ASFIKSIA SECARA UMUM

9
 ASFIKSIA SECARA UMUM Oleh: TEO SAIMARADONA (205210146) FAUZAN ARYA (05 100 70100 125) OTTO HENRY FORD (204210026) FRISKA MARTA NOVA (205210161) Pembimbing : dr . Rita Maw arni, Sp.F

Transcript of ASFIKSIA SECARA UMUM

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 1/9

 

ASFIKSIA SECARAUMUMOleh:

TEO SAIMARADONA (205210146)

FAUZAN ARYA (0510070100125)

OTTO HENRY FORD (204210026)

FRISKA MARTA NOVA (205210161)

Pembimbing :dr. Rita Mawarni, Sp.F

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 2/9

 

DEFINISI

Asfiksia atau mati lemas adalah suatukeadaan berupa berkurangnya kadar oksigen

(O2) dan berlebihnya kadar karbon dioksida(CO2) secara bersamaan dalam darah dan

 jaringan tubuh akibat gangguan pertukaranantara oksigen (udara) dalam alveoli paru-

paru dengan karbon dioksida dalam darahkapiler paru-paru.

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 3/9

 

GEJALA

´ Fase dispneu / sianosis

´ Fase konvulsi

´ Fase apneu

´ Fase akhir / terminal / final

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 4/9

 

GAMBARAN POSTMORTEM PADA

ASFIKSIAPada pemeriksaan luar :

´ Muka dan ujung-ujung ekstremitas sianotik (warna biru keunguan)yang disebabkan tubuh mayat lebih membutuhkan HbCO2 daripadaHbO2.

´ Tardieu·s spot pada konjungtiva bulbi dan palpebra. Tardieu·s spotmerupakan bintik-bintik perdarahan (petekie) akibat pelebarankapiler darah setempat.

´ Lebam mayat cepat timbul, luas, dan lebih gelap karenaterhambatnya pembekuan darah dan meningkatnya

fragilitas/permeabilitas kapiler. Hal ini akibat meningkatnya kadarCO2 sehingga darah dalam keadaan lebih cair. Lebam mayat lebihgelap karena meningkatnya kadar HbCO2..

´ Busa halus keluar dari hidung dan mulut. Busa halus ini disebabkanadanya fenomena kocokan pada pernapasan kuat.

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 5/9

 

Pada pemeriksaan dalam :´ Organ dalam tubuh lebih gelap & lebih berat dan ejakulasi

pada mayat laki-laki akibat kongesti / bendungan alat tubuh& sianotik.

´ Darah termasuk dalam jantung berwarna gelap dan lebih

cair.´ Tardieu·s spot pada pielum ginjal, pleura, perikard, galea

apponeurotika, laring, kelenjar timus dan kelenjar tiroid.

´ Busa halus di saluran pernapasan.

´ Edema paru.

´ Kelainan lain yang berhubungan dengan kekerasan sepertifraktur laring, fraktur tulang lidah dan resapan darah padaluka.

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 6/9

 

PATOFISIOLOGI1. Primer ( akibat langsung dari asfiksia )

Kekurangan oksigen ditemukan di seluruh tubuh, tidaktergantung pada tipe dari asfiksia. Sel - sel otak sangatsensitif terhadap kekurangan O2. Bagian - bagian otak

tertentu membutuhkan lebih banyak O2, dengan demikianbagian tersebut lebih rentan terhadap kekurangan oksigen.Perubahan yang karakteristik terlihat pada sel - selserebrum, serebelum dan ganglia basalis. Di sini sel - selotak yang mati akan digantikan oleh jaringan glial, sehingga

pada organ tubuh yang lain yakni jantung, paru - paru, hati,ginjal dan yang lainnya perubahan akibat kekurangan O2langsung atau primer tidak jelas.

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 7/9

2. Sekunder ( berhubungan dengan penyebab dan usaha kompensasidari tubuh )

Keadaan ini didapati pada :

´ Penutupan mulut dan hidung ( pembekapan )

´ Obstruksi jalan nafas

seperti pada mati gantung, penjeratan, pencekikan dan korpusalienum dalam saluran nafas atau pada tenggelam karena cairanmenghalangi udara masuk ke paru - paru

´ Gangguan gerakan pernafasan karena terhimpit atauberdesakan(traumatic asphyxia)

´ Penghentian primer dari pernafasanakibat kegagalan pada pusat pernafasan, misalnya pada luka listrikdan beberapa bentuk keracunan.

 

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 8/9

JENIS ASFIKSIA

´ Anoksia anoksik ( anoxic anoxia )

´ Anoksia anemia ( anaemic anoxia )

´ Anoksia hambatan ( stagnant anoxia )

´ Anoksia jaringan ( histotoxic anoxia )

 

5/12/2018 ASFIKSIA SECARA UMUM - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/asfiksia-secara-umum 9/9

TERIMAKASIH