LUHUT-ERICK DIDUKUNG RELAWAN PCR - iNFOINDONESIA.ID

12
4 KE HAL 11 KOL. 4 JAKARTA – Peringatan Hari Pahlawan yang jatuh setiap 10 November di- harapkan jangan sekadar seremonial belaka. Na- mun, harus menjadi mo- mentum untuk menyerap nilai-nilai perjuangan. “Bangsa Indonesia tentu harus memperingati Hari Pahlawan sebagai ikhtiar untuk menyerap nilai perjuangan dari para pahlawan Indone- sia. Sekaligus mengak- tualisasikan nilai-nilai kepahlawanan itu agar hidup di dalam jiwa, alam, pikiran, sikap, dan tindakan warga dan elit bangsa,” kata Ketua Umum Pimpi- nan Pusat Muham- madiyah, Haedar Nashir, dikutip dari Antara, Rabu (10/11/2021). Haedar mengatakan Bangsa Indonesia kini dihadapkan dengan tantangan yang lebih kompleks. Musuh datang tidak dalam bentuk pen- jajahan fisik. JAKARTA - Pemerintah mel- alui Satuan Tugas Bantuan Li- kuiditas Bank Indonesia (Sat- gas BLBI) menyita aset lahan seluas 124 hektare milik Soe- harto. Hal itu membuat putra bungsu Presiden Soeharto itu menyerang balik dengan mel- akukan langkah hukum. Aset lahan yang disita pemerintah tersebut sebe- narnya atas nama PT Timor Putra Nasional (TPN) milik Tommy. Lahan yang berada di Karawang, Jawa Barat itu ditaksir Rp600 miliar sampai Rp1,2 triliun. Kamis, 11 November 2021 HARGA KORAN ECERAN : Rp.5.000.- LANGGANAN : Rp.55.000,- (Jabodetabek) LUAR JABODETABEK : Rp. 7.500,- 7 3 INFO NASIONAL INFO EKSEKUTIF INFO SPORT PARPPOL OGAH LIRIK TUTUP KOPERASI BERMASALAH REKRUT PEMAIN KETURUNAN LUHUT-ERICK DIDUKUNG RELAWAN PCR l CUMA BIASKAN MASALAH, ENGGAK USAH DIANGGAP SERIUS JAKARTA - Usai menjalani masa kar- antina sepulang dari Dubai, Uni Emirat Arab (UEA), Presiden Joko Widodo kembali melakukan aktivitas kenega- raan. Kemarin dia menyambut keda- tangan Perdana Menteri Malaysia, Dato Sri Ismail Sabri Yakoob di Istana Kepresidenan, Bogor, Jawa Barat (Rabu (11/10/2021). Memasuki Istana Kepresidenan Bo- gor, PM Malaysia disambut dengan iring-iringan pasukan marching band dan pasukan berkuda Pasukan Penga- manan Presiden (Paspampres). Pres- iden Jokowi yang tampak mengenakan setelan jas berwarna biru menyambut kedatangan PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yaakob, untuk selanjutnya menuju hala- man Istana Kepresidenan Bogor guna melaksanakan upacara penyambutan secara resmi. Upacara penyambutan dimulai dengan mengumandangkan instru- men musik lagu kebangsaan kedua negara dan dilanjutkan dengan pemeriksaan pasukan. Sebelum memasuki Istana Kepresidenan Bo- gor, Presiden Jokowi memperkenal- kan Menteri Kabinet Indonesia Maju yang hadir kepada PM Malaysia. Demikian pula sebaliknya, PM Ma- laysia memperkenalkan jajaran men- terinya yang turut serta mendampin- gi kunjungan resminya ke Indonesia kali ini. Selanjutnya, Presiden Jokowi melakukan sesi foto bersama den- gan PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yakoob dengan latar bendera kebangsaan kedua negara, dan acara dilanjutkan dengan penandatangan buku tamu. Kemudian, acara dilanjutkan den- gan berbincang-bincang di teras be- lakang Istana Kepresidenan Bogor (veranda talk). Usai melakukan bin- cang-bincang, Presiden Jokowi serta PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yaakob akan melaksanakan pertemuan bi- lateral. Dalam pertemuan, dua pemimpin ini membahas penguatan dua negara, untuk saling menghormati dan mengun- tungkan. “Sebagai negara tetangga dekat dan bangsa serumpun, kita harus memperkuat kerja sama berdasar- kan prinsip yang saling menghormati dan saling menguntungkan,” ujar Jokowi dalam pernyataan pers usai melaksanakan pertemuan bilateral. Dalam pertemuan tersebut, kedua pemimpin negara membahas berbagai isu strategis, salah satunya mengenai pentingnya kerja sama perlindungan Warga Negara Indonesia (WNI) yang berada di Malaysia. 4 KE HAL 11 KOL.1 4 KE HAL 11 KOL.1 8 4 HOTLINE REDAKSI: 021 278 123 97 4 WEBSITE: @infoindonesia.id 4 FACEBOOK : @infoindonesia 4 TWITTER : @_infoindonesia 4 IG : @info_indonesia.id 4 HOTLINE REDAKSI: 021 278 123 97 4 WEBSITE: @infoindonesia.id 4 FACEBOOK : @infoindonesia 4 TWITTER : @_infoindonesia 4 IG : @info_indonesia.id JAKARTA - Selama 16 pekan ber- turut-turut, Indonesia mengalami penurunan kasus COVID-19 sejak puncak pandemi terjadi Juli lalu. Hal ini mungkin menandakan Indonesia sedang di masa transisi ke tahapan endemi. Benarkah begitu? Soal persiapan menuju endemi disampaikan oleh Ketua Tim Pakar Satgas Penanganan COVID-19, Wiku Adisasmito, dalam keteran- gan persnya di Jakarta, Selasa (9/11/2021) lalu. Endemi COVID-19 berarti wabah yang disebabkan virus corona itu terjadi secara konsisten namun ter- batas pada wilayah tertentu. Dengan begitu, penyebaran dan laju penyakit dapat diprediksi. “Periode 1-7 November 2021 ter- catat penurunan kasus sebesar 12,2 persen dibandingkan pekan lalu. penurunan ini adalah penurunan pekan ke-16 berturut-turut dari pun- cak kasus kedua pada Juli lalu,” kata Wiku. Tapi, Wiku menyesali, di saat pan- demi mengalami penurunan justru terdapat lima provinsi yang mencat- atkan kenaikan kasus positif tertinggi jika dibandingkan dengan pekan se- belumnya. Provinsi yang dimaksud adalah Papua Barat naik 100 kasus, Dae- rah Istimewa Yogyakarta naik 77 kasus, DKI Jakarta naik 46 kasus, Sulawesi Tenggara naik 7 kasus dan Kepulauan Bangka Belitung naik 5 kasus. Wiku mengatakan, angka ke- matian juga terus menurun seiring penurunan angka kasus positif di Indonesia. Bahkan, penurunan angka kematian sepanjang 1-7 November lebih rendah dari penu- runan angka kasus positif yaitu tu- run 31,7 persen. Namun demikian masih ada lima provinsi yang tetap mencatatkan kenaikan angka kematian di pekan ini, yakni Sulawesi Utara naik lima kematian, Sumatera Barat naik tiga kematian, Sulawesi Selatan naik dua kematian, Riau naik dua kematian dan Kalimantan Barat naik satu ke- matian. Hambatan dan Optimisme Menyusul pernyataan Wiku, ada pendapat lain dari epidemiolog asal Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI), Pandu Riono. Ia mengatakan bahwa sampai saat ini belum dapat dipas- tikan kapan keadaan di Indonesia akan kembali normal atau setidak- nya memasuki fase endemi. 4 KE HAL 11 KOL. 4 Suasana pusat jajanan serba ada di Bandung Electronic Center (BEC), Bandung, Jawa Barat, saat berlangsung PSBB Transisi, pada Juli 2020. (Antara Foto/Agung Rajasa) Presiden Joko Widodo dan PM Malaysia Dato Sri Ismail Sabri Yakoob memasuki Istana Kepresidenan, Bogor, Jawa Barat, Rabu (10/11/2021) (Tangkapan Layar YouTube Sekre- tariat Presiden) INFOSUARARAKYAT Hari Pahlawan Jangan Sekadar Seremonial Serangan Balik Tommy Soeharto Serba Tak Pasti di Masa Transisi Dengan nada tidak main-main, Koordinator Kornas PCR, Fuadul Aufa, menjelaskan alasan di balik dukungan itu. Menurut Aufa, pihakn- ya menilai Luhut dan Erick sebagai dua di antara menteri-menteri yang berprestasi dan sukses dalam pen- anggulangan COVID-19. Karena itu tidak ada keraguan un- tuk mengusung kedua menteri yang juga pengusaha kakap itu sebagai calon presiden dan calon wakil pres- iden (capres-cawapres) untuk 2024- 2029. “Kami yang tergabung dalam fo- rum PCR hari ini mendeklarasikan Bapak Luhut dan Bapak Erick untuk menjadi capres dan cawapres 2024- 2029,” kata Fuadul dalam deklar- asi di Pondok Rangi Resto, Cem- paka Putih, Jakarta Pusat, Rabu (10/11/2021). Selain menganggap Luhut dan Erick berhasil dalam menekan pe- nyebaran COVID-19, relawan PCR juga menyebut keduanya berkontri- busi besar dalam pemulihan ekono- mi nasional. Peran sentral Luhut Binsar Pandjaitan terlihat selama ia menjabat Koordinator Penanganan Pemberlakuan Pembatasan Keg- iatan Masyarakat (PPKM) di Jawa- Bali. “Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) yang dilakukan pemerintah sangat baik. Hal ini tak bisa dilepaskan dari peran Erick Tho- hir selaku Menteri BUMN,” tambahnya. Soal pemilihan na- ma PCR yang agak janggal, Fuadul men- gakui bahwa itu dila- tarbelakangi kasus du- gaan bisnis pengadaan alat tes PCR yang menye- ret Luhut dan Erick. 4 KE HAL 11 KOL. 1 JAKARTA - Ditimpa isu miring bisnis tes polymerase chain reaction (PCR), Luhut Binsar Pandjaitan dan Erick Thohir tak kehilangan panggung. Kemarin, sekelompok warga menyatakan dukung- an untuk melenggang di Pilpres 2024. Mereka menamakan diri Koordinator Nasional Pendukung Cinta Republik atau Kornas PCR. Serius atau cuma nyindir? Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir Sama Malaysia Hormat, Juga Harus Untung Luhut Binsar Pandjaitan dan Erick Thohir Kami coba memuncul- kan PCR ini dengan rasa yang berbe- da, dengan ukuran yang berbeda.

Transcript of LUHUT-ERICK DIDUKUNG RELAWAN PCR - iNFOINDONESIA.ID

4 ke hal 11 kol. 4

JAKARTA – Peringatan Hari Pahlawan yang jatuh setiap 10 November di-harapkan jangan sekadar seremonial belaka. Na-mun, harus menjadi mo-mentum untuk menyerap nilai-nilai perjuangan.

“Bangsa Indonesia tentu harus memperingati Hari Pahlawan sebagai ikhtiar untuk menyerap nilai perjuangan dari para pahlawan Indone-sia. Sekaligus mengak-tualisasikan nilai-nilai kepahlawanan itu agar hidup di dalam jiwa, alam, pikiran, sikap, dan tindakan warga dan elit bangsa,” kata Ketua Umum Pimpi-nan Pusat Muham-madiyah, Haedar Nashir, dikutip dari Antara, Rabu (10/11/2021).

Haedar mengatakan Bangsa Indonesia kini dihadapkan dengan tantangan yang lebih kompleks. Musuh datang tidak dalam bentuk pen-jajahan fisik.

JAKARTA - Pemerintah mel-alui Satuan Tugas Bantuan Li-kuiditas Bank Indonesia (Sat-gas BLBI) menyita aset lahan seluas 124 hektare milik Soe-harto. Hal itu membuat putra bungsu Presiden Soeharto itu menyerang balik dengan mel-akukan langkah hukum.

Aset lahan yang disita pemerintah tersebut sebe-narnya atas nama PT Timor Putra Nasional (TPN) milik Tommy. Lahan yang berada di Karawang, Jawa Barat itu ditaksir Rp600 miliar sampai Rp1,2 triliun.

Kamis, 11 November 2021

harga koraneceran : Rp.5.000.-

langganan : Rp.55.000,- (Jabodetabek)

luar Jabodetabek : Rp. 7.500,-

73

INFO NasIONal INFO eksekutIF INFO spOrt

PARPPOL OGAH LIRIK

TUTUP KOPERASI BERMASALAH

REKRUT PEMAIN KETURUNAN

LUHUT-ERICK DIDUKUNG RELAWAN PCRlCUMA BIASKAN MASALAH, ENGGAK USAH DIANGGAP SERIUS

JAKARTA - Usai menjalani masa kar-antina sepulang dari Dubai, Uni Emirat Arab (UEA), Presiden Joko Widodo kembali melakukan aktivitas kenega-raan. Kemarin dia menyambut keda-tangan Perdana Menteri Malaysia, Dato Sri Ismail Sabri Yakoob di Istana Kepresidenan, Bogor, Jawa Barat (Rabu

(11/10/2021). Memasuki Istana Kepresidenan Bo-

gor, PM Malaysia disambut dengan iring-iringan pasukan marching band dan pasukan berkuda Pasukan Penga-manan Presiden (Paspampres). Pres-iden Jokowi yang tampak mengenakan setelan jas berwarna biru menyambut

kedatangan PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yaakob, untuk selanjutnya menuju hala-man Istana Kepresidenan Bogor guna melaksanakan upacara penyambutan secara resmi.

Upacara penyambutan dimulai dengan mengumandangkan instru-men musik lagu kebangsaan kedua negara dan dilanjutkan dengan pemeriksaan pasukan. Sebelum memasuki Istana Kepresidenan Bo-gor, Presiden Jokowi memperkenal-kan Menteri Kabinet Indonesia Maju yang hadir kepada PM Malaysia.

Demikian pula sebaliknya, PM Ma-laysia memperkenalkan jajaran men-terinya yang turut serta mendampin-gi kunjungan resminya ke Indonesia kali ini. Selanjutnya, Presiden Jokowi melakukan sesi foto bersama den-gan PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yakoob dengan latar bendera kebangsaan kedua negara, dan acara dilanjutkan dengan penandatangan buku tamu.

Kemudian, acara dilanjutkan den-

gan berbincang-bincang di teras be-lakang Istana Kepresidenan Bogor (veranda talk). Usai melakukan bin-cang-bincang, Presiden Jokowi serta PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yaakob akan melaksanakan pertemuan bi-lateral.

Dalam pertemuan, dua pemimpin ini membahas penguatan dua negara, untuk saling menghormati dan mengun-tungkan.

“Sebagai negara tetangga dekat dan bangsa serumpun, kita harus memperkuat kerja sama berdasar-kan prinsip yang saling menghormati dan saling menguntungkan,” ujar Jokowi dalam pernyataan pers usai melaksanakan pertemuan bilateral.

Dalam pertemuan tersebut, kedua pemimpin negara membahas berbagai isu strategis, salah satunya mengenai pentingnya kerja sama perlindungan Warga Negara Indonesia (WNI) yang berada di Malaysia.

4 ke hal 11 kol.1

4 ke hal 11 kol.1

8

4 HOTLINE REDAKSI: 021 278 123 97 4 WEBSITE: @infoindones ia. id 4 FAcEBOOK :@infoindones ia 4 TWITTER :@_infoindones ia 4 IG :@info_ indones ia. id 4 HOTLINE REDAKSI: 021 278 123 97 4 WEBSITE: @infoindones ia. id 4 FAcEBOOK :@infoindones ia 4 TWITTER :@_infoindones ia 4 IG :@info_ indones ia. id

JAKARTA - Selama 16 pekan ber-turut-turut, Indonesia mengalami penurunan kasus COVID-19 sejak puncak pandemi terjadi Juli lalu. Hal ini mungkin menandakan Indonesia sedang di masa transisi ke tahapan endemi. Benarkah begitu?

Soal persiapan menuju endemi disampaikan oleh Ketua Tim Pakar Satgas Penanganan COVID-19, Wiku Adisasmito, dalam keteran-gan persnya di Jakarta, Selasa (9/11/2021) lalu.

Endemi COVID-19 berarti wabah yang disebabkan virus corona itu terjadi secara konsisten namun ter-batas pada wilayah tertentu. Dengan begitu, penyebaran dan laju penyakit dapat diprediksi.

“Periode 1-7 November 2021 ter-catat penurunan kasus sebesar 12,2 persen dibandingkan pekan lalu. penurunan ini adalah penurunan pekan ke-16 berturut-turut dari pun-cak kasus kedua pada Juli lalu,” kata

Wiku.Tapi, Wiku menyesali, di saat pan-

demi mengalami penurunan justru terdapat lima provinsi yang mencat-atkan kenaikan kasus positif tertinggi jika dibandingkan dengan pekan se-belumnya.

Provinsi yang dimaksud adalah Papua Barat naik 100 kasus, Dae-rah Istimewa Yogyakarta naik 77 kasus, DKI Jakarta naik 46 kasus, Sulawesi Tenggara naik 7 kasus dan Kepulauan Bangka Belitung naik 5 kasus.

Wiku mengatakan, angka ke-matian juga terus menurun seiring penurunan angka kasus positif di Indonesia. Bahkan, penurunan angka kematian sepanjang 1-7 November lebih rendah dari penu-runan angka kasus positif yaitu tu-run 31,7 persen.

Namun demikian masih ada lima provinsi yang tetap mencatatkan kenaikan angka kematian di pekan

ini, yakni Sulawesi Utara naik lima kematian, Sumatera Barat naik tiga kematian, Sulawesi Selatan naik dua kematian, Riau naik dua kematian dan Kalimantan Barat naik satu ke-matian.

Hambatan dan OptimismeMenyusul pernyataan Wiku, ada

pendapat lain dari epidemiolog asal Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI), Pandu Riono. Ia mengatakan bahwa sampai saat ini belum dapat dipas-tikan kapan keadaan di Indonesia akan kembali normal atau setidak-nya memasuki fase endemi.

4 ke hal 11 kol. 4

Suasana pusat jajanan serba ada di Bandung Electronic Center (BEC), Bandung, Jawa Barat, saat berlangsung PSBB Transisi, pada Juli 2020. (Antara Foto/Agung Rajasa)

Presiden Joko Widodo dan PM Malaysia Dato Sri Ismail Sabri Yakoob memasuki Istana Kepresidenan, Bogor, Jawa Barat, Rabu (10/11/2021) (Tangkapan Layar YouTube Sekre-tariat Presiden)

INFO

Suara

RAK

YAT

Hari Pahlawan Jangan Sekadar Seremonial

Serangan Balik Tommy Soeharto

Serba Tak Pasti di Masa Transisi

Dengan nada tidak main-main, Koordinator Kornas PCR, Fuadul Aufa, menjelaskan alasan di balik dukungan itu. Menurut Aufa, pihakn-ya menilai Luhut dan Erick sebagai dua di antara menteri-menteri yang berprestasi dan sukses dalam pen-anggulangan COVID-19.

Karena itu tidak ada keraguan un-tuk mengusung kedua menteri yang juga pengusaha kakap itu sebagai calon presiden dan calon wakil pres-iden (capres-cawapres) untuk 2024-2029.

“Kami yang tergabung dalam fo-rum PCR hari ini mendeklarasikan Bapak Luhut dan Bapak Erick untuk

menjadi capres dan cawapres 2024-2029,” kata Fuadul dalam deklar-asi di Pondok Rangi Resto, Cem-paka Putih, Jakarta Pusat, Rabu (10/11/2021).

Selain menganggap Luhut dan Erick berhasil dalam menekan pe-nyebaran COVID-19, relawan PCR juga menyebut keduanya berkontri-busi besar dalam pemulihan ekono-mi nasional. Peran sentral Luhut Binsar Pandjaitan terlihat selama ia menjabat Koordinator Penanganan Pemberlakuan Pembatasan Keg-iatan Masyarakat (PPKM) di Jawa-Bali.

“Penanganan COVID-19 dan

Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) yang dilakukan pemerintah sangat baik. Hal ini tak bisa dilepaskan dari peran Erick Tho-hir selaku Menteri BUMN,” tambahnya.

Soal pemilihan na-ma PCR yang agak janggal, Fuadul men-gakui bahwa itu dila-tarbelakangi kasus du-gaan bisnis pengadaan alat tes PCR yang menye-ret Luhut dan Erick.

4 ke hal 11 kol. 1

JAKARTA - Ditimpa isu miring bisnis tes polymerase chain reaction (PCR), Luhut Binsar Pandjaitan dan Erick Thohir tak kehilang an panggung. Kemarin, sekelompok warga menyatakan dukung-an untuk melenggang di Pilpres 2024. Mereka menamakan diri Koordinator Nasional Pendukung Cinta Republik atau Kornas PCR. Serius atau cuma nyindir?

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir

Sama Malaysia Hormat, Juga Harus Untung Luhut Binsar Pandjaitan dan Erick Thohir

Kami coba memuncul-kan PCR ini dengan rasa yang berbe-da, dengan ukuran yang

berbeda.

Para pedagang kaki lima dan ke-cil yang hanya berpendidikan SD sekalipun,

paham betul bahwa inves-tasi bisa menjadi mesin pem-bunuh tak kenal ampun. Ini tentu saja berdasarkan keny-ataan bahwa, demikian ban-yak rekan seprofesi tergusur dari lapak mereka, karena ada tuan besar mau berin-vestasi. Kalau di perkotaan, investasi yang disukai antara lain perhotelan, perkantoran, dan pusat perbelanjaan.

Setelah tergusur, bila tak ingin menganggur, adalah mencari lapak baru yang aman, meski penjualan mero-sot atau nekat main kucing-kucingan dengan Satpol PP. Orang-orang nekat ini, tentu selalu dihantui penyitaan bahkan penghacuran barang dagangan mereka oleh para petugas penertiban kota.

Agar tampak lebih manu-siawi, ada juga kepala darah yang membangun kawasan khusus untuk pedagang kaki lima. Ini mengingatkan pada perlakuan pemerintah Ameri-ka terhadap orang Indian.

Setelah dikalahkan dalam perang, kaum pribumi Ameri-

ka ini, dipaksa tinggal di tempat penampungan khu-sus. Pemerintah Amerika tak perduli bahwa di tempat baru-nya mereka bakal menderita secara turun-temurun.

Para mahasiswa junior administrasi bisnis tentu juga paham betul bah-wa, selain bisa menjadi predator, investasi juga bersifat kanibal. Mere-ka tentu memperoleh pelajaran dari para dosen bahwa di dun-ia bisnis, perusahaan dengan kemampuan investasi lebih ung-gul biasa mencaplok para pesaingnya mela-lui merjer dan akuisisi. Lalu, demi efisiensi dan peningkatan daya sa-ing, PHK dilakukan.

Ada lagi yang lebih runyam. Yaitu membeli perusahaan ‘pengganggu’ untuk dibunuh begitu saja demi penguasaan pasar.

Para insinyur perangkat lunak, maupun keras, tentu juga paham bahwa investasi makin sulit dipisahkan dari PHK massal. Ini karena in-vestasi kian akrab dengan otomatisasi dan robotisasi. Ketergantungan pada manu-

sia pun terus melemah.Situasi ini membuat para

pemilik modal makin kaya, karena penurunan biaya

produk-

si, distribusi dan administrasi. Situasi ini mirip dengan revo-lusi industri di Inggris pada 1760, di mana penemuan mesin uap menyebabkan

p e n u m p u -k a n

modal secara besar-besaran ke tangan penguasa mesin produksi.

