DSS 2

3
Sesuai dengan kepustakaan, untuk menegakkan diagnosis DHF/DSS harus memenuhi kriteria WHO yang terdiri dari 4 kriteria klinis dan 2 kriteria laboratorik dengan syarat bila kriteria laboratorik terpenuhi ditambah minimal 2 kriteria klinik (satu diantaranya panas). Pada penderita ini kedua kriteria laboratorik yaitu rombositopenia (jumlah trombosit <100.000/ mm 3 ) dan hemokonsentrasi ditemukan. Sedangkan kriteria klinis yang ditemukan adalah panas, hepatomegali, dan syok (nadi cepat dan lemah, tekanan nadi menurun menjadi 20 mmHg atau kurang, disertai kulit teraba dingin dan lembab, terutama pada ujung jari). Setiap penderita harus ditentukan juga derajat spektrum klinisnya berdasarkan kriteria WHO 1997 yaitu: Derajat I: Demam disertai gejala tidak khas dan satu-satunya manifestasi perdarahan adalah uji torniquet. Derajat II: Seperti derajat I, disertai perdarahan spontan di kulit dan/atau perdarahan lain. Derajat III: Derajat II ditambah kegagalan sirkulasi, yaitu nadi cepat dan lemah, tekanan nadi menurun (20 mmHg atau kurang) atau hipotensi, sianosis di sekitar mulut kulit dingin dan lembab, tampak gelisah. Derajat IIIA : tekanan darah ≥ 80/60 mmHg (tekanan nadi = 20)

description

Dengue, DSS

Transcript of DSS 2

Page 1: DSS 2

Sesuai dengan kepustakaan, untuk menegakkan diagnosis DHF/DSS harus memenuhi kriteria

WHO yang terdiri dari 4 kriteria klinis dan 2 kriteria laboratorik dengan syarat bila kriteria

laboratorik terpenuhi ditambah minimal 2 kriteria klinik (satu diantaranya panas). Pada penderita

ini kedua kriteria laboratorik yaitu rombositopenia (jumlah trombosit <100.000/ mm3) dan

hemokonsentrasi ditemukan. Sedangkan kriteria klinis yang ditemukan adalah panas,

hepatomegali, dan syok (nadi cepat dan lemah, tekanan nadi menurun menjadi 20 mmHg atau

kurang, disertai kulit teraba dingin dan lembab, terutama pada ujung jari).

Setiap penderita harus ditentukan juga derajat spektrum klinisnya berdasarkan kriteria WHO

1997 yaitu:

Derajat I: Demam disertai gejala tidak khas dan satu-satunya manifestasi

perdarahan adalah uji torniquet.

Derajat II: Seperti derajat I, disertai perdarahan spontan di kulit dan/atau

perdarahan lain.

Derajat III: Derajat II ditambah kegagalan sirkulasi, yaitu nadi cepat dan lemah,

tekanan nadi menurun (20 mmHg atau kurang) atau hipotensi, sianosis di sekitar mulut kulit

dingin dan lembab, tampak gelisah.

Derajat IIIA : tekanan darah ≥ 80/60 mmHg (tekanan nadi = 20)

Derajat IIIB : tekanan darah ≤ 80/60 mmHg (tekanan nadi < 20)

Derajat IV : Derajat III ditambah syok berat dengan nadi tak teraba dan tekanan darah yang tak

terukur, dapat disertai dengan penurunan kesadaran, sianosis, dan asidosis.

Derajat IVA : tekanan darah tak terukur, nadi tak teraba

Page 2: DSS 2

Derajat IVB : tekanan darah tak terukur, nadi tak teraba, sianosis, asidosis metabolik, kesadaran

menurun.

DAFTAR PUSTAKA (diacak)

Karyanti MR. Clinical manifestations and hematological and serological findings in

children with dengue infection. Paediatrica Indonesiana. 2011;51:157-62.

Rampengan TH. Demam Berdarah Dengue dan Sindrom Syok Dengue. Dalam: Penyakit

Infeksi Tropik pada Anak. Edisi 2. Jakarta:EGC;2008:122-47.

Price DD. Treating the Patient With Severe Dengue Infection. Available at

http://emedicine.medscape.com/article/781961-overview. Updated: May 26, 2011.

Accessed: March 3, 2012.

Lestari K. Epidemiologi dan Pencegahan Demam Berdarah Dengue (DBD) di

Indonesia. Farmaka. Desember 2007;5(3):12-29.

Kemenkes RI. Profil Kesehatan Indonesia 2010. Jakarta:Kemenkes RI;2011:61-3.

Kan EF, Rampengan TH. Factors associated with shock in children with dengue

hemorrhagic fever. Paediatrica Indonesiana. 2004;44:171-7.

Tatura SNN, Rampengan NH, Mandei JM, Runtunuwu AL, Mantik MFJ, Rampengan

TH. Comparison of blood plasma and gelatin solution in resuscitation of children with

dengue shock syndrome. Paediatrica Indonesiana. 2009;49:322-9.

Dharma R, Hadinegoro SR, Priatni I. Disfungsi Endotel pada Demam Berdarah Dengue.

Makara Kesehatan. Juni 2006;10(1):17-23.

Chen K, Pohan HT, Sinto R. Diagnosis dan Terapi Cairan pada Demam Berdarah

Dengue. Medicinus. 2009;22(1):3-7.

Shepherd SM. Dengue. Available at http://emedicine.medscape.com/article/215840-

overview. Updated: Feb 3, 2012. Accessed: March 3, 2012