Sistem ekskresi pada manusia

14
http://about.me/muafriz

Transcript of Sistem ekskresi pada manusia

Page 1: Sistem ekskresi pada manusia

http://about.me/muafriz

Page 2: Sistem ekskresi pada manusia

Pendahuluan

Proses pengeluaran zat sisametabolisme yang tidak bergunabagi tubuh dari sel-sel tubuhdisebut ekskresi. Zat sisametabolisme harus dikeluarkan daritubuh karena dapat bersifat racunbagi tubuh.

Sistem ekskresi berfubgsi untukmembantu memeliharakeseimbangan dalam tubuhmakhluk hidup (hemostatis). Sistem ekskresi selain dilakukandengan mengeluarkanb zat sisametabolisme, juga denganmelakukan proses osmoregulasi, yaitu pengaturan keseimbangan air dalam tubuh makhluk hidup.

Ginjal

Kulit

Paru-paru

Hati

Alat Ekskresi pada Manusia

Kelainan dan Penyakit pada

Sistem Ekskresi

Kelainan dan Penyakit pada Ginjal

Kelainan dan Penyakit pada Kulit

Kelainan dan Penyakit pada Hati

Kelainan dan Penyakit pada Paru-paru

http://about.me/muafriz

Page 3: Sistem ekskresi pada manusia

Ginjal

Ginjal atau ren berjumlahsepasang dan berwarna merah tua. Kedua ginjal itu terletak di dalamrongga perut, di sebelah kanan dankiri ruas-ruas tulang pinggang.

Fungsi utama ginjal adalahmenyekresikan zat-zat sisametabolisme yang mengandungnitrogen, miaslnya amonia. Amoniamerupakan hasil pemecahanprotein yang kita makan. Mengeluarkan zat yang berlebihanseperti vitamin, obat-obatan, hormon danmempertahankan keseimbangantekanan air

http://about.me/muafrizBack

Struktur Ginjal

Proses Pembentukan Urin

Page 4: Sistem ekskresi pada manusia

Struktur Ginjal

http://about.me/muafriz

Kulit ginjal (korteks)Terdapat jutaan alat penyaring yang disebut nefron. Setiap nefronterdiri dari badan Malpighi dantubulus (saluran). Badan Malpighi tersusun atas kapsul bowman danglumerulus.Sumsum ginjal (medula)Terdiri tubulus kontortus, yang bermuara pada rongga ginjalRongga ginjal (pelvis renalis)Dari rongga ginjal urin keluarmelalui ureter. Ureter menyalurkanke vesica urinaria. Dari vesicaurinaria, urin dikeluarkan melaluiuretra.Back

Page 5: Sistem ekskresi pada manusia

Proses Pembentukan Urin

http://about.me/muafriz

• Filtrasi (penyaringan) Di glomerulusMenghasilkan urin primer.

• ReabrorpsiDi tubulus kontortus proksimalMenghasilkan urin sekunder.

• AugmentasiDi tubulus kontortus distalMenghasilkan urin yangSebenarnya.

Back

Page 6: Sistem ekskresi pada manusia

Kulit

http://about.me/muafriz

Kulit berfungsi sebagai organ ekskresi karena mengandungkelenjar keringat (glandulasudorifera) yang mengeluarkankeringat. Keringat mengandungsisa-sisa metabolisme yaitu, air, larutan garam (terutama garamdapur) dan sedilit urea.

Fungsi utama kulit adalah indraperaba, pengatur suhu, mengeluarkan keringat, danpelindung tubuh dari luar. Struktur Kulit Manusia

Back

Page 7: Sistem ekskresi pada manusia

Struktur Kulit Manusia

http://about.me/muafriz

• Epidermis Lapisan korneum Lapisan granulosum Lapisan spinosum Lapisan basal

• Dermis Kelenjar minyak Kelenjar keringat Saraf Pembuluh darah

• Hipodermis Lemak

Back

Page 8: Sistem ekskresi pada manusia

Paru-paru

http://about.me/muafriz

Fungsi utama paru-paru adalahsebagai alat pernafasan. Namundemikian, paru-parujugamengekskresikan zat sisametabolisme (karbon dioksida danuap air).