Bedanya dengan zaman sekarang, teknologi informasi berperan strategis dalam pe-numpukan kekayaan di tan-gan para pemilik modal yang unggul dalam berinvestasi

dan berinovasi di bidang otomatisasi dan roboti-

sasi. Kenyataan ini juga memper-mudah mereka menindas para p e k e r j a n y a yang posisin-ya dipereteli oleh mesin.

Presiden S o e k a r n o s e s u n g -

guhnya su-d a h l a m a

mengkhawatir-kan perkemban-gan yang mer-u n y a m k a n para pekerja i n i . I n i l a h mengapa dia

pernah beru-lang kali meng-

ingatkan perlunya memerangi “exploi-

tation de l’homme par l’homme (penindasan

manusia oleh manusia).”Kaum neo kolonialis, menu-

rut Soekarno, tak ragu men-girimkan serdadu untuk mem-perluas koloninya. Cukup

dengan menebar modal untuk diinvestasikan dalam bentuk mesin-mesin modern sebagai sarana eksploitasi terhadap kekayaan alam negara-ngara target.

Kalau hidup lagi, Soekarno mungkin shock, menyaksikan kenyataan bahwa mesin-mesin investasi yang ditan-amkan oleh para penguasa modal di zaman ini, juga

bisa dikendalikan dari kamar mereka. Seperti pesawat-pesawat drone pembunuh milik angkatan udara Amerika di Afghanistan yang diken-

dalikan oleh para pilot dari ruang kerja masing-masing nun jauh di Pentagon.

Semua ini menggambar-kan bahwa kita boleh saja percaya bahwa investasi dibutuhkan untuk mencip-takan lapangan kerja. Tapi harus waspada pada bahaya laten investasi, yang justru bisa membunuh lapangan kerja.l

OLEH: GIGIN PRAGINANTOPengamat Kebijakan Publik

Miris, ada renca-na Pemprov DKI akan member-lakukan kembali

rekayasa lalu lintas nomor polisi ganjil-genap (gage) selama PPKM level 1-2 saat ini. Sementara secara umum, kita belum selesai dari pan-demi yang panjang.

Walau saat ini DKI Ja-karta telah memasuki level 1 atau sesuai standar WHO di bawah positivity rate sebaran virus COVID-19, namun sejat-inya konsep 5M tetap harus diberlakukan jangan sampai dibebaskan selama kita be-lum mencapai herd immunity 70 persen.

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menerbitkan Surat Edaran Nomor 94 Ta-hun 2021 tentang Petun-juk Pelaksanaan Perjalanan Orang Dalam Negeri Dengan Transpor tasi Darat Pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). Dalam SE terbaru Kemenhub tersebut, mengatur keterisian moda angkutan jalan.

Pembatasan kapasitas pe-numpang kendaraan bermo-tor umum, kendaraan ber-motor perseorangan berupa mobil penumpang, dan kapal angkutan sungai, danau, dan penyeberangan. Pembatasan jumlah penumpang paling banyak 70 persen dari jum-lah kapasitas tempat duduk, untuk daerah dengan kategori PPKM Level 3 dan PPKM Level 2.

Pembatasan jumlah pe-

numpang paling banyak 100 persen dari jumlah kapasitas tempat duduk untuk dae-rah dengan kategori PPKM Level 1, serta tetap men-erapkan protokol kesehatan secara lebih ketat. Semua level PPKM mengharuskan jaga jarak fisik (physical dis-tancing).

Yang lain, terbit SE Kemen-hub 97/2021 tentang Petun-juk Pelaksanaan Perjalanan Orang Dalam Negeri Dengan Transpor tasi Perkeretaa-pian Pada Masa Pandemi COVID-19. Dalam SE terbaru perkeretaapian, Kemenhub tersebut mengatur keterisian moda angkutan perkeretaa-pian.

SE tersebut menyebutkan untuk KA antarkota pem-batasan kapasitas keterisian maksimum 80 persen, KA lokal perkotaan maksimal 70 persen dan KA untuk per-jalanan rutin atau komuter dalam wilayah aglomerasi (KRL) maksimum 45 persen. Dalam SE tersebut tanpa disertakan keterangan PPKM level-levelnya.

Turunannya, Surat Keputu-san (SK) Nomor 459 Tahun 2021 yang diterbitkan Dinas Perhubungan DKI Jakarta, bahwa Jakarta telah masuk PPKM Level 1 mengenai perpanjangan waktu opera-sional transportasi umum dan kapasitas angkut maksimal 100 persen di masa PPKM. Dengan terbitnya aturan ini, layanan transportasi seperti BRT (Transjakarta), angkutan

umum regular (angkot/taksi), MRT dan Lintas LRT saat ini sudah memperpanjang jam operasionalnya, termasuk juga meningkatkan kapasitas penumpang 100 persen.

Pada transportasi darat, pembatasan penumpang di daerah kategori PPKM Level 2 dan 3 maksimal 70 persen. Sedangkan untuk daerah dengan kategori PPKM Level 1 kapasitas penumpang da-pat 100 persen.

Saat ini semua angkutan umum dari bus Transjakarta, angkutan kota, hingga taksi online diperbolehkan men-gangkut penumpang sampai 100 persen kapasitas moda transportasi masing-masing. Dalam artian keterisian 100 persen tersebut tiada 5M lagi (mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak, men-jauhi kerumunan dan mengu-rangi mobilitas).

Apabila keterisian mak-simal 100 persen, hanya ada 2 Msaja, yakni mencuci tangan dan memakai masker. Artinya selama diizinkan ka-pasitas 100 persen, kondisi ini tanpa jarak dan terdapat kerumunan lagi dalam moda transportasi.

Permasalahannya, sesama wilayah PPKM Level 1 terda-pat perbedaan antara moda KRL aglomerasi Jabodeta-bek, KA lokal atau perkotaan, dan BRT Transjakarta. KRL Jabodetabek maksimal 45 persen, KA lokal atau perko-taan kapasitas maksimal 70 persen dan angkutan umum

perkotaan (BRT, MRT, LRT, angkot, taksi) keterisian di-izinkan 100 persen.

Kesamaannya bahwa, penumpang semua moda tersebut wajib telah divaksin minimal dosis 1. Persentase load factor (LF) atau ka-pasitas angkutan tersebut secara matematis masih sulit untuk elaborasi pembatasan virus apabila ketentuannya berbeda-beda di setiap moda transportasi.

Permasalahan lain adalah, semua moda tersebut berop-erasi ke semua lintas wilayah Jabodetabek baik KRL atau pun bus Transjakarta juga beropersasi di aglomerasi Jabodebatek. Hal ini bukan semata pada perbedaan pendapatan ekonomis antar moda, namun tiada keseta-raan dalam pemberlakukan kapasitas layanan sarana transportasi selama pan-demi COVID-19. Sementara locus, virus dan vaksin juga semua sama, idealnya ada kesetaraan dalam batasan kapasitas.

P e n d u d u k I n d o n e s i a telah divaksin hingga Ju-mat (5 /11/2021), jumlah masyarakat yang sudah di-vaksinasi dosis kedua yaitu sebanyak 77.687.838 orang atau 35,5 persen dari to-tal target sasaran vaksinasi 208.265.720 orang. Semen-tara itu, jumlah masyarakat yang sudah disuntik vaksin

COVID-19 dosis per tama yakni sebanyak 123.824.199 orang atau 59,45 persen. Bandingkan dengan Singapu-ra sebanyak 80,68 persen untuk vaksin pertama, dan vaksin kedua 79,73 per sen, data 27 Oktober 2021.

Khusus Singapura dapat kita bandingkan dengan vak-sinasi di DKI Jakarta. Total dosis pertama per tanggal 7 November 2021, seban-yak 10.954.750 orang (122,5 persen), dengan proporsi 67 persen merupakan warga ber-KTP DKI, dan 33 persen warga KTP non-DKI. Sedang-kan, total dosis dua kini men-capai 8.549.211 orang (95,6 persen), dengan proporsi 70 persen merupakan warga ber-KTP DKI dan 30 persen warga KTP non-DKI.

Sementara vaksinasi Bo-detabek kalau dirata-rata masih kisaran 30 persen (diolah sendiri). Contoh kasus DKI Jakarta adalah aglom-erasi bersama masyarakat wilayah Bodetabek, sehingga herd immunity aglomerasi tidak tepat, bila diukur dari wilayah DKI Jakarta saja. Mela inkan harus semua wilayah Jabodetabek karena setiap hari masyarakatnya komuter yang bertemu setiap hari.

Mode share angkutan umum di Jabodetabek masih di bawah 20 persen, semen-tara Singapura pengguna an-gkutan umumnya mencapai 62 persen. Informasi terbaru, penderita COVID-19 meledak

di Singapura berdasarkan laporan 27 Oktober 2021, kasus kini menembus rekor baru, negeri itu mencatat 5.000 lebih kasus tambahan untuk pertama kalinya.

“Ada lonjakan kasus pasca-akhir pekan hari ini karena salah satunya adanya pening-katan penumpang angkutan umum,” laporan Kemente-rian Kesehatan (MOH) se-bagaimana dikutip Channel News Asia (CNA).

Belum disebutkan kapasi-tas angkutan umum di Sin-gapura saat ini, ketika level 1 dan 2. Singapura telah divak-sin 80,68 persen, kita masih 59,45 persen. Kenyataannya Singapura dapat meledak lagi penderita COVID-19, salah satu sebaran virusnya melalui angkutan umum.

Kembali Penerapan GageJikalau akan kembali diber-

lakukan gage 25 ruas, telah balance dengan angkutan bus perkotaan, yang telah diberlakukan keterisian 100 persen, namun tidak bal-ance dengan moda KRL yang hanya 45 persen ket-erisian. Hal ini diprediksikan akan terjadi penumpukan penumpang yang blunder, di stasiun-stasiun KRL bila pagi karena penumpang dibatasi

maksimum 45 persen.Persoalan ini sebaiknya

tetap dibantu moda bus yang mangkal di stasiun-stasiun KRL seperti pada PSBB ta-hun lalu.

Sebaiknya kita belajar dari Singapura, mereka sudah 80 persen lebih divaksin masyarakatnya namun me-ledak lagi yang terpapar vi-rus COVID-19. Mereka pen-duduknya hanya 5 jutaan, pernah 1 hari terpapar 5.000 lebih pasien, atau sekitar 0,1 persen (sangat banyak), sebaran virus mereka salah satunya dari angkutan umum.

Saat ini, di negeri kita yang telah divaksin masih sekitar 35,5 persen. Betapa miris apabila dipaksakan keterisian maksimal 100 persen, bila penumpang masih divaksin satu kali dosis menggunakan angkutan umum.

Selama kita belum menyen-tuh herd immunity 70 persen, menurut saya lebih fair tetap diberlakukan 13 ruas gage pada level 1-2 PPKM seperti saat ini. Sebaiknya selama pandemi ini, tidak berpikir naif bila bus Transjakarta, MRT, LRT boleh berkapasitas 100 persen maka gage boleh 25 ruas lagi, mengingat KRL masih diizinkan kapasitas 45 persen maksimum.l

iNFOINDONESIA.ID adalah media massa cetak di bawah payung

PT. DUA SATU PRO

lPENDIRI Waherman St. Mangkuto, H. Zainuddin lDIREKTUR Usman Rizal lPEMIMPIN PERUSAHAAN Kiki Ibrahim lKUASA HUKUM M Kamel Fahresy, S.H. lPEMIMPINREDAKSI/PENANGGUNG JAWAB Aldi Gultom lWAKIL PEMIMPIN REDAKSI Rio Taufiq Adam lREDAKTUR PELAKSANA Widya VictorialREDAKTUR Aprilia Rahapit, Rusdiyono, Wahyu Sabda Kuncahyo, Khoirur Rozi lREPORTER Herry Supriyatna lTATA LETAK Chiko, Djoko Wusono lSEKRETARIS REDAKSI NikenlBISNIS Hesti Dimalia lDESAIN VIDEO GRAFIS Al Amin lDIVISI PENGEMBANGAN IT Oemar lDISTRIBUSI Abdul MuhctarlALAMAT REDAKSI Jalan MPR III No. 5B, Cilandak Barat, Cilandak, Jakarta Selatan (12430) lTELP 021-27812397 lFAX 021-79196786 lEMAIL [email protected] PT Aliansi Temprina Nyata Grafika lALAMAT PERCETAKAN Jalan Benda No.26, Kelurahan Benda, Tangerang, Banten (15125)lHARGA IKLAN FC : Rp 45.000/mm lBW Rp 40.000/mm lBANK ACCOUNT A/N PT. DUA SATU PRO BCA : No Rek : 553-068-2121 KCP Otista Jakarta TimurlTWITTER @_infoindonesia lFACEBOOK infoindonesia.id lINSTAGRAM@info_indonesia.idlKEPALA BIRO INFO SULAWESI Wulandari D lKEPALA BIRO INFO BALI-LOMBOK Anugrah Dani lKEPALA BIRO INFO PAPUA Nurmanto WlKEPALA BIRO INFO BATAM Abu Bakar lKEPALA BIRO INFO KALIMANTAN Desi lKEPALA BIRO INFO JAWA Adji Sumarno lKEPALA BIRO INFO SUMATERA Raden Mohd Solehin

Agar tampak lebih manusiawi, ada juga kepala

darah yang membangun kawasan khusus untuk peda-

gang kaki lima. Ini meng-ingatkan pada perlakuan

pemerintah Amerika terha-dap orang Indian.

BAHAyA LATEN INvESTASI

Punya Pemikiran Menarik yang Bisa Diterbitkan di Koran info indonesia Kirim Materi Tulisan Kamu ke [email protected] Tulisan dibuat dalam bentuk Microsoft, minimal 600 kata berserta profil diri

Sabar Dulu Pemberlakukan Ganjil-Genap 25 Ruas Belum Saatnya

2Kamis, 11 November 2021

tajuk OPINI

“Betapa miris apabila dipaksakan keterisian maksimal 100 persen, bila penumpang masih divaksin satu kali dosis menggunakan angkutan umum”

Direktur Eksekutif InstranDeddy Herlambang

Oleh: Deddy Herlambang Direktur Eksekutif Instran

Langkah hukum akan terus dilakukan kubu Moeldoko meski sebelumnya gugatan mereka terkait judial review Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) 2020 Partai Demokrat ditolak oleh Mahkamah Agung (MA).

Juru Bicara Partai Demokrat versi KLB Deli Serdang, Mu-hammad Rahmad, mengaku pihaknya justru bersyukur MA menolak gugatan mereka.

“Meskipun kami bersyukur dengan penolakan judicial re-view oleh Mahkamah Agung, kami tetap sangat menghargai upaya hukum judicial review yang telah dilakukan oleh kad-er Partai Demokrat,” kata Rah-mad dalam keterangannya, Selasa (9/11/2021).

Rahmad mengatakan, pihakn-ya akan terus memberikan dukungan moral dan semangat kepada kader Partai Demokrat yang menggugat melalui judicial review tersebut, untuk terus ber-juang mencari keadilan.

Ia menyatakan, dengan dito-laknya judicial review AD/ART Partai Demokrat 2020 terse-

but, gugatan KLB Deli Serdang Nomor 150 di PTUN Jakarta menjadi semakin kuat.

Rahmad mengatakan, dalam gugatannya di TUN 150, mereka menggugat Menkum-ham untuk mengesahkan hasil KLB Deli Serdang dan AD/ART Tahun 2021.

“Jika judicial review tersebut sempat dikabulkan Mahkamah Agung, peluang kubu AHY untuk melakukan perbaikan AD/ART di kongres luar biasa (KLB) menjadi terbuka. Hal tersebut tentu saja akan men-imbulkan persoalan baru bagi kami,” ujarnya.

“Namun, dengan penolakan MA tersebut, gugatan kami di TUN 150 menjadi makin kuat dan peluang kubu AHY untuk melakukan perbaikan AD/ART menjadi tertutup,” sambungnya.

Rencananya, gugatan kubu Moeldoko di TUN 150 sudah masuk tahap kesimpulan pe-kan depan. Dua minggu ke depan hasilnya sudah akan diketok palu.

“Kami optimis dan semoga gugatan kami di TUN 150 dika-

bulkan seluruhnya oleh hakim TUN,” katanya.

Selain itu, Demokrat kubu Moeldoko juga akan melaku-kan gugatan terkait perubahan nama pendiri Partai Demokrat.

“Kami saat ini sedang mem-persiapkan gugatan atas pe-rubahan nama pendiri Partai democrat oleh SBY (Susilo Bambang Yudhoyono) dan AHY. Dan ini akan kami laku-kan dalam waktu dekat. Kami tetap berjuang untuk mengem-balikan Partai Demokrat pada marwah, dan pendiri Partai D e m o k r a t , ” kata salah satu pen-diri Partai Demokrat yang juga p e n g g a s KLB Deli Ser-

dang, Hencky Luntungan, Rabu (10/11/2021).

Terkait penolakan permo-honan JR, Hencky menilai se-benarnya MA bukan menolak, melainkan hanya mengemba-likan berkas untuk dilengkapi kembali.

“Kami berkeyakinan, pihak MA secara langsung atau tidak langsung ingin menguji kapasitas dan kredibilitas pen-guasaan materi formil dari sisi hukum kepada Prof Yusril Ihza Mahendra,” ucapnya.

Hencky menegaskan, JR dapat menjadi sesuatu yang baru untuk membuka tabir ke-hidupan sistem politik dan par-tai politik di Indonesia. Namun, hanya kebetulan yang men-jadi pintu masuk adalah Partai Demokrat.

“Sebagai pendiri Par-tai Demokrat, kalah

atau menang bagi kami adalah kaca

mata hukum dan sistem politik, meski demikian tentunya kami tidak akan pernah mun-dur sebagai pendiri Partai

Demokrat, wa-laupun keputusan

pengadilan seandainya akan memperkuat kubu Cikeas yang merampok

Partai Demokrat, dan meny-ingkirkan kami dari rumah poli-tik kami. Ini mungkin subjektivi-tas kami yang berandai-andai,” ujarnya.

Deputi Strategi dan Kebi-jakan Balitbang DPP Partai Demokrat, Yan Harahap, me-minta para kader di bawah kepemimpinan AHY untuk tetap waspada.

“Kami para kader patut ber-bahagia dengan berita ini. Tetapi kami tak boleh terlena, harus tetap waspada dari tin-dakan para begal partai yang sewaktu-waktu bisa saja gelap mata,” kata Yan dikutip dari Sindonews.com, kemarin.

Ketua Umum Partai De-mokrat, Agus Harimurti Yudhoy-ono (AHY), berharap putusan MA yang menolak uji materiil ter-hadap AD/ART partainya dapat menjadi referensi bagi majelis hakim PTUN Jakarta dalam me-mutus dua gugatan yang diaju-kan oleh kubu Moeldoko.

Menurut AHY, putusan MA selaras dengan ketentuan perundang-undangan dan nor-ma-norma hukum yang ber-laku di Indonesia.

“Mari kita terus kawal proses tersebut,” kata AHY.

AHY menyampaikan, pihak-nya telah memperkirakan bahwa MA akan menolak per-mohonan uji materiil yang dia-jukan oleh kubu Moeldoko. l

BELUM MENyERAH AMBIL ALIH DEMoKRAT

4KLB Siapkan Gugatan Hukum LainJAKARTA – Partai Demokrat kelom-pok Kongres Luar Biasa (KLB) Deli Serdang memberikan sinyal masih be-lum menyerah untuk mengambil alih partai berlambang mercy itu.

3Kamis, 11 November 2021

INFONASIONAL

“Kayaknya enggak mudah juga dia akan dapat partai.

Pertama, ya elektabilitasnya stagnan, sementara partai

pengusungnya, salah satunya adalah PKS itu makin enggak

ke mana-mana juga dia”

Direktur Eksekutif Lingkar Madani Indonesia Ray Rangkuti

JAKARTA – Komisi Pember-antasan Korupsi (KPK) menya-takan bakal mengembangkan kasus dugaan suap yang men-jerat mantan Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin. Pengem-bangan akan dilakukan jika ditemukan bukti permulaan yang cukup.

Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Karyoto, me-nyebut, kasus dugaan suap di Lampung Tengah yang menye ret nama Azis Syam-suddin sudah memasuki pros-es persidangan. Jika nantinya ada temuan-temuan baru, kata dia, jaksa pasti akan membuat laporan dan akan didiskusikan di forum.

“Diskusi dengan deputi, ini artinya direktur penyelidikan ada, penyidikan ada, direk-tur penuntutan ada. Nanti yang sifatnya dibutuhkan

penguatan akan dilakukan langkah-langkah penyelidi-kan maupun penyidikan,” ujar Karyoto di Gedung KPK, Jakarta Selatan, Rabu (10/11/2021).

Dalam dakwaan disebutkan jika Azis Syamsuddin terli-bat dalam tiga dugaan suap penanganan kasus korupsi di KPK. Tiga dugaan kasus yang melibatkan Azis, yakni kasus jual beli jabatan di Pemerintah Kota Tanjungbalai, kasus dugaan suap dana alokasi khusus (DAK) Lampung Tengah, dan kasus dugaan suap penyi-taan aset te rp i dana m a n t a n B u p a t i K u t a i

Kertanegara (Kukar) Rita Widyasari.

Dugaan keterlibatan Azis dalam tiga kasus itu, terung-kap dalam dakwaan terhadap

mantan peny-idik KPK Stepanus R o b i n

Pattuju. Namun, h i n g g a

k i n i

Azis baru dijerat sebagai ter-sangka dalam penanganan kasus suap DAK Lampung Tengah.

Karyoto memastikan, pihaknya tak ragu menjerat Azis dalam kasus dugaan suap penangangan perkara di KPK lainnya.

“Tentang DAK Lampung Tengah, memang awal suap yang menyangkut AZ (Azis) memang berkaitan dengan Lampung Tengah itu, yang satu. Yang lain-lain sesuai dengan perkembangan pe-nyidikan yang ada, kalau sudah memenuhi kelengka-pan akan kita angkat (usut) juga,” kata dia.

Karyoto menyebut, di-rinya masih menunggu kinerja jaksa penuntut umum KPK dalam per-sidangan. Yang jelas,

menurut Karyoto, satu persatu dugaan keterlibatan Azis su-dah mulai diungkap dan men-jadi fakta persidangan.

“Tapi ini sudah dibuka di per-sidangan, dari Rita (Widyasa-ri) dan lain-lain. Ini kita lihat bagaimana strategi jaksa un-tuk mengungkap lebih dalam,” kata dia.

Sebelumnya, mantan Bupati Lampung Tengah, Mustafa, mengungkapkan, bahwa Azis Syamsuddin meminta fee 8 persen terkait pengurusan DAK Kabupaten Lampung Tengah.

Hal itu, ia sampaikan saat menjadi saksi untuk terdakwa Stepanus Robin terkait penan-ganan perkara di KPK. Menu-rut Mustafa, permintaan fee ini terlontar saat dia datang ke ru-mah Azis di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan. l

Ganjar Marhaenis Sejati

Parpol ogah Lirik Anies

JAKARTA – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo masih jadi yang paling ban-yak mendapatkan dukungan relawan untuk maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Kali ini, dukungan un-tuk Ganjar datang lagi dari kelompok yang menga-tasnamakan diri Garda Relawan Indonesia Se-mesta (GARIS). Mereka mendeklarasikan dukungan untuk Ganjar karena dinilai sebagai sosok paling tepat untuk melanjutkan kepem-impinan Presiden Joko Widodo.

