ETIK GAWAT DARURAT.ppt

58
Etika Profesional pada Penderita Gawat Darurat & Kondisi Terminal

Transcript of ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Page 1: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Etika Profesional pada Penderita Gawat Darurat

& Kondisi Terminal

Page 2: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

PENDAHULUAN

• Kemajuan teknologi kedokteran menyebabkan pergeseran paradigma pelayanan kedokteran.

• Teknologi memerlukan pandangan masalah etika.• Kasus GD perlu kepastian & kecepatan tindakan

pelayanan.• Kasus GD perlu perhatian masalah etika medik.

Page 3: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

APA PASIEN GAWAT DARURAT ITU ?

Adalah pasien yang perlu pertolongan CEPAT-TEPAT-CERMAT

untuk mencegah kematian / kecacatan

Doktrin dasar : Time saving is life saving Waktu adalah nyawa

Keberhasilan :Response time

(Waktu tanggap)

Page 4: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

1. OTONOMI PENDERITA(RESPEK PENDERITA SBG MANUSIA)

2. BENEFICIENCE(DO GOOD)

3. NON MALEFICENCE(MINIMIZE HARM : PRIMUM NON NOCERE !)

4. JUSTICE(FAIR USE OF AVAILABLE RESOURCES)

APLIKASINYA :1. RESPECT FOR LIFE2. ACCEPTANCE OF THE ULTIMATE INEVITABILITY OF

DEATH

Page 5: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Masalah Etika Penderita Gawat• Keputusan untuk tidak melanjutkan terapi

(yang tidak lagi bermanfaat - futile)• Keputusan untuk tidak melakukan resusitasi .• Kriteria penderita dinyatakan sudah mati

(brain death vs vegetative state)• Keputusan memakai terapi ‘high-tech’ &

tindakan invasif.

Page 6: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

PROFESIONALISME

PENGETAHUAN & KETERAMPILAN( Benar - Salah )

+TATA NILAI ETIKA

( Baik - Buruk )

KEBAIKAN PASIEN

Pelayanan yg profesional & bermartabat

Page 7: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

• Stroke• Heart attack• Eclampsi • Kejang demam• Dengue Shock Syndrome, GED• Trauma, kecelakaan lalu lintas

GAWAT DARURAT SE-HARI2

Page 8: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Oksigenudara

arterial

alveolikapiler

paru

kapilerjaringan

Ventilasi & distribusi

Difusi

Difusi

KEHIDUPAN = rantai transport oksigen yang normal

Oksigenintra-sel

Sirkulasi

Sirkulasi

CIRCULATION

VENTILATION

KEHIDUPAN = Rantai transport oksigen normal

Page 9: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Distribusi saat kematian korban traumaDistribusi saat kematian korban trauma

05

10

1520

2530

354045

50

0-1 jam 1- 4 jam 2-6 minggu

KerusakanSSP, jantung, pemb darah besar

Perdarahanbanyak

Infeksi dangagal organ ganda

early

immediate

late

per

sen

Int. Anesthesiol Clin 1987;25:1-18

Page 10: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kodeki gawat darurat• Wajib melakukan pertolongan gadar sbg tugas

kemanusiaan.• Melakukan profesi dg ukuran tertinggi.• Wajib melindungi hidup insani.• Bersikap tulus ikhlas.• Merujuk bila tdk mampu & ada yg lbh ahli.• Tdk ada kepentingan pribadi.• Bekerjasama dg tenaga kesehatan/nonkes.• Memberi kesempatan pasien berhubungan dg

keluarga,ibadat,masalah lain.

Page 11: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kasus2 Gawat Darurat (kaitannya dg etik dan pidana)

Tidak datang saat diminta memeriksa pasien meninggal.

Merujuk pasien ke RS lain tanpa melakukan pertolongan pertama pasien meninggal dlm perjalanan.

Menunda pertolongan krn blm bayar uang muka.Permenkes No 585 th 1989 pasal 11 :

Dalam hal pasien tdk sadar dan tdk didampingi keluarga,memerlukan tindakan terapi maupun diagnostik untuk menyelamatkan jiwa/cacad,tdk perlu persetujuan dari siapapun.

