Dari pemeriksaan fisik didapati murphi sign (+). Diagnosis yang mungkin pada pasien ini adalah a. Pankreatitisb. Hepatitisc. Kolelitiasisd. Kolesistitise. Kolitis 30. Pasien datang dengan keluhan nyeri perut kanan bawah sudah seharian ini. Pasien juga mengeluhkan demam dan mual muntah. Dari pemeriksaan fisik, didapatkan nyeri di appendix kanan, obsturator sign (+), psoas sign (+). Apalagi tanda yang positif ditemukan...a. rovsing signb. pekak alihc. cullen signd. caput signe. murphy sign