K-6 Pendahuluan Patologi Anatomi

Post on 09-Dec-2014

284 views 26 download

Transcript of K-6 Pendahuluan Patologi Anatomi

DEPARTEMEN PATOLOGI ANATOMIFAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN2011

Tim Pelayanan Medik

2DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI

3DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI

4DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI ANATOMI

Merupakan suatu ilmu yang mempelajari tentang

perubahan struktur dan fungsi dari organ / jaringan / sel

yang terkena penyakit / jejas yang merugikan.

5DEPARTEMEN PA USU 2011

ASPEK PROSES PENYAKIT

6DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI ANATOMI

Mempelajari:• Struktur / morfologi• Fungsi :

– Sel– Jaringan– Organ

• Hubungan kelainan dengan gejala klinik yang timbul

7DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI ANATOMI

8DEPARTEMEN PA USU 2011

Pembagian Patologi

9DEPARTEMEN PA USU 2011

Pemeriksaan di LabORATORIUM PA

Sel(Sitopatologi)

Jaringan(Histopatologi)

10DEPARTEMEN PA USU 2011

PATOLOGI ANATOMI

Makroskopis (“Gross appearance”)

Mikroskopis

11DEPARTEMEN PA USU 2011

Pengiriman Jaringan

Histopatologi

Sitologi

Operasi: laparatomi, radikal

mastektomi

Frozen section / Potong Beku

Biopsi

Eksisi

Si-Bajah

Cairan; pleura, sputum, BAL

Scrapping

Imprint Hasilnya:

• Menegakkan diagnosa

• Menentukan prognosa

• Rencana pengobatan

12DEPARTEMEN PA USU 2011

BiopsiPengambilan jaringan / sel dari

organisme yang hidup untuk diperiksa di bawah mikroskop

Pengambilan jaringan / sel dari organisme yang hidup untuk diperiksa

di bawah mikroskop

Tujuan

Untuk diagnosa terhadap sampel jaringan tersebut

Untuk diagnosa terhadap sampel jaringan tersebut

DEPARTEMEN PA USU 2011 13

Teknik biopsi

Departemen PA FK-USU 2011 14

Surgical breast biopsy

Departemen PA FK-USU 2011

http://en.wikipedia.org/wiki/File:Surgical_breast_biopsy.jpg

15

Brain biopsy under stereotaxy

Departemen PA FK-USU 2011 16

Liver core needle biopsy.

Departemen PA FK-USU 2011

http://en.wikipedia.org/wiki/Biopsy

17

Biopsi jaringan

Departemen PA FK-USU 2011 18

Biopsi insisional(Makroskopis)

Karsinoma sel skuamous

Departemen PA FK-USU 2011 19

Biopsi insisional Leukoplakia

Departemen PA FK-USU 2011 20

21DEPARTEMEN PA USU 2011

Tindakan merendam bahan yang berasal dari biopsi, operasi / autopsi ke dalam cairan fiksasi (volume cukup dan cairan fiksasi yang benar)

1. Mencegah terjadinya proses autolisis

2. Mencegah proses pembusukan

3. Memadatkan & mengeraskan agar mudah untuk dipotong

4. Memadatkan cairan koloid

5. Mencegah kerusakan struktur jaringan

TUJUAN

Fiksasi:

22DEPARTEMEN PA USU 2011

Cairan fiksasi untuk pemeriksaan histopatologi:

• Formaldehid*• Etil alkohol• Asam asetat• Asam pikrat • Zenker• Bouin*• Carnoy, dll

* umum digunakan karena mudah didapat, cukup murah & hasil

fiksasi cukup memuaskan & sudah lazim digunakan

23DEPARTEMEN PA USU 2011

Cara melakukan fiksasi jaringan

Massa tumor

Cairan fiksasi

15-20 x vol jaringan atau jaringan yang difiksasi terendam

Pada botol yang berisi jaringan yang difiksasi dicantumkan identitas pasien

Pada surat pengantar pengiriman jaringan sertakan identitas pasien & keterangan klinis.

24DEPARTEMEN PA USU 2011

Sediaan

Histopatologi

Sitologi

Fiksasi : Formalin, Bouin, Zenker, dll

Staining : pewarnaan rutin HE

Fiksasi (+) : Alkohol 96%, 50%

Staining : HE, Papanicolaou

Fiksasi (-) : dry smear

Staining : Giemsa

25DEPARTEMEN PA USU 2011

(10-20 mm)

(Lamelarisasi)

26DEPARTEMEN PA USU 2011

27DEPARTEMEN PA USU 2011

28DEPARTEMEN PA USU 2011

LEBIH PRAKTIS

29DEPARTEMEN PA USU 2011

30DEPARTEMEN PA USU 2011

DEPARTEMEN PA USU 2011 31

DEPARTEMEN PA FK USU

32DEPARTEMEN PA USU 2011

33DEPARTEMEN PA USU 2011

DEPARTEMEN PA USU 2011 34

SLIDE BISA DI LIHAT DI BAWAH MIKROSKOP BERSAMA-SAMA

Slide Histopatologi

35DEPARTEMEN PA USU 2011

1. Si-Bajah = FNA

Bahan apusan diapuskan pada gelas objek, dan segera dimasukkan dalam cairan fiksasi alkohol 96% minimal 30 menit. Sesudah 30 menit gelas objek dapat dikeringkan & dikirim ke Sentra Diagnostik Patologi Anatomi.

Dapat juga sediaan apusan dibiarkan kering dalam suhu udara kamar (untuk pewarnaan Giemsa) Lab. PA

36DEPARTEMEN PA USU 2011

DEPARTEMEN PA USU 2011 37

DEPARTEMEN PA USU 2011 38

2. Bahan cairan

Bahan cairan dapat di kirim segera ke Sentra Diagnostik Patologi Anatomi tanpa fiksasi (sesegera mungkin) atau dimasukkan dalam cairan fiksasi alkohol 50% (vol 1: 1)

Bahan sputum sebaiknya dikirim segera di dalam wadah tertutup tanpa fiksasi

39DEPARTEMEN PA USU 2011

Papanicollaou

40DEPARTEMEN PA USU 2011

THANK YOU