TB PARU

4
KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa kami ucapkan atas kehadirat Allah SWT dimana atas rahmat dan karunia-Nya, kami dapat menyelesaikan makalah tutorial yang berjudul “Tuberkulosis Paru” adapun tujuan membuat makalah ini adalah untuk melengkapi tugas tutorial blok sistem respirasi. Makalah ini disusun dari hasil pengumpulan data serta informasi yang kami peroleh dari buku panduan serta infomasi dari media massa yang berhubungan dengan tema makalah ini. Sesuai pepatah ‘tak ada gading yang tak retak’, makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kami mengharapkan kritik dan saran dari para pembaca agar makalah kami kedepan menjadi lebih baik. Akhirnya, kami berharap semoga makalah ini dapat memberi manfaat bagi kita semua. Jambi, September 2014 Penulis

description

tb paru

Transcript of TB PARU

KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kami ucapkan atas kehadirat Allah SWT dimana atas rahmat dan karunia-Nya, kami dapat menyelesaikan makalah tutorial yang berjudul Tuberkulosis Paru adapun tujuan membuat makalah ini adalah untuk melengkapi tugas tutorial blok sistem respirasi.Makalah ini disusun dari hasil pengumpulan data serta informasi yang kami peroleh dari buku panduan serta infomasi dari media massa yang berhubungan dengan tema makalah ini. Sesuai pepatah tak ada gading yang tak retak, makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kami mengharapkan kritik dan saran dari para pembaca agar makalah kami kedepan menjadi lebih baik. Akhirnya, kami berharap semoga makalah ini dapat memberi manfaat bagi kita semua.

Jambi, September 2014

Penulis

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar BelakangKesehatan adalah keadaan sejahtera dari badan, jiwa, dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Pendidikan kesehatan adalah proses membantu sesorang, dengan bertindak secara sendiri-sendiri ataupun secara kolektif, untuk membuat keputusan berdasarkan pengetahuan mengenai hal-hal yang memengaruhi kesehatan pribadinya dan orang lain. Tuberkulosis, MTB, atau TB (singkatan dari bacillus berbentuk tuberkel) merupakan penyakit menular yang umum, dan dalam banyak kasus bersifat mematikan. Tuberkulosis menyebar melalui udara ketika seseorang dengan infeksi TB aktif batuk, bersin, atau menyebarkan butiran ludah mereka melalui udara. Infeksi TB umumnya bersifat asimtomatikdan laten. Hasil survei Kesehatan Rumah Tangga Depkes RI tahun 1992, menunjukkan bahwa Tuberkulosis (TBC) merupakan penyakit keduapenyebab kematian, sedangkan pada tahun 1986 merupakan penyebab kematian keempat. Pada tahun 1999 WHO Global Surveillance memperkirakan di Indonesia terdapat 583.000 penderita Tuberkulosis /TBC baru pertahun dengan 262.000 BTA positifatau insidens rate kira-kira 130 per 100.000 penduduk. Kematian akibat Tuberkulosis / TBCdiperkirakan menimpa 140.000 penduduk tiap tahun. Jumlah penderita TBC paru dari tahun ketahun di Indonesia terus meningkat. Saat ini setiap menit muncul satu penderita baru TBCparu, dan setiap dua menitmuncul satu penderita baru TBC paru yang menular. Bahkan setiap empatmenit sekali satu orang meninggal akibat TBC di Indonesia. Kenyataan mengenai penyakit TBC diIndonesia begitu mengkhawatirkan, sehingga kita harus waspada sejak dini dan mendapatkan informasi lengkap tentang penyakit TBC.

1.2 Rumusan MasalahBerdasarkan latar belakang di atas maka penulis dapat membuat rumusan masalah sebagai berikut :1. Konsep Dsar Tuberkulosisa. Apa definisi dari tuberculosis ?b. Apa etiologi dari tuberculosis ?c. Apa saja gejala dari tuberculosis ?d. Apa saja klasifikasi dari tuberculosis ?e. Bagaimana patofisiologi/WOC pada tuberculosis ?2. Konsep Asuhan keperawatan secara teoritisa. Pengkajianb. Analisa datac. Diagnose Keperawatand. Rencana asuhan keperawatan3. Apa saja klasifikasi istilah dan identifikasi masalah berdasarkan skanerio kasus tuberculosis paru ?4. Bagaimana asuhan keperawatan berdasarkan skanerio kasus tuberculosis paru ?

1.3 Tujuan Masalah1. Tujuan UmumMengetahui bagaimana penyakit tuberculosis dan peruses asuhan keperawatan pada pasien tuberculosis.2. Tujuan khususa. Mengidentifikasi konsep Tuberkulosis meliputi definisi, etiologi, gejala, klasifikasi, patofisiologib. Mengidentifikasi proses keperawatan pada tuberculosis Mengetahui pengkajian pada pasien tuberculosis Mengetahui analisa data pada pasien tuberculosis Mengetahui diagnosa keperawatan yang sering terjadi pada pasien dengan tuberculosis, tujuan dan criteria hasil Mengetahui intervensi keperawatan dari pasien dengan tuberculosis

1.4 Manfaat1. Mahasiswa mampu memahami penyakit Tuberkulosis sehingga menunjang pembelajaran mata kuliah system respirasi2. Mahasiswa mampu mengetahui proses keperawatan yang benar sehingga dapat menjadi bekal dalam persiapan praktek di rumah sakit.