Resep Untuk Herpes Zooster Dan Tetrasiklin

4
RESEP UNTUK HERPES ZOOTER Dr. Wahyu Bintara Putra Jl. Pangkalan Jati/ 9 No.tlp (021)12345678 SIP : 0910.211.126 No : 100 Jakarta, 19 Mei 2011 R Asiclovir tab 400mg No : LXX (10 x 7= 70) ʃ 5 dd II pc ttd R Salycyl talk 2% tube No: I (digunakan pada stadium vesikel) ʃ 3dd UE (setelah mandi) ttd R Gentamicin krim 2% tube No: I (digunakan pada vesikel yg telah pecah/ krusta) ʃ 3dd UE ttd R Vitamin B Kompleks No: VII (untuk 7 hari sebanyak 7 tablet) ʃ 1 dd I pc ttd

description

sss

Transcript of Resep Untuk Herpes Zooster Dan Tetrasiklin

Page 1: Resep Untuk Herpes Zooster Dan Tetrasiklin

RESEP UNTUK HERPES ZOOTER

Dr. Wahyu Bintara Putra

Jl. Pangkalan Jati/ 9

No.tlp (021)12345678

SIP : 0910.211.126

No : 100 Jakarta, 19 Mei 2011

R Asiclovir tab 400mg No : LXX (10 x 7= 70)

ʃ 5 dd II pc

ttd

R Salycyl talk 2% tube No: I (digunakan pada stadium vesikel)

ʃ 3dd UE (setelah mandi) ttd

R Gentamicin krim 2% tube No: I (digunakan pada vesikel yg telah pecah/ krusta)

ʃ 3dd UE

ttd

R Vitamin B Kompleks No: VII (untuk 7 hari sebanyak 7 tablet)

ʃ 1 dd I pc

ttd

Nama : Tn. Bedu

Umur : 50 tahun

Page 2: Resep Untuk Herpes Zooster Dan Tetrasiklin

ANTIBOTIK

TETRASIKLIN

Fungsi : untuk menghambat sintesis protein bakteri pada ribosom

Ada 2 proses :

1. Secara difusi pasif melalui kanal hidrofilik2. Transfor Aktif

FARMAKODINAMIK

Antibiotik masuk

Berikatan secara reversibel dgn ribosom 30s & mencegah ikatan Trna-aminosit pada kompleks mRNA- Ribosom

Mencegah perpanjangan rantai peptida yang sedang tumbuh

Sintesis protein berhenti

FARMAKOKINETIK

A. Absorpsi sebagian besar berlangsung di lambung & usus halus bagian atas. (sebaiknya diberikan sebelum/ 2 jam setelah makan.

D. Dalam proses tetrasiklin terikat oleh protein plasma, menembus sawar urin & terdapat dalam ASI.

M. Di metabolit di hati sehingga aman diberikan pada pasien gagal ginjal.

E. 20-55% diekskresikan lewat urin, sisanya lewat tinja.

Page 3: Resep Untuk Herpes Zooster Dan Tetrasiklin

INDIKASI

Riketsiosis untuk infeksi oleh ricketsiase yaitu demam- Demam mereda dalam 1-3 hari- Ruam kulit menghilang dalam 5 hari

Infeksi Klamidia- Infeksi akut dalam 3-4 mggu- Infeksi kronis dalam 1-2 mggu

Konjugntivitis Inklusi- Diobati selama 2-3 mggu dengan salep mata/ tetes mata

Sifilis- 4x/ hari 500 mg PO 15 hari

Akne Vulgaris- Menghambat produksi as. Lemak dari sebum-Dosis selama 2-3 minggu 2x/ hari 250 mggu

ESO

1. Reaksi Kepekaan, contoh: urtikaria2. Rekasi toksik & iritatif, contoh: iritasi lambung, diare3. Reaksi akibat perubahan biologik, contoh: infeksi pada rongga mulut, faring, diare (akibat

terganggu flora normal yang disertai darah)

SEDIAAN

- PO yaitu kapsul dan tablet- Parenteral yaitu larutan obat suntik/ bubuk yang harus dilarutkan dulu- Topikal yaitu salep

REFERENSI : FARMAKOLOGI UI