Perdagangan internasional

29
Perdagangan Internasional IPS

Transcript of Perdagangan internasional

Perdagangan Internasional

IPS

Perdagangan Internasional :

Proses tukar menukar barang atau jasa yang terjadi antar suatu negara dengan negara lain.

PENGERTIAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL

A. VALUTA ASINGMata uang asing disebutj juga valuta asing (valas).

1. Pengertian bursa valuta asing

Tempat atau lembaga yang memperdagangkan berbagai jenis mata uang asing.

Bursa valuta asing diselnggarakan oleh bank pemerintah, bank swasta nasional dan bank swasta asing.

A. VALUTA ASING

Lembaga yang mengkhususkan dalam perdagangan valuta asing disebut money changer.

Harga valuta asing disebut Kurs/nilai tukar .

A. VALUTA ASINGBeberapa istilah tentang valuta asing :

1. Kurs beli : Menunjukan harga beli valuta asing pada saat bank/money changer membeli valas atau pada saat menukarkan valas dengan rupiah.

2. Kurs jual : Menunjukan harga jual valuta asing pada saat bank/money changer menjual valas atau pada saat seseorang menukarkan rupiah dengan valas.

3. Kurs tengah : Kurs antara kurs jaul dan kurs beli (hasil bagi 2 dari penjumlahan kurs beli dan kurs jual)

A. VALUTA ASINGValuta Asing

Kurs beli (Rp)

Kurs Jual (Rp)

Valuta Asing Kurs Beli (Rp)

Kurs Jual (Rp)

Dollar USA

Euro

Dollar Australia

Dollar Kanada

Pounds Inggris

Dollar Hongkong

Dollar Singapura

9.050

10.950

6.400

6.750

16.750

1.125

5.200

9.075

9.075

6.500

6.850

16.650

1.200

5.300

Yen jepang

Ringgit Malaysia

Riyal (SAR)

Dirham (UEA)

Dinar Kuwait

Dinar Bahrain

81.25

2.325

2.325

2.000

24.500

16.500

83.25

2.400

2.400

2.250

27.000

18.000

A. VALUTA ASING2. Pengguna jasa Valuta Asing

3. Orang yang membiayai anggota keluarganya yang hidup di luar negeri

4. Para importir yang hendak membayar eksportir di luar negeri

5. Para investor dalam negeri yang ingin membayar kewajiban-kewajibannya terhadap orang luar negeri

6. Orang-orang di dalam negeri yang akan membayar utang atau bunganya ke luar negeri

A. VALUTA ASING5. Pedagang valas yang melakukan spekulasi terhadap naik

turunnya valuta asing

6. Orang-orang dalam negeri yang akan berkunjung ke luar negeri

7. Perusahaan-perusahaan asing yang ada di Indonesia yang akan membayar deviden kepada para pemegang saham di laur negeri

8. Pemerintah yang membutuhkan valuta asing untuk membiayai perwakilan-perwakilannya di luar negeri, menyelesaikan utang-utang luar negeri yang telah jatuh tempo, membayar bunga, dan untuk keperluan lainnya.

A. VALUTA ASING3. Fungsi Valuta Asing

4. Memperlancar terjadinya kegiatan ekspor dan import

5. Memperlancar penukaran valuta asing

6. Memperlancar dana dari suatu negara ke negara lain

7. Memberikan tempat kepada pedagang valuta asing untuk melakukan spekulasi

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

1. Pengertian perdagangan internasional

Proses tukar menukar barang atau jasa yang terjadi antar satu negara dengan negara lain.

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

2. Penyebab perdagangan internasional

3. Perbedaan harga barang

4. Perbedaan hasil produksi

5. Setiap negara tidak menghasilkan semua barang yang dibutuhkan kebutuhan barang dan jasa.

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

3. Faktor penghambat perdagangan internasional

4. Tidak amannya suatu negara

5. Kebijaksanaan ekonomi yang menghambat perdagangan internsaional suatu negara

6. Kurs mata uang asing yang tidak stabil

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

4. Perbedaan perdagangan dalam negeri dan luar negeri

5. Jangkauan wilayah6. Cara pembayaran7. Sistem distribusi8. Peraturan yang berlaku9. Tingkat persaingan 10. Satuan ukuran dalam berat, panjang, dan isi 11. Biaya angkutan12. Tatap muka langsung penjual dan pembeli

No. Aspek Perdagangan dalam negeri

Perdagangan luar negeri

1 Jangkauan wilayah

Satu wilayah negara

Menjangkau beberapa negara

2 Cara pembayaran

Satu macam uang Bermacam-macam uang

3 Sistem distribusi

Sebagian besar sistem distribusi langsung

Sistem distribusi tidak langsung

4 Peraturan yang berlaku

Menggunakan aturan satu negara sendiri

Aturan dari beberapa negara yang terlibat

5 Tingkat persaingan

Kurang ketat karena bersaing dengan produsen dari dalam negeri

Lebih ketat karena melibatkan produsen dari berbagai negara

6 Biaya angkutan

Lebih murah karena dalam satu negara

Lebih mahal karena jangkauannya beberapa negara

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

5. Kegiatan ekspor dan impor

EKSPOREkspor : penjualan barang ke luar negeriEkportir : orang yang melakukan penjualan barang ke luar negeri.Tujuan :Untuk memperoleh keuntungan,

untuk mendapatkan devisaBarang yang diekspor Indonesia : Migas : minyak tanah, bensin, solar dan LPG Non Migas :

hasil pertanian dan perkebunan : karet, kopi dan kopraHasil laut : ikan dan kerangHasil industri : kayu lapis, konveksi, minyak sawit, mebel, bahan kimia, pupuk dan kertasHasil tambang : biji nikel, tembaga, batu bara

