Farmako Kebidanan

13
FARMAKOLOGI DALAM FARMAKOLOGI DALAM KEBIDANAN KEBIDANAN Dr. Burham Warsito, Sp.OG,K.Onk Dr. Burham Warsito, Sp.OG,K.Onk Bagian Kebidanan dan Bagian Kebidanan dan Penyakit Kandungan Penyakit Kandungan FK UGM - RSUP Dr. Sardjito FK UGM - RSUP Dr. Sardjito

description

uterustonika

Transcript of Farmako Kebidanan

  • FARMAKOLOGI DALAM KEBIDANAN

    Dr. Burham Warsito, Sp.OG,K.OnkBagian Kebidanan dan Penyakit KandunganFK UGM - RSUP Dr. Sardjito

  • FarmakologiDefinisi :Farmakologi adalah ilmu yang memperlajari :Sejarah, asal usul obatSifat fisik dan kimiawiEfek terhadap biokimiawi dan faalCara kerja : absorbsi, distribusi, biotransformasi dan ekskresi obatPenggunaan dalam klinikEfek toksiknya.

  • Tujuan Mengetahui Ilmu FarmakologiDiagnosisTerapiPrevensi

    Tujuan pokok agar dapat memilih dan menggunakan obat secara rasional

  • Definisi :Adalah ilmu yang memperlajari cara kerja obat dan efeknya terhadap berbagai fungsi organ dan reaksi biokimiaFarmakodinamik

  • Obat Dalam KehamilanKehamilan sampai dengan 16 minggu sangat sensitif terhadap semua obatUsahakan menghindari berbagai obat dalam kehamilanObat khusus yang dianggap aman dalam kehamilan adalah Penicilline.

  • Penyakit Kehamilan Dengan ObatAbortus imminensPartus imaturus/prematurusPreeklampsia dan eklampsiaHypertensiPenyakit jantungDiabetus MellitusGangguan penjendalan darahAtonia uteriInfeksi

  • Obat-obat Yang Mungkin Digunakan Dalam Kehamilan (1)Anti infeksi : penicillin, erythromicyne, aminoglicoside, clindamycin, chlorampenicol, sulfonamide.Anti TBC : rifamphicine, INH, etambutolAnti jamur : clotrimazole, niconazole, nystatine, gryceovulfinAnti vitrus : acyclovir, amantadine, ribafirin, interferon alfa.Anti parasit : metronodazole, chloroquine, pyrimetamine, spiramycine, mebendazole

  • Obat-obat Yang Mungkin Digunakan Dalam Kehamilan (2)Obat jantung : quinidine, propanolol, nifedipineObat anti hipertensi : metyldopa, hydranazine, clonidine, betabloker, calcium antagonisDiuretika : thiazide, spironolactone, furosemideAnti koagulanAnti asmaKortikosteroid : prenisone, betametasoneAnti kovulsanAnti psikotik

  • Obat-obat Yang Mungkin Digunakan Dalam Kehamilan (3)Anti eklampsia : valium, sulfas magnesiumUterustonika : methergin, oksitosinUterus relaksasi : Hcl papaveribe, bricasmaAnalgesik : salisilat, asetaminopen, kodein, meperidine, morfineAnti inflamasi : endometasin, ibuproven, naproksenAnestesia : ketamin, thiopenatal, N2O

  • Program Pembangunan Kesehatan Di IndonesiaHealth promotionHealth protectionDisease preventionHealth servicePolicy and management.

  • Gambaran Klinis Janin Akibat AlkoholismusCongential AnomaliesKelainan otak / susunan syaraf pusat (SSP)Kelainan jantungKelainan spinalisCraniofacial AnomaliesAplasi / hypoplasi filtrumBibir atas yang tebalHidung pesekMicrognathiaMicrophtalmiaHidung yang pendekKelainan pelupuk mataGangguan pertumbuhan mental

  • Teratogenik DefinisiAdalah obat-obatan yang mempengaruhi perkembangan embrional sehingga memberikan efek yang permanenMasa gestasiDari fertilisasi sampai implantasiMinggu ke-2 sampai munggu ke-8 kehamilanMinggu ke-8 sampai aterm

  • Obat TeratogenikACE inhibitorsAlcoholAminopterinAndrogensBusulfanCarbamazepineChlorbiphenylsCaumarinsCyclosphosphamideDanazolDiethylstilbestrol (DES)EtretinateIsotretioinLithiumMethimazoleMethotrexatePenicillaminePhenytoinRadioactive IodineTetracyclineTrimethadioneValporic Acid