Menurut Ketua Umum GARIS, Gatotkoco Suroso, Ganjar Pranowo merupa-kan sosok yang merakyat, peduli terhadap masyarakat, dan menghargai prinsip ke-binekaan.

“Pak Ganjar sangat per-hatian terhadap masyarakat kecil. Beliau juga tokoh gu-bernur yang sangat mer-akyat. Beliau selalu men-ganggap pembantunya rakyat. Beliau tidak segan berbaur dengan rakyat dan sangat familiar di tengah masyarakat,” ujar Gatot saat acara Deklarasi Nasional Ganjar RI Satu di Hotel Amaris, Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Dia me-nyebut, kin-erja Ganjar s e baga i

Gubernur Jawa Tengah pun terbilang baik. Selama memimpin, Ganjar mencer-minkan perilaku yang ber-pegang kepada keputusan yang berpihak pada kaum marhaen, seperti petani, nelayan, dan buruh. Ke-berpihakan itu dinilai oleh GARIS sebagai kebijakan mudah, murah, dan cepat untuk melayani masyarakat. Ia meyakini Indonesia akan lebih maju dan sejahtera di bawah kepemimpinan Gan-jar Pranowo.

Gatot juga menilai sosok Ganjar sebagai marhaenis sejati dan memahami kon-sep Trisakti Bung Karno.

Marhaenisme merupa-kan ideologi yang diusung Soekarno untuk menentang penindasan terhadap golon-gan proletar, yaitu petani, nelayan, dan buruh, yang kerap dilakukan oleh kaum borjuis atau kapitalis.

Sementara itu, konsep Trisakti yang dirumuskan oleh Bung Karno adalah keadaan suatu bangsa yang berdaulat dalam politik, berdikari dalam ekonomi, dan berkepribadian dalam kebudayaan sebagai bentuk revolusi.

Menurut Gatot, salah satu langkah penting yang dapat dilakukan oleh bangsa Indone-sia untuk mewujud-kan konsep Trisakti tersebut, adalah me-milih sosok pemimpin

berjiwa kepemimpinan dan berkarakter yang

kuat.l

JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, dinilai akan sulit mendapat-kan partai politik sebagai kendaraan di Pilpres 2024. Hal itu lantaran elektabili-tasnya yang stagnan.

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang mengusung Anies di Pilkada DKI Jakarta 2017 juga tidak mengalami peningkatan elektabilitas.

“Kayaknya enggak mudah juga dia akan dapat partai. Pertama, ya elektabilitasnya stagnan, sementara partai pengusungnya, salah sa-tunya adalah PKS itu makin enggak ke mana-mana juga dia,” kata pengamat politik, Ray Rangkuti, saat dihubun-gi Info Indonesia, Rabu (10/11/2021).

Ray berpendapat, elek-tabilitas Anies sulit mening-kat karena citra politik yang dimilikinya cenderung pada satu segmen ter-tentu saja.

“Kesulitan-nya dia itu kan terlalu keliatan wa-jah Islam pol i t iknya, terlalu

jauh di kanan,” ujarnya.Ray mengaku tidak bisa

memastikan apakah itu menjadi masalah atau tidak bagi Anies. Hasil survei se-jumlah lembaga yang me-nempatkan nama Anies di urutan atas juga tidak men-jamin adanya kenaikan elek-tabilitas.

“Entah itu jadi masalah atau tidak bagi dirinya, tapi faktanya suaranya dia se-gitu-gitu saja, enggak naik. Meskipun ada di tiga besar (hasil survei), tapi kan eng-gak naik,” jelasnya.

Posisi Anies yang belum memiliki partai membuatnya harus berupaya lebih agar bisa ikut Pilpres 2024. Be-lakangan, Anies banyak dideklarasikan oleh relawan untuk menjadi calon pre-siden. Namun, di lain sisi, masih banyak permasala-han di Jakarta yang belum dapat ditangani dengan baik oleh mantan Menteri Pen-didikan dan Kebudayaan itu.

Ray pun meragukan apakah Anies dapat dite-rima oleh masyarakat atau tidak di 2024 nanti.

“Bukan soal layak atau tidak layak, tapi apakah

masyarakat akan m e n e r i m a n y a atau tidak,” pung kas Direk-tur Eksekutif Lingkar Mada-ni Indonesia (Lima) itu. lGubernur DKI Jakarta,

Anies Baswedan

Gubernur Jawa TengahGanjar Pranowo

Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Karyoto

Juru Bicara Partai Demokrat versi KLB Deli Serdang, Muhammad Rahmad

JAKARTA – Partai Keadilan Persatuan (PKP) nampaknya tengah mengalami permasala-han di internal partainya. Pasalnya, kemarin, Sekretaris Jenderal PKP Said Salahudin menyatakan diri mundur dari jabatan dan keanggotaannya di partai tersebut.

Saat menyatakan alasan mundur dari PKP karena per-bedaan pandangan dengan sang ketua umum, Yussuf So-lichien.

“Hari ini kami menyatakan mundur sebagai Sekjen PKP dan keanggotaan partai, dan saya tidak akan gunakan un-tuk berdebat (terkait persoa-lan internal PKP). Forum un-tuk mendiskusikan masalah tersebut sudah lewat,” kata Salahuddin dalam konferensi pers secara daring, Rabu

(10/11/2021).Salahuddin mengakui, sejak

awal banyak perbedaan pan-dangan dengan Solichien. Na-mun, sempat dibicarakan untuk mencari solusi agar kepentingan partai politik itu tidak terganggu.

Menurut dia, sejak Juni 2021, dia dan Solichien terlibat langsung untuk mengelola par-tai secara lebih baik dari sebe-lumnya.

“Sekitar Juni-Juli 2021 ada pandangan kurang pas, se-hingga ada rasa untuk tidak melanjutkan kerja di PKP ka-rena ada yang kurang pas un-tuk membangun ikatan dengan beliau. Namun, keinginan un-tuk mundur itu terkubur saat te-man-teman pengurus di tingkat nasional, memberi dukungan untuk bersinergi dengan ketua umum,” ujarnya.

Salahuddin mengatakan, dalam prosesnya justru pen-gurus di daerah, khususnya di tingkat provinsi menginginkan diselenggarakan Musyawarah Nasional Luar Biasa, karena merasa tidak nyaman dengan kepemimpinan Yussuf Solichien.

Namun, menurut dia, per-mintaan Musyawarah Na-sional Luar Biasa itu dia tolak. Dia mengklaim, pengurus dae-rah menginginkannya menjadi ketua umum PKP, karena partai poli-tik harus dikelola secara propor-sional dan dia bukan politisi yang oportunis.

“Kondisi saat ini sangat

berbeda, muncul dorongan Mu-naslub dari DPP jadi sulit untuk dicegah, karena hak DPP un-tuk Munaslub dan dibenarkan dalam AD/ART partai,” katanya.

Ia mengaku setuju dilaku-kan Munaslub, karena ada be-

berapa kebija-kan ketua

u m u m y a n g t i d a k sejalan

dengan pandan-

gannya dalam membangun PKP ke depan.

Namun, beberapa pengurus daerah yang awalnya setuju dilaksanakan Munaslub, tiba-tiba berbalik arah dan plin-plan atas putusannya.

“Saya merasa bahwa PKP bukan lagi rumah yang ny-aman bagi saya untuk ber-juang, bukan karena pen-gurus daerahnya, pengurus banyak yang baik-baik. Na-mun, kepemimpinan ketua umum yang dalam pandan-gan saya tidak sejalan,” ujar-

nya.Dalam konferensi pers

itu, beberapa pengurus DPN dan daerah PKP

juga menyatakan mun-dur dari jabatan serta keanggotannya di PKP.l

Internal PKP Mulai Pecah

Sekretaris Jenderal PKP Said Salahudin

Dalami Kasus Lain Azis Syamsuddin

4Kamis, 11 November 2021

INFO OTONOMI

”Ini momen yang pas menghormati pahlawan masa kini, sepertitenaga kesehatan,relawan COVID-19”Wali Kota SurakartaGibran Raka buming Raka

Klik: www.infoindonesia.id

INFO SUMATERA MOMENTUMPAHLAWAN MASA KINI

SOLO - HariPahlawan 2021

menjadi saat yang tepat untuk

menghormati para pahlawan

masa kini,terutama yang berjasa dalam

penangananpandemi

COVID-19.DEMIKIAN dikatakan Wali

Kota Surakarta, Gibran Raka buming Raka, usai upacara Peringatan Hari Pahlawan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Bhakti, Solo, Jawa Tengah, Rabu (10/11/2021).

“Ini momen yang pas meng-hormati pahlawan masa kini, seperti tenaga kesehatan, re lawan COVID-19. Itu juga pahlawan semua dalam me-nanggulangi pandemi COV-ID-19,” katanya.

Bahkan, dikatakannya, tidak sedikit kalangan muda yang ikut berkontribusi dalam mempromo-sikan hidup sehat dan menerap-

kan protokol kesehatan.“Seperti memakai masker, ini

dilakukan di lingkungan kelu-arga, pertemanan, wedangan, tempat nongkrong,” ujar Gibran.

Mengenai peringatan Hari Pahlawan 2021, ia mengajak masyarakat untuk terus meng-hormati jasa para pahlawan.

“Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghormati ja-sa-jasa pahlawan,” kata Gibran.

Pada kesempatan yang sama, Wakil Wali Kota Surakar-ta, Teguh Prakosa, menyatakan bahwa semangat para pahla-wan menjadi cerminan hidup.

“Kami memperingati Hari

Pahlawan dengan harapan semua semangat itu bisa menjadi cerminan pada ke-hidupan saya, terutama di penghujung usia ini,” jelasnya.

Menurut Teguh, di usia yang sudah tidak lagi muda, pemili-han dirinya oleh partai mau-pun masyarakat untuk men-

dampingi Gibran Rakabuming Raka merupakan amanah yang harus dijaga.

“Harapannya semoga ka-mi terus kuat untuk bisa mengemban estafet yang ke-marin sudah dilakukan oleh Pak Rudy (Wali Kota Surakar-ta sebelumnya),” katanya. l

BANJARMASIN - Pemerin-tah Kota Banjarmasin, Kali-mantan Selatan, mengajak masyarakat mengembang-kan inovasi dan teknologi, guna meningkatkan pe-layanan publik dan memban-tu menyelesaikan berbagai persoalan.

Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, mengatakan, pihaknya membuka diri me-nerima masukan dan berbagai inovasi yang dikembangkan masyarakat untuk mengatasi persoalan seperti sampah, sungai, parkir dan lainnya.

Salah satu wujud komit-men Pemkot Banjarma-sin melibatkan masyarakat dalam upaya mengatasi berbagai persoalan adalah dengan menggelar lomba inovasi, dengan peserta dari umum maupun Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD).

“Melalui lomba tersebut kami telah menjaring 10 ino-vator handal yaitu lima dari umum dan lima dari ASN,” katanya di Banjarmasin, Rabu (10/11/2021).

Nantinya, inovasi yang di-hasilkan diharapkan bisa di-

terapkan dalam pengelolaan pemerintahan dan kebija-kan dalam rangka mening-katkan pelayanan terhadap masyarakat. Seperti peme-nang inovasi dari ASN beru-pa Mini Ipal, diharapkan bisa dimanfaatkan untuk mem-bantu UMKM dalam men-gendalikan limbah industri rumah tangga, sehingga tidak mencemari lingkungan.

“Inovasi-inovasi tersebut, saya rasa sangat penting un-tuk terus dikembangkan dan didukung, sehingga bisa la-hir peneliti-peneliti muda dan handal, untuk pembangunan Kota Banjarmasin ke depan-nya,” katanya.

Ibnu Sina berharap, inovasi-inovasi yang telah masuk dalam 10 besar tersebut bisa terus dikem-bangkan dan di-aplikasikan, ker-ja sama dengan dinas terkait.

K e p a l a Badan Peren-canaan dan P e n e l i t i a n Pengemban-

gan Daerah (Barenlitbangda) Kota Banjarmasin, Sugito Said, mengatakan, pihaknya terus berupaya memotivasi dan ASN untuk penelitian dan inovasi untuk pemerin-tah daerah. Salah satunya dengan menggelar lomba in-ovasi yang diikuti sekitar 50 orang baik dari umum mau-pun ASN.

Menurutnya, seluruh ino-vasi yang terjaring sangat bagus dan memungkinkan untuk diterapkan di bebera-pa SKPD terkait.

“Seperti inovasi Mini Ipal, akan segera saya koordi-

nasikan dengan dinas l i n g k u n g a n

hidup untuk bisa dimanfaat-kan dalam mengatasi limbah industri sasirangan,” jelas-nya.

Sebelumnya, Barenlit-bangda Kota Banjarmasin memberikan penganugera-han kepada 10 pemenang lomba inovasi daerah yang telah dilaksanakan pada April sampai September 2021.

Sebanyak 10 pemenang lomba inovasi dijaring dari 50 orang peserta yang memasuk-kan inovasi dari berbagai bi-dang dalam dua kategori yaitu peserta dari Pemkot Banjar-masin dan umum.

Juara satu dari lomba tersebut dari jalur ASN ada-lah inovasi Mini Ipal (Ins-talasi Pengolahan Limbah Cair) Industri Sasirangan Dengan Metode Netralisasi dan Elektrokoagulasi oleh Yahdha Rindu dari Apara-tur Sipil Negara/Puskesmas Alalak Tengah. Sedangkan juara satu dari umum yaitu inovasi Majalis.id atau plat-form online Penyebaran In-formasi Majelis Taklim oleh Muhammad Sultan Hasan Saputra. l

MEDAN - Pemerintah Kota Medan mengapresiasi kesi-gapan dan ketegasan pihak Kepolisian setempat dalam memberantas penyalahguna-an dan peredaran narkoba.

“Kita patut apresiasi. Satu bulan lalu Polrestabes Medan memusnahkan 55 kilogram sabu-sabu dan kemarin 23 kilogram,” kata Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman, di Medan, Rabu (10/11/2021).

Aulia Rachman meng-apresiasi jajaran Polrestabes Medan yang kembali me-musnahkan narkotika jenis sabu-sabu sebanyak 23 kilogram dan 3,1 kilogram heroin hasil tangkapan dua bulan terakhir. Ia mengata-kan, Pemkot Medan saat ini terus berperan aktif un-tuk lebih intens dan secara masif menyosialisasikan kepada masyarakat tentang

bahaya narkoba. Terutama, pe nyalahgunaan dan per-edaran narkoba di kalangan generasi muda, khususnya kaum milenial.

“Kita harus melindungi generasi kita, mereka bisa hancur karena narkoba. Kita sudah mufakat dengan aparat penegak hukum me-lakukan langkah-langkah strategis, seperti di tempat hiburan,” jelasnya.

Pihaknya juga meng ha-rapkan kalangan wartawan dapat berkoordinasi mem-berikan informasi yang valid ke instansi terkait, jika me-ngetahui adanya peredaran narkoba di Kota Medan.

“Ini kita ambil sebagai satu sikap melindungi anak-anak dan keluarga kita. Saya juga mengucapkan terima kasih kepada Pol-restabes Medan,” kata Aulia Rachman. l

SEI RAMPAH - Banjir yang melanda Kabupaten Ser-dang Bedagai sejak dua pe-kan terakhir makin meluas dan kini merendam empat kecamatan.

Kepala Badan Penanggu-langan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Serdang Bedagai, Henri Suharto, men-jelaskan, empat kecamatan yang terdampak banjir yakni Tebingtinggi, Sipispis, Tanjung Beringin dan Sei Rampah.

“Dari empat kecamatan tersebut, sebanyak 5.600 ru-mah warga setempat yang ter-dampak banjir,” katanya di Sei Rampah, Rabu (10/11/2021).

Henri menyebut bahwa meluasnya wilayah yang terdampak banjir akibat luap an sungai yang ber-

ada di daerah tersebut. Di-sebabkan tingginya intensi-tas hujan dalam beberapa hari belakangan ini.

“Kami imbau warga untuk tetap waspada karena saat ini sering terjadi hujan de-ras,” katanya.

Sementara itu, Camat Sei Rampah, Rahmat Suhendra Damanik, menambahkan, ketinggian air di wilayah-nya tepatnya di Desa Sei Rampah hingga saat ini bertambah menjadi sekitar 20-30 centimeter.

“Desa Sei Rampah men-jadi salah satu desa yang rumah warganya paling ban-yak terendam banjir. Dari sebelumnya 1.052 sekarang sudah 1.800 rumah yang ber-dampak,” ujarnya. l

Lindungi GenerasiDari Narkoba

Banjir RendamEmpat Kecamatan

Selesaikan Persoalan Dengan Inovasi

Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka, dan Wakil Wali Kota Teguh Prakosa mengikuti upacara peringatan Hari Pahlawan di TMP Kusuma Bhakti, Rabu (10/11/2021). (Pemkot Surakarta)

Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman, memusnahkan narkoba di Polrestabes Medan. (Diskominfo Kota Medan)

Banjir melanda Kabupaten Serdang Bedagai. (Antara)

Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina

5Kamis, 11 November 2021

INFOOTONOMI

”Saya sudah mengimbau kepala daerah bupati,

wali kota, kepala BPBD siaga satu di musim

hujan ini”

Gubernur JabarM. Ridwan Kamil

“SAYA sudah mengimbau kepala daerah bupati, wali kota, kepala BPBD siaga satu di musim hujan ini,” kata Gubernur Jabar, M. Ridwan Kamil, usai upa cara Peringa-tan Hari Pah lawan di Taman Makam Pah lawan (TMP) Ci-kutra, Kota Bandung, Rabu (10/11/2021).

Ia mengatakan. musim hujan diperkirakan akan berlang-sung sampai awal 2022. Di mana, ada dua potensi ben-cana pada saat musim hujan, yakni banjir dan tanah longsor.

“Ini musim hujan sampai Februari-Maret, musim hujan itu biasanya mengakibatkan dua potensi kebencanaan,

satu banjir yang sering kita lihat, kedua adalah longsor biasanya di daerah yang miring,” jelas Ridwan Kamil.

Untuk itu, ia mengimbau masyarakat Jabar dapat men-jaga kebersihan saluran air termasuk selokan di lingkun-gan sekitar serta tidak mem-buang sampah sembarangan.

“Untuk banjir, saya mengim-bau masyarakat karena se-bagian dari potensi banjir da -

tang dari sampah yang bikin mampet di gorong-gorong, di saluran oleh sampah. Mari kita jaga kebersihan, kurangi potensi banjir dengan kitanya di siplin,” ujar Ridwan Kamil.

Pemprov Jabar terus ber-upaya mengurangi potensi banjir dengan membangun in frastruktur pengendali. Salah satunya adalah Kolam Retensi Andir yang rencananya akan selesai pada dua bulan ke depan.

“Pemerintah terus mengupay-akan pengurangan bencana, termasuk dua bulan lagi sele-sai danau retensi di Andir un-tuk melengkapi Danau Retensi Cieunteung dalam me ngatasi potensi banjir di Cita rum,” papar Ridwan Kamil.

Dengan infrastruktur pe ngendali banjir, menurut gubernur yang akrab disapa Kang Emil itu, bencana alam akan berangsur berkurang

jika musim hujan tiba.“Jadi, masih ada (banjir) tapi

media boleh bandingkan volumenya sudah berkurang, tidak ber lama-lama seperti dulu. Tetapi kita tidak boleh takabur, bagaimanapun itu feno mena alam. Tapi ikh-tiar dari kami adalah me-lakukan pengurangan dengan apa pun program dan me tode untuk mengatasi ke ben canaan,” jelasnya. l

BANDUNG - Para bupati dan wali kota di Pro-vinsi Jawa Barat diminta untuk siaga satu meng-hadapi musim hujan, agar selu-ruh dae rah menin-gkatkan kesiagaan meng hadapipotensi bencana.

BATANG - Pemerintah Kabu-paten Batang, Jawa Tengah, membentuk tim satuan tugas penanganan kasus keke rdilan atau stunting pada anak, untuk mengurai masalah dan mencarikan solusi agar dapat segera diselesaikan.

Menurut Bupati Batang, Wihaji, saat ini pemerintah kabupaten memberikan per-hatian khusus pada penan-ganan kasus stunting di dua ke camatan yaitu Blado dan Kandeman. Sebab jumlah kasusnya lebih banyak diband-ingkan 13 kecamatan lainnya.

“Kasus stunting di dua ke-camatan itu lebih mendominasi dibanding kecamatan lainnya. Oleh karena itu, kami akan mel-akukan percepatan-percepatan dengan salah satu upayanya adalah membentuk tim satgas pe nanganan kekerdilan,” jelas-nya di Batang, Rabu (10/11/2021).

Wihaji menjabarkan, tim satgas penanganan stunting berasal dari petugas Penyuluh

Lapangan Keluarga Beren-cana (PLKB) yang akan ber-koordinasi dengan bidan desa.

“Melalui percepatan ini di-harapkan kasus stunting di dua kecamatan itu bisa diminimal-isasi. Agar ke depan anak-anak bisa menjadi generasi yang lebih baik,” katanya.

Percepatan penanganan kasus kekerdilan anak dapat dilakukan dengan melihat pe-nyebabnya, seperti dalam pemenuhan gizi, kondisi sa-nitasi dan jamban. Menu-rut Wihaji, pada awal dirinya menjabat bupati tahun 2016, jumlah kasus kekerdilan men-capai 25 persen tetapi kini ting-gal menyisakan 15,67 persen.

“Itu menjadi percepatan yang menyesuaikan dengan lokasi yang telah ditentukan, agar jelas targetnya di mana saja. Ini juga penekanan sesuai dengan arahan Pres-iden untuk per cepatan penan-ganan stunting,” kata Wihaji.

Kepala Dinas Pemberdayaan

Perempuan, Per-lindungan Anak, P e n g e n d a l i a n Penduduk dan Ke-luarga Be rencana ( D P 3 A P 2 K B ) K a b u p a t e n Batang, Supriyono, menyebutkan, jumlah penyuluh PLKB di tingkat desa sebanyak 250 orang dan tingkat kabupaten ada 68 orang yang siap menjadi pen-damping atau satgas penan-ganan stunting. Tim satgas ini siap me lakukan pen cegahan dengan membantu para ibu hamil, calon pengantin, ibu me- lahirkan dan ibu yang memiliki bayi usia dua tahun.

“Mereka akan dipantau oleh satgas penanganan stunting untuk mende-teksi gejala-gejala, dari mulai remaja, ibu hamil, bayi baru lahir hingga bayi usia dua tahun,” je-lasnya. l

Dermaga Buka Isolasi Pulau

PANGKALPINANG - Pemerin-tah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung akan membangun der-maga kapal roll on rol off (ro-ro) di Pulau Lepar dan Pongok, Ka-bupaten Bangka Selatan, guna meningkatkan perekonomian masyarakat.

“Insya Allah tahun depan kita membuka isolasi trans-portasi di Pulau Lepar dan Pongok ini,” kata Gubernur Kepulauan Babel, Erzaldi Rosman Djohan, di Pangkal-pinang, Rabu (10/11/2021).

Ia mengatakan, dermaga

kapal ro-ro di Pulau Lepar dan Pongok akan langsung meng-hubungkan Pulau Bangka, Selat Nasik dan Pulau Be-litung, sehingga roda pere-konomian masyarakat dapat semakin meningkat dan akan mempengaruhi pangsa pasar.

“Dengan adanya dermaga ini maka pelayanan kapal ro-ro bisa dilaksanakan, distri-busi logistik kita lebih bagus,” ujar Erzaldi.

Menurutnya, tantangan ke depan tinggal bagaimana sumber daya manusia di dua pulau tersebut menangkap peluang. Erzaldi mengatakan, peluang yang datang setelah pembangunan dermaga sa-ngat bermacam, yang pasti hulu harus dihilirisasikan.