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Faktor yang mempengaruhi perkembangan eksport suatu negara :

1. Kebijakan pemerintah dibidang perdagangan luar negeri

2. Keadaaan pasar di luar negeri3. Kelincahan eksportir untuk memanfaatkan

peluang pasar

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Kebijakan pemerintah dalam mengembangkan ekspor:1. Menambah macam barang ekspor2. Memberi fasilitas kepada para produsen barang

ekspor3. Mengendalikan harga produk ekspor di dalam negeri4. Menciptakan iklim usaha yang kondusif5. Menjaga kestabilan kurs valuta asing6. Pembuatan perjanjian dagang internasional7. Meningkatkan promosi dagang di luar negeri8. Penyuluhan kepada pelaku ekonomi

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

IMPOR Impor : membeli barang dari luar negeri

untuk dijual di dalam negeri Importir : orang yang melakukan kegiatan

membeli barang dari luar negeri untuk dijual di dalam negeri

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Faktor harga barang di luar negeri lebih murah ;

1. Negara penghasil mempunyai SDA yang lebih banyak

2. Negara penghasil bisa memproduksi barang dengan biaya yang lebih murah

3. Negara penghasil bisa memproduksi barang dengan jumlah yang lebih banyak

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Faktor harga barang di luar negeri lebih murah ;

1. Negara penghasil mempunyai SDA yang lebih banyak

2. Negara penghasil bisa memproduksi barang dengan biaya yang lebih murah

3. Negara penghasil bisa memproduksi barang dengan jumlah yang lebih banyak

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Dampak positif pembatasan impor :1. Menumbuhkan rasa cinta produksi dalam negeri2. Mengurangi keluarnya devisa ke luar negei 3. Mengurangi ketergantungan terhadap barang-barang impor4. Memperkuat neraca pembayaran

Dampak negatif pembatasan impor :5. Jika terjadi aksi membalas kegiatan pembatasan kuota impor, maka

perdagangan internasional menjadi lesu. Dampak selanjutnya terganggunya pertumbuhan perekonomian negara yang bersangkutan

6. Karena produsen dalam negeri merasa tidak mempunyai pesaing, cenderung kurang efisien dalam produksinya. Bahkan tidak hanya itu, produsen kurang tertantang untuk mengingkatkan mutu produksinya

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

6. Dampak perdagangan internasional terhadap Perekonomian Indonesia

Dampak positif :7. Mempererat persahabatan antar bangsa8. Menambah kemakmuran negara 9. Menambah kesempatan kerja10. Mendorong kemajuan IPTEK11. Sumber pemasukan kas negara12. Menciptakan efisiensi dan spesialisasi13. Memungkinkan konsumsi yang lebih luas bagi penduduk suatu

negara.

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Dampak negatif :1. Adanya ketergantungan suatu negara terhadap negara lain2. Adanya persaingan yang tidak sehat dalam perdagangan

internasional3. Banyak industri kecil yang kurang mampu bersaing menjadi

gukung tikar4. Adanya pola konsumsi masyarakat yang meniru konsumsi negara

yang lebih maju 5. Terjadinya kekurangan tabungan masyarakat untuk investasi.

Ini terjaqdi karena masyarakat menjadi konsumtif.6. Timbulnya penjajahan ekonomi oleh negara yang lebih maju7. Neraca perdagangan dan neraca pembayaran

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

a. Neraca perdagangan:Catatan yang berisi nilai barang-barang yang diekspor atau diimpor oleh suatu negara.

neraca perdagangan ada 3 kemungkinan :1. Surplus : jika nilai ekspor > nilai impor2. Defisit : jika nilai ekspor < nilai impor3. Seimbang : jika nilai ekspor = nilai impor

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

b. Neraca pembayaran : Catatan yang berisi pembayaran dan penerimaan dari luar negeri.

Transaksi kredit : Transaksi yang menimbulkan hak untuk menerima pembayaran dari negara lain.

Transaksi debit:Transaksi yang menimbulkan kewajiban untuk membayar penduduk negara lain.

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Transaksi pembayaran dapat dibedakan menjadi:

Transaksi sedang berjalan (Current Account) :Transaksi yang meliputi barang-barang dan jasa.

Transaksi kapital (Capital Account) :Transaksi yang menyangkut investasi modal dan emas.

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Pos-pos yang tertuang dalam neraca pembayaran :

1. Barang2. Jasa-jasa3. Bunga modal dan deviden4. Hadiah5. Investasi jangka panjang6. Investasi jangka pendek7. Perpindahan emas moneter

B. PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Manfaat neraca pembayaran :1. Keadaan keuangan yang terkait dengan pembayaran

luar negeri dengan mencermati neraca pembayaran, kita dapat mengetahui apakah suatu negara menambah impor atau sebaliknya justru hasu menambah ekspor

2. Sumbangan dari transaksi ekonomi internasional terhadap penerimaan negara yang bersangkutan

3. Hal-hal yang berhubungan dengan perdagangan luar negeri

4. Hubungan ekonomi suatu negara dengan negara tertentu.

TERIMA KASIH

Created by : LINA MARLINA,S.Pd.