Page 12: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kematian Klinis

Kematian Biologis

Resusitasi Jantung Paru Otak

(RJPO)

Henti Jantung dan pernafasan

Kerusakan Otak

KONDISI GAWAT DARURAT

Page 13: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Apa saja penyebab jantung berhenti ? Dan kapan berhenti ?

• Oksigen darah habis– gangguan nafas– tenggelam

• Infark jantung dan gangguan irama• Tersengat listrik• Peracunan • Kehilangan darah banyak

Page 14: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

MATI KLINIS MATI BIOLOGIS

RESUSITASI

Page 15: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

BRAIN DEATH

PERSISTENTVEGETATIVE

STATE

BRAIN DEATH

BRAIN STEM DEATH

BRAIN DEATH – BRAIN STEM DEATH - PVS

Page 16: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

< 1960 : Cardio-pulmonary criteria.

Artificial respiration & circulation 1967 : 1st human heart

transplantation

Your heart can die without you dyingBut if your brain dies, you die

BRAIN DEATH/BRAIN STEM DEATH

DEFINISI MATI ?

Page 17: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kriteria Mati (IDI)

Prasyarat :Pasien koma + ventilatorKerusakan otak +Eksklusi :Obat2an,hipotermi,gg

metabolik.Tes :Reflex batang otak –

Reflex batang otak – :Respons thd cahaya – Reflex cornea –Reflex vestibulo-okular –Respon motor sy.kranial – Reflex muntah –

+Tes henti nafas.

Page 18: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 19: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Etik Resusitasi Jantung Paru Otak

• Kapan RJPO dilakukan ? * Henti jantung * Tidak ada penyakit terminal * Tidak ada DNR (do not resuscitate) * Tidak ada resiko untuk penolong * Jika ragu2 lakukan !

Page 20: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

WithholdingKeputusan tidak memulai terapi penunjang kehidupan. Do Not Attempt Resuscitation jika mati klinis. Tidak memberi vasopressor pada hipotensi Tidak melakukan RRT pada gagal ginjal Keputusan ini didasari pemahaman, jika

dilakukan tdk akan bermanfaat , tdk merubah outcome.

Page 21: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Masa gestasi < 23 mgg atau

BB < 400 gram

Anensefali

Terbukti trisomi 13 atau 18

Tidak melakukan resusitasidapat diterima pada keadaan:

Tidak melakukan resusitasidapat diterima pada keadaan:

Page 22: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

•Terbukti telah terjadi mati biologis.• Penolong kelelahan atau terancam bahaya• Korban lain kemungkinan tertolong lbh besar• Terbukti ada pesanan DNR• Telah dilakukan RJPO efektif selama 30 menit (untuk bayi baru lahir 10 menit), dan selama itu jantung tidak berdenyut . Kecuali pada kasus tenggelam,keracunan,fibrilasi ventrikel .• RJPO efektif dan jantung pasien kembali berde- nyut dan bernafas spontan

Kapan RJPO dihentikan ?

Page 23: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Withdrawing • Keputusan untuk menghentikan terapi penunjang

kehidupan.• Menghentikan ventilasi mekanik , pemberian oksigen ,

infus vasopressor , tidak lagi dialysis.• Ex: brain death, fase terminal penyakit mematikan ,

status agonal.• Keputusan harus melibatkan keluarga (prinsip

AUTONOMI)

Page 24: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

DILEMATIS TINDAKAN MEDIK PADA PASIEN GAWAT DARURAT

MEMPERPANJANG

KEHIDUPAN

atau

PROSES KEMATIAN/PENDERITAAN

?

Page 25: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Pasien ‘brain-dead’ dan dilema keluarga.

Anak laki 15 th , cedera otak berat mati batang otak.Keluarga diberi penjelasan lengkap. Namun tetap meng- harapkan anaknya tetap diusahakan pengobatan.Bolehkah dokter melepas ventilator untuk dipakai pasien lain yang memerlukan ?

Page 26: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Pasien cancer stadium terminal.

Wanita usia 50 th kanker rahim + metastase.Kemoterapi bisa memperpanjang usia beberapa bulan,tapi akan nyeri hebat selama itu. Pasien sdh habis biaya puluhan juta rupiah, penghasilan suami hanya cukup untuk makan 3 anaknya. Apakah kita akan menawarkan terapi kemoterapi tersebut ?