“Para siswa sekolah me-nengah kejuruan, guru mau-pun masyarakat luas di pulau ini harus mampu menang-kap peluang bisnis yang ada dengan pemanfaatan produk hasil laut mulai dari hulu hingga hilir,” je-lasnya.

Oleh karena itu, sektor pen-didikan juga

akan berperan. Guru di SMKN 1 Pulau Pongok dituntut un-tuk inovatif dan kreatif dalam memberikan ilmu entrepre-neur kepada para siswa, serta bagaimana memaksimalkan potensi yang ada di daerah mereka sendiri.

“Jangan nanti orang datang ke sini hanya lihat-lihat tetapi kita tidak mengelolanya kare-na tidak mampu karena guru tidak pernah mengajarnya. Akademik menjadi sarana untuk berpikir apa yang di-butuhkan untuk dunia industri. Kalau dunia akademik tahu akan itu, tidak akan ada peng-angguran,” Erzaldi memapar-kan. l

SIAGA SATUMUSIM HUJAN

TANJUNGPINANG - Petugas kesehatan di ingat-kan untuk tidak me maksa para warga lanjut usia (lansia) yang tidak ingin di-suntik vaksin COVID-19.

“Kalau tidak mau, pe tugas kesehatan harus tahu alasannya apa? Jangan memaksanya me-lainkan beri pemahaman,” kata Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad, di- Tanjungpinang, Rabu (10/11/2021).

Ia menjelaskan, jika para lansia yang sudah di-beri pemahaman tentang vaksin tetap juga tidak mau disuntik maka petu-gas tidak perlu memak-sanya. Petugas harus terus bekerja untuk me-nyuntik vaksin kepada lansia.

“Masih banyak (lansia) yang masih harus dis-untik. Tentu itu harus di-utamakan,” kata bupati Bintan dua periode itu.

Ansar mengemukakan, Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Ke-pri terus be rupaya me-ningkatkan jumlah lansia untuk di vaksinasi karena menjadi salah satu in-dikator yang mem-pengaruhi level P e m b e r l a k u a n Pembatasan Keg-iatan Masyarakat (PPKM). Saat ini, Provinsi Kepri masih berta-han pada PPKM Level 1, namun

persentase lansia yang sudah divaksin masih perlu ditingkatkan.

“Pusat menerima laporan vaksinasi untuk lansia masih relatif rendah. Karena itu, kami akan me-ningkatkannya,” ujarnya.

Menurut Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepri itu, ken dala-kendala yang diha-dapi dalam melakukan vak-sinasi untuk lansia harus terjawab. Pemprov Kepri pun tidak dapat menangani permasalahan ini sendiri melainkan butuh sinergi bersama pe merintah kabu-paten dan kota.

“Kami segera diskusikan permasalahan ini dengan bupati dan wali kota untuk memperoleh jawaban atau solusi,” kata Ansar.

Lebih jauh, ia me-nambahkan, target vaksi-nasi dosis pertama untuk lansia atau yang berusia di atas 60 tahun men capai 59.036 orang, namun baru terealisasi 67,76 persen. Sedangkan target vaksinasi dosis ke dua untuk lansia men capai 48,14 persen.

“Kami memberi apresiasi kepada berbagai

pi hak yang mendorong p r o g r a m vaksinasi ini berjalan mak simal,” tutup An-sar. l

SUNGAI RAYA - Pe merintah Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, menga-jak masyarakat untuk ber-sama-sama meneruskan perjuang an para pahlawan dalam membangun daerah.

“Hari pahlawan kali ini memiliki semboyan pah-lawanku inspirasiku, arti-nya semua orang bisa men-jadi pahlawan dalam setiap hal,” kata Bupati Kubu Raya, Muda Mahendrawan, saat memimpin upacara Peringatan Hari Pahlawan di Halaman Kantor Bupati Kubu Raya, Sungai Raya,

Rabu (10/11/2021).Dalam era global ini, Muda

mengatakan, masyarakat harus memiliki daya juang yang tinggi untuk bersaing dalam segala bidang.

“Kita harus selalu mempu-nyai kreativitas dan ini siatif untuk berubah menjadi lebih baik,” ujarnya.

Muda juga me ngingat-kan untuk saling menjaga toleransi dan tidak menye-barkan hal-hal yang dapat menimbulkan perpecahan.

“Jangan kita menebar ke-bencian. Justru yang harus kita tebarkan adalah isu-isu yang dapat menenangkan dan bertujuan untuk mem-bahagiakan,” jelasnya.

Untuk itu, ia mengajak masyarakat memiliki se-mangat inspiratif untuk bisa membantu mem-bangun daerahnya men-jadi lebih baik lagi.

“Inspiratif itu, semuan-ya bisa menjadi inspirasi untuk menggerakkan dan mempersatukan. Minimal

bagi keluarga kita sendi-ri,” beber Muda.

Selain itu, ke-m a n d i r i a n m a s y a r a k a t juga me rupa-kan hal pent-ing dalam m e m b a n -gun sebuah

negeri. l

Lansia Jangan Dipaksa

Lanjutkan Perjuangan Membangun Daerah

Gubernur Jabar, M. Ridwan Kamil, melakukan tabur bunga dalam Peringatan Hari Pahlawan di TMP Cikutra, Kota Bandung. (Humas Pemprov Jabar)

Satgas Pemberantas Stunting

Gubernur Kepulauan Babel, Erzaldi Rosman Djohan

Bupati Kubu Raya, Muda Mahendrawan

Bupati Batang, WihajiGubernur Kepri, Ansar Ahmad

6Kamis, 11 November 2021

INFO LEGISLATIF

”Jadi memang adadinamika dan sudah ada kesepakatan, kesepaka­tannya itu juga sedang digodok menuju finalisasi”Wakil Ketua DPR RISufmi Dasco Ahmad

TARIF PCR MAHAL

PEMERINTAH BERDIAM DIRISAMA SAJA EKSPLOITASI RAKYATJAKARTA - Kerja-kerja kemanusiaan Badan Intelijen Negara (BIN) turunlangsung menggencarkan programvaksinasi guna mewujudkan herd im-munity di Indonesia mendapat apresiasi dari Wakil Ketua MPR RI Syarief Hasan.

PASALNYA, vaksinasi yang diselenggarakan BIN terbukti berdampak pada meningkatnya jumlah masyarakat yang divak­sin. Bahkan, Indonesia menjadi salah negara paling tinggi di dunia dengan jumlah populasi yang sudah divaksin.

“Saya memberikan atensi yang tinggi terhadap kinerja BIN dalam penanganan pandemi. Sebagai bencana nasional, su­dah menjadi tugas semua kom­ponen masyarakat dan lemba­ga negara untuk sinergi dalam penanganan pandemi. Tingkat infeksi yang melandai tentu harapan kita bersama. Dengan demikian, rakyat dapat kembali beraktivitas normal, kematian dan infeksi menurun drastis, serta perekonomian kembali bangkit,” ungkap Menteri Kope­rasi dan UKM di era Presiden

SBY ini, Rabu (10/11/2021). Syarief menilai apa yang telah

dilakukan BIN tentu sebuah hal yang sangat baik dan patut diapresiasi tinggi. “Namun kita jangan berpuas hati. Pandemi masih terus menjadi momok menakutkan,” imbuhnya.

Berdasarkan angka statistik yang dirilis Lemba­ga Our World in Data (7/11), Indonesia masih menem­pati urutan ke­14 negara dengan kasus tercatat pal­ing tinggi sebanyak 4,25 juta kasus dan 144 ribu kematian. Fakta ini je­las menunjukkan bahwa pembentukan kekebalan komunitas melalui vak­sinasi terencana dan masif masih menjadi pekerjaan rumah bagi negara.

Menurut politikus senior Par­tai Demokrat ini, solusi paling kompherensif mengatasi pan­demi adalah vaksinasi. Untuk itu Syarief mendorong vaksi­nasi terus digencarkan. Sepan­jang kekebalan komunitas be­lum terbentuk, maka selama itu pula pandemi belum dapat dikatakan usai.

“Pelaksanaan tes PCR han­yalah solusi sementara

untuk mendiagnosa dan memitigasi

p e n y e b a r a n virus. Jika tes PCR ini dikenakan har­ga yang begitu mahal, jauh di atas harga keekonomi­annya, maka itu sama

saja dengan menyusahkan

rakyat. Upaya mengambil un­tung tanpa nurani di masa pandemi

ini tentu menohok rasa kemanusiaan.

Saya kira ini harus

juga menjadi atensi penegak hukum,” tegas Anggota Majelis Tinggi Partai Demokrat ini.

Jika memang harga keeko­nomian tes PCR ini jauh lebih rendah ketimbang tarif yang selama ini dikenakan kepada rakyat, kata Syarief, ada po­tensi skandal besar yang ter­jadi. Bahkan ini dapat disebut sebagai tragedi kemanusiaan.

Pemerintah seharusnya tidak menutup mata dengan tarif tes PCR yang begitu mahal selama ini. Jika ini terus dibiarkan, sama saja pemerintah membiarkan kepentingan bisnis mengeruk untung yang tidak manusiawi di atas penderitaan rakyat.

“Saya mengharapkan dan meminta dengan tegas kepada pemerintah untuk serius audit tarif tes PCR ini selama, Jika me­mang ada skandal hukum yang terjadi atau asas pemanfaatan situasi, maka tentu ini harus diusut tuntas dan dibuka kepada publik. Di tengah kesusahan rakyat sekarang ini, berdiam diri atas tarif tes PCR yang selama ini sangat mahal dan tidak masuk akal sama saja dengan mengek­sploitasi rakyat,” tuturnya. l

JAKARTA - BPS telah merilis pertumbuhan ekonomi Indo­nesia kuartal III 2021.

Jika dilihat year-on-year (yoy), pertumbuhan kuartal III 2021 mencapai 3,51 persen, lebih rendah dari kuartal II 2021 yang mencapai 7,07 persen. Namun pertumbuhan kuartal III 2021 patut disyukuri karena tidak masuk ke zona kontraksi, pa­dahal pada Juli-Agustus 2021 Indonesia mengalami puncak kasus COVID-19.

Atas pencapaian pertumbu­han ekonomi pada kuartal III 2021, maka secara komulatif pertumbuhan ekonomi hingga kuartal III 2021 mencapai 3,24 persen.

Menanggapi capaian ekono­mi hingga kuartal III 2021, Ket­ua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah men­yarankan pemerintah dan otori­tas keuangan untuk fokus pada konsumsi Rumah Tangga (RT).

Menurut Said, konsumsi ru­mah tangga sebagai penyum­bang lebih dari separuh dari PDB Indonesia perlu didorong. Konsumsi rumah tangga pada kuartal III 2021 masih tumbuh 1,03 persen (yoy), lebih rendah dari kuartal II 2021 sebesar 5,96 persen (yoy), dan secara

kumulatif sepanjang tiga kuar­tal pada 2021 hanya tumbuh 1,5 persen.

“Memperhatikan atas pen­capaian ekonomi kita hingga kuartal III 2021 ini, maka saya menyarankan pemerintah dan otoritas keuangan untuk fokus terhadap beberapa hal dalam rangka mendorong pertumbu­han ekonomi setidaknya pada kisaran 3-4 persen di sepan­jang tahun 2021,” ujar Said dalam keterangan di Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Said menyampaikan sek­tor riil akan bergerak mem­baik apabila ada permintaan dari konsumen. Konsumen terbesar dari PDB Indonesia adalah rumah tangga. Rumah tangga bawah tentunya berat untuk diharapkan belanjanya meningkat.

“Apalagi mereka sangat bergantung berbagai program perlindungan sosial dari pemerintah dan gotong royong so­sial untuk tidak jatuh ekonominya. Hara­pan tingkat konsum­si meningkat tentu dari rumah tangga menengah atas,” kata Said.

Ia berharap Bank Indone­sia mempertahankan Pera­turan Bank Indonesia (PBI) yang digulirkan sejak Maret 2021 tentang Loan to Value (LTV) dan Financing to Value (FTV) atau uang muka dan pembiayaan terhadap kredit properti dan kendaraan ber­motor. Melalui kebijakan itu, BI melonggarkan LTV dari 90 ­100 persen dan uang muka

kendaraan bermotor dari 0­10 persen sesuai kategorinya.

Sementara dari sisi perpa­jakan, Said berharap Menteri Keuangan juga mempertahan­kan subsidi Pajak Penjualan Barang Mewah Ditanggung Pemerintah (PPnBM DTP) 100 persen terhadap kendaraan bermotor hingga akhir 2021.

“Kebijakan ini perlu juga di­topang oleh pemerintah dae­rah untuk diskon pajak BPHTP untuk properti, sehingga diskon pajak ini makin mengundang tingkat konsumsi terhadap properti makin naik,” ujar Said.

Untuk menstimulasi tingkat konsumsi rumah tangga, lanjut Said, pemerintah perlu mengem­bangkan kajian lebih lanjut terha­dap beberapa barang dan jasa lainnya yang mendorong tingkat

konsumsi rumah tangga golongan menen­

gah atas selain properti dan ke n d a r a a n b e r m o t o r , tanpa berisiko menda lam t e r h a d a p short fall perpajakan.

“ Rumah t a n g g a

menengah atas sangat doyan traveling apalagi generasi mile­nial, terutama pada destinasi baru, terutama wisata alam yang tidak mengundang kerumunan. Pemerintah perlu merumuskan kebijakan hulu-hilir untuk men­dorong traveling ini,” kata Said.

Sedangkan untuk membang­kitkan ekonomi beberapa wilayah seperti Bali dan Nusa Tenggara yang masih terkontraksi 0,09 persen pada kuartal III 2021, perlu kiranya pemerintah daerah menjalankan dan mempertahan­kan diskon pajak untuk kend­araan bermotor, tempat hiburan dan restoran. Selain membantu pelaku usaha, keringanan pajak daerah diharapkan menstimulasi kelas menengah atas melakukan banyak traveling.

“Pada rumah tangga mene-ngah bawah, perlu distimulasi dengan subsidi PPN terhadap barang elektronik, terutama yang kandungan TKDN-nya lebih be­sar. Pemerintah perlu mempertim­bangkan subsidi PPN terhadap pelajar dan mahasiswa untuk ke­butuhan elektronik dalam rangka menopang Pelajaran Jarak Jauh atau PJJ yang masih diperlaku­kan, meskipun beberapa pemda mulai melakukan pelajaran tatap muka,” ujar Said. l

JAKARTA - Kementeriah Hukum dab HAM beserta aparat kepolisian harus segera menginvestigasi kasus dugaan kekerasan kepada warga binaan di Lembaga Pe­masyarakatan (Lapas) Narko­tika Kelas II-A Yogyakarta, di Pakem, Sleman.

“Investigasi harus menyelu­ruh dan hasilnya disampaikan kepada publik. Saya harap ada tindakan tegas mulai dari aspek pidana maupun sanksi kepegawaian,” kata anggota Komisi III DPR RI Subardi dalam keterangan tertulisnya, Rabu (10/11/2021).

Dia mengatakan investigasi

wajib melibatkan sejumlah in­stansi, di antaranya oleh Kom­nas HAM menyangkut pelang­garan HAM, kepolisian untuk menelusuri bukti-bukti yang mengarah kepada tindak pi­dana, Ombudsman terkait pe­nyelenggaraan administrasi, LPSK untuk melindungi dan memulihkan kondisi korban, serta KemenkumHAM untuk pemeriksaan internal hingga pemberian sanksi.

Saat ini Kanwil Kemenkum HAM DI Yogyakarta telah me­narik lima orang sipir yang didu­ga sebagai pelaku kekerasan. Sementara Komnas HAM juga telah menerima aduan dari para

korban dan melakukan pen­dampingan terhadap mereka.

“Apa yang dilakukan sipir atau petugas Lapas diduga kuat telah melanggar HAM. Kalapas harus bertanggung jawab. Jangan lagi dibantah bahwa di Lapas semua tertib, seakan­akan tidak ada peristi­wa tersebut. Ini sudah jelas kor­bannya ada, bekas siksaannya (di tubuh korban) ada, laporan­nya ada, kronologi hingga detail siksaannya sudah diungkap korban,” tegas legislator Fraksi NasDem asal Sleman itu.

Dia khawatir jika investigasi menyeluruh tidak segera di­lakukan dan hasilnya disam­

paikan ke publik, maka kasus ini akan menguap begitu saja sementara korban terus merasakan efek trauma yang berkepanjangan.

“Yang paling penting investi­gasi harus berjalan cepat. Kalau diulur-ulur nanti kasusnya bisa saja hilang lenyap. Tidak ada evaluasi, tidak ada sanksi. Kasus ini sangat keji, para korban diper­lakukan tidak manusiawi. Mere­ka merasakan depresi, serangan mental dan trauma berkepan­jangan,” jelas Ketua DPW Partai NasDem DIY itu.

Sebelumnya, sejumlah mantan narapidana Lapas Narkotika Kelas II A Yogya­

karta mengadu ke ORI Per­wakilan DIY dan Jawa Tengah pada Senin (1/11/2021) men­genai dugaan penganiayaan yang mereka alami selama di lapas tersebut.

Vincentius Titih Gita Arupa­datu, salah seorang eks napi Lapas Narkotika Yogyakarta, mengaku mengalami tindak kekerasan saat menghuni lapas tersebut mulai diinjak-in­jak, dipukul menggunakan se­lang, hingga dipukul memakai kelamin sapi jantan yang su­dah dikeringkan. Vincentius dan eks napi lainnya juga di­duga mengalami pelecehan seksual. l

Konsumsi Rumah Tangga Masih Tiarap

Investigasi Dugaan Kekerasan di Lapas Yogyakarta

JAKARTA - Pemerintah dan Komisi I DPR RI akhirnya mencapai titik temu terkait pembahasan RUU Perlind­ungan Data Pribadi (PDP).

Menanggapi perkem­bangan itu, Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad mengamini pun mengamini.

“Komisi I dan pemerintah sudah mencapai, hampir men­capai titik temu tentang Un­dang-Undang PDP yang ten­tunya akan menghasilkan satu undang­undang yang sudah dinanti-nantikan oleh banyak pihak dan tentunya bisa ber­guna untuk rakyat dan negara kita,” ujar Dasco di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Bahkan, dari informasi yang diperolehnya ditar­getkan RUU PDP akan segera disahkan pada masa sidang ini.

Pembahasan RUU PDP se-belumnya mengalami kebun-tuan disebabkan pembentu­kan lembaga pengawas. DPR dan pemerintah memiliki pan­dangan yang berbeda terkait posisi lembaga tersebut.

DPR ingin lembaga pe-ngawas bertanggung jawab langsung di bawah pre-siden, sementara pemerin­tah mengajukan lembaga tersebut di bawah Kominfo.

Dasco menyebut sudah ada kesepakatan antara DPR dan pemerintah. “Jadi memang ada dinamika dan sudah ada kesepakatan, kesepakatan­nya itu juga sedang digodok menuju finalisasi,” kata Ketua Harian Gerindra ini.

Namun, Dasco belum mau mengungkap apa saja yang menjadi kesepakatan antara pemerintah dan DPR tersebut. l

JAKARTA - Peraturan Men­teri Riset Teknologi dan Pen­didikan Tinggi (Permendik­budristek) 30/2021 tentang Pencegahan dan Penan­ganan Kekerasan Seksual (PPKS) di Lingkungan Per­guruan Tinggi tengah ramai menuai penolakan.

Sebaliknya, anggota Komisi X DPR RI Fraksi PDIP, My Esti Wijayati justru membela Mendikbud Nad­iem Makarim dengan adan­ya permendikbud tersebut.

“Langkah Mendikbudris­tek Nadiem Makarim yang mengeluarkan Permendik­budristek tentang PPKS di lingkungan perguruan tinggi mestinya harus diapresiasi sebagai langkah cepat agar kekerasan seksual yang terjadi di lingkungan per­guruan tinggi bisa dicegah lebih dini, dan bisa dilaku­kan penanganan sesegera mungkin jika itu terjadi, “ ujar Esti kepada wartawan, Rabu (10/11/2021).

Menurut dia, peraturan itu tidak bisa diartikan seba­gai bentuk pelegalan terhadap terjadinya hubungan seksual suka sama suka di luar pernikahan. Per­mendikbud PPKS, sambung Esti, juga tak bisa disebut meny­uburkan LGBT.

“Jadi permendikb­udristek ini tidak bisa diarti­kan sebagai bentuk

pelegalan terhadap terjadinya hubungan seksual suka sama suka di luar pernikahan mau­pun pelegalan LGBT,” ujarnya.

Esti tak habis pikir den­gan adanya desakan agar Permendikbud PPKS di­cabut. Sepatutnya, menu­rut Esti, permen Nadiem tersebut didukung, bukan­nya dipermasalahkan dan diminta untuk ditarik.

“Langkah cepat yang dilaku­kan Nadiem Makarim melalui permendikbudristek ini tentu sudah berdasarkan kajian dan analisis terhadap kejadian-ke­jadian yang ada di lingkungan kampus,” imbuhnya.

Sebelumnya, anggota Ko-misi X DPR Ledia Hanifah menyebutkan, ada beberapa muatan dalam isi Peraturan Menteri ini jauh dari nilai-nilai Pancasila, bahkan cenderung pada nilai-nilai liberalisme.

“Sangat disayangkan bah­wa satu peraturan yang di­maksudkan untuk mencegah terjadinya kejahatan terkait kekerasan seksual justru sa-

ma sekali tidak me­masukkan lan­dasan norma agama di dalam prinsip Pencegahan dan Penanga­

nan Kekerasan Seksual yang termuat di pasal 3,” tuturnya. l

Aturan Baru Nadiem Bukan Legalkan Zina

RUU Data PribadiHampir Capai Titik Temu

Wakil Ketua MPR RI, Syarief Hasan

Ketua Banggar DPR RI, Said Abdullah

Anggota Komisi X DPR RI, My Esti Wijayati

7Kamis, 11 November 2021

INFOEKSEKUTIF

”Pandemi COVID-19 mengingatkan kita akan pentingnya kesehatan dan

keselamatan kerja untukmelindungi para pekerja dari

potensi bahaya penyakit”Menteri Kesehatan RIBudi Gunadi Sadikin

JANGAN RAGU TUTUP KOPERASI BERMASALAHJAKARTA - Pejabat Fungsional Pengawas Koperasi harus berani mengambil sikap jika menemui koperasi simpan pinjam (KSP) yang terindikasi bermasalah atau melanggar hukum. Jangan lagi melihat status koperasi itu apakah menjadiotoritas provinsi atau kabupaten/kota.

“JIKA terindikasi, segera am-bil tindakan. Tutup dulu kope-rasinya. Bukan membekukan, sampai ada kejelasan. Jangan sampai abai karena merasa status koperasi bukan berada di wilayahnya. Tutup dulu baru laporkan ke otoritas yang ber-wenang,” tegas Deputi Bidang Perkoperasian Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Me-nengah (Kemenkop UKM) Ah-mad Zabadi.

Zabadi menegaskan hal itu saat memberikan arahan kepada 50 Pejabat Penga-was Koperasi dari 23 provinsi dalam Pelatihan bagi Pen-gawas Koperasi, beberapa waktu lalu di Bogor, Jawa Barat. Pelatihan ini diikuti Pejabat Pengawas Koperasi Ahli Madya, Ahli Muda dan Ahli Pertama. Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari (8-10 November 2021) ini di-

pandu Kabid Jabatan Fung-sional Pengawas Koperasi Siti Aedah.