Karbon dioksida dan air yang merupakan sisa metobolisme akandikeluarkan dari sel-sel dalamjaringan tubuh dan masuk ke dalamaliran darah melalui pembuluhbalik dan dibawa ke jantung. Padaaveolus paru-paru, karbon dioksidadan air berdisfusi, kemudiandiekskresikan melalui saluranpernafasan.Back

C6H12O2 + O2 CO2 + O2

Page 9: Sistem ekskresi pada manusia

Hati

http://about.me/muafriz

Hati atau hepar terletak di dalamrongga perut sebelah kanan tepatdi bawah sekat rongga dada. Hatiberwarna merah tua danmerupakan kelenjar terbesar yang terdapatr di dalam tubuh manusia.

Hati berfungsi sebagai kelenjardalam sistem pencernaan jugaberfungsi sebagai organ ekskresi. Hati juga berfungsi sebagai tempatperombakan protein menghasilkanurea dan tembat perombakaneritrosit menghasilkan cairanempedu.

Back

Page 10: Sistem ekskresi pada manusia

Kelainan dan Penyakit pada Ginjal

http://about.me/muafriz

Batu ginjalAdanya batu (endapan garam)

NefritisKekurangan nefron

GlukosuriaUrin mengandung glukosa

AlbuminuriaUrin mengandung albumin

HematuriaUrin mengandung darah

Gagal ginjalTerganggu proses penyaringan

Diabetes melitusKekurangan hormon insulin

Diabetes insipidusKekurangan hormon ADH

Back

Page 11: Sistem ekskresi pada manusia

Kelainan dan Penyakit pada Kulit

http://about.me/muafriz

SkabiesParasit insekta yang sangatkecil (Sarvoptes scabies)

KurapDisebabkan oleh fungsi.

PanuDisebabkan oleh jamur.

BiduranAlergi terhadap bahan kimia,makanan, atau obat-obatan.

RingwormJamur yang menginfeksi kulit.

JerawatGangguan umum yang bersifatkronis pada kelenjar minyak..

Back

Kanker kulitPenerimaan sinar matahariyang berlebihan.

EksimKulit menjadi kering, kemerah-merahan, gatal-gatal, danbersisik.

Biang keringatKeringat tersumbat oleh sel-sel kulit mati yang tidak dapatterbuang secara sempurna.

Page 12: Sistem ekskresi pada manusia

Kelainan dan Penyakit pada Paru-paru

http://about.me/muafriz

AsmaPenyempitan saluranpernapasan utama pada paru-paru.

Tubrculosis (TBC)Disebabkan olehbakteri Mycobacteriumtuberculosis.

PneumoniaOksigen susah masuk karenaalveolus dipenuhi oleh cairan.

Emfisemadisebabkan karena hilangnyaelastisitas alveolus.

BronkitisPeradangan pada bronkus.

Back

Asbestosissuatu penyakit saluranpernafasan yang di sebabkanoleh menghirup seratserat asbes.

Paru-paru hitamTerhirupnya serbuk batubaradalam jangka waktu yanglama.

SinusitisInfeksi dalam rongga sinus.

PleuritisPeradangan pada pleura.

Kanker paru-parupertumbuhan sel kanker yangtidak terkendali dalamjaringan paru.

Page 13: Sistem ekskresi pada manusia

Kelainan dan Penyakit pada Hati

http://about.me/muafriz

HepatitisRadang hati yang disebabkanoleh virus.

Sirosis hatiBanyaknya jaringan ikat didalam hati

Perlemakan hatiPenimbunan lemak melebihi5% dari berat hati

Kanker hatiSel kanker berkembang padajaringan hati.

Koletasis dan jaundiceKegagalan memproduksi danpengeluaran empedu.

Back

Penyakit kuningdisebabkan oleh tersumbatnyasaluran empedu

Next

Page 14: Sistem ekskresi pada manusia

http://about.me/muafriz