Page 27: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

DNR (Do Not Resuscitate) Order.Jika terjadi henti jantung pada pasien yang menderita sakit yg tdk bisa disembuhkan , maka pasien dapat meminta tidak diresusitasi (resusitasi is a futile action).Keputusan DNR dibuat oleh pasien atau keluarga.

Medicine should be regarded as fightingwith suffering not with death (natural end of life)

Memperlama penderitaan tidak etis.

Page 28: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

1. PERTAHANKAN HIDUP BILA DARI SEGI BIOLOGIS MEMANG DAPAT DIPERTAHANKAN

2. JELAS MENUJU KEMATIAN PRIORITAS BERUBAH

3. TERAPI TAK DILANJUTKAN BILA HANYA MEMPERPANJANG PROSES KEMATIAN

4. BUKAN HAK & KEWAJIBAN DOKTER UNTUK MEMPERPANJANG KEMATIAN

5. APPRORIATE TREATMENT FOR THE ACUTELY ILL = INAPROPRIATE IN THE DYING

Page 29: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

MATI KLINIS MATI BIOLOGIS

RESUSITASI‘ROSC’

Page 30: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Vegetative State*• Severe brain damage (kerusakan berat

otak)• Coma• State of wakefulness (buka mata)• Without awareness (tanpa kesadaran)

*Wikipedia Encyclopedia

Page 31: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Persistent Vegetative State*• Kondisi klinis ditandai tidak sadar thd dirinya dan

sekitarnya disertai siklus tidur-buka mata (sleep-wake cycles) kadang masih ada fungsi otonom batang otak.

• Persistent : kondisi vegetative selama 1 bln stl cedera otak akut atau penyakit degenerative atau metabolik.

* American Academy of Neurology

Page 32: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Permanent Vegetative State *

• Tidak ada bukti yang mengarah tanda2 kesadaran (terhadap dirinya /sekitarnya).

• Jelas ada gangguan syaraf pusat (otak).• Tidak ada tanda yang mengarah ke pemulihan , dan• Berlangsung selama 6 – 12 bulan mulai dari awal

gangguan otak.

* American Academy of Neurology

Page 33: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Making the Diagnosis PVS *

40% diagnosa PVS keliru !

Secara umum penderita harus sehat.Observasi berulang bila perlu dibangunkan dari

tempat tidurnya.Penilaian dilakukan oleh team yang ahli &

pengalaman.

* Royal Hospital for Neuro-disability , Profound Brain Damage Unit

Page 34: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Terapi paliatif• Meningkatkan kwalitas hidup• Kematian adalah proses normal• Tidak mempercepat – menunda kematian• Menghilangkan nyeri – keluhan lain• Menjaga keseimbangan : psiko-spiritual• Dukungan pada keluarga

Page 35: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kalau begitu dipercepat saja agar tdk menderita ?Injeksi KCl intravena bolus VF meninggal.

EUTHANASIA

Page 36: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

53

What is euthanasia?• “Euthanasia” dari bhs Greek : “dying in a good

way” juga disebut “mercy killing”.• Euthanasia secara sadar mematikan orang

yang tidak berdaya akibat sakitnya.• Pada pasien yang sangat menderita akibat

sakitnya.

Page 37: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

54

Euthanasia• Active euthanasia: mematikan pasien dengan

melakukan sesuatu (lethal injection).• Passive euthanasia: tidak melakukan terapi

sehingga menyebabkan pasien meninggal (withholding atau withdrawing terapi medis yang mempertahankan atau menunjang hidup)

• Active euthanasia is killing (and should be condemned and forbidden), while passive euthanasia may not be wrong because in many cases it is just letting someone die a natural death.