Menurut Zabadi, tidak ada larangan Pejabat Pengawas Koperasi mengambil tindakan menutup operasional KSP jika ditemukan indikasi melang-gar hukum. Yang tidak boleh itu, memproses lebih jauh ka-rena itu menjadi kewenangan aparat kepolisian.

“Pejabat Pengawas Kope-rasi dituntut untuk berani me-negakkan disiplin regulasi. Percuma sudah mengetahui suatu regulasi tapi tidak ada tindakan apapun. Seolah-olah itu bukan tugas kita. Kita abai dan merasa ber-dosa melakukan pembi-aran. Buat apa jadi penga-was kalau hanya sekedar formalitas,” tegas Zabadi.

Ketika Pejabat Penga-was Koperasi mengetahui

ada indikasi melanggar hukum wajib mengambil tindakan. Seandainya tidak ada UU atau peraturan sekalipun, tetap wajib melindungi masyarakat dari praktik-praktik koperasi yang merugikan dan mere-sahkan masyarakat.

B e r d a s a r k a n Pemenkop UKM 9/2020 tentang P e n g a w a s a n Koperasi mem-berikan mandat Pejabat Pen-gawas Kope-rasi wilayah

keanggotaan koperasi lintas daerah provinsi dan kabu-paten/kota. Jadi, tidak ada la-rangan buat menutup opera-sional koperasi jika terindikasi melakukan praktik ilegal.

“Jika ditanya mana bukti mel-anggar hukum, ya tidak

ada izin. Jika dijawab izinnya sedang diproses, ya ditutup dulu koperasinya sampai izinnya ke luar. Kalau sudah ke luar baru boleh beroperasi. Kita

digaji negara untuk melindungi rakyat.

Mari kita bawa jiwa karsa kita. Bagaima-

na, apakah berani? Apakah siap?” tanya Zabadi yang dijawab “berani” dan “siap” selu-ruh peserta.

Kapasitas Pengawas KoperasiSementara itu, Asisten Deputi

Pengembangan SDM Perkope-rasian dan Jabatan Fungsional Nasrun Siagian menyampai-kan, pelatihan ini menghadirkan narasumber dan pengajar dari Otoritas Jasa Keuangan, Pusat Analisis dan Pelaporan Tran-saksi Keuangan (PPATK), serta dosen/praktisi koperasi.

Pelatihan ini dilaksanakan dalam rangka penguatan kualitas dan kapasitas, juga kompetensi Pejabat Fungsional Pengawas Koperasi (JFPK) sehingga siap menghadapi maraknya kasus koperasi akhir-akhir ini. Sebut saja kasus gagal bayar KSP In-dosurya, Koperasi Hanson Mitra Mandiri, dan Koperasi Sejahtera Bersama.

“Terbaru kasus pinjaman on-line (pinjol) illegal yang dilaku-kan dan mengatasnamakan KSP, bahkan pelakunya mem-buat 95 KSP fiktif. Hal ini menjadi tantangan besar bagi Kemenkop dan UKM,” ungkapnya. l

JAKARTA - Universitas Flin-ders, Adelaide, Australia me-luncurkan ratusan koleksi digital Anton Lucas yang bisa diakses oleh publik.

Mayoritas koleksi berba-hasa Indonesia dan men-cakup transkrip wawancara, manuskrip dan publikasi, cata-tan penelitian, peta, serta foto-foto pada Masa Pendudukan Jepang dan Masa Revolusi Indonesia.

Anton Lucas, seorang As-sociate Professor pada Col-lege of Humanities, Arts and Social Sciences, Flinders Uni-versity, telah banyak berkiprah lewat penelitian dan ragam karya buku-buku tentang seja-rah Indonesia.

Anton pernah bekerja di the

Social Sciences Research Training Centre (PLPIIS), Uni-versitas Hasanuddin, Makas-sar, pada 1984 hingga 1985, dan di the Inter-University Cen-tre, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta pada 1990-1992.

Pascapurna tugas dari Flin-ders University, Anton tetap menulis dan menjadi Adjunct Associate Professor di Flin-ders University. Ia juga dike-nal aktif sebagai Anggota Gamelan Sekar Laras di Pen-dopo Flinders University.

Anton menyerahkan koleksi arsip pribadinya yang berjum-lah ratusan dokumen den-gan beragam jenis koleksi ke perpustakaan Universitas Flinders pada 2016. Seba-gian besar merupakan materi

penelitian yang dilakukannya sejak kali pertama ia meneliti sejarah revolusi di Indonesia.

“Koleksi tersebut berisi su-rat-surat dan dokumen pada masa pendudukan Jepang dan revolusi Indonesia yang berupa kliping berita, rekaman audio, dan foto-foto, khususnya yang berkaitan dengan “Peristiwa Tiga Daerah” di Pantai Utara Jawa pada 1945,” ucap Anton.

Adapun topik-topik koleksi yang dimiliki dan didonasikan kepada perpustakaan Flin-ders University meliputi topik demokrasi di Indonesia, per-empuan dalam revolusi Indone-sia, gerakan keagamaan, dan gerakan protes pertanahan dan lingkungan yang terjadi setelah revolusi Indonesia.

“Semua koleksi tersebut kini dikonversi dalam ben-tuk digital oleh perpustakaan Flinders University, sehingga memudahkan bagi lebih ban-yak orang untuk mengakses koleksi tersebut sebagai sumber pembelajaran. Per-pustakaan juga menyediakan akses global untuk materi ar-sip ini,” terang Anton.

Peluncuran ini dihadiri Atase Pendidikan dan Kebu-dayaan, Kedutaan Besar Re-publik Indonesia di Canberra, Mukhamad Najib.

“Arsip-arsip sejarah revo-lusi sosial di daerah Pantura, Jawa Tengah, merupakan koleksi sejarah yang sangat penting dan sangat bernilai tinggi,” tutur Najib yang me-

nilai, kemungkinan masih banyak anggota masyarakat Indonesia yang belum meng-etahui secara lengkap men-genai sejarah tersebut, dikutip dalam rilis Kemendikbudristek di Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Digitalisasi arsip dan juga ma-terial lainnya, lanjut Najib, saat ini penting dilakukan karena mem-permudah publik untuk men-gakses dan mempelajarinya.

“Semua koleksi berharga ini dapat dilihat bukan hanya oleh pelajar dan peneliti di Australia, tapi juga di Indonesia dan negara lainnya. Oleh karena itu, wakaf ar-sip sejarah digital yang diberikan Anton ini dapat menjadi salah satu jembatan penghubung pengetahuan antara Indonesia dan Australia,” ujar Najib. l

JAKARTA - Kantor wilayah ataupun unit pelaksana teknis yang menjadi perlintasan orang asing memasuki Indo-nesia untuk memperketat pro-tokol kesehatan (prokes).

“Persiapkan SOP dengan baik serta tetap menerapkan protokol kesehatan secara ketat sebagai langkah an-tisipasi adanya varian baru COVID-19 A.Y.4.2 atau Delta Plus, khususnya bagi kantor wilayah yang memiliki tem-pat pemeriksaan imigrasi dan dibuka sebagai gerbang in-ternasional yang berbatasan dengan negara lain,” imbau Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) An-dap saat memberikan ara-han kepada seluruh (ASN) Kemenkumham dalam upacara peringatan Hari Pahlawan, Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Andap, berdasarkan keterangan tertulisnya, mengatakan pengetatan

tersebut ditujukan agar In-donesia tidak lengah dalam mencegah masuknya varian-varian baru COVID-19 saat pintu-pintu imigrasi dan per-batasan masuknya orang as-ing mulai dibuka.

Seiring dengan pe-lak sanaan Pember-lakuan Pembatasan

Kegiatan Masyarakat (PPKM), Sekjen Kemenkumham tercatat telah empat belas kali menge-luarkan surat edaran. Yang terakhir adalah Surat Edaran Nomor SEK-27.OT.02.02 pada 9 November 2021.

Berdasarkan surat edaran itu, berikut ini adalah kantor-kantor imigrasi yang dibu-ka sebagai pintu masuk kedatangan internasional atau memiliki perlin-tasan negara, yaitu

Bandara Soekar-no Hatta di

Tangerang, Banten; Bandara Hang Nadim di Batam, Kepu-lauan Riau; Bandara Raja Haji Fisabilillah di Tanjung Pinang, Kepulauan Riau; Bandara Ngurah Rai di Denpasar, Bali; Bandara Sam Ratulangi di Manado, Sulawesi Utara; Pelabuhan Batam dan Tan-jung Pinang, Kepulauan Riau; Pelabuhan Nunukan, Kalim-antan Utara; Pos Lintas Batas Negara Aruk dan Entikong, Ka-limantan Barat, dan; Pos Lintas Batas Negara Motaain, Nusa Tenggara Timur.

Secara khusus, Andap juga memberikan perhatian kepa-da Kanwil NTB dan Bali yang menjadi lokasi penyelengga-raan World Super Bike serta pertemuan G-20.

“Bagi kanwil yang terdapat event internasional, seperti World Super Bike di Mandalika, Nusa Tenggara Barat dan per-temuan G20 di Bali agar lebih memperketat pengawasan, mempersiapkan langkah-langkah antisipasi, dan me-

nerapkan protokol kesehatan secara ketat,” pinta Andap.

Dalam upacara peringatan Hari Pahlawan itu, Sekjen Kemenkumham ini pun kem-bali menegaskan poin-poin penting lain yang dituangkan dalam surat edaran.

Ia meminta agar ASN Ke-menkumham memedomani dan memahami arahan Pres-iden RI, Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, serta ber-bagai regulasi terkait pelak-sanaan PPKM.

“Saya meminta kepada se-luruh ASN agar pahami dan pedomani arahan presiden dan menteri serta berbagai regu-lasi terkait pelaksanakan PPKM dengan baik sesuai tugas dan fungsi yang didasari pada lev-eling PPKM di wilayah masing-masing,” tambah Andap.

Ia pun menginstruksikan di-lakukan pengawasan secara ketat dan intens agar para pegawai menerapkan protokol kesehatan ketika melakukan aktivitas di berbagai tempat. l

Koleksi Digital Sejarah IndonesiaMeluncur di Kampus Flinders

Perketat Prokes di Pintu Imigrasi

JAKARTA - Menteri Kes-ehatan RI Budi Gunadi Sadikin meminta keselama-tan pekerja di lingkungan tempat kerja lebih diper-hatikan, khususnya dalam aspek kesehatan guna mencegah terjadinya penu-laran COVID-19.

“Pandemi COVID-19 mengingatkan kita akan pentingnya kesehatan dan keselamatan kerja untuk melindungi para pekerja dari potensi bahaya penyak-it akibat kerja dan masalah kesehatan lain termasuk penyakit menular atau pen-yakit yang saat ini mewa-bah,” kata Budi di webinar “Tren Masa Depan Dunia Kerja dan K3 Usai Pande-mi” yang diikuti di akun You-tube ILO, Rabu (10/11/2021) seperti dilansir Antara.

Budi menjelaskan, tem-pat kerja merupakan salah satu lokus yang memiliki po-tensi penularan COVID-19 yang cukup tinggi. Aktivitas sosial yang dilakukan mulai dari aktivitas bersama ke-luarga di rumah, di lingku-ngan tempat tinggal hingga menuju tempat kerja, dis-ebut dapat mempengaruhi jumlah kasus positif yang ada di Tanah Air.

Menurut Budi, untuk da-pat mencegah terjadinya penambahan kasus, ter-dapat lima hal yang perlu dilakukan untuk menjaga

kesehatan di lingkungan kerja. Salah satunya adalah melakukan skrining den-gan pengaktifan barcode yang ada pada aplikasi PeduliLindung yang diikuti dengan pemeriksaan suhu.

Kedua, lingkungan kan-tor atau pabrik harus mem-bentuk dan mengaktifkan Satuan Tugas Penanganan COVID-19 (Satgas) untuk dapat melakukan surveilans perilaku sekaligus menin-dak lanjuti suspek atau kasus konfirmasi bila dite-mukan di tempat kerja.

“Pandemi belum diperkira-kan akan berakhir. Maka kita akan mempersiapkan diri un-tuk hidup berdampingan den-gan COVID-19,” kata Budi.

Lebih lanjut dia men-yarankan, penting bagi se-luruh komponen yang ada dalam lingkungan kerja meningkatkan kepedulian pada sesama pekerja untuk terus mengingatkan disiplin protokol kesehatan seperti menggunakan masker den-gan benar, mencuci tangan setiap melakukan aktivitas dan menjaga jarak.

Hal lain yang harus diper-hatikan adalah pekerja harus saling mendukung untuk melakukan vaksinasi COVID-19 yang dapat men-ingkatkan kekebalan tubuh terhadap virus dan mampu melindungi orang di seki-tarnya. l

JAKARTA - Kementerian Agama terus berupaya memberikan afirmasi terh-adap madrasah, termasuk madrasah swasta.

Mengingat bahwa ma-drasah selama ini menjadi salah satu pilar pendidikan nasional dan turut berkon-tribusi besar terhadap pembangunan pendidikan.

Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa’adi me-nyebut madrasah swasta merupakan cikal bakal pendidikan di Indonesia

“Afirmasi Kementerian Agama dalam pembangu-nan madrasah, khususnya madrasah swasta harus tetap dijaga, dipertahan-kan dan terus dikembang-kan,” ujar Zainut melalui keterangan tertulis, Rabu (10/11/2021).

Menurut Zainut, lebih dari 92 persen madrasah binaan Kementerian Aga-ma adalah swasta. Hal ini menunjukkan tingginya partisipasi masyarakat dalam pembangunan ma-nusia Indonesia.

Madrasah selama ini menjadi salah satu pilar pendidikan nasional dan

turut berkontribusi besar terhadap pembangunan pendidikan.

“Madrasah swasta turut berperan dalam meny-iapkan berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa ke-pada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan men-jadi warga negara yang demokratis serta bertang-gung jawab. Karenanya, afirmasi menjadi keharu-san,” jelas Zainut.

Zainut berharap seminar penjaminan mutu ini dapat merumuskan berbagai ga-gasan inovatif, kreatif dan berorientasi masa depan.

Pandemi COVID-19 yang melanda sejak awal tahun 2020 telah meng-hadirkan tantangan berat di dunia pendidikan.

Salah satunya terkait learning loss, yakni situ-asi di mana peserta didik kehilangan pengetahuan dan keterampilan atau ke-munduran secara akad-emis akibat kesenjangan dan keterbatasan dalam penyelenggaran proses pendidikan.

“Kami berharap, tin-dak lanjut dari seminar ini benar-benar segera dilak-sanakan dengan penuh keseriusan dan komitmen yang tinggi untuk men-

dukung pencapaian Indikator Kinerja Ke-menterian Agama, yang tertuang dalam Renstra

Kementerian Agama 2020-2024,” pungkas

Zainut. l

Madrasah Swasta Harus Tetap Dijaga

Lebih PerhatikanKeselamatan Pekerja

Deputi Bidang Perkoperasian Kemenkop UKM,Ahmad Zabadi

Sekjen Kemenkumham, Komjen Pol. Andap Budhi Revianto

JAKARTA – Ganda cam-puran terbaik Indonesia saat ini, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti diharap-kan bisa memperbaiki per-forma saat menghadapi tiga event internasional di Bali yang dimulai bulan ini.

Kegagalan menjuarai tur-namen Hylo Open 2021 di Jerman, menjadi catatan tersendiri bagi tim pelatih. Peluang juara sirna sete-lah mereka dikalahkan pa-sangan Thailand, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree-Taerattanachai dengan skor 22-20, 21-14.

Itu menjadi kekalahan keempat Pramel secara beruntun dari pasangan berjuluk Bass/Popor terse-but. Semua kekalahan itu terjadi sepanjang 2021. Dua di antaranya terjadi pada laga final. Hasil itu membuat

Bass/Popor unggul head-to-head 6-4.

“Meskipun bisa tampil ke final, performa Praveen/Me-lati bisa saya katakan belum maksimal. Banyak melaku-kan kesalahan sendiri. Ini sangat merugikan karena tampil di final,” ungkap pelatih ganda cam-puran, Nova Widianto, dikutip dari Jawapos.com, kemarin.

Nova menyebut, Praven/Melati diprediksi naik lima peringkat ke ranking 8 World Tour Finals 2021. Tetapi, hal itu belum cukup aman kare-na ada dua turnamen di Bali dengan level yang tinggi.

Untuk bisa tampil di WTF 2021, Praveen/Me-lati harus mengamankan posisi lewat turnamen Indonesia Masters 2021 (Super 500) dan Indonesia

Open 2021 (Super 1000).,“Walaupun performa

Pra veen/Melati be-lum bagus, kami berharap bisa tampil bagus di r u m a h

sendiri. Inginnya bisa juara dalam satu

turnamen di Bali nanti,” ujar Nova.

Dalam un-dian Indone-sia Masters, Praveen/Me-lati menem-

pati unggulan kedua. Tanpa pesaing dari Tiongkok, Bass/Popor masih menjadi rival berat mereka. Kemungkinan mereka akan bertemu lagi di babak final.

Tetapi, rival lain juga siap menanti di semifinal. Praveen/Melati berada di pool bawah bersama Yuta Watanabe/Arisa Higashino.

“Setelah dari Jerman, kami tentu tidak mau meny-erah. Kami akan berusaha lebih keras lagi untuk meng-hadapi turnamen di Bali,” ujar Praveen.l

Namun, pelatih asal Korea Selatan itu men-gatakan, keinginannya belum terwujud lantaran PSSI belum mempros-esnya.

“Jadi memang san-gat disayangkan,” kata

Shin Tae-yong dikutip dari Antara, Rabu (10/11/2021).

Mantan pelatih Timnas Korea Se-latan di Piala Dunia 2018 itu menyebut, dirinya terus berko-munikasi dengan PSSI terkait hal tersebut. Satu hal yang pasti, pemain yang diincar ada-

lah mereka yang memi-liki ikatan darah dengan orang Indonesia.

“Statusnya bukan nat-uralisasi karena memiliki darah Indonesia. Pemain seperti itu pasti bisa memperkuat tim nasion-al. Namun, kami harus berbicara dahulu dengan PSSI,” tutur Shin.

Yang terbaru saat ini, Timnas Indonesia su-dah dipastikan diperkuat pemain keturunan yang berkarir di Inggris, El-kan Baggott. Pemain Ipswich Town itu sudah resmi menjadi WNI sete-lah mendapatkan KTP Indonesia pada Selasa

(9/11/2021). Elkan dike-tahui memiliki ibu orang Indonesia, sementara ayahnya berasal dari Inggris.

Pelatih 52 tahun itu juga menanggapi kabar soal keinginan pesepak bola berpaspor Spanyol, Jordi Amat, untuk memb-ela timnas Indonesia.

Jordi yang saat ini memperkuat klub Belgia, KAS Eupen, mengklaim bahwa dirinya berda-rah Indonesia, tepatnya Sulawesi Utara, dari orang tua ibunya.

“Untuk Jordi ini, sa ya baru pertama kali men-dengarnya,” kata Shin.

Shin saat ini tengah mempersiapkan Timnas senior yang akan mengi-kuti turnamen Piala AFF 2020 pada Desember mendatang.

Setelah menjalani pe-musatan latihan di Ja-karta, skuad Merah Putih rencananya hari ini akan bertolak ke Turki. Selain berlatih, Timnas Indone-sia juga akan menjalani pertandingan persa-habatan di Turki dalam

FIFA Match Day. Dua ne-gara yang akan menjadi lawan adalah Afghani-stan pada 16 November dan Myanmar pada 25 November.

Sementara itu, di Piala AFF 2020, Indonesia yang bergabung di Grup B, akan menjalani laga perdananya pada 9 De-sember kontra Kamboja.

Berikutnya, Indonesia menghadapi Laos pada 12 Desember, Vietnam tiga hari kemudian dan Malaysia pada 19 De-sember.

Shin mengakui skuad-nya berada dalam grup sulit pada Piala AFF 2020. “Kalau dilihat, grup Indonesia lebih susah dari Grup A,” ungkapnya.

Meski demikian, menu-rut Shin, kesempatan lo-los ke semifinal, bahkan juara selalu terbuka bagi Indonesia. Syaratnya, tim Garuda mesti mem-persiapkan diri dengan baik dan menjaga per-forma.

“Target kami pas-ti selalu juara,” tutur Shin.l

8Kamis, 11 November 2021

INFO SPORT

“Statusnya bukan natu-ralisasi karena memiliki darah Indonesia. Pemain seperti itu pasti bisa mem-perkuat tim nasional. Na-mun, kami harus berbicara dahulu dengan PSSI”

Pelatih Timnas IndonesiaShin Tae-yong

PERKUAT TIMNAS, REKRUT PEMAIN KETURUNAN

JAKARTA – Pelatih Tim Nasional Indonesia, Shin Tae-yong, meng-inginkan beberapa pemain ketu-runan Indonesia yang merumput di luar negeri untuk memperkuat skuad Merah Putih.

JAKARTA – Presiden Joko Widodo dipastikan akan menutup ajang Pekan Par-alimpik Nasional (Peparnas) XVI Papua di Stadion Man-dala Jayapura, 13 November mendatang.

Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali, menuturkan, selain meng-hadiri upacara penutupan, presiden juga bakal menin-jau langsung pertandingan salah satu cabang olahraga sekaligus mengalungkan medali kepada para atlet.

“Bapak Presiden Joko Widodo akan hadir lang-sung menutup Peparnas. Ini juga rencananya beliau akan mengunjungi salah satu venue yang sedang melaksanakan pertandin-gan di Peparnas dan nanti panitia menyiapkannya,” terang Zainudin dikutip dari Antara, Rabu (10/11/2021).

Presiden Jokowi sebelumnya berh-alangan hadir dalam upacara pembu-kaan pesta olahraga disabilitas nasional itu pada 5 No-ve m b e r. Kala itu, Presiden h a r u s m e n -jalani kar-a n -

tina selepas melakukan kun-jungan luar negeri. Sehingga tugas tersebut diwakilkan kepada Wakil Presiden Maruf Amin.

Zainudin menilai, Pep-arnas Papua 2021 secara keseluruhan berjalan lancar hingga hari keempat pe-nyelenggaraan, meski dite-mui masih ada beberapa kekurangan minor.

Dia yakin pertandingan di seluruh cabang olahraga dapat berjalan lancar dan aman hingga upacara penu-tupan nanti.

“Sebab kalau sampai ada gangguan yang signifikan dan membuat pertandingan itu berhenti, itu akan mem-buat catatan yang tidak baik terhadap keseluruhan pe-nyelenggaraan ini. Sampai hari ini saya kira penyeleng-garaan masih berjalan den-

gan lancar dan prestasi,” ucapnya.

Sebelumnya, saat pembukaan Pepa-rnas, Presiden Jo-kowi meminta maaf kepada warga Papua

karena tidak bisa menghad-iri secara l a n g -sung.

Presiden Dipastikan Tutup Peparnas

JAKARTA - Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) mengusulkan perubahan nama organisasi itu menjadi Organisasi Anti-Doping Na-sional (NADO) Indonesia.

Ketua LADI, Musthofa Fauzi, menyebut, usulan tersebut tidak berkaitan dengan upaya pencabutan sanksi Badan Anti-Doping Dunia (WADA). Namun, un-tuk memperkuat sekaligus mempertegas peran dan fungsi LADI sebagai NADO di Indonesia.

Rencananya, perubahan ini akan dituangkan dalam RUU Sistem Keolahragaan Nasional, yang saat ini masih terus dimatangkan di DPR.

Sementara, terkait upaya pembebasan sanksi, Mus-thofa mengatakan, LADI saat ini masih terus men-gumpulkan sample doping agar dapat memenuhi syarat kepatuhan yang ditetapkan WADA.

