01 Pengenalan C++

29
Perpustakaan Online Ambon Memanggil Pengenalan C++ [Bagian 1] Victor N. Papilaya [email protected]

Transcript of 01 Pengenalan C++

Perpustakaan Online Ambon Memanggil

Pengenalan C++[Bagian 1]

Victor N. [email protected]

Informasi IDEYang Digunakan

Dev-C++Merupakan IDE gratis dan bisa digunakan untuk bahasa C dan C++Source code dari Dev-C++ menggunakan Delphi and C tersediaDapat di download dari [Bloods-Dev] (lihat daftar pustaka)

Cara instalasiDownload dan Install

Sangat mudah : Mekanisme "Next and Ok"

Halo Dunia

Buatlah proyek (gambar 1)File -> New -> ProjectPilih Console ApplicationAturlah nama proyek sesuai dengan keinginan kitaPilih C++ ProjectKlik OK

Source Code standar awal akan tertampil (gambar 2)

Gambar 1

Gambar 2

Halo Dunia

Tambahkan perintah untuk menampilkan tulisan "Halo Dunia"

cout << "Halo Dunia" ;

Program anda akan menjadi seperti berikut#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia"; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Halo Dunia

Jalankan program andaTekan F9

sebuah console dengan tulisan "Halo Dunia" akan tertampil (gambar 3)

Gambar 3

Bedah "Halo Dunia"

Struktur dasar sebuah program bahasa C atau C++Daftar Pustaka yang digunakanGlobal variabelprototipe fungsi yang digunakanfungsi mainimplementasi dari prototipe yang sudah dideklarasikan pada bagian ketiga di atas

Bedah "Halo Dunia"

Struktur dari program "Halo Dunia"Daftar pustaka yang digunakanfungsi main

Daftar Pustaka yang digunakan

#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;

Bedah "Halo Dunia"

Fungsi mainFungsi main adalah fungsi yang dipanggil pertama kali saat program kita dijalankan

int main(int argc, char *argv[]){ //isi dari fungsi main}

Bedah "Halo Dunia"

Isi Dari Fungsi MainMencetak tulisan "Halo Dunia" ke console/layarmenunggu penekanan tombol ENTER

system("PAUSE");

keluar dari program dan memberikan informasi bahwa program telah berhasil dijalankan dengan baik

return EXIT_SUCCESS;

Modifikasi "Halo Dunia"

Perbaiki tampilan outputOutput (gambar 3) masih jelekTulisan "Halo Dunia" dan "Press Any Key to Continue" masih tersambungSolusi : Tambahkan Enter setelah kata dunia

Tambahkan Enter bisa dilakukan dengan dua cara:solusi pertama : "\n"solusi kedua : cetak keyword endl ke console

Modifikasi "Halo Dunia"

Solusi pertama (Versi 1)#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia\n"; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Solusi pertama (Versi 2)

#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia" << "\n"; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Solusi pertama (Versi 3)

#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia"; cout << "\n"; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Solusi kedua (Versi 1)

#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia"; cout << endl; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Solusi kedua (Versi 2)

#include <cstdlib>#include <iostream>using namespace std;int main(int argc, char *argv[]){ cout << "Halo Dunia" << endl; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Menghilangkan pernyataan using namespace std tambahkan pernyataan: std::

#include <cstdlib>#include <iostream>

int main(int argc, char *argv[]){ std::cout << "Halo Dunia" << endl; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Apa fungsi pernyataan system("PAUSE");coba hilangkan pernyataan tersebutkompile dan jalankan ulang program andaperhatikan apa yang terjadi

Cobalah amati apa yang terjadi jika pernyataan system("PAUSE") seperti berikut:...int buf;cout << "Halo Dunia" << endl;cout << "Input sembarang angka, diakhiri dengan ENTER" << endl;cin >> buf;return EXIT_SUCCESS;}

Modifikasi "Halo Dunia"

Pernyataan EXIT_SUCCESSBerarti : Program bisa dijalankan tanpa ada errorEXIT_SUCCESS bisa diganti dengan angka 0 (Nol)Angka Nol juga menandakan bahwa program bisa dijalankan tanpa error

...int buf;cout << "Halo Dunia" << endl;cout << "Input sembarang angka, diakhiri dengan ENTER" << endl;cin >> buf;return 0;}

cout dan cin

cout kependekan dari Console OutputMenggunakan operator bitwise left shift ("<<")

cin kependekan dari Console InputMenggunakan operator bitwise right shift (">>")

Sebenarnya tidak ada hubungan antara bitwise left/right shift dengan output/input, namun di dalam C++

diperbolehkan adanya overloading pada operator

Namespace

Namespace digunakan untuk menghindari tabrakan Nama.Bahasa C, tabrakan "Nama" adalah sebuah masalahProgram semakin kompleks

Butuh banyak programmerMemastikan tidak adanya tabrakan nama akan membutuhkan waktu.

Pemilihan nama untuk fungsi dan variabel tidak boleh sembarangantabrakan terjadi jika kita menggunakan sebuah "nama" lebih dari satu kali

Namespace

Nama boleh sama di dalam Namespace yang berbedauntuk menggunakan sebuah Namespace, kita menggunakan kata kunci : usingPenggunaan Namespace menggantikan cara pemanggilan sebuah pustaka yang selama ini sudah dikenal di dalam bahasa C

#include <iostream.h>

sama dengan:

#include <iostream>using namespace std;

argc & argv

fungsi main mempunyai dua buah parameterargcargvdiatur ketika program dijalankan

argc menunjukkan jumlah dari argvMisal nama proyek kita adalah coba

Setelah proyek dikompilasi dan dijalankan akan menghasilkan coba.execoba.exe bisa dijalankan lewat command prompt

argc & argv

Cobalah source code berikut:

#include <cstdlib>#include <iostream>

using namespace std;

int main(int argc, char *argv[]){ cout << "argc = " << argc << endl; cout << "argv[0] = " << argv[0] << endl; cout << "argv[1] = " << argv[1] << endl; system("PAUSE"); return EXIT_SUCCESS;}

argc & argv

Kompile dan jalankan program tersebutMisalkan saja hasil kompilasi program tersebut adalah coba.exe

Buka command promptmasuk ke direktori dimana coba.exe beradacobalah memberikan peritah berikut:

coba (gambar 4)coba satu (gambar 5)

Cobalah menarik kesimpulan sendiri

Gambar 4

Gambar 5

Daftar Pustaka

[Bloods-Dev] Dev-C++ Resource Site http://www.bloodshed.net/dev/

[PlanetPdf-Cplus] Bruce Eckel, Thinking in C++, Volume 1, 2nd Edition http://www.planetpdf.com/developer/article.asp?ContentID=6634