PPK Campak

download PPK Campak

of 3

Transcript of PPK Campak

  • 8/19/2019 PPK Campak

    1/3

    Panduan Praktik Klinis

    SMF ANAK 

    NAMA PENYAKIT

    CAMPAK 

    DI RSPI-SS

    Pengesahan,

    Direktur Utaa

    D R Dr Fata!ati MP"

    NIP : #$%%&'&'#$()#&)&

    Tanggal Terbit : No. Dokumen :

    Revisi : -- Halaman : 1 dari 3 halaman

    1. Definisi Campak atau morbili atau rubeola adalah penakit virus akut ang disebabkan oleh

    virus !ampak 

    ". #namnesis• Demam tinggi terus menerus 3$%&oC atau lebih% disertai batuk% pilek% neri

    menelan% mata merah% dan silau bila terkena sinar% seringkali disertai diare.

    • 'ada hari ke (-& demam timbul ruam kulit% didahului oleh suhu ang

    meningkat lebih tinggi dari semula. Dapat ter)adi ke)ang demam.

    • *aat ruam timbul% batuk dan diare dapat bertambah parah sehingga anak

    sesak atau dehidrasi

    • +ulit kehitaman dan bersisik dapat merupakan tanda penembuhan

    3. 'emeriksaan ,isik e)ala klinis ter)adi setelah masa tunas 1-1" hari% terdiri dari 3 stadium:

    • *tadium prodromal "-( hari: batuk% pilek% faring merah% neri menelan%

    stomatitis% dan kon)ungtivitis. Tanda patognomonik: enantema mukosa

     pipi: ber!ak +oplik 

    • *tadium erupsi: ruam makulopapular ang bertahan &-/ hari% dimulai dari

     batas rambut di belaknag telinga% menebar ke 0)ah% leher dan ekstremitas.

    • *tadium penembuhan konvalesens2: setelah 3 hari ruam berangsur

    menghilang sesuai urutan timbulna% men)adi kehitaman dan mengelupas.

    enghilang setelah 1-" minggu.

  • 8/19/2019 PPK Campak

    2/3

    (. 'emeriksaan penun)ang Darah tepi: )umlah leukosit normal atau meningkat bila ada komplikasi infeksi

     bakteri.

    'emeriksaan untuk komplikasi:

    • 4nsefalopati: pemeriksaan !airan serebrospinalis% kadar elektrolit

    darah dan analisis gas darah

    • 4nteritis: feses lengkap

    • 5ronkopneumonia: pemeriksaan foto dada dan analisis gas darah

    &. Tatalaksana 1. Tanpa komplikasi:

    • Tirah baring

    • 6itamin # 1. 78% bila disertai malnutrisi dilan)utkan 1& 78

    tiap hari

    • Diet !ukup !airan dan kalori. 9enis makanan disesuaikan dengan

    kondisi pasien

    ". Dengan komplikasi:

    • 4nsefalopati:

    - +loramfenikol & mg;kgbb;hari dan ampisilin 1

    mg;kgbb;hari selama -1 hari

    - Deksametason 1 mg;kgbb;hari sebagai dosis a0al% dilan)utkan

    %& mg;kgbb;hari dibagi dalam 3 dosis sampai kesadaran

    membaik bila pemberian lebih dari & hari dilakukan tappering

    off2

    • 5ronkopneumonia:

    - +loramfenikol & mg;kgbb;hari dan ampisilin 1

    mg;kgbb;hari selama -1 hari

    -

  • 8/19/2019 PPK Campak

    3/3

    /. 4dukasi 1. 9aga asupan makan dan minum

    ". 'en!egahan penularan

    3. 'entingna imunisasi

    .'rognosis #d 6itam : dubia ad bonam;malam

    #d sanationam : dubia ad bonam;malam

    #d ,ungsionam : dubia ad bonam;malam

    $.Tingkat 4videns

    >.Tingkat Rekomendasi

    1. 'enelaah +ritis 1. dr. Dani +usumo0ardhani% *p#

    ". DR. dr. 7 ade *eta0an% *p#3. dr. De0i urniati% *p#+2

    (. dr .*ri *ulastri% *p#+2

    &. dr. Rismali% *p#

    /. dr. Desrina0ati% *p#

    . dr. 4rnie *eta0ati% +es% *p#

    11. 7ndikator edis

    1".+epustakaan 1. 'ud)iadi #H% Hegar 5% Handastuti *% 7dris N*% andaputra 4'% Harmoniati

    4D% editor. 'edoman 'elaanan edis 7katan Dokter #nak 7ndonesia. 9akarta:

    7katan Dokter #nak 7ndonesia% ">. h. 33-&.

    9akarta%......................................"1(

    +etua +omite edik +etua *,

    Dr. *u!aho #di Nugroho

     N7' : 1>(1$"&11(

    d r.  Dani +usumo0ardhani% *p#

     N7' : 1>/"&(1>$$""1