“Saat ini, LADI fokus melakukan ICT (tes doping saat kompetisi) di Peparnas dengan jumlah 200 sampel doping, yang bisa kami se-lesaikan dalam waktu satu pekan ke depan,” ungkap Musthofa , d i k u t i p d a r i Antara, R a b u

(10/11/2021).Ketua Umum KOI yang

juga Ketua Gugus Tugas Percepatan Penyelesaian Sanksi WADA, Raja Sapta Oktohari, menambahkan, pihaknya dan tim telah men-etapkan timeline kerja yang harus diselesaikan LADI demi mempercepat pencab-utan sanksi.

“Kami sudah menyampai-kan, ada tiga tantangan yang harus diselesaikan, yaitu komunikasi, administrasi, dan teknis. Untuk persoalan komunikasi kini sudah lan-car, tinggal mempercepat sisanya yang kami harapkan bisa dirampungkan LADI setidaknya sesegera mung-kin,” kata Okto.

Terkait administrasi, ber-dasarkan arahan WADA dan Organisasi Anti-Doping Regional Asia Tenggara (SEARADO), LADI diminta untuk bekerja secara inde-penden, tanpa intervensi, serta meminta struktur or-ganisasinya diisi pekerja profesional penuh waktu.

Sekretaris Kemenpora, Gatot S Dewa Broto, menya-takan, demi mempercepat pencabutan sanksi, pihakn-ya juga berkomitmen mem-bantu proses kerja gugus tugas dan LADI. Dia men-yatakan siap membangun komunikasi intensif dengan seluruh pihak.

“Jika ada kendala komu-nikasi dari Kemenpora, tak usah segan-segan meng-

hubungi saya. Sebab, Pak Menpora su-

dah berpesan semua harus bekerja sama untuk mem-p e r c e p a t akse leras i pembeba-san sanksi W A D A , ” ucap Gatot.l

LADI Minta Ganti Nama

JAKARTA – Pembalap muda Indonesia, Mario Suryo Aji, dipastikan akan naik kelas ke ajang Moto3 pada musim 2022. Pemuda berjuluk Su-per Mario itu akan menggan-tikan posisi Andi Farid Izdihar di Honda Team Asia.

Di Moto3 musim depan, Mario akan bertandem den-gan pembalap asal Jepang, Taiyo Furusato. Musim ini, Mario menjalani balapan di ajang FIM CEV Moto3 bersa-ma tim Astra Honda Racing. Dia juga sempat tampil pada Moto3 seri Emilia Romagna, Italia, dengan status wildcard.

“Di Moto3 musim 2022 mendatang, kami akan me-miliki pembalap baru, Mario Suryo Aji, yang berasal dari Astra Honda Racing Team dan Taiyo Furusato dari Ide-mitsu Asia Talent Cup. Mario akan melakukan langkah baru di Kejuaraan Dunia Moto3. Kami percaya pada

potensi dan langkahnya di masa depan,” kata Mana-jer Honda Team Asia, Hi-roshi Aoyama, dalam rilis Honda Team Asia, Rabu (10/11/2021).

“Kami sangat tertarik untuk melihat kedu-anya menjadi pembalap di kejuaraan dunia. Ini akan menjadi langkah be-sar bagi keduanya dan itu akan menjadi pengalaman yang baik. Kami tidak sabar untuk melihat mereka beraksi,” sam-bung Aoyama.

M a r i o s e n d i r i m e n g a k u senang dan bersemangat un-tuk berkompetisi di Moto3 musim depan.

“Ini adalah salah

satu impian yang saya dan ayah saya impikan sejak ke-cil. Saya tidak akan menyia-

nyiakan kesempatan emas yang sudah ada di tangan saya ini. Belajar dan mem-buat kemajuan di setiap balapan ada-

lah target saya, dan hasilnya akan datang

secara alami,” ucap Mario.

“Saya ingin berterima kasih

kepada se-mua orang yang terlibat,

t e r u t a m a k e l u a r g a saya, yang telah san-gat men-

d u k u n g sejak balapan

pertama. Saya akan berjuang untuk mewujudkan impi-

an ayah saya,” tambah pem-balap asal Magetan, Jawa Timur, itu.

Super Mario merupakan lu-lusan dari Astra Honda Racing School (AHRS) 2016. Pada 2017, Mario mulai mengikuti ajang Thailand Talent Cup. Aksi balapnya yang semakin mengkilap membuatnya di-dapuk menjadi bagian pembal-ap AHRT, yang turun di ajang Asia talent Cup (ATC) dan Asia Road Racing Championship (ARRC) di kelas AP250 pada 2018. Di ATC, Mario mampu mengisi posisi 5 besar.

Mario juga dapat kesempa-tan untuk turun di FIM CEV Moto3 Junior World Cham-pionship 2019. Memasuki tahun ketiga, penampilannya semakin impresif. Finis di po-sisi keempat pada seri Estoril dan mengisi pole position di seri Catalunya merupakan raihan terbaik Mario di musim 2021. l

Pramel Ditarget Satu Gelar Juara

Super Mario Naik Kelas

Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali

Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali

Mario Suryo Aji dan Taiyo Furusato

Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti

Elkan Baggott

9Kamis, 11 November 2021

INFOSAINTEK

GEMPA TERBESAR DAN TERDALAM DI PERUT BUMI

JAKARTA - Para ilmuwan telahmendeteksi gempa terdalam yang pernah ada. Gempa tersebut terjadi sedalam 467 mil atau 751 kilometer di bawah permukaan bumi.

BRIN Raih Top 5 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik

Gojek Lawan Tuntutan Hukum

JAKARTA - Waspada COV-ID-19 Lembaga Biologi Mole-kuler Eijkman Wascove (Was-cove) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) meraih Top 5 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021.

Penghargaan tersebut di-berikan Kementerian Penday-agunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Penghar-gaan kepada Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional Laksana Tri Handoko, yang di-laksanakan secara virtual oleh Menpan RB Tjahjo Kumolo, Selasa (9/11/2021).

Laksana menyampaikan terima kasih atas apresiasi dan penghargaan yang diterima dari Kemenpan RB tersebut. Peng-hargaan ini menjadi pemacu untuk mendorong BRIN terus berinovasi dalam memberikan pelayanan publik.

“Saya sampaikan terima kasih, penghargaan ini semoga men-dorong BRIN untuk berinovasi dalam pelayanan publik yang lebih baik lagi, di tengah masa transisi BRIN dalam menginte-grasikan lembaga penelitian,” ucap Handoko, dikutip Info Indo-nesia, Rabu (10/11/2021).

Wascove sendiri merupa-kan Inovasi Pelayanan Publik dalam Penanganan Pandemi COVID-19. WASCOVE mem-

buka pelayanan pemeriksaan COVID-19 untuk umum dan tidak berbayar sejak 16 Maret 2020 sebagai wujud kemanu-siaan dan sumbangsih kepada bangsa. Hasil uji diagnostik COVID-19 dilakukan dalam melaksanakan 3T (testing–trac-ing–treatment) dalam pengen-dalian pandemi COVID-19.

Melalui layanan Was-cove ini, BRIN mendapatkan penghargaan kategori Top 5 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik, bersama dengan Si-chupang milik Kementerian Kelautan dan Perikanan, SI-

jempol Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Pem-prov Banten, Sirene Muba mi-lik Pemkab Musi Banyuasin, dan Serbu Gas milik Pemkab Penajem Paser Utara.

Sementara itu, Deputi Pe-layanan Publik Kemenpan RB, Diah Natalisa menje-laskan sesuai dengan visi misi presiden tahun 2024 untuk melaksanakan refor-masi birokrasi, KemenpanRB terus mendorong pelayanan publik yang prima kepada masyarakat.

Ada pun faktor keberhasi-lan pelayanan publik itu salah satunya memenuhi kebutuhan masyarakat. Hal tersebut men-jadi pendorong KemenpanRB menyelenggarakan Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) yang diikuti oleh Kementerian/Lembaga, BUMN/BUMD, dan Pemerintah Daerah.

“Kita ingin memberikan stim-ulus dan dorongan, untuk men-ciptakan kualitas pelayanan dan inovasi di sektor pelayanan publik. Di samping untuk men-capai target reformasi birokrasi, inovasi juga dapat mengak-

selesari pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs),” katanya.

KIPP sendiri kata dia sudah dilaksanakan sejak tahun 2014, yang kehadirannya diharapkan bisa menjadi budaya inovasi di kalangan birokrasi dan men-jaring inovasi pelayanan publik hingga ke pelosok daerah.

Tahun ini, merupakan pe-nyelengaraan KIPP yang ke de-lapan, yang berbeda dari tahun sebelumnya. Dimana kompetisi terdapat tiga kelompok yaitu umum, replikasi, dan khusus.

Proses penilaian dan seleksi dilakukan oleh dua tim penilai yaitu tim evaluasi dan tim panel independen, yang terdiri dari para akademisi dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia.

Sejak dibuka pendaftaran terdapat 3178 proposal inovasi yang terdaftar pada kompetisi ini dan sebagian 1609 inovasi lolos administrasi.

Tim Panel kemudian melaku-kan proses penilaian presentasi dan wawancara 129 finalis top inovasi tahun 2021. Setelah itu terpilih 55 top inovasi terpuji, yang terdiri dari top 45 inovasi pelayanan publik, top 5 rep-likasi inovasi pelayanan publik, dan 5 pemenang outstanding achievement of public service innovation 2021. l

JAKARTA - PT Aplikasi Karya Anak Bangsa (Gojek) diwakili kuasa hukumnya dari Juniver Girsang & Partners merespon terkait tuntutan yang dilakukan PT Terbit Financial Technol-ogy (PT TFT) terkait merek GoTo.

Seperti diketahui bahwa PT TFT melakukan laporan ke Polda Metro Jaya pada PT Ap-likasi Karya Anak Bangsa dan PT Tokopedia atas dugaan pelanggaran nama merek da-gang GoTo.

Pihak Juniver Girsang & Partners menegaskan bahwa

kliennya telah memiliki hak penuh untuk merek GoTo untuk kelas barang/jasa. Se-hingga dengan ini tidak benar

jika terdapat pihak lain yang mengaku satu-satunya pemi-lik merek itu.

“Saat ini PT Aplikasi Karya Anak Bangsa sedang mem-proses pendaftaran merek

‘GOTO’, ‘goto’, ‘goto financial’ untuk 21 jenis kelas barang/jasa di Ditjen Kekayaan In-telektual, Kementerian Hu-

kum dan HAM RI,” tulis kuasa hukum Gojek itu, dikutip dari Antara, Rabu (10/11/2021).

Menurutnya, PT TFT memiliki indikasi untuk mematikan lang-kah usaha kliennya dengan klaim

sebagai satu-satunya pihak yang berhak menggunakan merek GoTo, indikasi lain juga mereka lihat dari segi pelapor yang mel-arang kliennya menggunakan merek itu dengan alasan dan keperluan apapun.

Sebelumnya PT Aplikasi Kar-ya Anak Bangsa dan PT Toko-pedia resmi bergabung dan bekerja sama di bawah payung GoTo, sebagai singkatan dari Gojek dan Tokopedia. GoTo merupakan bisnis pembayaran dan layanan keuangan yang disebut GoTo Financial.

Kehadiran GoTo kemudian

dikejutkan dengan kemunculan PT TFT di muka publik melalui kuasa hukumnya, Alfons Loe-mau dengan melaporkan Gojek dan Tokopedia atas penggu-naan nama produk yang sama yakni GOTO.

Ada pun perbedaan dari merek keduanya hanya terle-tak pada penggunaan huruf kapital, namun memiliki bunyi pengucapan yang sama.

Di TFT, merek GOTO dipe-runtukkan untuk sebuah aplikasi bidang jasa pengembangan per-angkat lunak open source yang diadopsi oleh blockchains. l

NASA Tidak Lagi KirimAstronot ke Bulan

JAKARTA - Badan Pen-erbangan dan Antariksa AS (NASA) mengumum-kan tidak akan mengirim astronot kembali ke bulan setidaknya hingga 2025.

“Kami memperkirakan tidak lebih awal dari 2025 untuk Artemis 3, yang akan menjadi pendarat manusia di pendarat demonstrasi pertama yang dimenang-kan dalam kompetisi oleh SpaceX,” kata Administra-tor NASA Bill Nelson, di-kutip Antara dari AFP pada Rabu (10/11/2021).

Nelson mengatakan pe-nundaan misi ini berkaitan dengan gugatan hukum yang diajukan perusahaan Blue Origin milik Jeff Bezos, yang mendorong pelambat-an pekerjaan antara NASA dan SpaceX selama tujuh bulan proses penyelesaian sengketa.

Seperti diketahui bahwa pada beberapa waktu lalu seorang hakim federal me-nolak gugatan Bezos terha-dap pemerintah AS.

Bezos menggugat atas keputusan NASA yang mem-berikan kontrak pesawat ru-ang angkasa untuk pendara-tan ke bulan senilai 2,9 miliar dolar AS kepada SpaceX milik miliarder Elon Musk.

NASA mengatakan sete-lah keputusan hukum terse-but, pihaknya akan melan-jutkan pekerjaan dengan SpaceX untuk misi pen-

daratan ke bulan sesegera mungkin.

Nelson yang juga meru-pakan mantan senator AS dari Florida itu telah ditun-juk oleh Presiden Joe Biden untuk memimpin badan antariksa tersebut.

NASA memiliki serangka-ian misi Artemis dengan tu-juan untuk mengembalikan pesawat ruang angkasa be-rawak bulan. Terakhir mela-lui program Apollo, NASA telah mengirim enam misi manusia ke bulan dari ta-hun 1969 hingga 1972.

Pemerintahan Trump pada 2017 memiliki target ambisius yang lebih cepat untuk misi pendaratan ma-nusia ke bulan, dari yang semula 2028 menjadi 2024. Pengumuman NASA pada Selasa (9/11/2021) itu me-nandakan target berubah satu tahun lebih lambat.

Pada September lalu, NASA telah memutuskan untuk membagi departe-men luar angkasa manusia menjadi dua entitas terpisah, yang satu berfokus pada misi besar ke bulan dan Mars se-mentara yang lain berfokus pada pekerjaan di Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) dan operasi lain yang lebih dekat ke Bumi.

Reorganisasi tersebut mencerminkan hubungan yang berkembang antara perusahaan swasta sep-erti SpaceX, yang semakin mengkomersialkan per-

jalanan ruang angkasa dan badan antariksa

yang telah men-jalankan monop-

oli AS atas penerban-gan luar a n g k a s a s e l a m a beberapa dekade. l

TEMUAN itu sekaligus me-matahhkan pandangan seis-molog yang sebelumnya mem-perkirakan gempa yang cukup dalam itu tidak mungkin terjadi. Awalnya mereka berpikir men-gapa hal itu tidak terjadi gempa tidak tumbul di bawah tekanan ekstrim, selain itu batu lebih cenderung membengkok dan berubah bentuk daripada pec-ah dengan pelepasan energi yang tiba-tiba.

Namun pada faktanya, se-orang profesor geomaterial di University of Nevada, Las Vegas, Pamela Burnley me-nyebut bahwa mineral tidak selalu berperilaku persis sep-erti yang diharapkan.

“Hanya karena mereka harus berubah bukan berarti mereka akan berubah,” kata Burnley kepada Live Science, seperti yang dikutip, Rabu (10/11/2021).

Deteksi gempa bumi dengan kedalaman 751 kilometer di bawah permukaan bumi. terse-

but membuktikan, terjadinya batas-batas di dalam Bumi yang lebih kabur daripada gem-pa yang terjadi di permukaan.

Temuan ini membuat gempa menjadi sesuatu yang men-cengangkan. Sebagian besar gempa bumi dangkal, berasal dari dalam kerak bumi dan mantel atas dalam 62 mil atau 100 km pertama di bawah per-mukaan.

Burnley menyebut, di kerak, yang rata-rata memanjang ke bawah hanya sekitar 20 km, batuannya dingin dan rapuh. Ketika batuan ini mengalami tekanan, mereka hanya bisa menekuk sedikit sebelum pec-ah, melepaskan energi seperti pegas melingkar. Lebih dalam di kerak dan mantel bawah, batuan lebih panas dan di bawah tekanan yang lebih tinggi, yang membuat mereka tidak mudah pecah.

Tetapi pada kedalaman ini kata dia, gempa bumi dapat terjadi ketika tekanan tinggi

mendorong pori-pori berisi cairan di bebatuan, memaksa cairan keluar. Dalam kondisi ini, batuan juga rentan terha-dap kerusakan rapuh.

Dinamika semacam ini dapat menjelaskan gempa sejauh 249 mil atau 400 km, yang masih berada di man-tel atas. Bahkan sempat ter-deteksi usai gempa susulan Bonin pada tahun 2015 lalu, gempa telah diamati di mantel bawah, hingga sekitar 420 mil atau 670 km.

Ia menekankan bahwa gem-pa tersebut telah lama menjadi

misteri. Pori-pori di bebatuan yang menahan air telah tertutup rapat, sehingga cairan tidak lagi menjadi pemicu.

“Pada kedalaman itu, kami pikir semua air harus dihilang-kan, dan kami pasti jauh, jauh dari tempat kami akan melihat perilaku rapuh klasik. Ini selalu menjadi dilema,” tutur Burnley.

Sebelumnya gempa itu per-tama kali dilaporkan pada bu-lan Juni lalu melalui jurnal Ge-ophysical Research Letters.

Gempa ini juga diketahui terdeteksi dari gempa susulan kecil pada gempa berkekuatan

7,9 SR yang mengguncang Kepulauan Bonin di lepas pan-tai daratan Jepang pada tahun 2015 lalu.

Para peneliti yang dipimpin oleh seismolog University of Arizona Eric Kiser mende-teksi gempa menggunakan Hi Jepang-net array stasiun seismik.

John Vidale, seismolog di University of Southern Califor-nia yang tidak terlibat dalam penelitian ini menyebut bah-wa, Array merupakan sistem yang paling kuat untuk men-deteksi gempa bumi yang di-

gunakan saat ini. Gempanya kecil dan tidak

bisa dirasakan di permukaan, sehingga diperlukan instru-men yang sensitif untuk men-emukannya.

Kedalaman gempa ini kata Vidale, masih perlu dikonfir-masi oleh peneliti lain. Namun temuan itu dinilainya dapat di-andalkan.

“Mereka melakukan peker-jaan dengan baik, jadi saya cenderung berpikir itu mung-kin benar,” kata Vidale.

Ditelisik, gempa bumi den-gan kedalaman sekitar 249 mil, berkaitan dengan cara mineral berperilaku di bawah tekanan. Sebagian besar mantel bumi terdiri dari min-eral yang disebut olivin, yang mengkilap dan hijau.

Kemudian sekitar 249 mil ke bawah, tekanan menyebab-kan atom olivin menyusun ul-ang menjadi struktur yang ber-beda, mineral kebiruan yang disebut wadsleyite.

Ada pun 62 mil atau 100 km lebih dalam, wadsleyite menata ulang lagi menjadi ringwoodite. Kemudian den-gan kedalaman 423 mil atau 680 km jauh ke dalam mantel, ringwoodite terurai menjadi

dua mineral, bridgmanite dan periclase.

Tentunya, ahli geosains tidak dapat menyelidiki sejauh itu ke dalam Bumi secara langsung, tetapi mereka dapat menggu-nakan peralatan laboratorium untuk menciptakan kembali te-kanan ekstrem dan membuat perubahan ini di permukaan.

Selain itu karena gelombang seismik bergerak melalui fase mineral yang berbeda, ahli geofisika dapat melihat tanda-tanda perubahan ini dengan melihat getaran yang disebab-kan oleh gempa bumi besar.

Sebelumnya ahli geologi sempat dibingungkan oleh gempa bumi di mantel atas pada tahun 1980-an lalu, dan tidak semua setuju dan me-nelisik mengapa itu terjadi.

Sementara itu Burnley dan penasihat doktoralnya, ahli min-eral Harry Green, tertarik untuk memberikan penjelasan poten-sial terkait fenomena tersebut.

Dalam percobaan di tahun 1980-an, pasangan ini men-emukan bahwa fase mineral olivin tidak begitu rapi dan ber-sih. Di beberapa kondisi, olivin dapat melewati fase wadsley-ite dan langsung menuju ring-woodite. l

”Saya sampaikan terima kasih, penghargaan ini semogamendorong BRIN untuk

berinovasi dalampelayanan publik yang lebih

baik lagi, di tengah masa transisi BRIN dalam mengintegrasikan

lembaga penelitian”Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional

Laksana Tri Handoko

Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional Laksana Tri Handoko (tengah) menerima Top 5 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021.

10Kamis, 11 November 2021

INFO WARNA WARNI

”Dari riset SINDIKASI, banyak informan tidak ada kontrak kerja, tidak adajaminan sosial, tanpa kepastian karir,berupah rendah”Musisi sekaligus penelitiRara Sekar

’GREENJOB’ DIPREDIKSIKAN BOOMINGSEIRING KEKHAWATIRAN DUNIA AKAN PERUBAHAN IKLIM

JAKARTA -Isu perubahan

iklim masih menjadi sorotan

khusus dalam beberapa

dekade ter akhir, tidak lain

karenabencana

serta cuacaekstrem

yang terjadi.

MELIHAT kondisi tersebut, kini banyak bermunculkan sektor-sektor seperti energi terbarukan yang menciptakan lapangan kerja baru, alhasil kebutuhan sumber daya ma-nusia terus meningkat.

Tahun lalu, CEO Google dan Alphabet Sundar Pichai mengumumkan bahwa proyek terkait iklim akan menciptakan lebih dari 20.000 pekerjaan terkait industri dan energi bersih pada 2025. Presiden Amerika Serikat, Joe Biden, juga meluncurkan target un-tuk mengurangi emisi gas rumah kaca Amerika Serikat dengan menciptakan ‘jutaan pekerjaan bergaji tinggi’ guna memerangi perubahan iklim. Pekerjaan jenis ini biasa dike-nal dengan istilah green job.

Tidak sedikit negara dan in-stitusi internasional merilis

terkait definisi Green Job, salah satu misalnya yaitu

Coaction Indonesia, sebagai organ-

isasi yang mendorong transisi energi dari energi fosil ke energi terbarukan, mereka menyerap definisi yang dikeluarkan oleh In-ternational Labour Organization (ILO) pada 2007 lalu.

Coaction Indonesia men-definisikan green job sebagai pekerjaan yang layak, dan berkontribusi terhadap kele-starian. Selain itu, karena green job sebagai hasil dari praktik ekonomi hijau atau green econ-omy, maka pekerjaan ini juga harus inklusif secara sosial.

Pekerjaannya sendiri bisa dari sektor tradisional, termas-uk manufaktur dan konstruksi, dan bisa juga dari sektor baru, seperti energi terbarukan dan efisiensi energi.

Peneliti Coaction Indonesia, Siti Koiromah mengatakan green job sendiri memiliki lima tujuan, yaitu melindungi dan memulihkan eko-sistem, meningkatkan efisiensi en-ergi dan bahan baku, meminimal-kan limbah dan polusi dari proses produksi, membatasi emisi gas ru-mah kaca, dan mendukung adap-tasi terhadap perubahan iklim.

Alasan Greenjob BoomingHal pertama ya itu ka-

rena ke sadaran masyarakat tentang

isu perubahan iklim semakin m e n i n g k a t .

Kondisi tersebut mendorong tumbuhnya usaha kecil yang berkontribusi terhadap lingkun-gan. Misalnya usaha yang me-manfaatkan limbah, yakni den-gan mendaur ulang kemasan sabun menjadi tas atau mem-produksi kertas daur ulang.