Page 38: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

PRO - KONTRA EUTHANASIA

• PRO : MENGHENTIKAN PENDERITAAN PASIEN

• KONTRA : PEMBUNUHAN TERSELUBUNG

Page 39: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

EUTHANASIAMENURUT ETIK & MEDIKOLEGAL

di INDONESIA• “Dapat dilakukan” dgn pertimbangan ketat• Dasar etika :

– Sudah dipastikan adanya kematian batang otak– Kondisi kematian otak irreversibel– Mengakhiri penderitaan bukan mengakhiri

kehidupan• Dasar Medikolegal :

– Belum ada aturan hukum euthanasia , – Tersirat dlm pasal2 KUHP tentang hukuman bagi

tindakan yg menyebabkan kematian / menghilangkan nyawa seseorang ( ps 340, 344, 345, 359 )

Page 40: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

YANG TERPENTING !!!

KOMUNIKASIKOMUNIKASI

Page 41: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

KASUS GAWAT DARURAT MEMERLUKAN TINDAKAN MEDISKASUS GAWAT DARURAT MEMERLUKAN TINDAKAN MEDIS TEPAT- TEPAT-CEPAT-CERMAT.CEPAT-CERMAT.

PENANGANAN GAWAT DARURAT MEMERLUKAN PROFESIONALISME & ETIKA PROFESI.

PERLINDUNGAN & KEBAIKAN PASIEN SELALU DIUTAMAKAN.PERLINDUNGAN & KEBAIKAN PASIEN SELALU DIUTAMAKAN.

GAWAT DARURAT ERAT DENGAN KEMATIAN DAN EUTHANASIA..

KEPUTUSAN PENGHENTIAN TINDAKAN/TERAPI PASIEN GAWAT KEPUTUSAN PENGHENTIAN TINDAKAN/TERAPI PASIEN GAWAT DARURAT PERLU PERTIMBANGAN ‘KETAT’ DARURAT PERLU PERTIMBANGAN ‘KETAT’

BELUM ADA ATURAN HUKUM YANG JELAS (DI INDONESIA) , NAMUN KELALAIAN TINDAKAN DAPAT DIJERAT HUKUM YANG ADA.

INFORMATION FOR CONSENT SELALU DIKEDEPANKAN.INFORMATION FOR CONSENT SELALU DIKEDEPANKAN.

KESIMPULAN

Page 42: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 43: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 44: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 45: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 46: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 47: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 48: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Euthanasia1. Turning off a life support machine

2. Putting a pillow over a mental patient's head (like in one flew over the cuckoos nest)

3. Stopping doctors from resuscitating a baby

4. Allowing a brain-dead person to starve to death

5. Giving a patient a lethal injection of morphine

6. Drowning an unwanted baby

Page 49: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Device to prevent prematureburial.Patented and marketed byCount Karnice-Karnicki,chamberlain to the Tsar ofRussia, in 1896.

Page 50: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Differences in resting brain metabolismin brain death, and in the vegetative state,compared with controls

Page 51: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 52: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 53: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 54: ETIK GAWAT DARURAT.ppt
Page 55: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

•Brain death = death Prognosis: no recovery from brain death• Vegetative statemisdiagnosis (30-40%) need for objective markers : EEG & ERP ? fMRI precedes the clinic• Minimally conscious statepreserved pain & emotional perception• Locked-in syndromeright to die, right to communicate, right to care

Page 56: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Pasien Yang Mana ?…

• Pasien sakit terminal.

• Pasien Permanent Vegetative State (PVS).

• Belanda : euthanasia dilegalkan.

• Inggirs : hanya euthanasia pasif yg legal.

Page 57: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

The Four Principles :Non-maleficence – first of all do no harm.Beneficence – semua usaha untuk kebaikan pasienkembali sehat , tidak menderita , tidak kesakitan.Autonomy – menghormati hak pasien , setelah diberikan cukup informasi , tanpa tekanan.Justice – mempertimbangkan pemanfaatan sumber daya yg terbatas secara rasional , adil dan fair.

Page 58: ETIK GAWAT DARURAT.ppt

Kasus 2Wanita 90 tahun Alzheimer stadium akhir.(flexion contractures, tracheostomy,Foley cath,enteral feeding 2 tahun) Dalam 3 bulan mrs 3 kali. Terakhir mengalami sepsis karena pneumonia/UTI. Keluarga minta terapi maximal termasuk intubasi & respirator , antibiotik , dialysis , nutrisi parenteral dan jika cardiac arrest diresusitasi.