DIVERENSIAL VEKTOR

Post on 24-Feb-2016

71 views 0 download

description

DIVERENSIAL VEKTOR. Kuliah 3. MATERI. Gradien medan skalar Divergensi medan vektor Curl medan vektor. KURVA, KECEPATAN DAN PERCEPATAN. Kurva dapat juga menggambarkan pergerakan suatu pertikel atau benda dan dapat dinyatakan dalam fungsi r(t) - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of DIVERENSIAL VEKTOR

DIVERENSIAL VEKTOR

Kuliah 3

MATERI

• Gradien medan skalar• Divergensi medan vektor• Curl medan vektor

KURVA, KECEPATAN DAN PERCEPATAN

• Kurva dapat juga menggambarkan pergerakan suatu pertikel atau benda dan dapat dinyatakan dalam fungsi r(t)

• Tangen vektor pada kurva menjadi vektor kecepatan v=r’(t) karena tangen vektor memberi arah pergerakan dan panjangnya memberi

• Turunan kedua dari r(t) disebut dengan vektor percepatan dinyatakan dengan a

• Percepatan memiliki arah yang dinyatakan dalam arah tangensial dan arah normal (tegak lurus bidang)

DIRECTIONAL DERIVATIVE

Contoh soal

Jawab:

VEKTOR NORMAL

Jawab:

CONTOH:

CONTOH:

SOLUSI

OPERATOR GRAD MERUPAKAN OPERASI PADA BIDANG SKALAR YANG MENGAHASILKAN BIDANG VEKTOR

OPERATOR DIV MERUPAKAN OPERASI BIDANG VEKTOR YANGMENGHASILKAN BIDANG SKALAR

OPERATOR CURL X MERUPAKAN OPERASI PADA BIDANG VEKTOR YANG MENGAHASILKAN VEKTOR CURL SUATU VEKTOR MERUPAKAN DETERMINAN VEKTOR