Koiromah memandang, saat ini kian banyak perusahaan yang memiliki divisi sustainabil-ity. Dengan adanya divisi sus-tainability, suatu perusahaan harus patuh terhadap berbagai regulasi yang terkait keberlan-jutan, misalnya proses produksi ataupun bahan baku.

“Perusahaan yang menera-pkan prinsip keberlanjutan juga mempunyai nilai plus. Mereka bisa meyakinkan konsumen bahwa operasional perusahaan mereka meminimalkan perusa-kan terhadap lingkungan. Lim-bah juga menjadi sangat minimal. Bisa jadi akan semakin banyak industri yang akan menerapkan prinsip sustainability seperti itu,” kata Koiromah, melalui keteran-gan tertulis yang diterima Info In-donesia, Rabu (10/11/2021).

Ia juga mengamati, pekerja di industri daur ulang kerap merupakan orang dengan pen-didikannya rendah, hal itu mem-pengaruh penghasilannya yang belum layak, meski kontribusi ter-hadap lingkungan sangat besar.

Padahal syarat green job

adalah pekerjaan harus layak secara ekonomi, sehingga pa-tut mendapatkan penghasilan yang layak dan. Misalnya, men-dapat asuransi dan tidak bek-erja melampaui jam normal. Hal inilah yang terus didorong oleh Coaction Indonesia.

Ada pun alasan greenjob se-makin dilirik, karena posisi ini me-nyebar di banyak bidang. Misalnya sebagai tenaga marketing, dan bekerja di organisasi yang ber-fokus di bidang konservasi. Koi-romah mencontohkan pekerjaan marketing yang berusaha me-masarkan produk yang memiliki jasa terhadap kelestarian lingkun-gan, misalnya solar panel. Terpent-ing kata dia, selama memenuhi salah satu tujuan dari green job yang sudah ditetapkan ILO, berarti suatu sektor atau pekerjaan ter-masuk dalam kategori green job.

“Sebagai contoh, cukup ban-yak perusahaan yang kini men-garah pada sustainable fashion, yang proses produksinya men-erapkan prinsip keberlanjutan, misalnya menggunakan katun yang bahan bakunya dari perta-nian organik. Di dunia kuliner pun tersedia green job. Misalnya, koki yang menggunakan bahan pan-gan segar secara efisien, mener-apkan zero waste, dan memakai bahan organik atau bahan dari lahan pertanian yang berkelanju-tan,” paparnya. l

JAKARTA - Kementerian Pa-riwista dan Ekonomi Kreatif menekankan akan memper-hatikan perlindungan pekerja wanita dalam dunia seni dan kreatif.

Hal itu disampaikan Wakil Menteri Pariwisata dan Ekono-mi Kreatif Angela Tanoe-soedibjo, dalam diskusi virtual bertajuk “Kerentanan Pekerja Perempuan di Sektor Seni dan Kreatif: Sudahkah Dilindungi?” pada Senin (8/11/2021) yang digelar oleh Koalisi Seni dan In-donesia Contemporary Art and Design (ICAD).

Sebelumnya Koordinator Peneliti Kebijakan Koalisi Seni Ratri Ninditya mengatakan bahwa Perempuan yang bek-erja di balik layar seni kreatif minim pelindungan karena sebagian bentuk kerjanya tak kasat mata.

Berdasarkan temuan sur-vei Koalisi Seni kepada 202 pekerja perempuan di sektor seni dan kreatif menunjuk-kan bahwa hampir separuhn-ya bekerja tanpa kontrak ter-tulis. Kemudian memiliki jam kerja panjang atau 28 persen bekerja lebih dari 5 hari sem-inggu, 34 persen bekerja di atas 40 jam seminggu, dan sebagian besar sebanyak 68 persen tidak mendapat pem-bekalan peningkatan kapasi-tas kerja.

Ada pun lebih dari 25 persen pernah mengalami setidakn-ya satu kali kekerasan fisik, pelecehan seksual, atau pe-rundungan di tempat kerja dalam 12 bulan terakhir, dan 82 persen tidak berserikat.

Sementara itu musisi dan aktivis, Anggota Koalisi Seni mengatakan banyak alasan kenapa perempuan tidak speak up soal kekerasan sek-sual yang dialaminya, seperti takut disalahkan (victim blam-ing), takut keluarganya akan mendapat dampak negatif,

bisa dituntut dengan UU ITE.Dalam dunia kerja seni

kata dia, banyak kejadian kekerasan seksual terjadi karena ada gatekeepers seperti sutradara dan mana-jer menyalahgunakan kua-sanya. Sementara itu dalam musik, kekerasan seksual terjadi di banyak skena, mu-lai dangdut, rock, punk, sam-pai pop. Ia juga mengaku dengan kondisi ini, tidak bisa terus-terusan mendorong korban speak up karena ban-yak risikonya.

“Perlindungan harus dari kelompok terkecil,” paparnya.

Ada pun musisi dan penel-iti, Anggota SINDIKASI, Rara Sekar menyampaikan, peker-ja kreatif kerap digadang-gadang bisa bekerja di mana pun sehingga terkesan memi-liki fleksibilitas waktu, namun faktanya terbelenggu antara jam kerja yang panjang serta batasan antara waktu kerja dan istirahat yang kabur.

“Dari riset SINDIKASI, ban-yak informan tidak ada kon-trak kerja, tidak ada jaminan sosial, tanpa kepastian karir, berupah rendah,” papar Rara Sekar.

Perempuan pekerja kreatif juga kata dia semakin tertin-das dengan double minority dan jadi generasi sandwich. Selain itu, seringkali kondisi keluarga membuat peremp-uan memilih kerja fleksibel. Tapi, di rumah dia harus sekaligus mengurus keluar-ga dan rumah, sehingga be-ban kerjanya makin berlipat ganda.

“Modal keluarga sebagai sistem pendukung sangat penting. Bisa dibilang hanya perempuan dari keluarga ma-pan yang bisa maju di industri kreatif. Kalau perempuan me-nengah ke bawah masuk in-distri ini, mereka merentankan diri,” tuturnya.

Koalisi Seni kemudian mere-komendasikan kepada pemer-intah untuk mencantumkan perlindungan terhadap hak-hak pekerja seni, termasuk mekan-isme penanggulangan risiko kerja dalam peraturan turunan UU Pemajuan Kebudayaan dan UU Ekonomi Kreatif.

Mereka juga meminta pemer-intah untuk menguatkan jaring pengaman untuk mencegah dan menanggulangi kekerasan berbasis gender dengan menge-sahkan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual.

Selain itu juga memperluas cakupan pelindungan K3 ke pelindungan terhadao kes-ehatan mental; melaksana-kan pemantauan kebeba-san berkesenian dengan fokus pada kekerasan berbasis gender dalam kerja seni.

Merespons hal ter-sebut, Wakil Men-teri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif An-gela Tanoesoedibjo men-gatakan bahwa pihak nya mendukung perlindungan dan kesetaraan perempuan di industri seni kreatif.

Menurutnya, nanyak hal harus dikerjakan ke depan-nya, berbagai masukan terse-but bisa jadi pijakan awal dan dorongan bagi kebijakan dan program pemerintah.Khususnya mengenai UU Ekonomi Kreatif.

“UU Ekonomi Kreatif me-mang tidak secara spesifik berbicara tentang situasi pekerja perempuan. Den-gan masukan hari ini, ini menjadi langkah awal bersinergi merumus-kan kebijakan yang bisa menjawab kebu-tuhan pekerja perem-puan sebagai pen-guatan ekosistem ekonomi kreatif,” papar Angela. l

Rapuhnya Perempuandi Dunia Seni dan KreatifJAKARTA - Tepati Janji

Fans, Cheat Codes Merilis Album Hellraisers Part II Trio hits Cheat Codes, meri-lis album mereka yang san-gat dinanti Hellraisers, PT 2.

“HELLRAISERS PART 2” merupakan album dengan perpaduan pop dan rock yang sempurna. Album ini mencakup lagu-lagu den-gan Travis Barker, Tyson Ritter, Bring Me the Horizon, All Time Low, All American Rejects, Blackbear, dan Trippie Redd.

“Hellraisers Bagian 2 ada di sini! Sejak kami memulai Kode Cheat, kami memben-ci gagasan disimpan dalam kotak satu genre. Kami selalu ingin dapat bereks-perimen dan mengaburkan batas antara berbagai jenis musik,” papar mereka mela-lui keterangan tertulis yang diterima Info Indonesia, Rabu (10/11/2021).

Dengan bagian kedua

dari album, mereka ingin mencoba sesuatu yang baru yang belum pernah di-lakukan sebelumnya.

“Sesuatu yang membawa kita kembali ke tempat se-muanya dimulai untuk kita sebagai anak-anak. POP PUNK. Bagi kami, ada tidak ada lagi nostalgia. Kami sangat senang membuat musik ini dan benar-benar gila bisa bekerja dengan beberapa artis/band yang kami dengarkan,” sambung mereka.

Cheat Codes merilis ba-gian pertama dari album debut mereka Hellraisers, Pt.1 di bulan Mei. Rilisan yang sangat dinanti ini me-nampilkan lagu-lagu sep-erti single utama Lean On Me (ft. Tinashe), stay (feat. Bryce Vine), Do It All Over (ft. Marc E. Bassy), dan Hate You + Love You (ft. AJ Mitchell). l

Cheat Codes Rilis Album Hellraisers Part II

Coaction Indonesia memprediksi Green Job mencetak puluhan ribu pekerjaan baru dan semakin dibutuhkan oleh berbagai industri (Sumber foto:Pexels)

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Angela Tanoesoedibjo

Tetapi, relawan PCR tidak mau ikut berkomentar ten-tang kemungkinan kedua jag-oannya terlibat bisnis yang mengambil cuan dari keseng-saraan rakyat di masa pan-demi. Fuadul bilang, urusan itu sepenuhnya ranah penegak hukum.

“Kami coba memunculkan PCR ini dengan rasa yang berbeda, dengan ukuran yang berbeda yaitu bagaimana Ba-pak Luhut dan Bapak Erick ini mencapai puncaknya,” ka-tanya.

PembiasanTentu saja deklarasi pen-

calonan Luhut dan Erick men-jadi pergunjingan publik. Ada yang menilai gerakan itu cuma guyonan politik, sarkasme, tapi ada juga yang menganggapn-ya serius.

Sebelum relawan PCR, ada kelompok masyarakat lain yang mendeklarasikan dukun-gan bagi Luhut dan Erick. Misalnya, Sahabat LBP yang mengklaim sebagai barisan muda pendukung Luhut.

Lalu ada pula kelompok Barikade 98 yang selama ini

mennjadi pembela sekaligus pendukung gagasan-gaga-san Erick Thohir. Barikade 98 dihuni para mantan aktivis Gerakan Reformasi 98. Ket-ua Umumnya adalah Benny Rhamdani, politikus Hanura yang dipercaya Presiden Joko-wi menjabat Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia.

Terkait dukungan kepada kedua tokoh itu, pengamat politik dari Universitas Indo-nesia (UI), Ade Reza Haryadi, menilai sah-sah saja jika ada kelompok masyarakat mem-berikan dukungan politik kepa-da salah satu tokoh politik un-tuk kepentingan Pilpres 2024.

Walau soal didukung dan mendukung itu adalah bagian dari hak politik warga negara, lanjut Ade, mereka yang masih bertugas sebagai menteri Ka-binet Indonesia Maju sebaikn-ya lebih fokus pada tugas dan tanggung jawabnya kepada presiden dan rakyat.

Luhut dan Erick perlu me-nahan diri agar tidak terlalu jauh bermanuver politik yang berpotensi memicu persain-gan politik, apalagi sampai

memanfaatkan sumber daya negara yang seharusnya untuk kepentingan publik.

Dia menilai, ada dua ke-mungkinan motif relawan PCR mendukung Luhut dan Erick

sebagai capres-cawapres di Pilpres 2024. Pertama, dukungan tersebut sebet-ulnya sindiran politik kepada mereka. Kedua, aspirasi poli-tik yang murni dari kelompok masyarakat yang melihat po-

tensi Luhut dan Erick di Pilpres 2024.

“Hanya saja, apapun mak-sud dari kelompok tersebut, dapat berpotensi membiaskan isu utama yang seharusnya

dikritisi lebih jauh, yakni po-tensi konflik kepentingan dan masalah kepatutan terkait ke-bijakan PCR,” kata Ade.

Menurutnya, isu bisnis PCR yang melibatkan Erick dan Luhut perlu diungkap secara

transparan demi kepentingan publik dan kepercayaan publik terhadap pemerintah. Kebija-kan penanganan COVID-19, terutama pengadaan dan penetapan tarif tes PCR harus

tetap memperhatikan prinsip transparansi, akuntabilitas dan berorientasi pada kepentingan publik.

“Jika memang benar seba-gai bentuk dukungan politik, peluang tergantung pada se-

jauh mana potensi elektabili-tas dan dukungan parpol. Dua hal ini tentu perlu kerja lebih keras,” jelasnya.

Tidak SimpatikSementara itu, Direktur

Lingkar Madani Indonesia, Ray Rangkuti, tak terlalu serius menanggapi kemunculan rela-wan PCR. Lagi pula, bila benar Luhut-Erick berniat bertarung di Pilpres 2024, sudah pasti peluang mereka sangat kecil.

Alasan Ray mengatakan itu karena selama ini kedua men-teri Jokowi itu kurang menda-pat simpati mayoritas rakyat. Publik tidak terlalu senang dengan tingkah laku dan kin-erja mereka selama ini.

Jika mengacu pada sejum-lah hasil survei politik terkait nama-nama yang dianggap layak mencalonkan diri di 2024, elektabilitas Luhut dan Erick masih di kisaran 1-2 persen.

“Partai juga tidak akan mem-berikan dukungan. Jangankan mereka, yang elektabilitasnya besar saja belum tentu dapat perahu (parpol). Misalnya Gu-bernur DKI Jakarta Anies Bas-

wedan dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo,” kata Ray kepada Info Indonesia.

Selain itu, lanjut Ray, tidak ditemukan sifat kepemimpinan nasional dalam sosok kedu-anya Dugaan terlibat bisnis tes PCR menjadi penambah be-ban politik mereka.

Jauh sebelum isu bisnis PCR, mereka juga sama-sa-ma diterpa isu-isu negatif mu-lai dari keberpihakan ekonomi, ketidakbecusan kinerja Ke-menterian BUMN, dan per-soalan tenaga kerja asing dari China.

“Saya tidak tahu mereka (rel-awan PCR) sedang main-main atau sedang meledek Luhut dan Erick Thohir. Tapi, kalau dilihat peluangnya, sangat sulit menang, jauh sekali,” katanya.

Meski tidak tahu maksud se-benarnya relawan PCR yang mendukung Luhut dan Erick sebagai capres-cawapres, Ray berharap aspirasi dan kegiatan politik itu tumbuh dari diri mereka sendiri.

“Bukan karena orang lain atau kekuatan politik tertentu. Itu baru namanya relawan,” tuturnya.l

11Kamis, 11 November 2021

INFOSAMBUNGAN

“Saya mendorong kira-nya MoU (Memorandum of Understanding) perlindun-gan tenaga kerja domestik Indonesia dapat segera dis-elesaikan. Kemudian juga mengenai izin Community Learning Center di Seme-nanjung, juga bisa diberikan izinnya sesuai prinsip hak pendidikan bagi semuanya,” ungkap presiden.

Kepala negara menegas-kan bahwa Indonesia in-gin segera menyelesaikan negosiasi batas negara dengan Malaysia, baik itu batas darat maupun laut. “Karena ini sudah agak lama progresnya, kita berharap dalam waktu yang sesing-kat-singkatnya masalah ini bisa segera diselesaikan,” ucapnya.

Jokowi juga memberikan perhatian terkait pemulihan ekonomi pascapandemi. Ia mengapresiasi kenaikan an-gka perdagangan sebesar 49 persen pada periode Jan-uari-Agustus 2021, diband-ingkan dengan periode yang sama tahun lalu.

“Guna mendukung upaya pemulihan ekonomi, tadi kita juga sudah sepakat un-tuk dibuat Travel Corridor Arrangement yang secara bertahap nanti akan kita membukanya satu persatu,” imbuhnya.

Pada kesempatan yang sama, PM Malaysia Dato’ Sri Ismail Sabri Yakoob men-

gapresiasi sambutan hangat yang diberikan oleh Pemer-intah Indonesia dalam kun-jungan pertamanya ke Bumi Pertiwi, walau dalam situasi pandemi COVID-19.

“Saya merasa sangat gembira dengan sambutan begitu mesra yang diberi-kan oleh Bapak Presiden dan pemerintah Indonesia kepada saya dan delegasi,” tutur dia.

PM Malaysia menyampai-kan bahwa dirinya memberi-kan jaminan atas kesejahter-aan TKI di Malaysia, dengan membuat amendemen Akta Standard Minimum Peruma-han, Penginapan dan Kemu-dahan Pekerja 1990 (Akta 446) yang telah disetujui di Parlemen Malaysia. “Saya memberi jaminan bahwa ke-bajikan Tenaga Kerja Indo-nesia di Malaysia akan kita jaga sebaik-baik mungkin dan beberapa perubahan telah pun dilaksanakan di Malaysia,” tambahnya.

Lebih lanjut, PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yakoob menga-takan, Indonesia dan nega-ranya, menyepakati membu-ka perbatasan internasional kedua negara dalam waktu dekat.

“Hari ini saya dan Bapak Presiden telah mencapai persetujuan supaya Ma-laysia dan Indonesia dapat melaksanakan suatu koridor perjalanan antara kedua-dua negara melalui aturan Travel

Corridor Arrangement (TCA) atau Vaccinated Travel Lane (VTL),” terang dia.

Pada pertemuan bilat-eral tersebut, pemimpin kedua negara juga mem-bahas terkait beberapa isu kawasan, seperti yang berkaitan dengan Myanmar, Laut China Selatan dan lain sebagainya.

“Kami juga bersependa-pat bahwa segala isu yang berkaitan dengan Laut China Selatan perlu dis-elesaikan secara diplomatik dan menghormati Undang-undang antarbangsa teru-tamanya UNCLOS, yaitu Un-dang-undang antarbangsa yang berkaitan dengan laut, terutama yang melibatkan Laut Cina Selatan,” pungkas Dato’ Sri Ismail Sabri Ya-koob.

Dalam lawatannya ke In-donesia ini, PM Dato’ Sri Ismail Sabri Yaakob didamp-ingi oleh jajarannya, yaitu Menteri Luar Negeri Saifud-din Abdullah dan Menteri Keuangan Zafrul Tengku Abdul Aziz. Sementara itu, tampak turut hadir men-dampingi Presiden Jokowi pada pertemuan tersebut ialah Menteri Luar Neg-eri Retno Marsudi, Menteri Keuangan Sri Mulyani, Men-teri Pendidikan dan Kebu-dayaan Riset dan Teknologi Indonesia Nadiem Makarim, serta Menteri Sekretaris Ne-gara Pratikno.l

Namun, Satgas BLBI belum menghitung secara riil aset tersebut.

Jumlah utang PT TPN ke-pada pemerintah yang dit-agih PUPN setelah ditambah biaya administrasi pengu-rusan piutang negara sebe-sar 10 persen mencapai Rp 2,61 triliun. Besaran utang sesuai dengan PJPN-375/PUPNC.10.05/2009 tanggal 24 Juni 2009.

“Akan mengambil langkah hukum,” kata Tommy kepada awak media sembari memas-uki mobil usai meresmikan rest area untuk truk yang ber-nama Depo Ligstik Dawuan di Cikampek, Karawang, Jawa Barat, Rabu (10/11/2021).

Meski sedang terlibat kasus hukum, Tommy tetap menjalankan bisnisnya sep-erti biasa sebagai komisaris di bawah payung PT Mandala Pratama Permai. Pihak peru-sahaan menjamin bisnis yang dijalankan oleh Tommy tidak berkaitan dengan BLBI.

Secara keseluruhan, luas tanah milik Tommy Soeharto

di kawasan Dawuan menca-pai sekitar 237 hektare. Seki-tar 124 hektare tanah atas PT TPN disita pemerintah, adapun pembangunan depo logistik dan jasa pendukung lainnya mencapai sekitar 20 hektare.

Manajemen PT Mandala Pratama Permai menegas-kan, depo logistik, pengo-lahan air, dan pasar induk yang dibangun tidak berada di atas tanah yang disita pemerintah.

“Tidak ada kaitannya den-gan masalah BLBI. Tidak ada BLBI di sini. Kalau tidak di-izinkan berarti kita tidak bisa launching,” ujar Operasional dan Asisten Direktur PT Man-dala Pratama Permai, Muham-mad Haykal.

Terkait lahan yang berseng-keta, pemerintah saat ini telah menyita, dengan mengerah-kan aparat gabungan dari ang-gota Polres Karawang, Sat-uan Brigade Mobil (Brimob), Komando Distrik Militer (Ko-dim) 0604 Karawang, Satpol PP Pemkab Karawang, dan

Linmas setempat.“Ini adalah kawasan indus-

tri yang dulu dijaminkan oleh Tommy Soeharto kepada ne-gara. Kami punya dokumen hukum untuk melakukan itu,” kata Menteri Koordinator Poli-tik Hukum dan Keamanan, Mahfud MD.

Pemerintah akan segera membaliknama aset tanah sitaan tersebut. Lantaran tan-ah tersebut ketika disita masih disewakan dan masih atas nama yang bersangkutan.

“Itu masih disewakan dan nyewanya ke itu-itu juga. Se-hingga sekarang kami sita dan dibaliknamakan atas nama ne-gara dan kami punya dokumen itu,” tegas Mahfud.

Ia menegaskan pemerintah sudah tidak lagi menerima negosiasi akan utang tersebut. Bagi obligor yang memang sudah membayar utang untuk datang dan membawa bukti pernyataan lunas. Namun jika belum membayar utang, ia menegaskan obligor untuk tidak menjual aset jaminannya kepada siapapun.l

Sama Malaysia Hormat, Juga Harus Untung ...............................................Hal 1

Serangan Balik Tommy Soeharto.....................................................................Hal 1

Luhut-Erick Didukung Relawan PCR ............................................................................................................................................................................................................................................................Hal 1

Serba Tak Pasti di Masa Transisi....................................................................................................................Hal 1“Kalau mau kembali normal,

ya itu masih belum bisa dipas-tikan. Karena sangat bergan-tung pada banyak hal,” kata Pandu dalam webinar “Tren Masa Depan Dunia Kerja dan K3 Usai Pandemi” yang diikuti via akun Youtube ILO, Rabu (10/11/2021).

Pandu mengatakan, salah satu masalah utama yang menimbulkan ketidakpastian kapan Indonesia kembali nor-mal adalah penularan COV-ID-19 yang masih terus ter-jadi setiap hari dan kekebalan kelompok yang belum terben-tuk secara penuh.

Belum tercapainya kekeba-lan kelompok secara penuh di tengah masyarakat disebabkan oleh lambannya laju vaksinasi nasional. Salah satu masalah yang terjadi adalah pemerintah harus menunggu datangnya vaksin yang dibeli dari luar negeri. Karena itu, masyarakat masih berpotensi untuk tertular virus pada saat menunggu ke-datangan vaksin tersebut.

Sampai Selasa (9/11/2021) malam, berdasarkan rilis Ke-menterian Kesehatan, jumlah warga yang sudah menerima dua dosis alias dosis lengkap

vaksin COVID-19 sudah men-capai 80.412.422 juta orang. Jumlah ini sama dengan 38,61 persen dari total target 208.265.720 orang.

