OPTIMISASI EKONOMI -...

Post on 05-Mar-2018

223 views 3 download

Transcript of OPTIMISASI EKONOMI -...

OPTIMISASI

EKONOMI

Dr. Muh. Yunanto, MM.

Kuliah Minggu ke-2

BAB II

Berbagai Teknik Optimasi dan

Peralatan Manajemen Baru

Metode Dalam Mengambarkan hub Ekonomi

• Hubungan ekonomi dapat digambarkan dalam bentuk

persamaan, tabel, atau grafik. Bila hubungannya

sederhana, tabel dan/atau grafik dapat mencukupi.

0

50

100

150

200

250

300

0 1 2 3 4 5 6 7

Q

TR

Menggambarkan Hubungan Ekonomi

Equations: TR = 100Q - 10Q2

Tables:

Graphs:

Q 0 1 2 3 4 5 6

TR 0 90 160 210 240 250 240

Hubungan BiayaTotal Rata-Rata, dan Marginal

• dipergunakan untuk menunjukkan bagaimana perusahaan

rnemaksimumkan keuntungan (contoh paling penting dan

perilaku mengoptimumkan perusahaan).

Total, Average, and

Marginal Cost

Q TC AC MC

0 20 - -

1 140 140 120

2 160 80 20

3 180 60 20

4 240 60 60

5 480 96 240

AC = TC/Q

MC = TC/Q

Total, Average, and Marginal Cost

ANALISIS OPTIMISASI

• Analisis optimisasi dapat lebih mudah dijelaskan dengan

mempelajari proses perusahaan dalam menentukan

tingkat output yang memaksimumkan laba total. Kita

akan mulai dengan mempergunakan kurva penerimaan

total dan biaya total

Maksimisasi Laba

Q TR TC Profit

0 0 20 -20

1 90 140 -50

2 160 160 0

3 210 180 30

4 240 240 0

5 250 480 -230

Maksimisasi Laba

0

60

120

180

240

300

0 1 2 3 4 5Q

($)

MC

MR

TC

TR

-60

-30

0

30

60

Profit

KALKULUS DIFERENSIAL TURUNAN DAN

ATURAN DIFERENSIASI

• Analisis optimisasi dapat dilakukan lebih efisien dan tepat

dengan kalkulus diferensial, yang didasarkan pada konsep

turunan.

Konsep Turunan (Derivative)

Fungsi turunan dari Y mempengaruhi X

adalah sama dengan to the limit of the ratio

Y/X as X mendekati nol.

0limX

dY Y

dX X

Aturan-aturan diferensiasi

Aturan untuk fungsi konstan: Turunan dari fungsi

konstan,he derivative of a constant, Y = f(X) = a, adalah

nol untuk semua nilai a (konstanta)

( )Y f X a

0dY

dX

Aturan-aturan Diferensiasi

Aturan Fungsi Pangkat: Turunan dari fungsi

pangkat, dimana a and b adalah konstan,

( ) bY f X aX

1bdYb aX

dX

Aturan-aturan Diferensiasi

Aturan untuk penjumlahan dan pengurangan: Turunan dari

penjumlahan (pengurangan) adalah sama dengan

penjumlahan (pengurangan) 2 fungsi U dan V,

( )U g X ( )V h X

dY dU dV

dX dX dX

Y U V

Aturan-aturan Diferensiasi

Aturan untuk Perkalian: Turunan dari

perkalian dua fungsi U dan V,

( )U g X ( )V h X

dY dV dUU V

dX dX dX

Y U V

Aturan-aturan Diferensiasi

Aturan untuk Pembagian: Turunan dari

pembagian dua fungsi U dan V,

( )U g X ( )V h XU

YV

2

dU dVV UdY dX dX

dX V

Aturan-aturan Diferensiasi

Aturan untuk Fungsi dari Fungsi (aturan rantai): Turunan

dari Y terhadap X adalah sama dengan turunan dari Y

terhadap U dikali dengan turunan U terhadap X.

( )U g X( )Y f U

dY dY dU

dX dU dX

OPTIMISASI DENGAN KALKULUS

• Kita mempelajari proses optimisasi dengan kalkulus. Mula-mula kita mempelajari bagaimana kita dapatmenentukan titik di mana suatu fungsi mencapaimaksimum atau minimum, kemudian menunjukkanbagaimana membedakan antara maksimum denganminimum.

Optimisasi dengan Kalkulus

Find X such that dY/dX = 0

Second derivative rules:

If d2Y/dX2 > 0, then X is a minimum.

If d2Y/dX2 < 0, then X is a maximum.

OPTIMISASI TERKENDALA

• mempelajari optimisasi tanpa kendala, atau maksimisasi atauminimisasi fungsi tujuan tanpa kendala. namun dalam sebagianbesar waktunya, manajer menghadapi berbagal kendala dalamkeputusan optimisasi. Sebagai contoh, suatu perusahaan dapatmenghadapi keterbatasan pada kapasitas produksinya atau padaketersediaan tenaga ahil dan bahan mentah yang penting. Perusahaan juga dapat menghadapi kendala hukum ataulingkungan.

OPTIMISASI MULTIVARIAT

• Atau proses menentukan titik balik maksimum atau

minimum suatu fungsi yang memiliki 2 variabel

PERALATAN MANAJEMEN BARU

UNTUK OPTIMISASI

• Alat yang paling penting adalah perbandingan

(benchmarking), manajemen kualitas total (total quality

management—TQM), rekayasa ulang (reengineering),

organisasi pembelajar (learning organization).

Manajemen Kualitas Total

Lima aturan untuk menentukan suksesnya suatu program TMQ

• Pejabat Eksekutif perusahaan (CEO) tegas dan nyata mendukungprogram tersebut

• Harus jelas keuntungan dari program tersebut

• Memiliki tujuan dan strategi

• Memberikan hasil keuangan dan kompesasi

• Program harus dibuat oleh perusahaan khusus

Rekayasa Ulang

• Rekayasa ulang (reengineering) adalah kecenderonganmanajemen yang paling terkenal pada pertengahantahun 1990-an. Proses rekayasa ulang berusahamengorganisasi perusahaansecara keseluruhan.

Organisasi Pembelajar

• Organisasi pembelajar bolehjadi merupakan peralatanmanajemen yang paling terkenal dalam dasawarsa ini. Organisasi pembelajar(learning organization) menghargai pembelajaran

Peralatan Manajemen Yang Lain

• Perluasan pembatasan (broadbanding) - menghapusberbagai tingkatan gaji yang terlalu banyak untukmendorong perpindahan antar pekerja di dalamperusahaan, untuk meningkatkan fleksibilitas tenagakerja dan menurunkan biaya.

• Model bisnis langsung (direct business model) secaraIangsung dengan konsumen, menghilangkan waktudan biaya distribusi dad pihak \ ketiga (yaitu, menghilangkan distributor, seperti pada penjualan PC Dell).

• Membuat jaringan kerja (networking)

• Kekuatan menentukan harga (pricing power)

• Manajemen proses (process management)

• Model dunia kecil (small-world mnodel)

• Integrasi maya (virtual integration)

• Manajemen maya (virtual management)