Masalah lain adalah mu-tasi virus corona yang terus melahirkan varian-varian baru. Mutasi terus-menerus bisa membuat virus corona lebih berbahaya dan menjadi ke-bal terhadap vaksin sehingga akan butuh waktu lebih lama untuk mengakhiri pandemi.

“Ancaman lain yang masih belum jelas adalah kapan virus ini bermutasi? Karena virus ini selalu bermutasi. Kita khawatir imunitas yang dibangun den-gan vaksinasi bisa tidak ber-daya menghadapi virus yang berubah strainnya,” kata dia.

Meskipun terdapat sejumlah persoalan yang mempengaruhi keadaan, dia menyebut opti-misme Indonesia untuk mem-perluas cakupan vaksinasi, teru-tama pada daerah aglomerasi, perkotaan dan kelompok rentan; dapat membantu menurunkan angka kasus positif dan angka hospitalisasi.

Kebijakan ketat yang ditera-pkan oleh pemerintah dalam menjalankan kegiatan sosial

juga membantu masyarakat terhindar dari penularan COV-ID-19. Menurutnya, aturan-atu-ran tersebut harus terus diper-tahankan bila Indonesia ingin masuk ke dalam fase endemi.

“Kita harus melakukan ban-yak perubahan-perubahan, agar selama transisi dari pan-demi menjadi endemi itu berja-lan lancar, dan itu membutuh-kan kesepakatan, kesabaran juga ketahanan kita bersama. Ini yang bisa saya jawab untuk sementara,” ujar diaBersiap Sebaliknya

Sebelumnya, peringatan ke ras datang dari Ketua Pengurus Be-sar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) terpilih, Adib Khumaidi, dalam acara Forum Merdeka Barat 9, di Jakarta, Selasa pekan lalu.

Menurut Adib, Indonesia harus siap dengan kemungki-nan terburuk jika angka kasus baru COVID-19 kembali me-nanjak di penghujung tahun ini.

Sebaliknya, Indonesia bisa dikatakan memasuki status endemi bila jumlah kasus baru pada bulan Desember dan Januari 2022 tetap melandai seperti sekarang.

“Kalau Desember sampai Januari cenderung melandai,

kita siap masuk kondisi en-demi. Tapi saat ini kita masih harus dalam kondisi yang was-pada,” kata Adib.

Dia mengatakan, saat ini Indonesia harus mewaspadai terjadinya penambahan kasus baru sepanjang bulan ini sam-pai Januari 2022.

“Kita bisa lihat di November dan Desember, ada kenaikan atau tidak? Kalau ada ke-cenderungan naik, kita harus bersiap pada Desember dan Januari,” jelasnya.

Dia mengingatkan bahwa status pandemi global be-lum dinyatakan selesai oleh organisasi kesehatan dunia. Walaupun jumlah kasus baru COVID-19 di Indonesia masih konsisten di angka ratusan, tetapi penambahan kasus baru di negara-negara lain mulai meningkat lagi.

Menurutnya, saat ini tenaga kesehatan alias nakes di Tan-ah Air memiliki kesempatan untuk relaksasi setelah dire-potkan lonjakan kasus COV-ID-19 sepanjang Juni hingga Agustus 2021.Namun, mereka mesti tetap waspada karena adanya potensi lonjakan kasus atau gelombang ketiga.l

Hari Pahlawan Jangan Sekadar Seremonial .............................................................................................Hal 1Menurut Haedar, ancaman

terbesar justru hadir saat war-ga dan elit bangsa tidak lagi menjaga persatuan.

Dia berpesan agar Hari Pahlawan dijadikan momen-tum menghidupkan nilai-nilai kepahlawanan, seperti nilai pengorbanan baik bagi warga maupun elit bangsa.

Para pahlawan telah berkor-ban demi merawat eksistensi Republik Indonesia dalam panggung sejarah bangsa-bangsa.

Jika nilai pengorbanan itu diaktualisasikan dengan baik, akan terbentuk bangsa yang peka dan mau membantu sesama. Tidak lagi melakukan provokasi yang dapat menim-bulkan konflik dalam berbang-sa dan bernegara.

“Para pahlawan nasional dalam mewujudkan dan meng-isi kemerdekaan Indonesia, mereka berani berkorban, pikiran, harta, bahkan jiwa un-tuk Indonesia. Mereka mem-beri bukan meminta dan bukan mengambil. Itulah ciri berkor-ban,” kata Haedar.

Dia berpesan agar masyarakat meletakkan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan yang lain.

Persoalan dan tantangan bangsa Indonesia, menurut dia, begitu banyak dan kom-

pleks. Sehingga tidak mungkin terselesaikan tanpa kolaborasi dan persatuan segenap ele-men anak bangsa.

Ia mengatakan, para pahla-wan mampu menyatukan Tanah Air karena selalu me-letakkan kepentingan bangsa di atas kepentingan diri, kelu-arga, dan kroni.

Selain nilai pengorbanan, para pahlawan mengajarkan sikap kenegarawanan yang paling sederhana ada dalam tindakan jujur, baik dalam per-kataan maupun perbuatan.

Ketika terdapat kesalahan, para pahlawan dengan gagah berani mengakuinya. Mereka tidak menutupi kesalahan den-gan kesalahan yang lain.

Kebiasaann laku jujur para pahlawan itu bisa menjadi in-spirasi dan batu tapal kema-juan untuk bangsa dan negara.

“Para pahlawan adalah ke-satria, di saat salah mereka berani mengakui kesalahan. Mereka tidak berdusta, namun sangat jujur dengan kehidu-pan. Jiwa kesatria ini begitu penting,” kata Haedar.

Para pahlawan juga telah memberikan keteladan-an dalam berbangsa dan bernegara, yaitu kata dan tin-dakannya tidak pernah pecah kongsi.

“Para pahlawan pada

dasarnya hidup sejahtera nan bersahaja, tetapi jiwan-ya seluas samudra bahkan melampauinya. Kata sejalan dengan tindakan, sehingga masyarakat memperoleh obor dan suluh dari sikap, pikiran, cita-cita, langkah, dan jejak para pahlawan,” tegas Haedar.

Sejarawan sekaligus pendiri Komunitas Historia Indonesia (KHI), Asep Kambali, menga-jak semua orang, terutama kaum muda untuk tidak me-lupakan sejarah bangsa.

“Perjuangan terberat kita hari ini adalah perjuangan mel-awan lupa. Makanya belajar sejarah itu berat. Orang cend-erung melupakan sejarah. Pa-dahal, Bung Karno berpesan dalam pidatonya pada akhir jabatan sebagai presiden, yaitu tahun 1966, untuk jangan sekali-kali meninggalkan seja-rah,” kata Asep.

Dengan mempelajari seja-rah, Asep bilang, semua orang akan semakin menyadari bah-wa Indonesia merupakan hasil dari tetesan keringat, air mata, bahkan nyawa dari para pahla-wan bangsa.

Dia menambahkan, jika se-seorang sudah memahami sejarah, maka dalam hatinya akan tumbuh rasa cinta kepa-da pahlawan dan negara.

“Sama halnya kalau kita tahu

orang tua kita membesarkan kita, melahirkan kita, jual tanah atau rumah demi kita, maka sebagai anak akan semakin sayang pada orang tua,” tutur Asep.

“Begitupun negara. Makin tahu perjuangan pahlawan bangsa, maka kita akan makin cinta dengan Indonesia. Jadi, benteng kita adalah pemaha-man sejarah,” lanjutnya.

Di era digital saat ini, menu-rut Asep, ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mempelajari sejarah. Salah satunya melalui konten yang dibagikan di media sosial.

“Karena baca buku atau mendengarkan guru dirasa membosankan, maka belajar sejarahnya coba pakai TikTok, SnackVideo, atau Instagram. Nah, itu hal-hal sederhana yang bisa dilakukan,” ujar dia.

Oleh karena itu, menurut Asep, maraknya media sosial saat ini, seharusnya dapat dimanfaatkan oleh generasi muda untuk menumbuhkan jiwa nasionalisme dan patriot-isme.

Selain itu, melalui konten-konten positif bertema sejarah di media sosial, generasi muda saat ini akan dikenang sebagai generasi yang memberikan kontribusi positif, yaitu dalam perjuangan melawan lupa.l

Direktur Lingkar Madani Indonesia, Ray Rangkuti,

Aksi tersebut dilakukan di Kan-tor Pusat OJK di kawasan Lapa-ngan Banteng, Jakarta Pusat, Rabu (10/11/2021), oleh kelompok bernama Nasabah Korban Gagal Bayar Asuransi Bumiputera atau lebih dikenal dengan sebutan “Tim Biru”.

Somasi tersebut ditujukan ke-pada Ketua Dewan Komisioner OJK, Wimboh Santoso dan men-jadi somasi kedua setelah somasi pertama ditujukan kepada mana-jemen AJB Bumiputera.

Rudhi Mukhtar dari Tim Biru menjelaskan somasi kepada OJK dilakukan lewat kuasa hukum, yakni Kertopati & Co. Dalam surat somasi tersebut, pihaknya mem-inta OJK dalam waktu 14 hari ker-ja melakukan sejumlah tindakan.

“Pertama, menjamin kepastian dan percepatan proses penye-lesaian atau pembayaran klaim asuransi Tim Biru baik dari sisi waktu, cara penyelesaian mau-pun transparansi proses penye-lesaian, termasuk tidak terbatas memberikan izin PKPU atau Pe-nundaan Kewajiban Pembayaran Utang,” ujar Rudhi.

Tim Biru juga meminta OJK menindaklanjuti permohonan pencairan kelebihan dana jami-nan AJB Bumiputera, untuk pem-bayaran klaim asuransi pemeg-

ang polis. Serta memerintahkan dan mengawasi AJB Bumiputera segera menindaklanjuti pencairan uang reasuransi dari masing-masing polis asuransi pemegang polis.

Terakhir, OJK diminta meng-gunakan kewenangannya seba-gaimana yang diatur dalam pasal 6, 8, 9, 28, dan 30 UU tentang OJK, dan melakukan hal-hal lain yang dianggap perlu.

Koordinator Tim Biru Fien Man-giri menambahkan, Tim Biru telah berupaya dan menuntut pemba-yaran klaim polis asuransi yang lama tertunggak sejak 2018, bah-kan ada yang sejak 2017. Banyak upaya sudah dilakukan, antara lain pada Juni 2020 mengikuti Ra-pat Dengar Pendapat (RDP) den-gan Komisi XI DPR RI.

Kemudian pada Oktober dan Desember 2020, Tim Biru mel-akukan aksi damai di depan Kan-tor Pusat Bumiputera Jakarta, pada Februari 2021 melakukan aksi damai di kantor OJK, dan Maret 2021, beberapa elemen pemegang polis bersama OJK melakukan rapat untuk upaya pembentukan Badan Perwakilan Anggota (BPA). Namun, hingga kini proses pembentukan BPA tak kunjung selesai, setelah Pen-gadilan Negeri Jakarta Selatan

menolak permohonan Penetapan Panitia Pemilih BPA pada 1 Sep-tember 2021.

“Yang terbaru kami juga mel-akukan audiensi secara daring dengan Komisioner Badan Per-lindungan Konsumen Nasional (BPKN) RI di tengah masih ber-larut-larutnya proses pembentu-kan Panitia BPA,” ujar Fien Man-giri.

Selain itu, lanjutnya, para pe-megang polis di Tim Biru hampir setiap hari mendatangi kantor cabang dan wilayah AJB Bumi-putera di seluruh Indonesia se-cara bergantian untuk menuntut haknya yaitu pembayaran uang polisnya. Upaya pemegang polis baik melalui OJK maupun BPA Bumiputera untuk menyelesaikan permasalahan ini secara baik-baik juga tidak mendapat tangga-pan positif.

“Sementara kebutuhan hidup

terus mendesak di masa pandemi COVID-19 dan tidak bisa dItunda, karena sebagian besar asuransi kami adalah dana pendidikan anak, maka itu kami memutus-kan untuk memulai upaya hukum dengan melakukan somasi se-cara massal kepada OJK selaku otoritas tertinggi dan satu-satunya untuk industri asuransi di RI,” kata Fien.

Tim Biru adalah kelompok na-sabah Bumiputera yang berhim-pun secara sukarela, senasib, dan sepenanggungan dari se-luruh Indonesia. Mereka adalah pemegang polis AJB Bumiputera yang sudah mengajukan klaim baik habis kontrak, penebusan, dana kelangsungan belajar dan meninggal dunia. Mayoritas mem-beli produk asuransi pendidikan AJB Bumiputera, seperti Bea-siswa Berencana, Mirta Cerdas, dan sebagainya.

Dengan jumlah anggota ratu-san nasabah, nilai total klaim polis asuransi Tim Biru dan yang mel-akukan somasi massal itu menca-pai hampir Rp18 miliar. Sebagian besar adalah asuransi dana pen-didikan untuk biaya ke perguruan tinggi.

OJK sendiri terus mendorong pembentukan Badan Perwakilan Anggota (BPA) pada Asuransi Jiwa Bersama Bumiputra sebagai langkah penyelesaian masalah dengan pemegang polis.

“Saat ini OJK fokus dalam pros-es penyehatan terhadap AJBB dengan melakukan pengawasan secara intensif serta mendorong agar dengan segera membentu-kan Badan Perwakilan Anggota yang saat ini masih kosong,” kata Kepala Kantor OJK Provinsi Kepulauan Riau Rony Ukurta me-nanggapi unjuk rasa pemegang polis AJBB di Batam, kemarin. l

JAKARTA - Perusahaan migas nasional, MedcoEnergi berkeyakinan, sektor hulu minyak dan gas bumi, masih memain-kan peran strategis bagi pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Sehingga ke-beradaan industri ini masih diperlukan di masa depan.

Direktur Utama MedcoEnergi Hilmi Panigoro mengatakan, pihaknya menga-lokasikan belanja modal sebesar USD150 juta untuk sektor hulu migas dari total belanja modal sebesar USD215 juta pada tahun ini.

”Seiring kebijakan pemerintah untuk transisi energi, kami berkomitmen untuk mengurangi dampak operasi terhadap lingkungan dalam mencapai net zero untuk emisi Scope 1 dan Scope 2 pada 2050 dan Scope 3 pada 2060,” kata Hilmi dalam diskusi daring yang dipantau di Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Dia menjelaskan, pihaknya akan terus memenuhi rencana dan komitmennya untuk kepentingan stakeholder. Seir-ing dengan harga komoditas yang terus membaik dan permintaan gas domestik yang mulai pulih.

Menurutnya, upaya ini juga dalam rangka mendukung pencapaian target pemerintah untuk meningkatkan produksi minyak dan gas nasional, yaitu target produksi minyak 1 juta BOPD dan gas 12 BSCFD pada 2030.

”Kami juga akan terus fokus pada pengembangan masyarakat untuk masa depan Indonesia yang lebih baik,” ujar Hilmi.

Sementara itu, Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto menuturkan pihaknya telah menyu-sun rencana strategis berupa Indonesian Oil and Gas atau IOG 4.0 yang bertujuan meningkatkan peran strategis industri hulu migas bagi perekonomian nasional meng-ingat kebutuhan migas masih akan terus meningkat di masa depan.

Langkah strategis IOG 4.0 mencakup tiga target besar pada 2030, yaitu mem-produksi minyak 1 juta BOPD serta gas bumi sebanyak 12 BSCFD, meningkatkan efek berganda industri hulu migas terha-dap sektor lainnya agar bisa memperkuat kapasitas nasional yang berdaya saing, dan menargetkan penciptaan keberlanju-tan lingkungan.l

12Kamis, 11 November 2021

INFO EKONOMI

Sudah Investasi BesarBuat Hulu Migas

JAKARTA - Penyaluran kredit ritel Bank Permata tu-run 5,6 persen atau menjadi Rp44,2 triliun pada kuar-tal III-2021, akibat dampak pandemi COVID-19.

Direktur Retail Banking Bank Permata, Djumariah Tenteram menyampaikan, melambatnya bisnis ritel dan penurunan daya pinjam UKM, menjadi portofolio kredit perbankan ritel turun,” kata diadalam konferensi pers Bank Permata, secara daring, Rabu (10/11/2021).

Penurunan pinjaman tersebut, dipengaruhi oleh sektor UKM yang penyalu-ran pinjamannya turun 19 persen, menjadi Rp12 triliun. Serta keuangan bersama atau joint fi-nance yang kreditnya turun 49 persen men-jadi Rp4,6 triliun.

“Namun pinjaman masih mengalami per-tumbuhan yang berasal dari kartu kredit, dan pinjaman pribadi serta dana hipotek yang masing-masing tum-buh 3,6 persen dan 24,1 persen,” ujarnya.

Kendati ada penurunan dari kredit ritel, Bank Per-mata melihat bisnis retail mulai tumbuh tumbuh positif sejak kuartal IV-2020.

Pertumbuhan dana pihak ketiga retail hingga Sep-tember 2021 tumbuh 9,5 persen (yoy) atau menca-pai Rp104,1 triliun dengan

CASA yang tumbuh 10 persen dan deposit tumbuh 15 persen.

P a d a k e s -e m -pa-

tan yang sama, Direktur Wholesale Banking Bank Permata, Darwin Wibowo menyampaikan kredit wholesale mencatatkan kinerja positif dengan per-tumbuhan 45,4 persen (yoy) atau mencapai Rp77,3 trili-un.

Pertumbuhan juga di-catatkan oleh dana pihak ketiga sebesar 55,1 persen (yoy) atau Rp59,4 persen.

Hal terebut didukung oleh CASA yang tum-buh hampir dua lipat atau tepatnya 94 persen dan dana de-posit yang tumbuh 19 persen.

“Ini memberikan sedikit keuntungan dari cost of fund dan kami berharap dapat terus menumbuhkan dan mengandalkan

pihak ketiga utamanya dalam CASA,” tutur Darwin.Adapun secara keseluruhan total kredit Bank Permata di kuar-tal III-2021 menca-

pai Rp124,2 triliun, atau naik 20,7 persen (yoy). Sedangkan dana pihak ketiga tumbuh 22,6 persen (yoy) atau Rp163 triliun dengan CASA yang tumbuh 28,1 persen mencapai Rp86,6 persen dan deposito tumbuh 17 persen atau mencapai Rp76,8 triliun.l

Kredit Ritel Turun, Bank Permata Tak Khawatir

JAKARTA - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia memastikan, sektor swasta siap memberikan dukungan untuk mempercepat aksel-erasi transisi energi di Indone-sia guna mencapai Net Zero Emission pada 2060.

Ketua Komite Tetap Kadin Bidang Energi Baru dan Ter-barukan (EBT), Muhammad Yusrizki menerangkan, per-cepatan menuju pemanfaatan EBT ini penting mengingat sektor ketenagalistrikan In-donesia mendapat sorotan dalam COP26 di Glasgow.

“Sektor swasta siap berlari kencang untuk mendukung akselerasi transisi energi, apalagi transisi energi sudah menjadi agenda pemerintah dalam kerangka mitigasi emisi karbon,” katanya dalam keter-angan resmi yang diterima di Jakarta, Rabu (10/11/2021).

Ia juga mengatakan, sudah waktunya sektor-sektor pen-dukung lainnya, turut mengam-bil bagian dalam agenda tran-sisi energi. Mengingat sektor ketenagalistrikan tidak bisa berjalan sendiri dalam mewu-judkan emisi bersih.

“Sektor swasta yang bergerak di ketenagalistri-kan telah lebih dulu memulai learning curve mereka, tetapi membutuhkan dukungan dari sektor-sektor lain untuk bisa menjalankan agenda transisi energi nasional,” terang dia.

Yusrizki mencontohkan,

salah satu sektor yang da-pat mendukung pelaksanaan EBT adalah sektor perban-kan, yang bisa mengadopsi pola pandang yang lebih akomodatif terhadap transisi energi. Misalnya, perbankan dapat memberikan keringa-nan kepada warga yang ingin mengajukan kredit untuk me-masang Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) atap mengingat selama ini opsinya masih terbatas yaitu Kredit Tanpa Agunan (KTA) dengan bunga pinjaman tinggi.

“Padahal risiko operasional PLTS Atap, dengan pendeka-tan yang tepat, akan sangat rendah. Peralatan PLTS Atap dapat berfungsi minimal 10 tahun, tetapi kredit KTA bi-asanya memiliki jangka waktu satu-dua tahun. Di sinilah terjadi mismatch antara pasokan jasa keuangan dengan per-mintaan jasa keuangan terkait EBT,” katanya.

Menurut dia, jasa keuangan global telah lama melakukan align-ment terhadap sektor tenaga listrik EBT dengan berbagai varian produk, tidak hanya dari sisi pembangkit, tetapi juga dari sisi transmisi dan distribusi.

“Harus diakui, banyak pendanaan dari luar negeri yang men-unggu tum-

buhnya pasar EBT di Indone-sia dan sangat disayangkan apabila perbankan nasional hanya bersifat pasif dan tidak mengembangkan skillset yang dibutuhkan untuk dapat melihat sektor ketenagalistri-kan EBT sebagai portofolio investasi yang menjanjikan,” kata Yusrizki.

Sementara itu, terkait usu-lan badan pengatur khusus bagi sektor EBT, ia menilai ide tersebut untuk saat ini be-lum diperlukan, karena yang terpenting adalah penguatan peran serta PLN dalam men-dukung transisi energi di Indo-n e - sia, terutama

dalam in-

ovasi sistem reverse auction.“Banyak rekan-rekan pe-

ngembang EBT swasta lokal terbiasa dengan metode re-verse auction, maka memang sudah saatnya PLN melihat dan mengadopsi metode ini untuk juga memberikan warna baru dalam akselerasi transisi energi,” katanya.

Ia menambahkan KADIN juga mendukung langkah pemanfaatan Tingkat Kom-ponen Dalam Negeri (TKDN) sebagai komponen revolusi industri hijau di Indonesia, meski hal tersebut mem-butuhkan waktu mengingat tidak sepenuhnya manufak-tur panel surya dalam negeri mempunyai pasar yang besar untuk ekspansi.

“Indonesia dapat menga-dopsi model di India dimana dalam periode tertentu, pengembang dibebaskan

un tuk mengimpor hampir 100 persen dari komponen PLTS dengan syarat mere-ka memberikan komit-men untuk membangun fasilitas manufaktur di In-

dia. Jika komitmen ini tidak dipenuhi, maka dipastikan pengembang tersebut tidak

diperbolehkan mengikuti proses tender beri-

kutnya,” tutur dia.l

Swasta Siap Lari KencangDukung Akselerasi Transisi Energi

oToRITAS JASA KEUANGAN KENA SoMASI

4Diminta Tanggung Jawab Nasabah Bumiputera JAKARTA - Ratusan pemegang polis As-uransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera, melakukan aksi damai yang dibarengi den-gan penyampaian somasi massal kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebagai regulator industri asuransi di Indonesia.

Direktur Retail Banking Bank Permata, Djumariah

Tenteram.

“Seiring kebijakan pemerin-tah untuk transisi energi, kami berkomitmen untuk mengu-rangi dampak operasi terhadap lingkungan dalam mencapai net zero untuk emisi Scope 1 dan Scope 2 pada 2050”

Direktur Utama MedcoEnergiHilmi Panigoro

Ketua Komite Tetap Kadin Bidang Energi Baru dan Terbarukan (EBT), Muhammad Yusrizki.

Aksi Tim Biru melakukan aksi damai di depan Kantor OJK, di kawasan Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Rabu (10/11/2021). (Detikcom/Danang Sugianto)